KOMITE PENCEGAHAN DAN PENGENDALIAN INFEKSI RUMAH SAKIT UMUM DAERAH SULTAN ISKANDAR MUDA KABUPATEN NAGAN RAYA Jln. Nasional (Meulaboh – Tapaktuan) Km. 28,5 Ujong Patihah Kecamatan Kuala Telp. (0655) 7141059, Email :
[email protected]
i
KATA PENGANTAR
Puji syukur kita panjatkan kehadirat ALLAH SWT Tuhan Yang Maha Esa, atas segala Rahmat yang telah dikaruniakan sehingga Program Kerja Komite Pencegahan dan Pengendalian Infeksi di RSUD Sultan Iskandar Muda Kabupaten Nagan Raya ini dapat selesai disusun. Program Kerja Komite Pencegahan dan Pengendalian Infeksi ini dibuat untuk memenuhi kebutuhan bagi petugas rumah sakit dalam menjalankan tugas-tugasnya. Program Kerja Komite Pencegahan dan Pengendalian Infeksi ini sangat penting untuk membantu sistematika kerja petugas agar dapat menjalankan program susuai langkahlangkah yang terukur serta dapat meningkatkan mutu pelayanan di semua unit pada umumnya. Tidak lupa Komite Pencegahan dan Pengendalian Infeksi (PPI) menyampaikan terima kasih yang sedalam-dalamnya atas bantuan semua pihak dalam menyelesaikan Program Kerja Komite Pencegahan dan Pengendalian Infeksi RSUD Sultan Iskandar Muda Kabupaten Nagan Raya ini.
Ujong Patihah, Penyusun
i