Upaya Pengendalian Pengolahan Limbah Rumah Tangga Dengan Constructed Wetland Untuk Melindungi Ekosistem Perairan Danau

  • Uploaded by: kia
  • 0
  • 0
  • May 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Upaya Pengendalian Pengolahan Limbah Rumah Tangga Dengan Constructed Wetland Untuk Melindungi Ekosistem Perairan Danau as PDF for free.

More details

  • Words: 485
  • Pages: 13
Upaya Pengendalian Pengolahan Limbah Rumah Tangga dengan Constructed Wetland untuk Melindungi Ekosistem Perairan Danau • • • • • • • • • • •

KELOMPOK 3 : MICHAEL CHRISTIAN - 082001600011 HAMASAH IBRAHIM - 082001600032 ISNANI FATMASARI ABBAS - 082001600005 NATHANIA ARIELLA A - 082001600015 SARAH HASIANETARA - 082001600019 MAKKIATUL MUSAROFAH - 082001600034 ADINDA DWI S - 082001600001 FIDA RIZKI A - 082001600031 YOVANNY - 082001600021 DANANG AGUNG - 082001700013 CINTHYA AZRA - 082001600045

March 13, 2019

LIMBAH DOMESTIK

Limbah domestik adalah hasil buangan manusia yang sudah tidak terpakai baik berupa fisik, kimia, maupun biologis. Air limbah, terutama yang mengandung ekskreta manusia dapat mengandung bahan yang berbahaya oleh karena itu harus dikelola dan diolah dengan baik.

Constructed Wetland Constructed

DID YOU KNOW ABOUT US?

wetland

atau

rawa

buatan merupakan instalasi pengolah limbah

cair buatan yang dirancang dan dibuat berupa kolam atau saluran yang ditanami oleh tumbuhan-tumbuhan

air

dan

proses

penjernihan limbah cair dilakukan secara

biologis dengan bantuan mikroorganisme, proses fisika dan kimia. Instalasi ini dirancang seperti proses penjernihan limbah cair yang ada dialam, tetapi dengan lingkungan yang dikendalikan. Pada design CWs ini inlet berasal dari grey

water rumah tangga serta black water setelah melewati septic tank.

Danau Danau adalah bentukan alam berupa cekungan yang terisi oleh air atau tergenang sehingga, danau termasuk ekosistem lentik. Cekungan ini berada di tengah-tengah daratan. Danau dapat dimanfaatkan sebagai penyedia kebutuhan air, sumber pembangkit listrik, penampungan air ketika hujan dan cadangan air saat kemarau, jalur transportasi.

LAHAN BASAH Lahan basah buatan (human-made wetlands) adalah suatu ekosistem lahan basah yang terbentuk akibat intervensi manusia, baik secara sengaja atau pun tidak sengaja. Lahan basah buatan yang pembentukannya disengaja, biasanya dibuat untuk memenuhi berbagai kepentingan tertentu misalnya, untuk meningkatkan produksi lahan pertanian dan perikanan, pembangkit tenaga listrik, sumber air, atau untuk meningkatkan keindahan bentang alam bagi keperluan pariwisata.

Klasifikasi Lahan Buatan Berdasarkan Jenis Tanaman

Subsurface Flow Wetlands

Sistem yang menggunakan tanaman makrophyta yang akarnya tenggelam atau sering disebut juga amphibious plants dan biasanya digunakan untuk lahan basah buatan tipe aliran bawah permukaan

Subsurface Flow Wetlands disebut Horizontal Subsurface Flow Constructed Wetlands karena limbah cair dialirkan di inlet dan aliran secara perlahan melalui pori-pori substrat pada permukaan lapisan pada sedikit atau lebih bagian horizontal hingga ini mencapai zona outlet. Sehubungan dengan terbatasnya oksigen di dalam Wetlands, penyisihan dari nutrien (terutama nitrogen) adalah terbatas, bagaimanapun, Horizontal Subsurface Flow Constructed Wetlands menyisihkan nitrat pada limbah cair.

JENIS TANAMAN

AKAR WANGI Penurunan kadar COD dan BOD pada reaktor wetland disebabkan oleh adanya interaksi

antara

tanaman,

substrat

dan

mikroorganisme. Proses – proses tersebut terjadi karena tanaman berperan penting dimana

memiliki fungsi antara lain sebagai media tumbuh

mikroorganisme

dna

juga

menyediakan kebutuhan oksigen bagi akar dan daerah perakaran dengan proses fotosintesa.

BAKTERI PEREDUKSI

phragmites australis = Menghambat pertumbuhan ecoli Produk yang mengandung lactobacillus sp. , actinomycetes sp. , bakteri pelarut phospat, zat penghilang bau, zat pengurai, nutrisi glucosa dan fructose = Mereduksi minyak dan lemak

March 13, 2019

Related Documents


More Documents from "luluan tsania"