Ami

  • November 2019
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Ami as PDF for free.

More details

  • Words: 482
  • Pages: 9
ASUHAN KEPERAWATAN KLIEN AKUT MIOKARD INFARK

OLEH : YUDI TRIGUNA

GAMBARAN UMUM • Infark miokard (IM) : nekrosis miokardium akibat inskemi berkepanjangan. • Penyebab utama : Atherosklerosis → ruptur plaq atheroma & meningkatkan pembentukan trombus. • Penyebab lain : spasme arteri koroner, abnormalitas kongenital, gg. Jaringan konektif.

PENGKAJIAN DATA SUBJEKTIF : 2. Riwayat kesehatan sekarang : a. Nyeri dada atau “discomfort” : PQRST b. mual & muntah c. Diaporesis d. kelemahan & pusing (terutama pd lansia) e. Palpitasi f. Sinkop g. perasaan akan meninggal 2. Riwayat medis : Angina (variant atau atherosklerosis), infark miokard sebelumnya, hipertesi, CVA (stroke), DM, Pembedahan (umum/kardiothorak), Tromboemboli, Trauma (pd

PENGKAJIAN DATA OBJEKTIF : 2. Penampilan Umum : cemas/distress, ekspresi sedih yg mendalam, mengantuk, tangan menggenggam dada (Levine sign) 3. Heart rate : mungkin normal, Tachycardi atau bradikardi, reguler/irreguler 4. TD arteri : normotensi (MI yg tdk komplikasi), hipertensi (stimulasi simfatis), hipotensi (gg. Fungsi jantung atau pemberian nitrate atau morfin). 5. RR : meningkat (pd awal-awal), kembali normal (jika nyeri berkurang). 6. Perfusi perifer : pucat, sianosis, diaporesis, mottle, dingin, nadi perifer bervariasi

PENGKAJIAN PEMERIKSAAN DIAGNOSTIK : 2.Continous cardiac monitoring : disritmia 3.12, 15 lead EKG : * Pd jam-jam awal mungkin normal, atau tidak tampak jelas ada gangguan. * T inverted, Q patologis, ST depresi * Lokasi infark ditentukan oleh lead yang mengalami perubaha EKG 3. Cardiac serum markers : * Creatinin kinase (CK) : meningkat 2-4 jam setelah AMI, memuncak 24 – 36 jam, kembali ke normal dlm 3 hari

PENGKAJIAN PEMERIKSAAN DIAGNOSTIK : * Troponin jantung spesifik : meningkat 312 jam setelah onset MI, TnI memucak dlm 24 jam dan TnT memuncak dlm 12 – 48 jam, kembali normal dlm 5-12 hari. 4. Lactat Dehidrogenase (LDH) * meningkat 8-48 jam setelah MI, memuncak 3-5 hari, kembali normal dlm 8-10 hari

DIAGNOSIS KEPERAWATAN & MASALAH KOLABORATIF • Nyeri B.D ketidakseimbangan antara suplai oksigen miokardium & kebutuhan • Gangguan Perfusi jaringan B.D penurunan cardiac output akibat disritmia, gg. Konduksi, serta gagal jantung • Penurunan cardiac output B.D gg. Konduksi sekunder thd ketidakseimbangan antara suplai oksigen miokardium & kebutuhan.

INTERVENSI KEPERAWATAN • Pertahankan jalan nafas, pernafasan, dan sirkulasi ttp efektif • Berikan oksigen via nasal canul atau nonrebreathing mask. • Berikan nitrate IV atau sublingual atau diorder jika TD sistolik > 90 mmHg • Berikan infus dgn larutan normal saline. • Berikan alangesi dgn morfin atau meperidin, kaji adanya depresi pernafasan, hipotensi • Berikan aspirin sesuai order • Lakukan perekaman EKG 12 atau 15 lead • Ambil darah untuk pemeriksaan

INTERVENSI KEPERAWATAN • Siapkan terapi trombolitik jika tepat diberikan, serta observasi klien thd disritmia reperfusi, perubahan status neurologi, perdarahan • Kaji & monitoring : Ritme jantung (ventrikel ektopik, AV block), TTV meliputi SaO2, bunyia jantung & paru, Tk. Kesadaran, perfusi perifer, intake-output, tingkat nyeri dada. • Peroleh portable chest x-ray dalam 30 menit • Siapkan untuk tindakan BLS atau ALS • Siapkan untuk ditransfer ke lab kateterisasi jantung

Related Documents

Ami..
June 2020 15
Ami
November 2019 30
Ami
November 2019 35
Ami
August 2019 39
Ami
May 2020 24
Ami
May 2020 25