Tugas Merancang.docx

  • Uploaded by: Zacky Choki
  • 0
  • 0
  • June 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Tugas Merancang.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 795
  • Pages: 7
TEORI BANGUNAN KAPAL 1 “Tugas merancang kapal 1”

Disususun oleh: Indah dwi wardani(1701002)

SEKOLAH TINGGI ILMU MARITIM MUTIARA JAYA TAHUN AJARAN 2017/2018

BAB 1 PENDAHULUAN

1.1

Latar belakang

Sebagai Negara maritime,sangatah perlu peningkatan armada laut sebagai sarana penunjang ekonomi di wilayah perairan Indonesia.Seperti yang kita ketahui,bahwa Negara Indonesia sebagian besar wilayahnya adalah perairan.Disini peran pemerintah sangat dibutuhkan agar Indonesia mampu bersaing tidak hanya di bidang pertahanan tetapi juga bidang transportasi laut. Kapal passenger atau kapal penupang adalah suatu kapal yang digunakan askapai perkapalan atau perseorangan dengan muatan utamanya adalah penumpang atau orang.dalam kapal penumpang ini yang di prioritaskan adlah penumpangnya,berbeda dengan kapal barang yang sebagian besarnya di isi oleh barang-barang uatan. 1.2

Tujuan penulisan

Berdasarkan latar belakang di atas maka tujuan penulisan

ini adalah untuk membuat

perencanaan pembangunan kapal passenger atau kapal penumpang.Perlu diketahui bahwa kapal penumpang ini lebih sedikit populasinya di bandig kapal barang,makanya sangat jarang di jumpai kapal jenis ini. Pembangunan kapal passenger ini diharapkan dapat meningkatkan efisiensi atau melayani keperluan yang lebih luas soal penumpang. 1.3

Ruang lingkup masalah

Dalam penulisan tugas merancang kapal ini pokok masalah yang di bicarkan adalah mengenai perancangan kapal tahap awal dengan menngunakan metode-metode perencanaan Selain itu perencanaan ini juga dilihat dari aspek owner requirements dan segi ekonomis kapal. Tugas merancang I merupakan tahap pertama dari Tugas Merancang Kapal yang terdiri dari 2 bagian. Tugas Merancang membahas penentuan awal ukuran utama kapal, koreksi terhadap aspect ratio, penentuan tenaga penggerak, stabilitas awal dan penentuan displacement kapal,

dan perhitungan luasan gading. Tugas ini juga disertai sketsa Garis Air dan Sketsa Gambaran Umum (General Arrangement)..

1.4

Dasar teori

Pada saat ini ada 4 metode perencanaan kapal yang dikembangkan berdasarkan teori dan pengalaman yang dikombinasikan satu dengan yang lainnya : 

Method of Comparison Ship



Method of Statistic



Method of Trial and Error



Method of a Complex Solution

1. Metode Perbandingan

Metode ini dasar pemikirannya adalah merencanakan kapal yang diusahakan lebih baik dari kapal yang telah ada (kapal pembanding) sehingga lebih banyak di dasarkan pada pengalaman perencana sendiri.

2. Metode Statistik Metode ini menggunakan Statistik yang kita dapat dengan menganalisa dari beberapa kapal modern untuk mendapatkan ukuran utama, parameter bentuk dan pembanding model test dan hasil-hasil percobaan.

3. Metode Trial and Error Metode ini sering dipakai Ukuran utama final didapat setelah diadakan beberapa kali pengulangan perhitungan.

4. Metode ini adalah kombinasi dari beberapa metode perencanaan, misal metode perbandingan dengan metode statistik.

BAB 2 PRARANCANGAN 2.1 Analisa Tugas(Owner Requirements) Seorang pemilik kapal yang menginginkan kapal yang lebih ekonomis dan lebih baik.maka dibuatlah prarancangan yang mengacu pada keinginan pemilik tersebut. Berikut adalah owner reqruitment :  Tipe kapal

: Passenger ship

 DWT

:3000 ton

 Vs

:18 knot

2.2 Studi pustaka Dalam tugas ini perencana menggunakan metode perbandingan,dan berikut adalah data kapal pembadingnya : 1) Tipe

:Passenger Ship

2) DWT

:3200 ton

3) Lpp

:130 m

4) B

:23,4 m

5) T

:5,90 m

6) Loa

:144 m

7) V

:20 knot

2.3 Estimasi sementara A.Estimasi Ukuran Utama Perhitungan Menggunakan metode perbandingan. 1) Perhitungan panjang kapal rancangan(Lpp2)

Lpp2

3

𝐷𝑊𝑇2

√𝐷𝑊𝑇1

=

Lpp

x

=

130

x

=

130

x

∛0.9375

=

130

x

0,978

=

127,2 cm

3

3000

√3200

2) Perhitungan lebar kapal rancangan(B2) B2

=

B1

3



x

3

𝐷𝑊𝑇2 𝐷𝑊𝑇1 3000

√3200

=

23,4

x

=

23,4

x

∛0.9375

=

23,4

x

0,978

=

22,88 cm

3) Perhitungan sarat kapal rancangan (T2) T2

3

𝐷𝑊𝑇2

3

3000

√𝐷𝑊𝑇1

=

T1

x

=

5,90

x

=

5,90

x

∛0.9375

=

5,90

x

0,978

=

5,77 cm

√3200

4) Perhitungan kecepatan kapal rancangan (V2)

Fn

=

𝑣 √𝑔𝑙

=

18 𝑥 (0.514)

9,252

=29,21 0,316

√9.81𝑥 87

Dimana V dalam m/s (1 knot = 0,514 m/s)

B. Estimasi Bentuk Kapal 1) Koefisien Block (Cb) Menurut chrilia: Cb

=

𝑣

1,214 - 0,374 x √𝐿𝑝𝑝 18

=

1,214 - 0,374 x

=

1,214 - 0,374 x 11.27

=

1,214

- 0,374 - 1,597

=

1,214 -

0,597

=

0,617

√127,2 18

2) Koefisien tengah Kapal (Cm)

menurut sabit series 60 : Cm

=

0,08 Cb + 0,93

=

0,08 .0,617

+ 0,93

=

0,049 +

0,93

=

0,979

3) Koefisien Prismatik(Cp)

Cp

=

𝐶𝑏

0,617

𝐶𝑚

0,979

= 0,0630

4) Koefisien Garis Air(Cw) menurut posdunine : Cw

= = = = =

1+ 2 𝐶𝑏 3 1+ 2 (0,617) 3 1+ 1,234 3 2,234 3

0,744

C.Estimasi Displacement Dengan menggunakan Estimasi Ukuran Utama kapalawal,didapat displacement awal adalah : ∆= 𝐿𝑝𝑝 𝑥 𝐵2 𝑥 𝑇2 𝑥 𝑦 𝑥𝑐 𝑥 𝐶𝑏2 = 127,2𝑥22,88𝑥5,77𝑥1,025𝑥1,004𝑥0,617 =10.662,56488 -estimasi sementara tenaga penggerak (BHP)

BHP2 =

𝑑𝑤𝑡2

[𝑑𝑤𝑡1]

x

𝑣2

[𝑣1] x BHP

3000

=

[3200]

=

1.768,795581

x

18

[20] x

2533

D.Faktor koreksi Data ukuran utama kapal rancangan setelah perhitungan awal: Lpp

=127,2

B

=22,88

T

=5,77

H

=

V

=18 knot

Related Documents

Tugas
October 2019 88
Tugas
October 2019 74
Tugas
June 2020 46
Tugas
May 2020 48
Tugas
June 2020 45
Tugas
August 2019 86

More Documents from "Luci xyy"