Nama Sekolah Kelas / Semester Standar Kompetensi Kompetensi Dasar 2.1. Menganalisis kehidupan awal masyarakat Indonesia.
SILABUS DAN PENILAIAN MATA PELAJARAN SEJARAH : SMA Negeri 26 Bandung : X /2 : 2. Menganalisis peradaban Indonesia dan dunia. Materi Pembelajaran
Kegiatan Pembelajaran
Kehidupan awal masyarakat Indonesia. Uraian materi: • Perkembangan biologis Tatap Muka manusia Indonesia. • Mengklasifikasikan berbagai fosil manusia purba yang ditemukan di Indonesia • Menganalisis jenis-jenis manusia purba di Indonesia berdasarkan bukti-bukti arkeologis Tugas Terstruktur • Mengklasifikasikan berbagai fosil manusia purba di Indonesia berdasarkan lapisan bumi • Membandingkan jenis-jenis manusia purba yang ditemukan di Indonesia
Indikator
• menunjukkan konsep sejarah dalam penemuan berbagai fosil manusia purba di Indonesia dari berbagai lapisan bumi (geologis) • membandingkan jenisjenis manusia purba yang ditemukan di Indonesia • menyusun peta penyebaran penemuan manusia purba di Indonesia
Penilaian Tes Tertulis (uraian dan pilihan ganda), penugasan dan laporan tertulis serta penilaian sikap
Alokasi waktu 2 X 45’
Sumber Belajar/ Bahan/ Alat • Sumber Terlampir • Bahan: Peta, GambarGambar, Artikel Internet.
Kegiatan Mandiri • Mempelajari hubungan ilmu sejarah dengan ilmu geologi • Merekonstruksi penemuan manusia purba Indonesia di atas peta • Periodisasi perkembangan budaya pada masyarakat awal Indonesia.
©Yay an Sy alviana – SMAN 26 Bandung – Silabus Sejarah Ke las X
Tatap Muka • Menyusun perkembangan budaya di Indonesia sejak jaman batu sampai dengan jaman logam secara kronologis • Mengidentifikasi ciri-ciri kehidupan masyarakat awal
3 X 45’ • menyusun kronologis perkembangan budaya masyarakat awal di Indonesia • membandingkan ciriciri kehidupan
1
Kompetensi Dasar
Materi Pembelajaran
Kegiatan Pembelajaran Indonesia berdasarkan bendabenda peninggalan : paleolithicum mesolitihicum, neolithicum dan megalitihicum
• Mengidentifikasi ciri-ciri kehidupan masyarakat awal Indonesia berdasarkan bendabenda peninggalan : jaman logam (tembaga, perunggu, dan besi)
Indikator
Penilaian
Alokasi waktu
Sumber Belajar/ Bahan/ Alat
masyarakat awal Indonesia pada masa paleolithicum, mesolithicum, neolihicum, dan megalitihicum • mengidentifikasi ciriciri kehidupan masyarakat awal Indonesia pada jaman logam
Tugas Terstruktur • Membuat bagan kronologis perkembangan budaya di Indonesia sejak jaman batu sampai dengan jaman logam • Membandingkan ciri-ciri kehidupan masyarakat awal Indonesia masa paleolithicum mesolitihicum, neolithicum, dan megalithicum • Mengidentifikasi perubahan dari jaman batu ke jaman logam Kegiatan Mandiri • Mempelajari kebudayaan asli Indonesia • Mengumpulkan gambar-gambar benda-benda peninggalan masa paleolithicum, mesolithicum, neolithicum, megalithicum, dan masa logam di Indonesia beserta informasi ringkas tentang benda tersebut • Merekonstruksi peta penyebaran penemuan hasil budaya manusia purba di Indonesia ©Yay an Sy alviana – SMAN 26 Bandung – Silabus Sejarah Ke las X
2
Kompetensi Dasar
Materi Pembelajaran • Ciri-ciri sosial, budaya, ekonomi, dan kepercayaan masyarakat pada masa berburu (food gathering) dan masyarakat pertanian (food producing).
Kegiatan Pembelajaran Tatap Muka • Mengidentifikasi ciri-ciri sosial, budaya, ekonomi, dan kepercayaan masyarakat pada masa berburu (food gathering) • Mengidentifikasi ciri-ciri sosial, budaya, ekonomi, dan kepercayaan masyarakat pada masa pertanian (food producing) Tugas Terstruktur • Membandingkan ciri-ciri sosial, budaya, ekonomi, dan kepercayaan masyarakat pada masa berburu (food gathering) • Membandingkan ciri-ciri sosial, budaya, ekonomi, dan kepercayaan masyarakat pada masa pertanian (food producing)
Indikator • mengidentifikasi ciriciri sosial, budaya, ekonomi, dan kepercayaan masyarakat awal Indonesia pada masa berburu (food gathering) • mengidentifikasi ciriciri sosial, budaya, ekonomi, dan kepercayaan masyarakat awal Indonesia pada masa pertanian (food producing).
Penilaian
Alokasi waktu 2 X 45’
Sumber Belajar/ Bahan/ Alat
Kegiatan Mandiri • Mengidentifikasi ada tidaknya pengaruh kehidupan sosial, budaya, ekonomi dan kepercayaan masyarakat pada masa berburu (food gathering) terhadap kehidupan saat ini • Mengidentifikasi ada tidaknya pengaruh kehidupan sosial, budaya, ekonomi dan kepercayaan masyarakat pada masa pertanian (food producing) terhadap kehidupan saat ini
©Yay an Sy alviana – SMAN 26 Bandung – Silabus Sejarah Ke las X
3
Sumber : 1. Kuntowijoyo, Dr. (1995). Pengantar Ilmu Sejarah. Yogyakarta : Yayasan Bentang Budaya. 2. Ismaun, Drs. H. (1992). Modul Pengantar Ilmu Sejarah. Bandung : Jurusan Pendidikan Sejarah FPIPS IKIP Bandung 3. Ismaun, Drs. H. (1992). Teori Sejarah. Bandung : Jurusan Pendidikan Sejarah FPIPS IKIP Bandung 4. Sartono Kartodirdjo. (1992). Pendekatan Ilmu Sosial dalam Metodologi Sejarah. Jakarta : PT Gramedia Pustaka Utama. 5. Tim Penyusun Kamus Pusat Pembinaan dan Pengembangan Bahasa. (1996). Kamus Besar Bahasa Indonesia - Edisi Kedua. Jakarta : Balai Pustaka. 6. Soekmono, R. Dr.(1991). Pengantar Sejarah Kebudayaan Indonesia jilid 1, 2, dan 3. Yogyakarta : Penerbit Kanisius. 7. Marwati Djoened P. dan Nugroho Notosusanto (1993). Sejarah Nasional Indonesia jilid 1, 2, 3, dan 4. Jakarta : Balai Pustaka. 8. Koentjaraningrat. (1986). Pengantar Ilmu Antropologi. Jakarta : Penerbit Aksara Baru. 9. Koentjaraningrat. (2004). Manusia dan Kebudayaan di Indonesia. Jakarta : Penerbit Djambatan. 10. Dwi Cahyono. (1996/1997). Sejarah Budaya-bahan penataran untuk guru SMU. Jakarta : Direktorat Pendidikan Menengah Umum. 11. Ahmad Hadi, dkk. (1991). Peperenian - Kandaga, Unak-anik, Rusiah Basa Sunda. Bandung : CV. Geger Sunten. 12. Situs-situs internet yang relevan
Diketahui, Kepala SMAN 26 Bandung
Drs. Yayat Ruchiyat NIP 131 671 568
©Yay an Sy alviana – SMAN 26 Bandung – Silabus Sejarah Ke las X
Bandung, Juli 2008 Guru Mata Pelajaran
Yayan Syalviana, S.Pd. NIP 132 223 531
4
Nama Sekolah Kelas / Semester Standar Kompetensi Kompetensi Dasar 2.2 Mengidentifikasi peradaban awal masyarakat di dunia yang berpengaruh terhadap peradaban Indonesia
SILABUS DAN PENILAIAN MATA PELAJARAN SEJARAH : SMA Negeri 26 Bandung : X /2 : 2. Menganalisis peradaban Indonesia dan dunia. Materi Pembelajaran Peradaban awal masyarakat di dunia yang berpengaruh terhadap peradaban Indonesia. Uraian materi: • Proses migrasi Ras Proto Melayu dan Detro Melayu ke kawasan Asia Tenggara dan Indonesia.
Kegiatan Pembelajaran
Tatap Muka • Menjelaskan proses migrasi Ras Bangsa Palaeo Mongoloide dengan Neo Mongoloide ke Indonesia
Indikator
• Membandingkan proses migrasi Ras Bangsa Palaeo Mongoloide dengan Neo Mongoloide ke Indonesia
Penilaian Tes Tertulis (uraian dan pilihan ganda), penugasan dan laporan tertulis serta penilaian sikap
Alokasi waktu 1 X 45’
Sumber Belajar/ Bahan/ Alat • Sumber Terlampir • Bahan: Peta, GambarGambar, Artikel Internet.
Tugas Terstruktur • Mengidentifikasi ciri-ciri ras Bangsa Palaeo Mongoloide dan Neo Mongoloide Kegiatan Mandiri • Menjelaskan alasan terjadinya perpindahan bangsa-bangsa pada masa praaksara
• Pengaruh budaya Tatap Muka Bacson, Hoa - Bihn, • Mengidentifikasi pengaruh dan Dongson dengan kebudayaan Bacson, Hoa-binh dan perkembangan budaya Dongson pada perkembangan masyarakat awal di kebudayaan Indonesia kepulauan Indonesia.
• mengidentifikasi pengaruh kebudayaan Bacson, Hoa-binh dan Dongson terhadap peradaban Indonesia
1 X 45’
Tugas Terstruktur • Mengidentifikasi ciri-ciri kebudayaan Bacson, Hoa-binh dan Dongson Kegiatan Mandiri • Membandingkan ciri-ciri kebudayaan Bacson, Hoa-binh dan Dongson ©Yay an Sy alviana – SMAN 26 Bandung – Silabus Sejarah Ke las X
5
Kompetensi Dasar
Materi Pembelajaran
Kegiatan Pembelajaran
• Budaya logam di Indo- Tatap Muka nesia • Menjelaskan peninggalan perunggu di Indonesia
Indikator
Alokasi waktu 1 X 45’
Penilaian
• mengidentifikasi fungsi benda-benda peninggalan jaman perunggu
Sumber Belajar/ Bahan/ Alat •
Tugas Terstruktur • Menjelaskan fungsi benda-benda peninggalan yang terbuat dari perunggu Kegiatan Mandiri • Mengumpulkan gambar-gambar benda-benda peninggalan jaman perunggu di Indonesia beserta informasi ringkas tentang benda tersebut
Sumber : 1. Kuntowijoyo, Dr. (1995). Pengantar Ilmu Sejarah. Yogyakarta : Yayasan Bentang Budaya. 2. Ismaun, Drs. H. (1992). Modul Pengantar Ilmu Sejarah. Bandung : Jurusan Pendidikan Sejarah FPIPS IKIP Bandung 3. Ismaun, Drs. H. (1992). Teori Sejarah. Bandung : Jurusan Pendidikan Sejarah FPIPS IKIP Bandung 4. Sartono Kartodirdjo. (1992). Pendekatan Ilmu Sosial dalam Metodologi Sejarah. Jakarta : PT Gramedia Pustaka Utama. 5. Tim Penyusun Kamus Pusat Pembinaan dan Pengembangan Bahasa. (1996). Kamus Besar Bahasa Indonesia - Edisi Kedua. Jakarta : Balai Pustaka. 6. Soekmono, R. Dr.(1991). Pengantar Sejarah Kebudayaan Indonesia jilid 1, 2, dan 3. Yogyakarta : Penerbit Kanisius. 7. Marwati Djoened P. dan Nugroho Notosusanto (1993). Sejarah Nasional Indonesia jilid 1, 2, 3, dan 4. Jakarta : Balai Pustaka. 8. Koentjaraningrat. (1986). Pengantar Ilmu Antropologi. Jakarta : Penerbit Aksara Baru. 9. Koentjaraningrat. (2004). Manusia dan Kebudayaan di Indonesia. Jakarta : Penerbit Djambatan. 10. Dwi Cahyono. (1996/1997). Sejarah Budaya-bahan penataran untuk guru SMU. Jakarta : Direktorat Pendidikan Menengah Umum. 11. Ahmad Hadi, dkk. (1991). Peperenian - Kandaga, Unak-anik, Rusiah Basa Sunda. Bandung : CV. Geger Sunten. 12. Situs-situs internet yang relevan Diketahui, Kepala SMAN 26 Bandung
Drs. Yayat Ruchiyat NIP 131 671 568 ©Yay an Sy alviana – SMAN 26 Bandung – Silabus Sejarah Ke las X
Bandung, Juli 2008 Guru Mata Pelajaran
Yayan Syalviana, S.Pd. NIP 132 223 531
6
Nama Sekolah Kelas / Semester Standar Kompetensi Kompetensi Dasar 2.3 Menganalisis asal-usul dan persebaran manusia di kepulauan Indonesia
SILABUS DAN PENILAIAN MATA PELAJARAN SEJARAH : SMA Negeri 26 Bandung : X /2 : 2. Menganalisis peradaban Indonesia dan dunia. Materi Pembelajaran
Kegiatan Pembelajaran
Asal-usul dan persebaran manusia di kepulauan Indonesia. Uraian materi: • Hipotesis tentang asal- Tatap Muka • Menganalisis hipotesis tentang usul dan persebaran manusia di kepulauan asal-usul manusia di kepulauan Indonesia. Indonesia
Tugas Terstruktur • Menganalisis hipotesis tentang persebaran manusia di kepulauan Indonesia
Indikator
• membandingkan hipotesis tentang asalusul manusia di kepulauan Indonesia • membandingkan hipotesis tentang persebaran manusia di kepulauan Indonesia
Penilaian Tes Tertulis (uraian dan pilihan ganda), penugasan dan laporan tertulis serta penilaian sikap
Alokasi waktu 1 X 45’
Sumber Belajar/ Bahan/ Alat • Sumber Terlampir • Bahan: Peta, GambarGambar, Artikel Internet.
Kegiatan Mandiri • Membuat perbandingan hipotesis tentang asal-usul dan persebaran manusia di kepulauan Indonesia
Sumber : 1. Kuntowijoyo, Dr. (1995). Pengantar Ilmu Sejarah. Yogyakarta : Yayasan Bentang Budaya. 2. Ismaun, Drs. H. (1992). Modul Pengantar Ilmu Sejarah. Bandung : Jurusan Pendidikan Sejarah FPIPS IKIP Bandung 3. Ismaun, Drs. H. (1992). Teori Sejarah. Bandung : Jurusan Pendidikan Sejarah FPIPS IKIP Bandung 4. Sartono Kartodirdjo. (1992). Pendekatan Ilmu Sosial dalam Metodologi Sejarah. Jakarta : PT Gramedia Pustaka Utama. 5. Tim Penyusun Kamus Pusat Pembinaan dan Pengembangan Bahasa. (1996). Kamus Besar Bahasa Indonesia - Edisi Kedua. Jakarta : Balai Pustaka. 6. Soekmono, R. Dr.(1991). Pengantar Sejarah Kebudayaan Indonesia jilid 1, 2, dan 3. Yogyakarta : Penerbit Kanisius. 7. Marwati Djoened P. dan Nugroho Notosusanto (1993). Sejarah Nasional Indonesia jilid 1, 2, 3, dan 4. Jakarta : Balai Pustaka. 8. Koentjaraningrat. (1986). Pengantar Ilmu Antropologi. Jakarta : Penerbit Aksara Baru. 9. Koentjaraningrat. (2004). Manusia dan Kebudayaan di Indonesia. Jakarta : Penerbit Djambatan. 10. Dwi Cahyono. (1996/1997). Sejarah Budaya-bahan penataran untuk guru SMU. Jakarta : Direktorat Pendidikan Menengah Umum. ©Yay an Sy alviana – SMAN 26 Bandung – Silabus Sejarah Ke las X
7
11. Ahmad Hadi, dkk. (1991). Peperenian - Kandaga, Unak-anik, Rusiah Basa Sunda. Bandung : CV. Geger Sunten. 12. Situs-situs internet yang relevan
Diketahui, Kepala SMAN 26 Bandung
Drs. Yayat Ruchiyat NIP 131 671 568
©Yay an Sy alviana – SMAN 26 Bandung – Silabus Sejarah Ke las X
Bandung, Juli 2008 Guru Mata Pelajaran
Yayan Syalviana, S.Pd. NIP 132 223 531
8