Surat Cek Kesehatan.docx

  • Uploaded by: AgusSetiawan
  • 0
  • 0
  • December 2019
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Surat Cek Kesehatan.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 410
  • Pages: 2
Kesatuan Aksi Mahasiswa Muslim Indonesia (The Action Group of Indonesian Moslem Students)

(KAMMI) Komisariat Daerah Berau Sekretariat: Jl. R. A. Kartini, RT. 02, Tanjung Redeb-Berau, Kalimantan Timur 77311 Telepon, E-mail: 0852 4537 2797 / 0856 5417 9577, [email protected]

Tanjung Redeb, 31 Maret 2017 Nomor Lampiran Perihal

: ...../PD/KAMMI/III/2017 :: Memohon Bantuan Pemeriksaan Kesehatan Gratis

Kepada Yth, dr. Febri diTempat Assalamu’alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh Puji syukur ke hadirat Allah SWT, pemilik alam semesta. Shalawat dan salam kepada Rasulullah SAW, para sahabat, serta umat yang senantiasa istiqomah di jalan-Nya. Sehubungan dengan akan dilaksanakan rangkaian acara MILAD KAMMI yang ke 19 yang insyaAllah akan melaksanakan Pemeriksaan Kesehatan Gratis, yang InsyaAllah dilaksanakan pada: Hari, tanggal Waktu Tempat Tema Pemeriksaan

: Minggu, 09 April 2017 : 07.00 s.d. 10.00 wite : Lapangan Gor Pemuda di Jl. Pemuda, Kelurahan Tanjung Redeb Kec. Tanjung Redeb, Berau : KAMMI Peduli Kesehatan : Konsultasi Kesehatan, Pemeriksaan Tekanan darah, Pemeriksaan Darah (Gula darah dan asam urat darah)

maka kami bermaksud untuk memohon bantuan jasa saudara dalam agenda pemeriksaan gratis pada kegiatan tersebut. Demikian surat permohonan bantuan ini kami sampaikan. Atas perhatian dan kerja samanya, kami ucapkan terima kasih. Wassalamu’alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh Ketua KAMMI Komisariat Daerah Berau

La Selamat

Contact Person : 0852 48411703 a.n. Masjuni

Kesatuan Aksi Mahasiswa Muslim Indonesia (The Action Group of Indonesian Moslem Students)

(KAMMI) Komisariat Daerah Berau Sekretariat: Jl. R. A. Kartini, RT. 02, Tanjung Redeb-Berau, Kalimantan Timur 77311 Telepon, E-mail: 0852 4537 2797 / 0856 5417 9577, [email protected]

Tanjung Redeb, 31 Maret 2017 Nomor Lampiran Perihal

: ...../PD/KAMMI/III/2017 :: Memohon Bantuan Pemeriksaan Kesehatan Gratis

Kepada Yth, Sdr. Kiky Rahmandhanu, Amd.Kep diTempat Assalamu’alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh Puji syukur ke hadirat Allah SWT, pemilik alam semesta. Shalawat dan salam kepada Rasulullah SAW, para sahabat, serta umat yang senantiasa istiqomah di jalan-Nya. Sehubungan dengan akan dilaksanakan rangkaian acara MILAD KAMMI yang ke 19 yang insyaAllah akan melaksanakan Pemeriksaan Kesehatan Gratis, yang InsyaAllah dilaksanakan pada: Hari, tanggal Waktu Tempat Tema Pemeriksaan

: Minggu, 09 April 2017 : 07.00 s.d. 10.00 wite : Lapangan Gor Pemuda di Jl. Pemuda, Kelurahan Tanjung Redeb Kec. Tanjung Redeb, Berau : KAMMI Peduli Kesehatan : Konsultasi Kesehatan, Pemeriksaan Tekanan darah, Pemeriksaan Darah (Gula darah dan asam urat darah)

maka kami bermaksud untuk memohon bantuan jasa saudara dalam agenda pemeriksaan gratis pada kegiatan tersebut. Demikian surat permohonan bantuan ini kami sampaikan. Atas perhatian dan kerja samanya, kami ucapkan terima kasih. Wassalamu’alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh

Ketua KAMMI Komisariat Daerah Berau

La Selamat

Contact Person : 0852 48411703 a.n. Masjuni

Related Documents

Surat Cek Kesehatan.docx
December 2019 14
Cek List.xlsx
December 2019 44
Cek Flokulasi.xlsx
June 2020 29
Cek Golda.en.id.docx
October 2019 26
Cek Easytoch.xlsx
May 2020 16
Cek En.docx
May 2020 25

More Documents from "Endra Hardi"

Amplop Itqon.docx
December 2019 19
Surat Rekomendasi Baru.docx
December 2019 15
Surat Cek Kesehatan.docx
December 2019 14
Buletin Ds.docx
December 2019 22
06 C. Cover, Daftar Isi.docx
December 2019 21
List Undangan.xlsx
December 2019 17