Daftar Riwayat Hidup.docx

  • Uploaded by: Suka Nikmat Zebua
  • 0
  • 0
  • June 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Daftar Riwayat Hidup.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 636
  • Pages: 3
DAFTAR RIWAYAT HIDUP

Data diri Nama Lengkap

: Herlina Idam Yanti Zega

Tempat dan tanggal lahir

: Orahili, 12 April 1990

Alamat domisili

: Orahili Desa Maziaya Kecamatan Lotu Kabupaten Nias Utara

Jenis kelamin

: Perempuan

Agama

: Kristen Protestan

No HP

: 0812 – 63116155

Email

: [email protected]

Pendidikan Tahun 1997 – 2003

: SD Negeri Ombolata Maziaya

Tahun 2003 – 2006

: SMP Swasta BNKP Hilimaziaya

Tahun 2006 – 2009

: SMA Negeri 1 Namohalu Esiwa

Pengalaman kerja : Januari 2018 – Desember 2018 : Asisten Pendamping PKH Nias Selatan Tugas dan tanggungjawab :    

Mengumpulkan data calon nasabah yang potensial Melakukan verifikasi terhadap data calon nasabah Membuat rekomendasi layak/ tidak layak terhadap calon nasabah Membuat dan menyerahkan laporan rekap hasil rekomendasi kepada Supervisor

Tahun 2009 – 2011 :

Data Manager NGO Consultant IREP (Infrastructure Reconstruction Enabling Program) Tugas dan tanggungjawab :        

Bertanggung jawab atas rekap mingguan time sheet inspektorat field Rekap dan input tiket material Monitoring dan supervisi progres lapangan Dokumentasi kegiatan harian Pembuatan dan pelaporan progres mingguan kepada pihak yang berkepentingan Menyiapkan bahan pertemuan mingguan supervisi engineer Pembuatan dan pelaporan kegiatan bulanan kepada pihak yang berkepentingan Tugas lain yang dibutuhkan

Tahun 2011 - 2012 Kasir KSP3 oi Khoda : Tugas dan tanggungjawab :     

Bertanggungjawab untuk menyimpan dan menjaga uang kas Melakukan pencatatan penerimaan dan pengeluaran uang kas Membuat laporan keuangan mingguan/ bulanan Bertanggungjawab untuk menyiapkan, menjaga dan menyimpan dokumen-dokumen transaksi keuangan Tugas-tugas lain yang dianggap bekaitan dengan keuangan

Tahun 2012 – 2013 : Credit Marketing Officer PT. Internusa Tribuana Citra Tugas dan tanggungjawab :    

Mengumpulkan data calon nasabah yang potensial Melakukan verifikasi terhadap data calon nasabah Membuat rekomendasi layak/ tidak layak terhadap calon nasabah Membuat dan menyerahkan laporan rekap hasil rekomendasi kepada Supervisor

Tahun 2013 – Desember 2014 Fasilitator Pemberdayaan Kecamatan PNPM-MPd Propinsi Kalimantan Barat  

Menyebarluaskan dan mensosialisasikan PNPM masyarakat dan aparat desa/kecamatan Memfasilitasi KPMD dalam pendataan RTM

Mandiri

Perdesaan

kepada

  

            

Menyusun Rencana Kerja Tindak Lanjut (RKTL) pelaksanaan kegiatan bersama masyarakat dimulai dari proses sosialisasi hingga pelestarian kegiatan. Memastikan dan memfasilitasi terlaksananya tahapan-tahapan PNPM Mandiri Perdesaan mulai dari tahap perencanaan, pelaksanaan dan pelestarian dengan tetap memperhatikan penerapan prinsip-prinsip PNPM Mandiri Perdesaan Memberikan pelatihan-pelatihan dan bimbingan kepada masyarakat dan pelakupelaku PNPM Mandiri Perdesaan di desa dan kecamatan (KPMD, PL, Tim Pengelola Kegiatan/ TPK, Unit Pengelola Kegiatan/ UPK, Tim Penulis Usulan, Tim Pengawas dll.) Memberikan pelatihan-pelatihan dan bimbingan peningkatan kapasitas pemerintahan lokal baik di desa dan antar desa (BPD, Kepala desa, aparat kecamatan, dll.) Memfasilitasi pembentukan dan pengembangan Badan Kerja sama Antar Desa (BKAD) Melakukan pengawasan dan verifikasi terhadap proses pencairan dan penggunaan dana PNPM Mandiri Perdesaan untuk dapat dipastikan penggunaannya secara terbuka dan sesuai dengan kebutuhan dan keadaan yang sebenarnya. Memfasilitasi dan membantu survei lapangan terhadap usulan kegiatan simpan pinjam dan kegiatan yang menunjang kualitas hidup seperti bidang pendidikan dan kesehatan (di luar bangunan atau prasarana). Identifikasi kebutuhan bantuan teknis terhadap usulan kegiatan simpan pinjam, pendidikan dan kesehatan yang diperlukan Mengidentifikasi kebutuhan pengetahuan dan ketrampilan yang diperlukan untuk meningkatkan kapasitas masyarakat Mengadakan pelatihan secara sederhana dan mudah dimengerti masyarakat berdasarkan atas hasil identifikasi kebutuhan pengetahuan dan ketrampilan Membantu Pendamping UPK dalam membimbing pengembangan hasil kegiatan ekonomi dari pelaksanaan PNPM Mandiri Perdesaan sebelumnya dan kegiatan simpan pinjam. Melaporkan realisasi RKTL, kemajuan kegiatan, masalah dan upaya penanganannya kepada Fasilitator Kabupaten dengan tembusan kepada Camat u.p. PjOK Mengadakan rapat koordinasi bulanan di kecamatan Menghadiri rapat koordinasi bulanan di kabupaten dan menyampaikan laporan perkembangan kegiatan Memastikan pengelolaan dana di UPK sesuai prosedur dan ketentuan, dan secara berkala melakukan pemeriksaan terhadap pengelolaan kas dan rekening. Mengumpulkan SPM dan SP2D serta melaporkan realisasi penggunaan dana dalam rangka pelaporan SAI Fasilitator Kabupaten.

Related Documents


More Documents from ""