Tugas 2 Kasus: Pada tanggal 15 Juli 2015, seorang pasien (Tn D) di rawat di suatu rumah sakit, usia 19 tahun berpendidikan SMA dan didiagnosa oleh dokter menderita TB 1. Bagaimana patofisiologi dan faktor resiko dari penyakit TB?
-
Patofisiologi
-
Faktor resiko penyakit TB 1. Sistem imun yang lemah 2. Penyalahgunaan narkoba/alkohol 3. Perokok 4. Orang yang baru saja terinfeksi bakteri TB 5. Orang yang beresiko seperti yang menangani penderita TBC dan tidak menjaga kesehatan pribadi dan lingkungan 6. Penderita gejala HIV/AIDS 7. Orang yang tinggal dilingkungan yang kumuh, kotor dsan minim dengan kebutuhan nutrisi 8. Orang yang terbiasa mengkonsumsi bahaya alkohol dalam jumlah yang tinngi 9. Orang yang tinggal/hidup di jalanann dengan resiko polusi dan lingkungan yang kotor
2.
3.
4.
5.
10. Orang yang sudah menderita berbagai penyakit dan menyerang sistem kekebalan tubuh Apa saja kemungkinan masalah gizi pada pasien ini? - Asupan energi inadekuat - Asupan oral tidak adekuat - Peningkatan kebutuhan zat gizi - Berat badan kurang - Malnutrisi penyakit kronis Data apa saja yang harus dikumpulkan untuk mendukung mencari kemungkinan masalah gizi - Antropometri (BB, TB, LILA(sebagai alternatif jika BB dan TB tidak dapat diukur) dan penurunan BB selama 3 bulan terakhir) - Hasil laboratorium - Pemeriksaan fisik dan klinis - Food history - Riwayat personal (obat-obatan, sosial ekonomi, kebiasaan merokok) Metode apa saja yang sesuai dengan jenis data yang akan dikumpulkan - Penimbangan BB dan pengkuran TB - Rekam medis - Observasi - Recall dan FFQ - Wawancara Apa standar pembanding sesuai dengan jenis data yang akan dikumpulkan? - Standar IMT - Nilai normal laboratorium - % asupan energi pasien dibandingkan dengan kebutuhan energi yang dihitung dengan rumus mifflin