Science Viii Struktur Dan Fungsi Jaringan Tumbuhan 1.docx

  • Uploaded by: Dwi Fefiana
  • 0
  • 0
  • June 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Science Viii Struktur Dan Fungsi Jaringan Tumbuhan 1.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 424
  • Pages: 2
YAYASAN SION SEKOLAH MENENGAH PERTAMA SION BLORA Jl. Gunung Sumbing No. 18 Blora Kode Pos 58211 Hari / Tanggal Waktu Nama

: : :

Mata Pelajaran Kelas Sekolah

: Science : VIII : SMP SION Blora

MateriPembelajaran : Struktur dan Fungsi jaringan tumbuhan serta pemanfaatannya dalam teknologi TujuanPembejaran : Siswa dapat memahami struktur dan fungsi jaringan tumbuhan dan pemanfaatannya dalam teknologi

ProsedurPembelajaran : 1. Siswa mendengarkan penjelasandari guru . 2. Siswamenerima lembar kerja. 3. Siswamengerjakan lembar kerja. Instruksimengerjakan : 1. Dalammengerjakansiswamenggunakan voice level 0 . 2. Bekerja secara individu. 3. Hindariprilakumenganggu orang lain . 4. Jikabertanyamengangkattanganterlebihdahulu 5. Mengumpulkan tugas yang telah dikerjakan.

1. Organ tubuhtumbuhanantara lain . . . . , . . . . , . . . . , . . . . 2. Perhatikan struktur tubuh tumbuhan di bawah ini !

, dan buah.

1

2 3

4

AKAR 3. Sistem perakaran pada tumbuhan : a. ______________________________________ Contoh pada tumbuhan :________________________________________________________________ b. ______________________________________ Contoh pada tumbuhan :_________________________________________________________________

4. Bagian anatomi akar terdiri dari : a. Tudung akar (kaliptra) Deskripsi :untuk melindungi ujung akar terhadap kerusakan mekanis. b. Ujung akar Deskripsi : tersusun dari jaringan meristem yang sel-selnya berdinding tipis dan aktif membelah

diri c. Rambut akar Deskripsi :merupakan perluasan permukaan dari sel-sel epidermis akar yang berguna untuk

memperluas daerah penyerapan 5. Jaringan – jaringan penyusun akar dari luar – dalam : 1) Epidermis Sel-sel epidermis tersusun rapat satu dengan yang lain , tanpa ruang antar sel. Epidermis dapat termodifikasi menjadi bulu-bulu akar yang berfungsi ___________________________________________ 2) Korteks Berisi jaringan –jaringan parenkim yang terdiri atas lapisan-lapisan sel berdinding tipis. Susunan sel tidak rapat sehingga banyak ruang antarsel untuk __________________________________________________ Fungsi korteks :_________________________________________________________________________ Lapisan terdalam dari korteks disebut ... , lapisan ini tersusun atas selapis yang menjadi pembatas antara korteks dan silinder pusat. Pada lapisan ini ditemukan pita kaspari (yang mengandung

zat suberin atau zat lignin ) yang berfungsi sebagai mengatur jalannya larutan yang diserap ke silinder pusat 3) Endodermis ______________________________________________________________________________________ ______________________________________________________________________________________ Fungsi : _______________________________________________________________________________ 4) Silinder pusat (stele) Tersusun atas : a. Jaringan pembuluh pengangkut , terdiri atas : 1) _______________ (pembuluh kayu) Fungsi :_________________________________________________________________________ 2) _______________(pembuluh tapis) Fungsi : _________________________________________________________________________ b. Perisikel Berfungsi untuk : adalah lapisan terluar dari stele yang berperan dalam pertumbuhan

sekunder dan pertumbuhan akar ke samping c. Parenkim empulur Pada akar dikotil : ada Pada akar monokotil : tidak ada 6. Akar yang mengalami modifikasi memiliki Fungsi tertentu seperti pada : 1) talas fungsi _________________________________________________________________________________ 2) anggrek fungsi_________________________________________________________________________________ 3) wortel dan lobak fungsi_________________________________________________________________________________

Refleksi : hal baik apa yang telah kalian lakukan ketika mengerjakan tugas ini ?

Related Documents


More Documents from "Ramadhanisafitri Fitri"