Blanko Kosong

  • May 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Blanko Kosong as PDF for free.

More details

  • Words: 237
  • Pages: 2
Resep Kerang Hijau Bumbu Pedas Kemangi

Resep Kerang Tumis Asam Padeh

Bahan : Kerang hijau 200 gram daun kemangi 20 lembar air jeruk 1 sendok teh gula pasir 2 sendok teh garam secukupnya minyak goreng 500 ml air secukupnya

Bahan : 400 gram kerang darah, direbus 1 lembar daun salam 2 lembar daun jeruk, dibuang tulangnya 2 lembar daun kunyit, diambil putihnya, dimemarkan 1 cm lengkuas, dimemarkan 2 buah asam kandis 1 1/2 sendok teh garam 1 1/4 sendok teh gula merah sisir 200 ml air 3 sendok makan minyak goreng untuk menumis

Bumbu halus : Bawang putih 2 siung Bawang merah 4 butir Cabai merah 2 buah Cabai rawit 3 buah

Bumbu halus : 5 butir bawang merah 2 siung bawang putih 1 cm jahe 2 buah cabai merah besar 2 buah cabai merah keriting

Cara membuat : 1. Rebus kerang dengan garam hingga mendidih, angkat dan tiriskan 2. Panaskan 2 sendok makan minyak, tumis bumbu halus hingga harum 3. Masukkan gula, garam dan air jeruk, aduk rata. 4. Tambahkan kerang dan kemangi, masak sambil diaduk hingga bumbu meresap. angkat dan sajikan.

Cara membuat masakan kerang tumis 1. Panaskan minyak goreng. Tumis bumbu halus, daun salam, daun jeruk, daun kunyit, serai, lengkuas, asam kandis sampai harum. 2. Tambahkan kerang. aduk rata. Masukkan air, garam, dan gula merah. masak sampai meresap.

untuk 2 porsi

untuk 4 porsi

Aneka resep lezat sehat

1

Aneka resep lezat sehat

2

Related Documents

Blanko Kosong
May 2020 37
Kosong
October 2019 42
Blanko
August 2019 43
Absen Kosong
October 2019 35
Absensi Kosong
June 2020 28
Jawatan Kosong
June 2020 16