Spo Cuci Tangan Dengan Alkohol.doc

  • Uploaded by: destry annisa
  • 0
  • 0
  • May 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Spo Cuci Tangan Dengan Alkohol.doc as PDF for free.

More details

  • Words: 265
  • Pages: 6
CUCI TANGAN DENGAN LARUTAN BERBASIS ALKOHOL (HANDRUB)

RS Grand Medistra

No. Dokumen: ___/SPO/RSGM/___/2015

No. Revisi: _____

Halaman 1/6

Ditetapkan Oleh, Manajemen RS Grand Medistra S PO (Standar Prosedur Operasional)

PENGERTIAN TUJUAN

Tanggal Terbit: -/-/2015 dr. Arif Sujatmiko, MKes Direktur Utama Membersihkan tangan dengan larutan berbahan dasar alkohol/handrub Sebagai acuan bagi petugas untuk cuci tangan sesuai standart.

CUCI TANGAN DENGAN LARUTAN BERBASIS ALKOHOL (HANDRUB)

RS Grand Medistra

KEBIJAKAN PROSEDUR

No. Dokumen: ___/SPO/RSGM/___/2015

No. Revisi: _____

Halaman 2/6

Kebijakan Direktur tentang Pelayanan Pencegahan Pengendalian Infeksi. 1. Lepaskan semua asesoris yang melekat pada kedua tangan dan lengan 2. Tuangkan 3-5 cc antiseptic berbasis alkohol kedalam tangan. 3. Gosok kedua telapak tangan sampai merata. 4. Gosok punggung dan sela-sela jari jari tangan kiri dengan tangan kanan dan sebaliknya. 5. Gosok kedua telapak tangan dan sela-sela jari jari. 6. Jari –jari sisi dalam dari kedua saling mengunci 7. Gosok ibu jari kiri berputar dalam genggaman tangan kanan dan

CUCI TANGAN DENGAN LARUTAN BERBASIS ALKOHOL (HANDRUB)

RS Grand Medistra

No. Dokumen: ___/SPO/RSGM/___/2015

No. Revisi: _____

Halaman 3/6

sebaliknya. 8. Gosok dengan memutar ujung jari –jari tangan kanan ditelapak tangan kiri dan sebaliknya. 9. Lama cuci tangan 20 – 30 detik.

UNIT TERKAIT

1. 2. 3. 4.

Karyawan/pegawai RS Dokter Pengujung Pasien

CUCI TANGAN DENGAN LARUTAN BERBASIS ALKOHOL (HANDRUB)

RS Grand Medistra

No. Dokumen: ___/SPO/RSGM/___/2015

No. Revisi: _____

CARA MENCUCI TANGAN DENGAN HAND WASH

Halaman 4/6

CUCI TANGAN DENGAN LARUTAN BERBASIS ALKOHOL (HANDRUB)

RS Grand Medistra

No. Dokumen: ___/SPO/RSGM/___/2015

No. Revisi: _____

Halaman 5/6

CUCI TANGAN DENGAN LARUTAN BERBASIS ALKOHOL (HANDRUB)

RS Grand Medistra

No. Dokumen: ___/SPO/RSGM/___/2015

No. Revisi: _____

Halaman 6/6

Related Documents


More Documents from "Anonymous dLznqWWzp"