Small Simple Binomial Inference.docx

  • Uploaded by: Fadil M Aziz
  • 0
  • 0
  • June 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Small Simple Binomial Inference.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 205
  • Pages: 1
Small Simple Binomial Inference Pada inference mengenai proporsi, uji dua pihak sample besar pada z-score dan interval kepercayaan berdasarkan pada uji tersebut (menggunakan standar error dari H0) akan bekerja dengan baik ketika nπ ≥5 dan n(1−π )≥5 . Ketika π 0 tidak mendekati nilai 0.5, maka pendekatan menggunakan p – value lebih baik untuk uji dua pihak dibandingkan dengan uji sepihak. Untuk ukuran sample kecil, lebih baik apabila kita langsung menggunakan distribusi binomial disbanding dengan menggunakan pendekatan binomial terhadap normal untuk menghitung p – value nya. Misal kita akan menguji H0 : π =0 . 5 melawan H1 : π >0 .5 , dalam percobaan disebuah klinik dengan jumlah yang sukses sebesar 9 ( y=9) dalam 10 kali percobaan (n=10). Nilai p – value berdasarkan pada uji pihak kanan dengan H0 : π =0 . 5 adalah :

[ ](

P (Y ≥9 ) =

[ ]

10 ! 10 ! × 0 .50 )9 ×( 0 .5 )1 + ×( 0 . 50 )10×( 0 .5 )0 =0 .011 9 !1! 10 !0 !

Untuk pengujian dua sisi dengan H1 : π ≠0 . 5 , p – valuenya sebesar : P (Y ≥9 atau Y ≤1 )=2×P ( Y ≥9 )=0 . 021

Related Documents

Binomial
June 2020 10
Binomial
May 2020 8
Binomial
November 2019 21
Binomial Distribution
May 2020 20
Binomial Nomenclature
December 2019 17

More Documents from "I Komang Swardika"