http://pendulang-dolar-online.blogspot.com
MENGETAHUI JUMLAH CALON PELANGGAN DAN KEKUATAN PESAING DI BISNIS INTERNET
CARA I:
A. Mencari Calon Pelanggan.
1. Untuk mengetahui berapa jumlah calon customer, anda bisa
menggunakan: https://adwords.google.com/select/KeywordToolExternal
http://pendulang-dolar-online.blogspot.com
2. Ketikkan ide anda di kotak ‘Enter one keyword or phrase per line:’ kemudian ketik juga huruf acak sesuai yang ada pada gambar, lalu klik ‘Get keyword ideas’.
Contoh hasil pencarian:
3. Hitung banyaknya pengunjung yang membeli per bulan dengan rumus: Banyaknya pengunjung yang membeli per bulan = Banyaknya volume pencarian kata kunci tertentu per bulan x (5 – 7%) x % pengunjung yang mampir dan membeli di situs kita. Keterangan :
% pengunjung yang mampir dan membeli di situs kita antara 0 – 2%.
5 – 7% : berdasarkan pengalaman.
http://pendulang-dolar-online.blogspot.com
Jadi dari data di atas, Banyaknya pengunjung yang membeli per bulan adalah:
1,83 juta x 5% x 0,5% = 91 orang per bulan.
4. Selanjutnya, anda juga perlu tahu dari mana saja calon customer anda berasal supaya nanti ketika anda hendak beriklan, anda sudah tahu mau beriklan
di
negara
mana
saja.
Caranya:
www.Google.com/trends untuk mengetahuinya.
Contoh hasil:
anda
bisa
gunakan
http://pendulang-dolar-online.blogspot.com
B. Mencari Jumlah Pesaing 1. Untuk mengetahui berapa banyak pesaing (competitor) yang ada di suatu negara,
anda
bisa
gunakan
website
ini
:
https://adwords.google.com/select/AdTargetingPreviewTool
Contoh hasilnya:
Di sebelah kanan (lihat gambar di atas) ada begitu banyak iklan yang menawarkan produk ’internet marketing’’ di Amerika Serikat dan iklan – iklan ini yang akan menjadi pesaing anda jika anda berniat untuk tetap berjualan produk ”internet marketing”.
Makin
banyak
halaman
iklan
yang
menayangkan
iklan
yang
berhubungan dengan keyword yang dicari, artinya makin banyak pesaing bisnis yang berhubungan dengan keyword tertentu.
http://pendulang-dolar-online.blogspot.com
C. Menghitung Coversion Rate (CR) Conversion rate artinya berapa sales yang anda hasilkan setiap 100 orang yang datang ke website anda.
Untuk menentukan conversion rate sangat gampang. Jika jumlah pengunjung Anda selama berpromosi adalah P, maka jumlah produk yang terjual S, maka:
Coversion Rate (CR) = (S/P) x 100%
D. Menentukan Produk yang Dijual akan Untung atau Tidak
Penjualan dikatakan beruntung jika laba bersih > nol. Laba Bersih = (Conversion rate x Harga Produk atau Komisi) – Biaya Iklan
Keterangan : Harga produk dan conversion rate bisa kita tentukan terlebih dahulu. Jadi harus ditentukan biaya iklan.
E. Menentukan Biaya Iklan Biaya iklan ini mutlak harus anda pertimbangkan apabila anda ingin menggunakan metode beriklan yang berbayar, seperti Google Adwords, Yahoo Search Marketing, Ebay Classified Ads, Facebook PPC atau lainnya.
http://pendulang-dolar-online.blogspot.com
Untuk kasus ini digunakan beriklan di Google Adwords. Nah, untuk mengetahui tarif iklan Google Adwords, anda bisa gunakan keyword tool yang kita gunakan sebelumnya : https://adwords.google.com/select/KeywordToolExternal.
Namun, kali ini jika anda klik ‘Show Estimated Avg CPC’ (lihat gambar) anda akan mendapatkan tarif iklannya.
CPC yang ada pada gambar di bawah ini dalam Rupiah. Jadi jika iklan anda diklik orang lain ketika mengketikkan kata kunci ‘internet marketing’, Google akan menyuruh anda membayar Rp. 58,078.
http://pendulang-dolar-online.blogspot.com
Mahal? Tergantung biaya iklan maksimal yang Anda punya.
F. Menghitung Biaya Iklan Maksimal Katakanlah harga produk atau komisi per penjualan adalah $14.95 per sale. Prediksi conversion rate anda hanya 1% saja. Dengan kata lain, hanya ada sebuah penjualan dari 100 calon customer yang datang ke website anda. Berarti, Break Even Point (titik balik modal) anda adalah : BEP = Laba bersih / 100 BEP = $14.95 / 100 BEP = $0.14 Nah, ini adalah biaya iklan maksimal yang boleh anda habiskan untuk mendatangkan seorang calon customer. Kalau anda habiskan uang lebih dari itu, anda akan rugi.
http://pendulang-dolar-online.blogspot.com
Sekarang timbul pertanyaan, Sekarang kita lihat, apakah biaya iklan anda sebesar $0.14 itu bisa tampil di halaman pertama hingga maksimal halaman keempat dari Google?
Untuk
mengetahuinya,
kita
gunakan
https://adwords.google.com/select/KeywordToolExternal sekali lagi...
Untuk keyword ‘internet marketing’ sudah pasti tidak dapat posisi yang bagus karena Competitor terlalu banyak. Ganti kata kuncinya dengan yang lain. Coba dengan ”Siberian Husky”!
Kali ini anda harus klik ‘Show Estimated Ad Position’ dan ‘Show Estimated Avg. CPC’ sekaligus (lihat gambar di bawah).
http://pendulang-dolar-online.blogspot.com
Setelah itu, di bagian ‘Calculate estimates using a different maximum CPC bid:’ ubah mata uangnya menjadi USD dan di sebelah kanannya, ketikkan ‘0.14’ (lihat gambar berikutnya). Lalu klik ‘Recalculate’.
Nah, dari data yang diberikan Google… ternyata dengan anggaran sebesar $0.14 kita masih dapat kesempatan menayangkan iklan kita di halaman pertama.
Salam Sukses
(Iwan ”The Dollar Miner” Husdiantama) =================================== http://pendulang-dolar-online.blogspot.com