SEMINAR PRAKTIKUM OPERASI TEKNIK KIMIA 1 OLEH:
PERCOBAAN 1: FILTRASI
KELOMPOK XIV (EMPAT BELAS)
Galacaesar A Khambali
(H1D115010)
Dewi Rahmawati S
(H1D115031)
Violina Sekar Angkasawati
(H1D115216)
PENDAHULUAN Tujuan • Menentukan faktor-faktor yang mempengaruhi filterability number. • Menentukan filterability number dari CaCO3 dari media pasir silika yang tertahan ayakan 1000 mikron dan 2000 mikron. • Membandingkan filterability number dari media pasir silika yang tertahan ayakan 1000 mikon dan 2000 mikron. Latar Belakang
DASAR TEORI
• Filtrasi adalah pemisahan campuran fluid solid dimana fluida mengalir melalui suatu penyerap yang menahan partikel padat dari campuran • Filter medium atau septum adalah penyaring yang membiarkan cairan lewat dan menahan sebagian besar solid, dapat berupa saringan, kain, kertas atau bed dari solid
DASAR TEORI (Lanjutan) Filterability number adalah nilai yang digunakan sebagai acuan untuk uji filterability
F=
H .c V .Co .t
Dimana : H = Headloss (tekanan terukur) C = Konsentrasi rata-rata Co = Konsentrasi inlet suspension t = Waktu operasi penyaringan V
= Kecepatan rata-rata
METODOLOGI Alat Utama : • W4 filterability index apparatus Alat Pendukung : • Gelas beker 1000 mL • Gelas ukur 1000 mL dan 100 mL • Corong • Ayakan • Stopwatch
• • • • • • •
Pengaduk kaca Desikator Cawan porselin Sudip Neraca analitik Gelas arloji Oven
B
Keterangan alat: A. Perspex column B. Storage funnel C. Flow control valve D. Flowmeter E. Manometer
E
D A C
Bahan : • Pasir silika ukuran 1000 mikron • Pasir silika ukuran 2000 mikron
• CaCO3 • Akuades • Kertas saring
Drain
450
METODOLOGI (Lanjutan) B
Keterangan alat: A. Perspex column B. Storage funnel C. Flow control valve D. Flowmeter E. Manometer
E
Percobaan Pendahuluan Persiapan Media
D A
Persiapan Suspensi
C
Test Filterability Drain
450
HASIL DAN PEMBAHASAN Pasir Silika 2000 mikron
Pasir Silika 1000 mikron
4
Headloss (cm) 13
33.705
Konsentrasi Filtrat (E-04 g/cm3) 29.326
32.62
Waktu Filtrasi (s) 36.31
3.15
Filterability Number (E-02) 9.33
KESIMPULAN • Faktor-faktor yang mempengaruhi filterability number, konsentrasi suspensi, konsentrasi filtrasi, head loss, kecepatan rata-rata filtrasi dan waktu filtrasi. • Nilai filterability number dari pasir silika 1000 mikron adalah 0,0933 dan nilai filterability number dari pasir silika 2000 mikron adalah 0,0315. • Berdasarkan percobaan nilai filterability yang terbaik adalah pasir silika ukuran 1000 mikron. Filterability yang baik ditandai dengan nilai F yang besar.
TERIMA KASIH