Showroom Professional 633

  • November 2019
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Showroom Professional 633 as PDF for free.

More details

  • Words: 1,727
  • Pages: 11
R h @ n S o f t 06

Hak Cipta Rh@n Software House Terima kasih telah menggunakan program kami. Buku panduan hanya menjelaskan pemakaian program secara umum yang kemungkinan tidak semuanya idektik dengan implementasi program. Rh@nSoft mempunyai hak penuh untuk terus mengembangkan dan memperbaharui spesifikasi teknis dalam dokumen tanpa pemberitahuan terlebih dahulu. Registrasi Software Rh@nSoft mengeluarkan program secara resmi dengan menggunakan lisensi di setiap instalasi program. Untuk melakukan registrasi program kirimkan no lisensi yang keluar di program Anda ke bagian Administrasi Rh@nSoft. Cara Melakukan Registrasi Software : 1. Kirim via Telp/Sms no lisensi ke bagian administrasi Rh@nSoft. 2. Setelah Anda mendapatkan no registrasi, masukan ke kolom No. Registrasi (perhatikan caps lock setiap karakter). 3. Pilih ceklis, sebagai kesepekatan kepemilikan program dengan Rh@nSoft. 4. Tekan Registrasi untuk proses registrasi. 5. Usahakan jangan melakukan 3 (tiga) kali kesalahan dalam melakukan Registrasi karena program Anda akan di blokir. 6. Simpan No. Registrasi yang telah Anda dapatkan untuk keperluan dikemudian hari.

Garansi Software Ada dua jenis garansi untuk setiap program Rh@nSoft, yaitu : 1. Garansi Maintenance dan Penyesuaian program (Spesifikasi yang sudah disepakati) selama 3 (bulan), terhitung sesudah proses registrasi. 2. Garansi seumur hidup, untuk kesalahan logika program yang dilakukan oleh pihak Rh@nSoft. Catatan : Jika diluar masa garansi masih ada yang harus di ubah/revisi, dikenakan biaya kunjungan dan biaya revisi dengan besar nominal disesuaikan.

Copyrights@2006 by. Rh@nSoft

1

R h @ n S o f t 06

Kenali Program Anda Form ini merupakan kumpulan fungsi-fungsi yang ada dalam program. Adapun fungsi-fungsi yang dapat anda gunakan sebagai berikut : Toolbar Utama

Sub Menu Toolbar Utama

Sub Menu Toolbar Utama dalam bentuk popup

Background : Anda dapat mengganti gambar background dengan memilih menu background di Pengaturan

Nama database dan Server yang sedang dipakai

Operator yang sedang Login

Gunakan fungsi LogOut untuk mengganti user yang akan login dan gunakan Exit untuk menutup program. Fungsi-Fungsi Tombol No 1 2 3 4 5 6

Tombol Tambah Simpan Ubah Cetak Refresh Periode

7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 21 22 23

Proses Bayar Jatuh Tempo Reset Voucher Export Perkiraan User Baru Rubah Data User Hapus User Reset Data Perbaiki Tabel Aktifkan BackUp Ke Server Connect About

Deskripsi / Fungsi Untuk menambah data Untuk menyimpan data Untuk merubah/memperbaiki data Untuk mencetak data (dalam bentuk preview) Untuk merapihkan data (sangat berfungsi jika dalam komputer jaringan) Untuk menentukan periode laporan yang akan ditampilkan (Inputan tanggal laporan) Untuk memproses fungsi tertentu Untuk proses pembayaran hutang atau piutang Untuk melihat data hutang atau piutang yang sudah jatuh tempo Untuk menghapus dalam table Untuk mencetak transaksi jurnal umum Untuk meng-export data ke Excell Untuk memilih data perkiraan akuntansi Untuk membuat user baru Untuk merubah data user Untuk menghapus user Untuk menghapus database secara keseluruhan Untuk memperbaiki table Untuk membuka/mengaktifkan database Untuk membackup database ke disk tertentu Untuk menjalankan Driver MySQL Untuk proses koneksi ke database yang dipilih Untuk melihat team pengembang software

Copyrights@2006 by. Rh@nSoft

2

R h @ n S o f t 06

Menjalankan Program Data Supplier (Menu utama > Data supplier) Data supplier/penjual kendaraan dipakai untuk pencatatan pembelian/penerimaan kendaraan per transaksi termasuk hutang ke setiap supplier/penjual kendaraan.

Data Customer/Pelanggan (Menu utama > Data customer)

Pencatatan data customer dilakukan langsung ketika terjadi penjualan kendaraan dapat langsung mencatat data customer tanpa transaksi penjualan, dengan menjalankan menu entry data customer di menu utama > data customer > tambah, menu ini biasanya digunakan oleh bagian counter/penerima tamu. Data Karyawan (Menu utama > Data karyawan) Data Karyawan dipakai untuk transaksi penggajian dan mekanik service. Tentukan jabatan karyawan. Untuk bagian service pilih Mekanik dan setrusnya

Copyrights@2006 by. Rh@nSoft

3

R h @ n S o f t 06

Tekan tombol simpan dan masukan gaji, tunjangan dan potongan setiap karyawan untuk transaksi pembuatan slip gaji (untuk lebih jelasnya akan dibahas di bagian penggajian). Untuk pencatatan data mediator, surveyor, data channel/POP, data leasing dan data type kendaraan sama dengan langkah-langkah di atas.

Transaksi Pembelian Kendaraan (Menu utama > Pembelian > Pembelian kendaraan) Dalam melakukan transaksi pembelian ada dua jenis yaitu pembelian dengan jumlah kendaraan lebih dari satu dan pembelian kendaraan satuan. Cara menggunakannya, silahkan ikuti langkahlangkah dibawah; 1. Jalankan menu pembelian di menu utama > pembelian > pembelian kendaraan, hingga ditampilkan form seperti disamping. 2. Tekan tombol baru. Tanggal dan no. bukti akan terisi dengan otomatis. 3. Tekan tombol [ ] disamping dari/supp, untuk mencari atau mencatat data penjual. Jika data penjual sudah terdaftar, pilih penjual yang dimaksud dan tekan enter. Jika penjual baru di form data supplier tekan tambah untuk mencatat data penjual. 4. Tekan tombol tambah untuk mencatat data kendaraan yang di beli. Masukan identitas kendaraan selengkapnya dan tekan simpan untuk merekamnya. 5. Tekan tombol simpan utama untuk merekam faktur pembelian. 6. Tekan Cetak Byk jika kendaraan yang dibeli lebih dari satu dan tekan cetak unit jika kendaraan yang dibeli hanya satu unit. Cetak Unit :

Cetak Banyak :

Copyrights@2006 by. Rh@nSoft

4

R h @ n S o f t 06

Transaksi Rekondisi Kendaraan (Menu utama > Rekondisi > Rekondisi kendaraan) Rekondisi kendaraan adalah proses perbaikan atau rekondisi kendaraan yang dibeli untuk dijual kembali. Dalam proses rekondisi kendaraan anda diminta untuk memasukan biaya-biaya yang dikeluarkan untuk memperbaiki kondisi per kendaraan. Cara menggunakannya; jalankan menu rekondisi kendaraan di menu utama > rekondisi kendaraan, sampai ditampilkan form seperti gambar di samping; terlihat ada dua warna yaitu warna gray : kendaraan sudah direkondisi dan merah : kendaraan belum di rekondisi. 1. Pilih kendaraan yang akan direkondisi dan tekan rekondisi, hingga ditampilkan form seperti di bawah;

2. Tekan tambah untuk mengambil data spare part atau jasa yang di pakai, masukan jumlah sparepart atau jasa yang dipakai di kolom qty.

Pilih spare part atau jasa yang dipakai dan tekan enter. Jika data spare part atau jasa belum terdaftar tekan tambah untuk mencatat data baru. Setelah proses rekondisi kendaraan selesai, tentukan harga jual kendaraan dengan menekan markup kendaraan di menu utama > markup. Transaksi Pembuatan Kwitansi Titipan (Menu utama > Transaksi > Kwitansi Titipan) Kwitansi titipan ini dipakai untuk mencatat simpanan uang sementara dari konsumen sebelum ada persetujuan penjualan kendaraan. Masukan identitas konsumen, type kendaraan, nominal uang muka dan nominal titipan uang muka. Tekan simpan untuk merekamnya dan cera otomatis program akan mencetak kwitansi penerimaan uang titipan. Contoh kwitansi :

Copyrights@2006 by. Rh@nSoft

5

R h @ n S o f t 06

Hutang Usaha (Oto) Hutang usaha timbul dari transaksi pembelian barang, jika pembelian barang dilakukan secara kredit/hutang (lihat bagian transaksi pembelian barang). Aliran kerja system Data Barang Ambil data barang yang dibeli

Stok Barang Bertambah

Kredit/Hutang

Transaksi Pembelia

Penambahan Hutang Usaha

Tunai/Cash

Kas Berkurang jika transaksi tunai

Menu untuk melihat data hutang adalah di Menu utama Transaksi Data hutang. Silahkan buka menu tersebut sehingga ditampilkan form seperti gambar di bawah ini : Bayar : untuk pembayaran hutang. Caranya : pilih supplier tertentu dan pilih No Bukti yang akan di bayar dan tekan Bayar

Kategori pencarian. Pilih salah satu untuk mencari data supplier. Miss : kode supp, isi kotak cari supp dengan kode supp.

Supplier No Bukti Transaksi Pembelian TOP : jatuh tempo pembayaran hutang Keterangan status hutang

Untuk melakukan pembayaran hutang silahkan tekan Bayar, sehingga ditampilkan form seperti gambar disamping :

Contoh Report Data Hutang :

Masukan jumlah pembayaran dan jangan > Jumlah Hutang Tekan Simpan untuk merekam data

Copyrights@2006 by. Rh@nSoft

6

R h @ n S o f t 06

Piutang Usaha (Oto) Piutang usaha timbul dari transaksi penjualan barang, jika penjualan barang dilakukan secara kredit/piutang (lihat bagian transaksi penjualan barang). Aliran kerja system Data Barang Ambil data barang yang dijual

Stok Barang Berkurang

Kredit/Piutang

Transaksi Penjualan

Penambahan Piutang Usaha

Tunai/Cash

Kas Bertambah jika transaksi tunai

Menu untuk melihat data piutang adalah di Menu utama Transaksi Data piutang. Silahkan buka menu tersebut sehingga ditampilkan form seperti gambar di bawah ini : Kategori pencarian. Pilih salah satu untuk mencari data customer. Miss : kode Cust, isi kotak cari Cust dengan kode Cust.

Customer Bayar : untuk pembayaran piutang. Caranya : pilih customer tertentu dan pilih No Bukti yang akan di bayar dan tekan Bayar No Bukti Transaksi Penjualan TOP : jatuh tempo pembayaran piutang Keterangan status Piutang

Untuk melakukan pembayaran piutang silahkan tekan Bayar, sehingga ditampilkan form seperti gambar disamping :

Contoh Report Data Piutang :

Masukan jumlah pembayaran dan jangan > Jumlah Oiutang Tekan Simpan untuk merekam data

Laporan piutang terdiri dari : - Laporan rekap piutang (Semua Customer) - Laporan Buku Piutang

Copyrights@2006 by. Rh@nSoft

7

R h @ n S o f t 06

Penggajian Sebelum menjalankan transaksi pembuatan slip gaji, data yang harus di isi terlebih dulu adalah item data gaji. Cara mengisinya; pilih menu Item Penggajian dari menu utama > transaksi > item penggajian. Isi item-item yang berhubungan dengan data penggajian secukupnya. Lalu jalankan form transaksi pembuatan slip gaji di menu utama > transaksi > slip gaji. Seperti gambar dib aha ini.

Tekan baru untuk membuat slip gaji baru. Pilih data karyawan yang dimaksud dan masukan nominal gaji untuk karyawan tersebut, setelah selesai tekan simpan untuk merekamnya. Tekan cetak untuk mencetak slip gaji. Contoh print out slip gaji :

Copyrights@2006 by. Rh@nSoft

8

R h @ n S o f t 06

Keuangan/Akuntansi Mencatat Data Perkiraan (Rek Akun) Yang harus diperhatikan dalam pencatatan perkiraan adalah klasifikasi perkiraan dan D/K perkiraan tersebut. Tekan tambah untuk menambah data Jenis perkiraan

Pilih jika perkiraan yang Anda maksud adalah induk dari perkiraan lain

Pastikan Jenis Perkiraan (Aktiva ) dan D/K benar karena akan berpengaruh ke NERACA dan RUGI LABA Mencatat Saldo Awal Akun Dari menu utama tekan Saldo Awal dan tekan tambah untuk menambah transaksi, setelah selesai tekan simpan

Mencatat Transaksi Jurnal Dari menu utama tekan Jurnal Umum tekan tambah untuk menambah transaksi Tekan baru Isi keterangan untuk di Neraca Saldo

Copyrights@2006 by. Rh@nSoft

9

R h @ n S o f t 06

Melihat Buku Besar Dari menu utama tekan Buku Besar, tekan periode akun yang di maksud Masukan tanggal 1 dan tanggal 2 atau pilih tanggal sekarang dan tekan Ya

Setelah Anda mengatur periode pilih perkiraan yang dimaksud.

Melihat Neraca Saldo Dari menu utama tekan Neraca saldo, tekan periode akun yang di maksud

Melihat Neraca Dari menu utama tekan Neraca, tekan periode akun yang di maksud

Melihat Rugi Laba Dari menu utama tekan Neraca, tekan periode akun yang di maksud

Copyrights@2006 by. Rh@nSoft

10

This document was created with Win2PDF available at http://www.daneprairie.com. The unregistered version of Win2PDF is for evaluation or non-commercial use only.

Related Documents

Showroom Professional 633
November 2019 3
633
April 2020 1
Mgt 633
June 2020 1