Teks Eksplanasi: Oleh: Tria Triyanti (xi-8/35)

  • Uploaded by: Tria Tri Yanti
  • 0
  • 0
  • June 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Teks Eksplanasi: Oleh: Tria Triyanti (xi-8/35) as PDF for free.

More details

  • Words: 1,123
  • Pages: 23
Teks Eksplanasi Oleh : 1.

Tria Triyanti

(XI-8/35)

Pengertian Tujuan Teks Eksplanasi

Ciri-ciri Struktur Kaidah Kebahasaan

Teks Eksplanasi Pengertian

Karangan yang berupa penjelasan suatu topik yang berhubungan dengan fenomena alam/sosial yang terjadi di kehidupan sehari – hari.

Teks Eksplanasi Tujuan

Memberikan informasi sejelas – jelasnya pada pembaca agar mengerti tentang suatu fenomena yang terjadi.

CONTOH TEKS EKSPLANASI

Banjir Bandang 2 Bulan lalu, banjir bandang merupakan banjir yang besar dan datang dengan tibatiba, mengalir dengan deras juga menghanyutkan benda-benda besar di Kota Bandung. banjir bandang juga disebut dengan air bah. Banjir ini mengakibatkan berbagai masalah, dari sosialsosial hingga ekonomi, merusak banyak berbagai fasilitas maupun sarana prasarana yang dilewatinya. Selain itu, aliran deras yang membawa berbagai macam material-material dari hulu, menyebabkan rumah warga hancur di hantamnya. Penyebab banjir bandang adalah terbentuknya bendungan alami akibat longsornya tanah dari lereng-lereng di sepanjang aliran sungai. Bendungan alami yang terbentuk karena longsor ini menyebabkan air hujan dan air yang turun dari lereng-lereng perbukitan tertampung di atas sehingga terbentuk danau atau tampungan air dalam jumlah besar. Ketika bendungan alami tadi tidak sanggup lagi menahan jumlah air tersebut maka bendungan tersebut akan rusak. Rusaknya bendungan alami ini menyebabkan tertumpahnya air sekian banyak dan mengalir melalui lembah dan aliran sungai lama serta menghantam segala yang ada di depannya .Penyebab banjir bandang lainnya adalah jebolnya bendungan atau waduk. Hujan lebat yang mengguyur bumi dalam waktu yang lama dapat mengakibatkan penambahan debit air pada waduk atu bendungan. Apabila jumlah air semakin besar dapat mengakibatkan tanggul tidak kuat menahan debit air yang tertampung. Banjir dapat menimbulkan kerugian besar bagi manusia. Banyak barang-barang berharga yang ter-rendam banjir. Sarana public porak-poranda, bahkan tidak sedikit nyawa manusia melayang sia-sia. Banjir dapat menimbulkan kerugian bagi ummat manusia, oleh karena itu harus mempelajari dengan menyeluruh mengenai sebab-sebab banjir agar bisa dilakukan pencegahan sebelum bencana alam itu terjadi.

Fenomena Alam Fenomena Fenomena Sosial

Jenis Bagian Penutup

Ada Bagian penutup Tidah Ada Bagia Penutup

Pernyataan umum

Pernyataan umum adalah bagian dari topik yang menjadi pembahasan contohnya mengenai apa, mengapa fenomena atau kejadian tersebut terjadi.

Paragraf ke-1

Struktur

Urutan Penjelas

Berisi tentang Urutan sebabakibat dari suatu Fenomena Alam/Sosial.

Paragraf ke-2

Berisi tentang kesimpulan atau pernyataan tentang topik atau proses yang dijelaskan.

Interpretasi

Paragraf ke-3

Sruktur

Contoh

Pernyataan Umum

Banjir bandang merupakan banjir yang besar dan datang dengan tiba-tiba, mengalir deras juga menghanyutkan benda-benda besar.

Urutan Penjelas

Penyebab banjir bandang adalah terbentuknya bendungan alami akibat longsornya tanah dari lerenglereng di sepanjang aliran sungai. Bendungan alami yang terbentuk karena longsor ini menyebabkan air hujan dan air yang turun dari lereng-lereng perbukitan tertampung di atas sehingga terbentuk danau atau tampungan air dalam jumlah besar.

Interprestasi

Banjir dapat menimbulkan kerugian besar bagi manusia. Oleh sebab itu, kita tidak boleh membuang sampah sembarangan dan melakukan penebangan hutan secara liar.

1) Konjungsi klausal (hubungan sebab akibat)

Contoh : sebab, karena, ketika,dll

2) Menggunakan istilah ilmiah 3) Kata kerja (verba) KAIDAH KEBAHASAAN TEKS EKSPLANASI

Contoh :menyebabkan, menimbulkan, mengakibatkan, membuat, menjadikan, dll.

4) Menggunakan kata kerja relasional kata kerja penghubung untuk menghubungkan subjek dengan pelengkap.

Misalnya adalah, menjadi, memiliki, ada, merupakan.

5)Menggunakan konjungsi Temporal (waktu) Konjungsi temporal menjelaskan hubungan waktu antara dua hal atau peristiwa.

Contoh :kemudian, lalu, setelah itu, sebelum, selanjutnya, dan akhirnya.

Contoh kalimat 1 : Hujan dapat terjadi karena adanya bantuan dari sinar matahari yang membantu proses evaporasi.

Contoh kalimat 2 : Matahari mengubah hujan bisa melalui pemanasan.

Contoh kalimat 3 : Hujan adalah titik-titik air yang berjatuhan dari udara karena proses pendinginan. Kemudian, jatuhlah butiran es atau tetesan air tersebut ke permukaan bumi. Hujan sebagai Subjek

adalah sebagai verba relasional titik-titik air yang berjatuhan dari udara karena proses pendinginan sebagai pelengkap.

Teks Eksplanasi 

Ciri-Ciri berisi pernyataan umum, sebabakibat alam/sosial, interpretasi.

Ciri-ciri Bersifat ilmiah/keilmuan. Contoh: sains

Memuat informasi berdasarkan fakta (faktual).

Perbedaan Teks Eksplanasi dengan Puisi Teks Eksplanasi

Puisi

Menerangkan tentang serangkaian proses pada suatu Ekspresi bahasa yang kaya dan penuh pikat/kias.. peristiwa. Struktur :

Struktur :

1. Pernyataan umum

1.

Diksi

2. Urutan Penjelasan

2.

Gaya Bahasa

3. Penutup/kesimpulan

3.

Rima/irama

4.

Berbentuk bait

Berbentuk paragraf.

Menjelaskan suatu gejala atau proses pada peristiwa Menjelaskan yang terjadi.

suatu

peristiwa

dengan

cara

mengungkapkan pikiran dan perasaan kepada pembaca

Kaidah kebahasaan

Prinsip-prinsip:



Konjungsi klausal (hubungan sebab akibat)



Volume suara



Menggunakan istilah ilmiah



Artikulasi



Kata kerja material (verba)



Intonasi



Menggunakan kata kerja relasional



Gerak tubuh



Menggunakan konjungsi Temporal (waktu)



Mimik

Persamaan Teks Eksplanasi dan puisi Memberikan informasi kepada pembaca.

Memiliki Tema

Interpretasi Teks Eksplanasi 2 bulan lalu, banjir bandang merupakan banjir yang besar dan datang dengan When

What

tiba-tiba, mengalir deras juga menghanyutkan benda-benda besar di kota Bandung.

Biasanya sering terjadi di daerah lereng. Penyebab banjir bandang Where

Why

adalah terbentuknya bendungan alami akibat longsornya tanah dari lerenglereng di sepanjang aliran sungai. Air yang turun dari lereng-lereng perbukitan

How tertampung diatas sehingga terbentuk danau atau tampungan air dalam jumlah besar.

Menyunting Teks Eksplanasi 2 Bulan lalu, banjir bandang merupakan banjir yang besar dan datang dengan tiba-tiba, mengalir dengan deras juga menghanyutkan benda-benda besar di Kota Bandung. banjir bandang juga disebut dengan air bah. Banjir ini mengakibatkan berbagai masalah, dari sosial-sosial hingga ekonomi, merusak banyak berbagai fasilitas maupun sarana prasarana yang dilewatinya. Selain itu, aliran deras yang membawa berbagai macam material-material dari hulu, menyebabkan rumah warga hancur di hantamnya.

2 Bulan lalu, banjir bandang merupakan banjir yang besar dan datang dengan tiba-tiba, mengalir dengan deras juga menghanyutkan benda-benda besar di Kota Bandung. banjir bandang juga disebut dengan air bah. Banjir ini mengakibatkan berbagai masalah, dari sosial-sosial hingga ekonomi, merusak banyak berbagai fasilitas maupun sarana prasarana yang dilewatinya. Selain itu, aliran deras yang membawa berbagai macam material-material dari hulu, menyebabkan rumah warga hancur di hantamnya.

Evaluasi Teks Eksplanasi 

Kelebihan

1)

Memberikan informasi tentang proses terjadinya tsunami

2)

Dengan mengetahui informasi tersebut, kita dapat lebih mencegah, menanggulangi dengan cara apapun, namun sejatinya, tsunami/fenomena alam yang terjadi merupakan suatu takdir- Nya yang tidak dapat diprediksi manusia, manusia hanya dapat berikhtiar dan merencanakan, Allah lah yang menentukan.



Kekurangan

1.

Menggunakan bahasa ilmiah sehingga sulit dipahami bagi khalayak umum, namun hanya dipahami orang yang berpendidikan.

Mengonversi Teks Eksplanasi Menjadi Puisi

Banjir Bandang Saat bumi berteriak oleh serakahnya manusia langit menangis menghiba membasahi bumi Menemani kesenduan bumi yang terlupakan Tercurah deras air mata langit membasahi bumi Air mata langit mengalir ke segala arah di bumi Menegur seisi penghuni bumi Atas kelegahan dan keserakahan manusia Banjir bandang hanya sebuah isyarat

Bumi ditelanjngi dengan gundulnya hutan Akar hutan yan setia menyimpan air mata langit tak ada lagi Alur air matapun dangkal dan tersumbat sampah Kemana lagi air mata langit akan disimpan dan mengalir? Kanusia telah melupakan alam dan tak peduli lagi Alam membalas dengan kekuatannya Menerjang segala rintangan dengan dahsyat nya Manusia terpana oleh kuatnya alam, banjir bandang Puisi Oleh : Wawa Herawaty

APAKAH ADA PERTANYAAN ?

Related Documents


More Documents from ""

Readme.txt
December 2019 24
Ppt Endo.pptx
December 2019 34
Laporan 2018.docx
December 2019 29
Sampel.docx
May 2020 16