KATA PENGANTAR Puji dan syukur kami panjatkan ke hadirat Tuhan Yang Maha Esa yang sudah memberikan karunia-Nya pada kami dalam melaksanakan tugas praktikum geologi dasar ini. Sehingga tersusunlah materi laporan praktikum yang sistematis. Hal ini kami lakukan untuk memenuhi tugas praktikum geologi dasar. Walaupun waktunya cukup singkat, tapi kegiatan ini menghasilkan sesuatu yang berharga dalam mengaplikasikan ilmu kimia dari perkuliahan yang sedang kami jalani melalui praktik dalam dunia kerja yang nyata.
iii
LEMBAR PERSEMBAHAN Adapun maksud penulisan laporan adalah untuk memenuhi salah satu syarat kelulusan mata kuliah Geologi Dasar di Sekolah Tinggi Teknologi Minyak dan Gas Bumi Balikpapan. Dengan
selesainya
penulisan
laporan
kini,
penyusun
mengucapkan
terimakasih kepada semua yang terlibat didalamnya antara lain: 1.
Hamriani Ryka, ST, M.T. selaku dosen mata kuliah Geologi Dasar.
2.
M. Safrida Febrianto selaku asisten praktikum yang telah meluangkan waktunya dan membagi ilmu yang beliau miliki kepada kami.
3.
Orang tua saya yang selalu membantu dan mendo’akan saya.
4.
Teman-teman dari kelas reguler Teknik Perminyakan A angkatan 2018.
Penyusun menyadari bahwa laporan ini masih banyak kekurangannya, Oleh karena itu penyusun sangat mengharapkan kritik dan saran yang membangun demi perbaikan dimasa yang akan datang. Akhir kata, semoga laporan ini bermanfaat bagi rekan-rekan yang membacanya. Balikpapan, 1 Desember 2018
Penulis
iv