114022806-proposal-pengadaan-sekretariat.docx

  • Uploaded by: daniel pasole
  • 0
  • 0
  • June 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View 114022806-proposal-pengadaan-sekretariat.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 988
  • Pages: 9
FORUM KOMUNIKASI MAHASISWA, PEMUDA DAN PELAJAR BANGKELEKILA’ (FKMPPB) MAKASSAR Alamat Sekretariat: Perum Telkomas Golden Hills Tlp:081343813170

PROPOSAL PENGADAAN SEKRETARIAT FORUM KOMUNIKASI MAHASISWA, PEMUDA DAN PELAJAR BANGKELEKILA’(FKMPPB) MAKASSAR I.

PENDAHULUAN Forum Komunikasi Mahasiswa, Pemuda dan Pelajar Bangkelekila’ merupakan tempat untuk menjalin silahturami antara keluaraga, dan saudara-saudara dari Bangkelekila’ dan mengasah kemampuan daya berpikir kritis dan profesional serta berkarya untuk mewujudkan cita-cita bersama dan juga aktualiasisi diri dalam lingkup kemahasiswaan, pemuda dan pelajar. Mahasiswa, pemuda dan pelajar yang ikut berorganisasi dalam FKMPPB umumnya memiliki sikap dan karakter yang lebih aktif dibanding mereka yang tidak ikut organisasi. Mereka lebih banyak terlatih dalam mengutarakan pendapat di hadapan orang lain ataupun menggerakkan dan mengarahkan teman-teman sesama anggota ketika organisasi sedang mengadakan suatu acara. Selain itu juga dengan mengikuti kegiatan yang ada di FKMPPPB itu sendiri dapat melatih kemampuan seorang dalam memperluas ruang lingkup pergaulan, dengan begitu kita dapat memperoleh lebih banyak teman yang dapat memberikan jaringan atau informasi lebih luas. Dalam berorganisasi, mahasiswa juga dapat membentuk sifat kepercayaan diri dalam lingkup sosial pada sebuah kegiatan. Dapat disimpulkan bahwa organisasi FKMPPB berperan sebagai ajang simulasi atau latihan dunia kerja yang sesungguhnya. Hal ini disebabkan karena bangku sekolah atau perkuliahan tidak mengajari kemampuan-kemampuan yang tergolong soft skills seperti ini. Maka dari itu terlibat dalam organisasi adalah poin plus bagi seorang sebagai bekal dalam dunia kerja selanjutnya yang pada jaman sekarang tidak lagi hanya membutuhkan sebuah kempampuan intelektual, namun juga kemampuan soft skill sebagai penyeimbang keahlian seseorang tersebut.

II. LATAR BELAKANG Forum Komunikasi Mahasiswa, Pemuda dan Pelajar Bangkelekila’ (FKMPPB) Makassar adalah salah satu Organisasi yang pada umunya berasal dari Toraja Utara. Wadah atau Organisasi ini terbentuk pada tanggal 2 Oktober 2007 melalui Musyawarah Istimewa (MUIS) seluruh Mahasiswa, Pemuda dan Pelajar Bangkelekila’ dibentuk sebagai wadah pendidikan ekstrakulikuler yang didirikan dari, oleh dan untuk mahasiswa, pemuda dan pelajar serta bertanggung jawab agar organisasi ini dapat menjadi suatu contoh kehidupan untuk menjalin keakraban dan berdemokrasi . Untuk awal terbentuknya FKMMPPB ini maka sekarang adalah usia aktifitas, kreatifitas dan semangat tinggi untuk berorganisai karena sekarang adalah masa untuk memulai atau memperkenalkan di masyarakat Bangkelekila’ pada umunya. Untuk menjamin aktifitasnya terkontrol dengan baik maka perlu difokuskan pada satu tempat yaitu sebuah rumah bersama (home organitation) atau lebih dikenal sekret. Dengan telah berjalannya aktifitas atau kegiatan FKMPPB. maka pengurus inti dan anggota memutuskan untuk mengadakan Sekretariat demi kondusifnya semua agenda kerja FKMPPB. Oleh karena itu kami atas nama kepengurusan FKMPPB dan anggota Bangkelekila pada umunya bermaksud memohon bantuan pengadaan sekretariat ini. Harapan kami dengan adanya sekretariat adalah agar dapat memperlancar proses pusat kegiatan aktivitas kerja kepengurusan dan sebagai pusat informasi organisasi serta keguanaan positif lainnya. III. BENTUK PROGRAM Pengadaan Sekretariat Forum Komunikasi Mahasiswa, Pemuda dan Pelajar Bangkelekila’ (FKMPPB) Makassar. IV. JENIS PROGRAM Jenis kegiatan ini adalah pengadaan sekretariat dan beberapa fasilitas pendukungnya. Pengadaan sekretariat maksudnya adalah pencarian lokasi atau tempat yang akan dijadikan sebagai secretariat serta pemberdayaan secretariat agar bisa dihuni layaknya secret atau kantor suatu organisasi.

V. TUJUAN 1. Sekretariat untuk menyimpan data/asset organisasi 2. sebagai media untuk pusat informasi. 3. Sekretariat untuk membantu kelancaran administrasi dan stimulus setiap kegiatan yang diselenggarakan oleh organisasi 4. Sebagai pusat (sentral) aktivitas kerja kepengurusan FKMPPB 5. Sebagai tempat konsolidasi internal FKMPPB 6. Sebagai tempat hunian untuk pengurus 7. Sekretariat sebagai media diskusi dan pembelajaran kader-kader FKMPPB 8. Sekretariat sebagai bukti eksistensi keberadaan FKMPPB

VI. WAKTU DAN SASARAN PELAKSANA Kegiatan ini dilaksanakan pada bulan Desember 2018

VII. ESTIMASI DANA Terlampir (1) VIII. DONATUR Terlampir (2)

IX. SUSUNAN KEPENGURUSAN FKMPPB

Ketua

: Daniel Pasole

Sekretaris

: Santi Payung

Bendahara

: Debi Zebtiani Tandi Sosang

DEVISI HUMAS Koordinator

; Saldiansi Sumule

Anggota

: Irto Liga : Tirsa Theo Paliling : Cheisya Palulun : Larroky Magianta Bida Pasolang : Ferdos Bida, S.Tr.Pel : Honest Gala

DEVISI MINAT & BAKAT Koordinator

: Yoel Biantong

Anggota

: Fransiska Mangadi : Sesli Rante Payung : Sagita Pirade : Andriana Patabang

DEVISI KASASTRA Koordinator

: David Bin Dasing

Anggota

: Inggrid Angel Mentaruk : Hendrik Yunus : Selfi Yusuf

DEVISI DANA Koordinator

: Mina arrang

Anggota

: Nining Paliling : Agustina Salassa : Naomi Andarias Bela

DEVISI KESEKRETARIATAN Koordinator

: Esron Paliling

Anggota

: Tirsal Paliling

DEVISI LOGISTIK Koordinator

: Junaidi Rerung

Anggota

: Hardynan Dwiki Wiranata : Ardo Rante

DEVISI PENGEMBANGAN ORGANISASI Koordinator

: Tomyka Imbo

Anggota

: Hendryan Simon : Yoris Pirade : Heryeksi Bambi : Pastria Edi : Abenianti Salu Mallisa

DEVISI KEROHANIAN Koordinator

: Ratmika Pasorong

Anggota

: Junita Patawang : Ira Palembangan : Ika isi Pabisa : Erma Paranduk : Grace Restu Suria : Fitriyani Sulele

Lampiran (I) ESTIMASI DANA PENGADAAN KESEKRETARIATAN DAN FASILITAS PENDUKUNGNYA No.

JENIS BARANG

VOL

HARGA SATUAN

HARGA

1.

Rumah

1 Buah

Rp.15.000,00

Rp.15.000,00

2.

Papan Tulis

1 Buah

Rp. 300.000

Rp. 300.000

3.

Lemari arsip

1 Buah

Rp.500.000

Rp. 500.000

4.

Printer

1 Buah

Rp. 900.000

Rp. 900.000

5.

Dispenser

1 Buah

Rp. 300.000

Rp. 300.000

6.

Papan Mading

1 Buah

Rp. 100.000

Rp. 100.000

7.

Meja

1 Buah

Rp. 300.000

Rp. 300.000

8.

Kipas Angin

1 Buah

Rp. 200.000

Rp. 200.000

9.

Tikar

3 Buah

Rp. 300.000

Rp. 300.000

10.

Struktur Organisasi

1 Buah

Rp. 300.000

Rp. 300.000

11.

Terminal

3 Buah

Rp. 100.000

Rp. 100.000

12.

Kompor

1 Buah

Rp. 300.000

Rp. 300.000

13.

Tabung Gas

1 Buah

Rp. 150.000

Rp. 150.000

14.

Baskom

3 Buah

Rp. 100.000

Rp. 100.000

15.

Sapu

1 Buah

Rp. 15.000

Rp. 15.000

16.

Pel

1 Buah

Rp. 20.000

Rp. 20.000

JUMLAH Terbilang : “(Delapan Belas Juta Delapan Ratus Delapan lima Ribu Rupiah)”

18.885.000

X. PENUTUP Demikian proposal ini kami buat semoga dapat menjadi pertimbangan Bapak/Ibu agar dapat membantu dalam kelancaran pelaksanaan program kegiatan Forum Komonikasi Mahasiswa, Pemuda dan Pelajar Bangkelekial’ (FKMPPB) Makassar. Atas kerja sama dan bantuannya kami ucapkan Terima Kasih.

Makassar, 20 Maret 2019

FORUM KOMUNIKASI MAHASISWA, PEMUDA DAN PELAJAR BANGKELEKILA’ (FKMPPB) MAKASSAR KETUA FKMPPB

SEKRETARIS FKMPPB

DANIEL PASOLE

SANTI PAYUNG

LLampiran (2) LAMPIRAN DONATUR No.

NAMA/INSTANSI

JUMLAH

KETERANGAN

PARAF

PROPOSAL PENGADAAN KESEKRETARIATAN

FORUM KOMUNIKASI MAHASISWA, PEMUDA DAN PELAJAR BANGKELEKILA’ (FKMPPB) MAKASSAR 2018/2019

More Documents from "daniel pasole"