Tugas Pak Bahrun.docx

  • Uploaded by: Rizkymadang
  • 0
  • 0
  • June 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Tugas Pak Bahrun.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 379
  • Pages: 2
Nama: Muhammad Hasanain NIM: 04084841820001 Dokter Muda Bagian Ilmu Kesehatan Masyarakat dan Ilmu Kedokteran Keluarga Periode 4 Februari – 15 April 2019 TUGAS BIOSTATISTIKA DAN EPIDEMIOLOGI Bahrun Indawan Kasim, SKM, M.Si Hubungan Antara Hipertensi, Merokok dan Minuman Suplemen Energi Dengan Kejadian Penyakit Ginjal Kronik Background: Penyakit ginjal kronis (CKD) adalah masalah kesehatan global dengan meningkatnya insiden, prevalensi dan tingkat kematian. Sejauh ini tidak ada penelitian yang diketahui dilakukan pada faktor-faktor yang berhubungan dengan prevalensi penyakit gagal ginjal di Yogyakarta. Facts and Finding: Dari hasil penelitian ini diketahui bahwa kebiasaan merokok, mengonsumsi minuman suplemen energi dan hipertensi berhubungan dengan kejadian gagal ginjal kronik terminal di RSU PKU Muhammadiyah Yogyakarta dengan OR masing- masing adalah 3,68 untuk merokok, 6,63 mengonsumsi minuman suplemen energi dan 23,15 untuk hipertensi. Conclusion: Terdapat hubungan antara kebiasaan merokok, mengonsumsi minuman suplemen energi dan hipertensi dengan kejadian penyakit ginjal kronik yang menjalani hemodialisis di RSU PKU Muhammadiyah Yogyakarta. Hipertensi, minuman suplemen energi dan merokok merupakan faktor risiko penyakit ginjal kronik yang menjalani hemodialisis di RSU PKU Muhammadiyah Yogyakarta. Saran : Diperlukan suatu pemeriksaan hemoglobin, recall dan pengukuran asupan air sebagai tambahan data penelitian serta perlu dilakukan penelitian dasar untuk mengungkap kandungan yang mana dan bagaimana mekanisme kandungan minuman suplemen energi dan rokok dalam merusak ginjal.

Nama: Muhammad Hasanain NIM: 04084841820001 Dokter Muda Bagian Ilmu Kesehatan Masyarakat dan Ilmu Kedokteran Keluarga Periode 4 Februari – 15 April 2019 

Judul: Hubungan Antara Hipertensi, Merokok dan Minuman Suplemen Energi Dengan Kejadian Penyakit Gagal Ginjal



Jenis Penelitian: observasional analitik



Metode Penelitian: case control menggunakan data sekunder (rekam medik)



Variabel:



-

Variabel dependen: pasien ESRD

-

Variabel independen: riwayar hipertensi, merokok dan minum minuman suplemen energi.

Analisa Statistik: mengetahui hubungan hipertensi, merokok dan mengonsumsi minuman suplemen energi terhadap kejadian CKD yang dianalisis di RSU PKU Muhammadiyah Yogyakarta.

Komentar: Masih sedikitnya jumlah sampel dan rancangan penelitian yang digunakan merupakan kekurangan dari penelitian ini. Rancangan case control tidak sebaik rancangan penelitian kohort untuk menilai adanya hubungan suatu faktor risiko dengan suatu kejadian (out come) misalnya gagal ginjal. Oleh karenanya di masa yang akan datang perlu dilakukan penelitian dengan jumlah sampel yang lebih banyak dengan menggunakan rancangan kohort sehingga diperoleh data yang lebih baik tentang hubungan kebiasaan merokok, mengonsumsi minuman suplemen energi dan hipertensi dengan kejadian gagal ginjal kronik terminal.

Related Documents

Tugas Pak Bahrun.docx
June 2020 14
Tugas Pak Erwin.docx
November 2019 39
Tugas Pak Irwan.docx
July 2020 13
Tugas Plt Pak Maulana.doc
December 2019 42
Tugas Pak Pemuda Remaja.docx
December 2019 37

More Documents from "Bertha Silvia Juniasi"