Statistika Terapan Untuk Administrasi Publik Oleh: Joko Tri Nugraha, S.sos, M.si

  • Uploaded by: Mandasari
  • 0
  • 0
  • June 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Statistika Terapan Untuk Administrasi Publik Oleh: Joko Tri Nugraha, S.sos, M.si as PDF for free.

More details

  • Words: 1,208
  • Pages: 21
STATISTIKA TERAPAN UNTUK ADMINISTRASI PUBLIK Oleh: Joko Tri Nugraha, S.Sos, M.Si

Kata statistik berasal dari Bhs. Italia statista, berarti ahli tata negara

o Istilah tsb pertama kali digunakan o/ Gottefried Achenwell (1719 – 1772) o Dibawa ke Inggris o/ E.A.W. Zimmerman o Dipopulerkan o/ Sir John Sinclair, dalam buku “Statistical Account of Scotland” (1791 – 1799)

Istilah statistik  sbg suatu kegiatan untuk mengumpulkan dan mempergunakan data, telah dikenal jauh sebelumnya o o o o o

Aristoteles (384 – 322 SM); dalam buku “Politeia” Pemerintahan Babylonia & Roma ► kegiatan pemerintahan William Penakluk (1086); buku “Domesday Book” Henry VII (1532) ► mencatat pasukan yg mati John Graunt (1662) ► membuat ramalan jumlah penduduk yang mati akibat wabah penyakit

Pengertian Kata statistik sering dipandang = istilah statistika Statistik : catatan² ttg perubahan jumlah sesuatu populasi dalam selang waktu tertentu  statistik dalam arti sempit Statistika : suatu ilmu yg mrpk cab. dr matematika, yg pd dasarnya bukan mengemukakan data a/ fakta², ttp mrpk ilmu kira² yg hanya menget. sebag. dari populasi, ttp membicarakan seluruh populasi.  statistik dalam arti luas

Statistika dpt dibedakan dlm 2 bid. masalah pokok: Statistika deskriptif (descriptive statistics): bid. ilmu penget. statistika yg mempelajari tata cara penyusunan & penyajian data yg dikumpulkan dlm suatu penelitian Statistika induktif/inferensial (inductive statistics): bidang ilmu penget. statistika yg mempelajari tata cara penarikan kesimpulan² mengenai keseluruhan populasi, berdsrkan data yg ada dlm suatu bagian dari populasi tsb.  statistik/tes parametrik distribusi normal  statistik/tes non parametrik distribusi bebas

Fungsi Statistik:  Meminati utk mendptkan pemahaman corak

keragaman nilai angka hasil pengukuran  Meminati u/ menurunkan generalisasi, atau gambaran umum ttg perilaku kumpulan angka yang banyak  Telaahan dlm mendeskripsikan data secara baik dan gampang  Merancang tata cara pengukuran, agar terjamin adanya kondisi obyektif yg dikehendaki  Utk menarik kesimpulan statistik utk keadaan yg diteliti, hanya berdsrkan hasil pengukuran atas sejml contoh atau sampel yg amat terbatas (Soetjipto, 1984).

Peran Statistik Dalam Penelitian 1. Statistik berperan dalam penyusunan model 2. Statistik berperan dalam perumusan hipotesis 3. Statistik berperan dalam pengembangan instrumen pengumpulan data 4. Statistik berperan dalam penyusunan rancangan penelitian 5. Statistik berperan dalam penyusunan sampel 6. Statistik berperan dalam pengumpulan, penyederhanaan dan penganalisaan data (Djarwanto, 2007).

Model Geometrik/Desain Penelitian

Konflik Peran Ganda (X1)

Motivasi Kerja (X2)

Kompetensi Guru (X3)

Kinerja Guru Perempuan (Y)

Definisi Operasional Variabel Penelitian

No

Variabel

1

Kinerja Guru Perempuan (Y)

Dimensi 1. Perencanaan kegiatan pembelajaran

Indikator 1. Program tahunan 2. Program semester 3. Perangkat kelas

2. Pelaksanaan pembelajaran

1. Kehadiran di kelas 2. Penggunaan metode mengajar

3. Evaluasi Pembelajaran

1. Instrumen Penilaian 2. Melaksanakan ulangan harian 3. Tindak lanjut hasil penilaian

No

Variabel

2

Konflik Peran Ganda (X1)

Dimensi

Indikator

1. Ketidakleluasaan waktu

1. Waktu bekerja

2. Tingkat emosional

1. Menghadapi konflik kerja

2. Waktu keluarga

2. Menghadapi konflik keluarga 3. Perilaku di lingkungan kerja

1.Hubungan dengan teman dan atasan

2. Dukungan organisasi

No

Variabel

3

Motivasi Kerja (X2)

Dimensi 1. Motif atas pekerjaan

Indikator 1. Pengakuan atas pekerjaan 2. Penghargaan

3. Pengembangan diri 2. Harapan atas lingkungan kerja

1. Rasa aman dalam bekerja 2. Kondisi kerja yang baik 3. Administrasi yang transparan 4. Sistem pengawasan

3. Pencapaian tujuan

1. Kejelasan target kerja 2. Keterlibatan dalam perumusan target 3. Umpan balik pencapaian target

No

Variabel

Dimensi

4

Kompetensi Guru (X3)

1. Kompetensi Profesional

Indikator 1. Pengetahuan yang baik dari bidang studi 2. Penguasaan metodologi 3. Pemilihan metode mengajar

2. Kompetensi Personal

1. Kepribadian yang matang 2. Memiliki jiwa pendidik

3. Kompetensi Sosial

1. Kemampuan berinteraksi dengan siswa 2. Kemampuan berinteraksi dengan masyarakat luas

Manfaat Statistika :  Alat u/ menuntun pembuatan kebijakan bid adm.

negara  Alat penting dlm proses pengambilan keputusan bid. ekonomi  Alat analisis a/ perencanaan eksperimen dan evaluasi bid. penelitian  Alat bantu perencanaan eksperimen dalam berbagai riset di pabrik² bid. teknologi

Konsep² Penting Dalam Statistika 1.

Populasi dan Sampel a. Populasi a/ universum (N)  yi jml keseluruhan elemen yang mjd pusat perhatian seorang peneliti. b. Sampel (n)  yi himpunan bagian dari suatu himpunan yang disebut populasi

2. Variabel  yi ciri-ciri elemen yg memiliki perbedaan dua a/ lebih kategori (Nan Lin, 1976) Pembedaan variabel dlm kegiatan statistika : a. Variabel Diskret  Apabila skor a/ nilai di antara kesatuan tsb tdk dapat dibagi (hasil perhitungan) b.

Variabel Kontinu  Apabila pada dua nilai sembarang selalu terdpt nilai ke-3 yg berada diantara kedua nilai tsb (hasil pengukuran)

3. Tingkat Pengukuran/Skala

Erat hub.nya dgn variabel Perbedaan di antara ciri² yg melekat pada elemen penelitian disebut nilai/skor variabel Apabila himpunan nilai² variabel digbrkan dalam bentuk angka, maka deretan angka tsb disebut skala (a/ mrpk seperangkat aturan yg diperlukan u/ mengkuantifikasi data dr pengukuran suatu variabel)

Ada 4 macam skala (S.S. Steven, 1946) :

1. Skala Nominal

 Tdk melakukan pengukuran, ttp lebih pd mengkategorikan, memberi nama, & menghit. fakta² dr obyek yg diteliti  Tdk ada asumsi ttg jarak a/ urutan

2. Skala Ordinal

 Mengurutkan obyek dr tingkatan “paling rendah” ke tingkatan “paling tinggi” mnrt suatu atribut tertentu  Berjenjang yg jaraknya tdk sama

3. Skala Interval

 Mengurutkan berdsrkan suatu atribut, ada inf. ttg interval, tdk mpyi 0 absolut

4. Skala Rasio

 Mengurutkan berdsrkan suatu atribut, ada inf. ttg interval, mpyi 0 absolut

Sifat/Karakteristik Skala Pengukuran

Kategorisasi / Membedakan

Ada urutan/ Tingkatan

Ada interval, ada 0 yg mempunyai arti

Nominal

X

Ordinal

X

X

Interval

X

X

X

Rasio

X

X

X

Contoh

Jenis kelamin, jenis pekerjaan Tk. pendidikan, Status gizi

R I

O N

Ada 0 yg tdk mempunyai arti

Suhu pasien, IP mhsw X

Berat bayi lahir, Jml pasien puskesmas

Pembagian Data : 1.

Data intern dan data ekstern a.

Data intern data yg dikumpulkan o/ suatu badan mengenai kegiatan badan itu & hasilnya digunakan demi kepentingan badan itu pula b. Data ekstern data yg terdpt di luar badan yang memerlukannya  Data ekstern primer data ekstern yg dikumpulkan dan diterbitkan o/ suatu badan, sedang yang memerlukan badan² lain a/ badan itu sendiri  Data ekstern sekunder data ekstern yang dilaporkan o/ suatu badan ttp badan itu tdk mengumpulkan sendiri, melainkan diperoleh dari pihak lain; sedang badan yang menggunakan adl badan lain, bukan yg mengumpulkan a/ menerbitkan

2. Data Kuantitatif dan Kualitatif  Data kuantitatif : data yang dinyatakan dengan menggunakan satuan angka (interval dan rasio)  Data kualitatif : data yang dinyatakan dalam bentuk kategori a/ sifat dari data tersebut (nominal dan ordinal) 3. Data Diskret dan Kontinu

 Data diskret : data yg satuannya selalu bulat dalam bilangan asli, tdk berbentuk pecahan  Data kontinu : data yg satuannya bisa dlm bentuk pecahan.

1. Ketepatan pengukuran 2. Ketepatan penentuan teknik statistik yang akan digunakan

Pedoman Umum Memilih Teknik Statistika Bentuk Hipotesis Macam/ Skala Data

Deskriptif

Nominal

Binomial x² onesample

Mc Nemar

Fisher Exact Probability x² twosample

x² for k sample Cochran Q

x² twosample

Contingency Coefficient C

Regresi nominal/ logistic

Ordinal

Run test

Sign test Wilcoxon Matched Pairs

Median test Mann-whitney U-test Kolmogorovsmirnov Wald-wolfowitz

Friedman Two-way Anova

Median Extension KruskalWalls One Way Anova

Spearman Rank Correlation Kendall Tau

Regresi ordinal

Interval Rasio

t-test

t-test of differences

t-test

Two Way Anova

One Way Anova

Person Product Moment Parsial Correlation Multiple Correlation

Regresi linear

Komparatif (Dua sampel) Related

Independen

Komparatif (> dua sampel) Related

Sumber : Adaptasi & modifikasi dari Sugiyono, 1997

Asosiatif (Hubungan)

Prediktif

Independen

Related Documents


More Documents from ""