Teori Pemerintahan

  • Uploaded by: M Fajar Novriansyah
  • 0
  • 0
  • October 2019
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Teori Pemerintahan as PDF for free.

More details

  • Words: 1,227
  • Pages: 8
Soal :

1. Jelaskan apa yang dimaksud Ilmu pengetahuan bersifat nomotetis dan yang bersifat idiografis. 2. Jelaskan antomi teori sosial, dalam kategori klasik, modern dan kontemporer? 3. Jelaskan bidang ilmu apa saja yang dikelompokan dalam ilmu sosial 4. Bagaimana pendapat sdr yang menyatakan bahwa dalam taksonomi keilmuan, studi pemerintahan ditempatkan sebagai bagian dari ilmu politik sehingga studi pemerintahan mengadopsi pendekatan (approaches) dan metode yang dikembangkan dalam ilmu politik? 5. Jelaskan bahwa studi pemerintahan memusatkan perhatian untuk mengkaji fenomena kekuasaan dalam ranah publik? 6. Jelaskan apa yang dimaksud governing? 7. Jelaskan apa yang dimaksud dengan publik goods, collective goods dan private goods? 8. Jelaskan apa yang dipelajari (objek dan teori) studi pemerintahan pada periode klasik, modern dan kontemporer dari aspek ontologi dan epistimologi?

Jawaban

1. Klasifikasi ilmu pengetahun berdasarkan subjeknya yaitu A. Nomotetis adalah ilmu yang menetapkan hukum-hukum yang universal

berlaku, mempelajari obyeknya dalam keabstrakannya dan mencoba menemukan unsur-unsur yang selalu terdapat kembali dalam segala pernyataannya yang konkrit bilamana dan di mana saja, misalnya adalah ilmu alam, ilmu kimia, sosiologi, ilmu hayat dan sebagianya. B. Ideografis (ide: cita-cita, grafis: lukisan), ilmu yang mempelajari obyeknya dalam konkrit menurut tempat dan waktu tertentu, dengan sifat-sifatnya yang menyendiri (unik). Misalnya ilmu sejarah, etnografi (ilmu bangsa-bangsa), sosiologi dan sebagainnya. (Bachtiar, Amsal. 2007. Filsafat Ilmu.Jakarta:Raja Grafindo Persada)

2. Klasik : teori perkembangan

3. Cabang ilmu sosial bermula dari filsafat sebagai upaya manusia untuk mencoba mencari dan mendekati kebenaran. Dalam perkembangan kemudian terjadi diferesiasi ilmu. 1. Ilmu eksakta(matematika dan statistik) 2. Ilmu alam(fisika, kimia, biologi) 3. Ilmu sosial (ilmu politik, ilmu administrasi, ilmu komunikasi, ilmu pemerintahan, ilmu ekonomi, hubungan internasional, sosiologi) (Rusadi Kantaprawira,1995:2-3, dikutip dari buku Ilmu Pemerintahan:Telaahan Awal oleh Syarif Makhya) 4. menurut saya bedasarkan taksonomi ilmu, studi pemerintahan termasuk bagian dari ilmu politik karena ilmu politik adalah ilmu yang membahas institusi pemerintahan atau yang berintikan pada kajian fenomena kekuasaan. 5. studi pemerintahaan memusatkan perhatian untuk mengkaji fenomena kekuasaan yang berhubungan dengan segala urusan publik. Secara generik ada tiga bentuk starting point dalam menelaah fenomena kekuasaan dalam ranah publik :

1. Mengawali kajian dari sisi aktor yang terlibat, baik penyandang maupun sasaran kekuasaan. 2. Mengkaji interaksi-interaksi kekuasaan yang terjadi, baik didalam maupun diantara ranah-ranah 3. Mengawali kajian dari sisi nilai atau norma yang mengerakan proses dan interaksi kekuasaan maupun nilai dibalik pembentukan intitusi/aktor.

6. Governing dalam pengertian yang klasik adalah seluruh aktivitas aktor politik, sosial & administrasi sebagai sebuah upaya dengan tujuan tertentu untuk memandu, mengarahkan, mengontrol dan mengelola seluruh segi dan sektor kehidupan masyarakat. Kata kunci governing adalah memandu (guide), mengarahkan (steering), mengontrol (control) dan mengelola (manage). (Blog Tri Hendra Wahyudi)

7.  Publik goods adalah barang yang berhak dikonsumsi siapapun yang disediakan pemerintah dan bersifat gratis. Contohnya jalan raya  Collective goods adalah barang kolektif dimiliki oleh satu bagian dari masyarakat (satu komunitas yang lebih kecil) dan hanya berhak digunakan secara umum oleh komunitas tersebut.  Private goods adalah barang yang hanya digunakan oleh satu konsumen pada satu waktu. Contohnya, ketika seseorang sedang mengunakan kendaraan miliknya, orang lain tidak dapat mengunakan hal serupa. Eksklusifitas kepemilikan menjadi faktor pembeda utama barang privat dengan barang publik. 8. Dari aspek Ontologi :  Periode klasik : institusi dan hubungan formal antar negara  Periode modern : kemampuan dalam penyelengaraan pemerintahan  Periode kontemporer : pengelolaan urusan politik

Dari aspek epistimologi :  Periode klasik : birokrasi, hukum tata pemerintahan lembaga pemerintahan legalisme  Periode modern : organisasi sistem pemerintahan, kebijakan/regulasi  Periode kontemporer : pelayanan publik, kepercayaan publik,nerwortking akuntabilitas, regulatory.

1. Jelaskan apa yang dimaksud Ilmu pengetahuan bersifat nomotetis dan yang bersifat idiografis ? Klasifikasi ilmu pengetahun berdasarkan subjeknya yaitu A. Nomotetis adalah ilmu yang menetapkan hukum-hukum yang universal

berlaku, mempelajari obyeknya dalam keabstrakannya dan mencoba menemukan unsur-unsur yang selalu terdapat kembali dalam segala pernyataannya yang konkrit bilamana dan di mana saja, misalnya adalah ilmu alam, ilmu kimia, sosiologi, ilmu hayat dan sebagianya. B. Ideografis (ide: cita-cita, grafis: lukisan), ilmu yang mempelajari obyeknya dalam konkrit menurut tempat dan waktu tertentu, dengan sifat-sifatnya yang menyendiri (unik). Misalnya ilmu sejarah, etnografi (ilmu bangsa-bangsa), sosiologi dan sebagainnya. (Bachtiar, Amsal. 2007. Filsafat Ilmu.Jakarta:Raja Grafindo Persada)

2. Jelaskan antomi teori sosial, dalam kategori klasik, modern dan kontemporer?  Klasik : teori perkembangan /kemajuan, teori siklus perubahan, teori budaya, teori integrasi/solidaritas sosial, teori konflik pertentangan kelas, teori rasionalitas, teori interaksi, teori konstruksi sosial.  Modern : teori fenomenologi, teori interaksionisme simbolik, teori dramatugi, teori etnomenologi, teori pertukaran kelas, teori fungsional, teori fungsionalisme struktural, teori non fungsionalisme, teori kritis.  Kontemporer : teori hegemoni, teori struktural, teori pilihan rasional, teori konflik, teori post modernism, teori kritis. Sumber: Teori Sosial Post Modern.Kreasi Wacana. Yogyakarta.

3. Jelaskan bidang ilmu apa saja yang dikelompokan dalam ilmu sosial Cabang ilmu sosial bermula dari filsafat sebagai upaya manusia untuk mencoba mencari dan mendekati kebenaran. Dalam perkembangan kemudian terjadi diferesiasi ilmu. 1. Ilmu eksakta(matematika dan statistik) 2. Ilmu alam(fisika,

kimia, biologi) 3. Ilmu sosial (ilmu politik, ilmu administrasi, ilmu komunikasi, ilmu pemerintahan, ilmu ekonomi, hubungan internasional, sosiologi) (Rusadi Kantaprawira,1995:2-3, dikutip dari buku Ilmu Pemerintahan:Telaahan Awal oleh Dr.Syarief Makhya,M.Si) 4. Bagaimana pendapat sdr yang menyatakan bahwa dalam taksonomi keilmuan, studi pemerintahan ditempatkan sebagai bagian dari ilmu politik sehingga studi pemerintahan mengadopsi pendekatan (approaches) dan metode yang dikembangkan dalam ilmu politik? menurut saya bedasarkan taksonomi ilmu, studi pemerintahan termasuk bagian dari ilmu politik karena ilmu politik adalah ilmu yang membahas institusi pemerintahan atau yang berintikan pada kajian fenomena kekuasaan. 5. Jelaskan bahwa studi pemerintahan memusatkan perhatian untuk mengkaji fenomena kekuasaan dalam ranah publik? studi pemerintahaan memusatkan perhatian untuk mengkaji fenomena kekuasaan yang berhubungan dengan segala urusan publik. Secara generik ada tiga bentuk starting point dalam menelaah fenomena kekuasaan dalam ranah publik : 1. Mengawali kajian dari sisi aktor yang terlibat, baik penyandang maupun sasaran kekuasaan. 2. Mengkaji interaksi-interaksi kekuasaan yang terjadi, baik didalam maupun diantara ranah-ranah 3. Mengawali kajian dari sisi nilai atau norma yang mengerakan proses dan interaksi kekuasaan maupun nilai dibalik pembentukan intitusi/aktor. Sumber: Materi pembelajaran pengantar ilmu pemerintahan oleh Dr.Syarief Makhya,M.Si 6. Jelaskan apa yang dimaksud governing? Governing dalam pengertian yang klasik adalah seluruh aktivitas aktor politik, sosial & administrasi sebagai sebuah upaya dengan tujuan tertentu untuk memandu, mengarahkan, mengontrol dan mengelola seluruh segi dan sektor

kehidupan masyarakat. Kata kunci governing adalah memandu (guide), mengarahkan (steering), mengontrol (control) dan mengelola (manage). (Blog Tri Hendra Wahyudi)

7. Jelaskan apa yang dimaksud dengan publik goods, collective goods dan private goods?  Publik goods adalah barang yang berhak dikonsumsi siapapun yang disediakan pemerintah dan bersifat gratis. Contohnya jalan raya  Collective goods adalah barang kolektif dimiliki oleh satu bagian dari masyarakat (satu komunitas yang lebih kecil) dan hanya berhak digunakan secara umum oleh komunitas tersebut.  Private goods adalah barang yang hanya digunakan oleh satu konsumen pada satu waktu. Contohnya, ketika seseorang sedang mengunakan kendaraan miliknya, orang lain tidak dapat mengunakan hal serupa. Eksklusifitas kepemilikan menjadi faktor pembeda utama barang privat dengan barang publik. 8. Jelaskan apa yang dipelajari (objek dan teori) studi pemerintahan pada periode klasik, modern dan kontemporer dari aspek ontologi dan epistimologi? Dari aspek Ontologi :  Periode klasik : institusi dan hubungan formal antar negara  Periode modern : kemampuan dalam penyelengaraan pemerintahan  Periode kontemporer : pengelolaan urusan politik Dari aspek epistimologi :  Periode klasik : birokrasi, hukum tata pemerintahan lembaga pemerintahan legalisme  Periode modern : organisasi sistem pemerintahan, kebijakan/regulasi  Periode kontemporer : pelayanan publik, kepercayaan publik,nerwortking akuntabilitas, regulatory.

Sumber:blog art sai dan Materi pembelajaran pengantar ilmu pemerintahan oleh Dr.Syarief Makhya,M.Si

Related Documents

Teori Pemerintahan
October 2019 25
System Pemerintahan
December 2019 21
Pemerintahan Daerah
April 2020 27
Bentuk Pemerintahan
June 2020 15
Sistem Pemerintahan
May 2020 18

More Documents from "allysyaalias"