Usaha Jasa Sewa Tenda Pelaminan.docx

  • Uploaded by: Muhammad Hendra
  • 0
  • 0
  • May 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Usaha Jasa Sewa Tenda Pelaminan.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 421
  • Pages: 3
USAHA JASA SEWA TENDA Rincian Modal Usaha Sewa Tenda 1. Mental yang Kuat 2. Mengetahui Ilmu 3. Modal Peralatan 4. Promosi yang Efektif 5. Pelayanan Prima 6. Manajemen Keuangan 7. Karyawan

Potensi Bisnis Persewaan Tenda 1. Pesta Pelaminan 2. Pengajian 3. Pesta Musik 4. Kematian/Kemalangan 5. Acara Syukuran, Peresmian Gedung dll

Biaya Sewa Tenda ukuran: 1. 1Mx1M = Rp 50.000 Standar Acara Kemalangan 2. 1Mx1M = Rp 100.000 Standar Acara Pesta/Hiburan

Dengan uang sebesar Rp. 10 juta, sudah bisa membeli peralatan tenda beserta pelengkap. Berikut ini, Tips dan Cara Memulai Bisnis Jasa Sewa Tenda dg Modal Minim 1. Dengan modal Rp 10 juta kita bisa memulai bisnis ini sekalian memiliki Bengkel Las, untuk membeli perlengkapan bengkel las:

a. Membeli mesin las

Rp

600.000

b. Gerinda

Rp

500.000

c. Bor tangan

Rp

500.000

d. Gerinda potong atau cutting wheel

Rp 1.500.000

Total Untuk Bengkel Las Sekitar

Rp 3.100.000

Strategi pemasaran 1. Cari rekanan yang biasa menggunakan jasa tenda, seperti perusahaan catering, rias pengantin, dan atau perusahaan Event Organizer. 2. Lakukan promosi bisnis sewa tenda kita melalui media internet, media sosial atau pasang spanduk ditempat strategis. 3. Bekerja sama dengan Pengusaha jasa sewa tenda yang lainnya.

Kalkulasi dana pendapatan dari usaha jasa sewa tenda. Sebagai gambaran, jika kita mendapat kan order maka uang pendapatan dialokasikan 50% untuk biaya operasional dan 50% nya lagi menjadi keuntungan bersih kita. Rincian sebagai berikut 1. 50% biaya operasional dibagi : a. 20% untuk tukang pasang tenda b. 5% untuk biaya cuci c. 10% untuk transportasi bongkar pasang d. 5% untuk beramal biar usaha kita mendapat berkah

e. 10% buat biaya simpanan, misalnya nanti kain sudah kusam warnanya bisa kita ganti dengan yang baru dari hasil uang tabungan 10% ini.

Kenapa Biaya untuk tukang pasang tenda 20%, Bukankah terlalu besar itu? jawabannya tidak, karena pemasangan tenda membutuh kan tenaga yang ekstra dan selalu siap 24 jam, kalau kita ngasih terlalu sedikit nanti sering di tinggal kabur oleh tukang pasang, dan kalau sudah di tinggal kita harus mengajarinya lagi dari awal, lebih baik kasih agak besar tapi tidak sering gonta ganti tenaga tukang pasang, yang bikin kita pusing. Umumnya Aset tenda berumur 5 – 7 Tahun , Insya Allah dalam kurun waktu 1-2 tahun sudah kembali modal tahun k e 3 – 7 menikmati hasil. Ukuran tenda 4x4 M = Biaya Pembuatan tenda sebesar 8 Juta, dapat diisi dengan 50 buah kursi, Harga perunit Rp 50.000 Contohnya Kursi saja jika perunit Rp 50.000,- X 200 sudah 10 juta rupiah Tenda 2 tangkep 8 X 4 m 16 juta rupiah.

Related Documents


More Documents from "Rahmat H"