Tugas Analisis Ki, Kd Dan Ipk (ahmadi).docx

  • Uploaded by: Indra Regar Cool
  • 0
  • 0
  • May 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Tugas Analisis Ki, Kd Dan Ipk (ahmadi).docx as PDF for free.

More details

  • Words: 1,048
  • Pages: 4
ANALISIS KI, KD dan IPK Mata Pelajaran Satuan Pendidikan Kelas / Semester Tahun Pelajaran Kompetensi Inti (KI) 3. Memahami pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural) berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya terkait fenomena dan kejadian tampak mata.

: Matematika : SMP Negeri 1 Aceh Tenggara : VII/ Ganjil : 2018/ 2019 Kompetensi Dasar (KD)

Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK)

Materi Pembelajaran

3.1 Menjelaskan dan 3.1.1 Menjelaskan urutan pada menentukan bilangan bulat dan urutan pada pecahan. bilangan bulat 3.1.2 Menentukan urutan pada (positif dan bilangan bulat dan pecahan negatif) dan pecahan (biasa, campuran, desimal, persen)

Bilangan Bulat dan Pecahan  Membandingkanbilangan bulat dan pecahan  Mengurutkan bilangan bulat dan pecahan  Operasi dan sifat-sifat operasi hitung bilangan bulat dan pecahan  Mengubah bentuk bilangan pecahan 3.2 Menjelaskan dan 3.2.1 Menjelaskan berbagai sifat  Menyatakan bilangan dalam melakukan operasi hitung yang bentuk bilangan berpangkat operasi hitung melibatkan bilangan bulat bulat positif bilangan bulat dan pecahan  Kelipatan persekutuan terkecil dan pecahan (KPK) dengan  Faktor persekutuan terbesar memanfaatkan (FPB) berbagai sifat operasi 3.3 Menjelaskan dan 3.3.1 Menentukan operasi hitung menentukan bilangan bulat dan pecahan representasi dengan memanfaatkan bilangan bulat berbagai sifat operasi. besar sebagai bilangan berpangkat bulat positif

4. Mencoba, mengolah, dan menyaji dalam ranah konkret (menggunakan, mengurai, merangkai, memodifikasi, dan membuat) dan ranah abstrak (menulis, membaca, menghitung, menggambar, dan mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di sekolah dan sumber lain yang sama dalam sudut pandang/teori.

3. Memahami pengetahuan (faktual, konseptual, dan

4.1 Menyelesaikan 4.1.1. Menyelesaikan masalah masalah yang sehari-hari yang berkaitan berkaitan dengan dengan urutan beberapa urutan beberapa bilangan bulat dan pecahan bilangan bulat (biasa, campuran, desimal, dan pecahan persen). (biasa, campuran, desimal, persen) 4.2 Menyelesaikan 4.2.1. Menyelesaikan masalah masalah yang kontekstual yang berkaitan berkaitan dengan dengan operasi hitung operasi hitung bilangan bialngan bulat bilangan bulat dan bilangan pecahan dan pecahan 4.3 Menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan bilangan bulat besar sebagai bilangan berpangkat bulat positif 3.4 Menjelaskan dan menyatakan himpunan, himpunan

4.3.1. Menyelesaikan hasil operasi hitung bilangan bulat dan bilangan pecahan dengan memanfaatkan berbagai sifat operasi

3.4.1

Menyatakan masalah sehari-hari dalam bentuk himpunan dan mendata anggotanya;

1

Himpunan  Menyatakan himpunan  Himpunan bagian, kosong, semesta

Kompetensi Inti (KI) prosedural) berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya terkait fenomena dan kejadian tampak mata.

Kompetensi Dasar (KD) bagian, himpunan semesta, himpunan kosong, komplemen himpunan, menggunakan masalah kontekstual

3.5 Menjelaskan dan melakukan operasi biner pada himpunan menggunakan masalah kontekstual

Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK) 3.4.2

Menyebutkan anggota dan bukan anggota himpunan; 3.4.3 Menyajikan himpunan dengan menyebutkan anggotanya 3.4.4 Menyajikan himpunan dengan menuliskan sifat yang dimilikinya 3.4.5 Menyajikan himpunan dengan notasi pembentuk himpunan 3.4.6 Menyatakan himpunan kosong 3.4.7 Menyatakan himpunan semesta dari suatu himpunan 3.4.8 Menggambar diagram Venn dari suatu himpunan 3.4.9 Membaca diagram Venn dari suatu himpunan 3.4.10 Menyelesaikan masalah kontekstual yang berkaitan dengan diagram Venn 3.4.11 Menyatakan kardinalitas dari suatu himpunan 3.5.1

Menyebutkan himpunan bagian dari suatu himpunan 3.5.2 Menyatakan himpunan kuasa dari suatu himpunan 3.5.3 Menyatakan kesamaan dari suatu himpunan 3.5.4 Menyatakan irisan dari dua himpunan 3.5.5 Menyelesaikan masalah kontekstual yang berkaitan dengan irisan dua himpunan 3.5.6 Menyatakan gabungan dari dua himpunan 3.5.7 Menyelesaikan masalah kontekstual yang berkaitan dengan gabungan dari dua himpunan 3.5.8 Menyatakan komplemen dari suatu himpunan 3.5.9 Menyelesaikan masalah kontekstual yang berkaitan dengan komplemen dari suatu himpunan 3.5.10 Menyatakan selisih dari dua himpunan

2

Materi Pembelajaran  Hubungan antar himpunan  Operasi pada himpunan  Komplemen himpunan

Kompetensi Inti (KI)

Kompetensi Dasar (KD)

4. Mencoba, mengolah, dan menyaji dalam ranah konkret (menggunakan, mengurai, merangkai, memodifikasi, dan membuat) dan ranah abstrak (menulis, membaca, menghitung, menggambar, dan mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di sekolah dan sumber lain yang sama dalam sudut pandang/teori. 3. Memahami pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural) berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya terkait fenomena dan kejadian tampak mata.

4.4 Menyelesaikan masalah kontekstual yang berkaitan dengan himpunan, himpunan bagian, himpunan semesta, himpunan kosong, komplemen himpunan

4.4.1

4.5 Menyelesaikan masalah kontekstual yang berkaitan dengan operasi biner pada himpunan

4.5.1

3.6 Menjelaskan bentuk aljabar dan unsurunsurnya menggunakan masalah kontekstual

3.6.1

3.7 Menjelaskan dan melakukan operasi pada bentuk aljabar (penjumlahan, pengurangan, perkalian, dan pembagian)

3.7.1

4.6 Menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan bentuk aljabar

4.6.1

4.7 Menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan operasi pada bentuk aljabar

4.7.1

3.8 Menjelaskan persamaan dan pertidaksamaan linear satu

3.8.1

4. Mencoba, mengolah, dan menyaji dalam ranah konkret (menggunakan, mengurai, merangkai, memodifikasi, dan membuat) dan ranah abstrak (menulis, membaca, menghitung, menggambar, dan mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di sekolah dan sumber lain yang sama dalam sudut pandang/teori. 3. Memahami pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural)

Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK)

4.4.2

4.5.2

3.6.2

3.7.2

3.7.3

4.6.2

4.7.2

3.8.2

Materi Pembelajaran

Menyelesaikan masalah kontekstual yang berkaitan dengan selisih dari dua himpunan Menyatakan sifat-sifat dari operasi himpunan

Penggunaan himpunan dalam masalah kontekstual Menyelesaikan masalah sehari-hari yang berkaitan dengan operasi himpunan

Mengenal bentuk aljabar Mengidentifikasi unsur-unsur bentuk aljabar

Menyelesaikan penjumlahan pengurangan aljabar Menyelesaikan perkalian aljabar Menyelesaikan pembagian aljabar

Bentuk Aljabar  Menjelaskan koefesien, variabel, konstanta, dan suku pada bentuk aljabar  Operasi hitung bentuk aljabar  Penyederhanaanbentuk aljabar

operasi dan bentuk operasi bentuk operasi bentuk

Menyajikan permasalahan nyata dalam bentuk aljabar Menyelesaikan bentuk aljabar dalam masalah nyata Menyelesaikan masalah kontesktual pada operasi bentuk aljabar Menyelesaikan masalah nyata pada operasi bentuk aljabar

Menentukan persamaan Persamaan dan Pertidaksamaan dan pertidaksamaan Linear satu Variabel linear satu variabel  Pernyataan Menentukan nilai  Kalimat terbuka variabel dalam

3

Kompetensi Inti (KI) berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya terkait fenomena dan kejadian tampak mata. 4. Mencoba, mengolah, dan menyaji dalam ranah konkret (menggunakan, mengurai, merangkai, memodifikasi, dan membuat) dan ranah abstrak (menulis, membaca, menghitung, menggambar, dan mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di sekolah dan sumber lain yang sama dalam sudut pandang/teori.

Kompetensi Dasar (KD)

Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK)

variabel dan penyelesaiannya 3.8.3

4.8 Menyelesaikan 4.8.1 masalah yang berkaitan dengan persamaan dan pertidaksamaan linear satu variabel 4.8.2

persamaan linear satu variabel. Menentukan nilai variabel dalam pertidaksamaan linear satu variabel.

Materi Pembelajaran  Penyelesaian persamaan linear satu variabel dan pertidaksamaan linear satu variable

Mengubah masalah yang berkaitan dengan persamaan dan pertidaksamaan linear satu variabel menjadi model matematika. Menyelesaikan masalah nyata yang berkaitan dengan persamaan dan pertidaksamaan linear satu variabel.

Mengetahui : Kepala SMP Negeri 1 Aceh Tenggara

......................., ...................... 20 ... Guru Bidang Studi Matematika

.............................................. NIP. 0000000000000000000

AHMADI, S.Pd., M.Si NIP. 19820715 200904 1 006

4

Related Documents


More Documents from "Lutfi Hala Madrid"