Spo 005 Pemeriksaan Napza.docx

  • Uploaded by: marche ariaty saragih
  • 0
  • 0
  • October 2019
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Spo 005 Pemeriksaan Napza.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 192
  • Pages: 2
PEMERIKSAAN NAPZA

SPO

No. Dokumen No. Revisi Tanggal Terbit Halaman

UPTD Puskesmas Rapak Mahang

: C/VIII/02/16/005 : : 00 : 15 Peb 2016 : 1/1

Eko Marmono, SKM, M.Kes NIP. 19650331 198703 1 006

1. Pengertian

Pemeriksaan NAPZA adalah pemeriksaan narkoba pada urin bertujuan mendeteksi obat atau metabolitnya yang menunjukkan pemakaian obat yang diresepkan atau substansi ilegal dalam waktu belum lama sebelumnya. Sebagai acuan penerapan langkah-langkah untuk pemeriksaan Napza di laboratorium Puskesmas Rapak Mahang. SK Kepala Puskesmas Rapak Mahang Nomor

2. Tujuan 3. Kebijakan 4. Referensi 5. Bahan dan Alat

1. Pot 2. Stik /device

6. Prosedur

1. Petugas laboratorium menggunakan APD (Alat Pelindung Diri). 2. Petugas laboratorium mempersiapkan alat, bahan dan reagen yang diperlukan pada saat pemeriksaan NAPZA. 3. Berikan pasien pot untuk menampung urin, tampung urin sampai setengahnya. 1. Letakkan pot dalam bengkok. 2. Celupkan stik pemeriksaan ke dalam urin tersebut sampai tanda batas. 3. Baca sesuai penunjukan garis pada stik. 4. Jika memakai device: a. Masukkan 3 tetes urine ke dalam lubang sampel menggunakan pipet yang tersedia pada kemasan. b. Baca sesuai penunjukan garis pada device.

No

Rekaman Historis Perubahan Yang diubah Isi Perubahan Tanggal mulai diberlakukan

1/2

2/2

Related Documents

005
November 2019 32
005
December 2019 35

More Documents from ""