Rpp Xi 3.7 - 4.7 .docx

  • Uploaded by: M P Sinaga
  • 0
  • 0
  • May 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Rpp Xi 3.7 - 4.7 .docx as PDF for free.

More details

  • Words: 2,986
  • Pages: 15
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

MATA PELAJARAN SEMESTER MATERI POKOK PENYUSUN

: BAHASA INGGRIS : 2 ( DUA) : HUBUNGAN SEBAB AKIBAT (CAUSE EFFECT) : UMI ISNAENI, S.S

PEMERINTAH PROVINSI JAWA TENGAH DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN

SMA NEGERI 1 KENDAL Jalan Soekarno-Hatta Kode Pos 51351 Telepon / Faksimile 381136 Email: [email protected] : www.sma1kendal.sch.id

1

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN TAHUN PELAJARAN 2018/2019 Sekolah Mata Pelajaran Kelas/Semeste Materi Pokok Alokasi Waktu

: SMA NEGERI 1 KENDAL : Bahasa Inggris : XI / 2 : Teks lisan dan tulis untuk mengungkapkan sebab dan akibat : 4 JP ( 2 pertemuan)

A. Kompetensi Inti  KI 1: Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya  KI 2: Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli (gotong royong, kerjasama, toleran, damai), santun, responsif dan pro-aktif dan menunjukan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia.  KI 3: Memahami, menerapkan, menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural dan metakognitif berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah.  KI 4: Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, bertindak secara efektif dan kreatif, serta mampu menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan B. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi Kompetensi Dasar 3.7 Menerapkan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan teks interaksi transaksional lisan dan tulis yang melibatkan tindakan memberi dan meminta informasi terkait hubungan sebab akibat, sesuai dengan konteks penggunaannya. (Perhatikan unsur kebahasaan because of ..., due to ..., thanks to ...)

Indikator Pencapaian Kompetensi 3.7.1 Mengidentifikasi ungkapan sebab dan akibat. Mengidentikasi 3.7.2 fungsi sosial, struktur teks, dan bentuk kebahasaan serta format penyampaian atau penulisannya 3.7.3 Menirukan pengucapannya dan menuliskan ungkapan sebab dan akibat dalam percakapan transaksional dan interpersonal (K1) 3.7.4 Membandingkan perbedaan antara berbagai ungkapan sebab dan akibat dalam bahasa Inggris dengan yang 2

3.7.5

3.7.6

3.7.7

4.7

Menyusun teks interaksi transaksional lisan dan tulis yang melibatkan tindakan memberi dan meminta informasi terkait hubungan sebab akibat, dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan yang benar dan sesuai konteks

4.7.1

4.7.2

ada dalam bahasa Indonesia. mengidentifikasi pengucapan dan isi teks yang berisi ungkapan sebab dan akibat Menemukan berbagai macam teks ungkapan sebab dan akibat dari berbagai sumber dalam konteks yang berbeda-beda Membandingkan berbagai ungkapan sebab dan akibat dari berbagai sumber Menyusun teks ungkapan sebab dan akibat secara lisan dan tertulis berdasarkan konteks/situasi (simulasi, role play, dan kegiatan lain yang terstruktur). Melakukan percakapan dan menulis teks pesan ungkapan sebab dan akibat secara lisan dan tertulis dengan meniru model/contoh yang telah diberikan /dipelajari.

C. Tujuan Pembelajaran Melaluipendekatan scientific approach dengan menggunakan model pembelajaran problem based learning dan metode diskusi, tanya jawab, penugasan, presentasi dan analisis, peserta didik dapat menerapkan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan teks interaksi transaksional lisan dan tulis yang melibatkan tindakan memberi dan meminta informasi terkait hubungan sebab akibat sesuai konteks penggunaannya dan menyusun teks interaksi transaksional lisan dan tulis pendek dan sederhana yang melibatkan tindakan memberi dan meminta informasi terkait hubungan sebab akibat dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan yang benar dan sesuai konteks, sehingga peserta didik dapat menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya, mengembangkan sikap jujur, peduli, dan bertanggungjawab, serta dapat mengembangankan kemampuan berpikir kritis, komunikasi, kolaborasi, kreativitas (4C). D. Materi Ajar  Teks lisan dan tulis sederhana untuk sebab dan akibat  Fungsi Sosial :Menjaga hubungan interpersonal dengan guru, teman, dan orang lain, Terbiasa menggunakan ungkapan sebab dan akibat  Ungkapan : Because…,Because of …?,Due to ….  Unsur kebahasaan: Kata terkait dengan cara memberikan alasan, kata dalam konjungsi: besides, also, in addition, because Ucapan, tekanan kata, intonasi, Rujukan kata

3

E. Metode Pembelajaran Pendekatan Metode Pembelajaran Model Pembelajaran

: Scientific Approach : Problem Based Learning : diskusi, tanya jawab, penugasan, presentasi dan analisis

F. Alat dan Sumber Belajar 1. Alat dan Bahan Belajar :  Laptop  LCD  Unit Kegiatan Belajar Mandiri (UKBM)  Conversation and text samples  Buku Siswa Bahasa Inggris SMA/SMK, MA/MAK Kelas XI Wajib. Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, 2017 2. Sumber Belajar • Th. M. Sudarwati dan Eudia Grace. 2017. Pathway to English General Program for Senior High School Grade XI ,PT Erlangga • Bachtiar Bima M, Cicik Kurniawati dan Susiningsih, 2017 . Bahasa Inggris Kelas XI ,PT Intan Pariwara . G. Langkah-Langkah Kegiatan Pembelajaran Pertemuan 1 Kegiatan Pendahuluan

Deskripsi

Alokasi Waktu

Peserta didik melaksanakan upacara bendera di hari senin 2 minggu sekali , hari selasa sampai dengan hari Jum’at kegiatan literasi (berbasis budaya sekolah dan penguatan pendidikan karakter  Memberikan salam dan berdoa bersama (religiositas)  Menyanyikan lagu Indonesia raya (nasionalisme)  Menanyakan kepada siswa kesiapan dan kenyamanan untuk belajar  Menanyakan kehadiran siswa  Menyampaikan cakupan materi dan penjelasan uraian kegiatan pembelajaran, memberikan orientasi terhadap materi yang akan dipelajari  Peserta didik mendapatkan penjelasan tujuan pembelajaran atau kompetensi dasar yang akan dicapai. (Now, we are going to comprehend a deskriptif text by finding the topic and supporing details of each paragraph)  Peserta didik dikelompokkan secara hiterogen

4

Inti

Fase 1 (Orientasi Peserta didik pada masalah )  Peserta didik mengamati contoh percakapan yang menggunakan ungkapan yang menunjukkan hubungan sebab akibat  Peserta didik menyebutkan hubungan sebab akibat dari suatu kejadian yang dibicarakan dalam percakapan dengan cara melengkapi peta konsep yang diberikan dalam kelompoknya Fase 2 (Mengorganisasikan peserta didik)  Secara berkelompok peserta didik menghubungkan kalimat-kalimat yang menunjukkan sebab terjadinya sesuatu dengan kalimat-kalimat yang menunjukkan akibat terjadinya sesuatu.  Secara berkelompok peserta didik menyebutkan kata penghubung ( connector ) yang menunjukkan sebab akibat terjadinya sesuatu dari kalimat-kalimat yang diberikan  Peserta didik secara berkelompok mengelompokkan kata penghubung tersebut sesuai dengan fungsinya masing – masing.  Peserta didik melengkapi teks yang diberikan dengan kata penghubung yang menunjukkan hubungan sebab akibat.  Peserta didik melengkapi pernyataan – pernyataan yang diberikan sesuai dengan isi teks sebelumnya.  Guru menyampaikan materi konseptual mengenai ungkapan yang menunjukkan hubungan sebab akibat

Penutup

 Peserta didik dengan dibimbing guru memberikan tanggapan (umpan balik) terhadap pembelajaran. Well class, you have done a very good job today. Most of you are active. I hope next time, all of you involve in the interaction. How do you feel during the lesson ?  Peserta didik dengandibimbing guru menyimpulkan apa yang dipelajari hari ini.  Peserta didik menyiapkan rencena kegiatan pembelajaran untuk pertemuan berikutnya berdasarkan informasi dari guru  Peserta didik diberi tugas untuk membaca kembali materi yang yang telah dipelajari dan memahami fungsi , struktur dan unsur- unsur kebahasaannya.  Pertemuan ditutup dengan salam.  Peserta didik menjawab salam dari guru.

5

Pertemuan 2 Kegiatan Pendahuluan

Deskripsi

Alokasi Waktu

Peserta didik melaksanakan upacara bendera di hari senin 2 minggu sekali , hari selasa sampai dengan hari Jum’at kegiatan literasi (berbasis budaya sekolah dan penguatan pendidikan karakter   

Memberikan salam dan berdoa bersama (religiositas) Menyanyikan lagu Indonesia raya (nasionalisme) Menanyakan kepada siswa kesiapan dan kenyamanan untuk belajar  Menanyakan kehadiran siswa  Peserta didik menjawab pertanyaan terkait dengan tugas membaca dan memahami fungsi, struktur dan unsur-unsur kebahasaan dari ungkapan yang menunjukkan hubungan sebab akibat yang telah disampaikan di pertemuan sebelumnya  Peserta didik mengajukan pertanyaan dari materi yang sebelumnya yang belum mereka pahami kepada guru.  Peserta didik mendapatkan penjelasan tujuan pembelajaran atau kompetensi dasar yang akan dicapai. (Now, we are going to comprehend a deskriptif text by finding the topic and supporing details of each paragraph) • Peserta didik dikelompokkan secara heterogen Inti

Fase 3 (Membimbing penyelidikan individu dan kelompok)  Peserta didik diberikan gambar situasi/kejadian heterogen  Peserta didik menganalisis jenis situasi dari gambar tersebut untuk mengungkapkan hubungan sebab akibat terjadinya sesuatu.  Berdasarkan situasi dari gambar yang diberikan tersebut, peserta didik menentukan hubungan sebab akibat yang sesuai dengan membuat ungkapan sebab akibat yang benar.  Peserta didik membandingkan ungkapan – ungkapan yang telah mereka buat dengan ugkapan –ungkapan yang menunjukkan hubungan sebab akibat dalam bahasa Indonesia.  Peserta didik secara berkelompok menyusun kembali kalimat-kalimat ungkapan yang menunjukkan hubungan sebab akibat dengan menggunakan kata penghubung (conector ) yang berbeda yang sudah ditentukan,  Peserta didik mengidentiifikasi situasi yang diberikan dan 6

menentukan kalimat yang menunjukkan hubungan sebab akibat sesuai dengan situasi tersebut. Fase 4 ((mengembangkan dan menyajikan hasil karya)  Peserta didik diberikan contoh percakapan berisi ungkapan yang menunjukkan hubungan sebab akibat .  Secara berkelompok peserta didik menganalisis penggunaan ungkapan yang menunjukkan hubungan sebab akibat dalam percakapan yang disajikan.  Secara berkelompok peserta didik menganalisis pelaku dalam percakapan, hubungan pembicara dalam percakapan dan menghubungkannya dengan pemilihan kosakata dalam menyampaikan hubungan sebab akibat .  Setiap kelompok peserta didik menganalisis topik yang dibahas dalam percakapan tersebut.  Secara kelompok peserta didik mengamati gambar fenomena-fenomena yang ada di sekitar mereka.  Peserta didikmemilih salah satu gambar yang mereka amati.  Setiap kelompok menyusun percakapan berisi ungkapan yang menunjukkan hubungan sebab akibat berdasarkan gambar yang mereka pilih dan amati sebelumnya. Fase 5 (menganalisa dan mengevaluasi proses pemecahan masalah  Setiap kelompok peserta didik diberikan format untuk memberikan balikan pada penampilan kelompok lain  Setiap kelompok bermain peran dengan menyajikan percakapan di depan kelas, kelompok lain menuliskan penilaian dan evaluasi dalam format yang telah diberikan  Secara klasikal peserta didik saling memberikan balikan dan evaluasi dari penyajian percakapan kelompok lain berdasar isian dalam format kelompok Penutup

 Peserta didik dengan dibimbing guru memberikan tanggapan (umpan balik) terhadap pembelajaran. Well class, you have done a very good job today. Most of you are active. I hope next time, all of you involve in the interaction. How do you feel during the lesson ?  Peserta didik dengan dibimbing guru menyimpulkan apa yang dipelajari hari ini.  Peserta didik menyiapkan rencena kegiatan pembelajaran untuk pertemuan berikutnya berdasarkan informasi dari guru  Pertemuan ditutup dengan salam.  Peserta didik menjawab salam dari guru. 7

H. Penilaian 1 Teknik Penilaian A Penilaian Sikap B Penilaian Pengetahuan C Penilaian Keterampilan 2 Bentuk Penilaian A Tes Tertulis B Unjuk Kerja 3 Instrumen Penilaian 4 Alat Penilaian

: Jurnal Penilaian Sikap : Tes tertulis : Unjuk Kerja/Praktek : : : :

Uraian/Lembar Kerja Praktek ( Pedoman Penskoran) Terlampir Terlampir

I. Program Tindak Lanjut 1. Remedial  Peserta didik yang belum mencapai KKM diberi tugas untuk membaca ungkapan yang diginakan untuk meninjukkan hubungan sebab akibat dalam bahasa Inggris dan menganalisa kembali struktur teks dan unsur kebahasaan ungkapan tersebut. Selanjutnya, Peserta didik dapat berdiskusi dengan guru untuk lebih memahami unsur kebahasaan ungkapan yang sedang dipelajari. Akhirnya, Peserta didik melaksanakan test remedial tentang unsur kebahasaan dari ungkapan yang menunjukkan hubungan sebab akibat. 2. Pengayaan  Bagi peserta didik yang mempunyai nilai KKM atau lebih, diberi pengayaan berupa tugas mandiri untuk membaca ungkapan yang menunjukkan hubungan sebab akibat, selanjutnya membuat kalimat – kalimat sendiri dengan ungkapan tersebut dan memparaphrase. J. 1. 2. 3. 4.

Lampiran Materi Instrumen Penilaian Sikap Instrumen Penilaian Pengetahuan Instrumen Penilaian Ketrampilan

Mengetahui Kepala SMA Negeri 1 Kendal

Kendal, ...................................2018 Guru Mata Pelajaran Bahasa Inggris

Sunarto, S.Pd, M.Pd NIP. 19700529 199301 1 002

Umi Isnaeni, S.S NIP. 19741028 200212 2 005

8

Lampiran 1 : BAHAN AJAR MATA PELAJARAN : BAHASA INGGRIS MATERI : CAUSE EFFECT RELATIONSHIP a. Pengertian Cause and Effect Cause and effect adalah text yang menuliskan tentang analisis dari seorang penulis untuk memberikan suatu pembelajaran yang memiliki beberapa sebab dan akibat. Sebab yang dianalisi boleh dua atau lebih dan yang lainnya merupakan akibat yang ditimbulkan. Cause and effect biasanya ada di penulisan akademik (academic writing) daripada di penulisan kraetif (creative writing). Seringkali penulis mebutuhkan suatu analisis yang jelas untuk menentukan sebab dan akibat agar penulis dapat menhindari kesalahan dalam penyusunannya. b. Generic Structure (susunan umum) Cause and effect juga mempunyai generic structure yaitu : 1. Susunan dari cause and effect harus mempunyai topic sentence (kalimat utama/pokok) yang akan dibahas mengenai sebab dan akibat 2. Supporting sentences (kalimat-kalimat pendukung) dari cause and effect 3. Concluding sentence (kalimat kesimpulan) dari cause and effect c. Language Forms Jordan (1999) merangkum bentuk-bentuk bahasa (language forms) dari cause and effect sperti di bawah ini : 1. Tenses yang digunakan flesibel atau bisa menggunakan tenses yang mana saja berdasarkan waktu kejadian: dapat menggunakan present (saat ini), past (lampau), atau akan future (akan datang) 2. Susunan dari kalimat dapat berupa : a. X menyenankan Y (dengan kata kerja aktif/ active verb) b. X disebabkan oleh Y (dengan kata kerja pasif/ passive verb 3. Kalimat yang kalian terangkan/ jelaskan dapat menggunakan active voice atau passive voice. 4. Transisi dalam cause and effect meliputi: causes, result, due to, because, because of, as a result, consequently, etc. 5. Kata kerja yang dapat digunakan dalam pernyataan inti (topic statement) adalah cause, effect, result, etc. 6. Topic dapat di buat dengan: a. Adanya beberapa causes (sebab) why… b. Adanya beberapa effect (akibat) of… c. Peneliti meneliti bahwa ada… 7. Menggunakan sudut pandang orang ketiga.

9

Lampiran 2 : INSTRUMEN PENILAIAN SIKAP Jurnal Penilaian Sikap

No.

Tanggal

Nama

Kejadian/Peristiwa Positif/Negatif Karakter Tindak Lanjut

1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9. 10.

10

Lampiran 3 : Instrumen Penilaian Pengetahuan Pilihan Ganda Jawaban Benar Jawaban Salah Maksimal skor perolehan

Skor : 1 Skor : 0 10

11

Lampiran 4 : RUBRIK PENILAIAN SPEAKING

N O

NAMA PESERTA DIDIK RENTANG AN NILAI

GRAMMA R 65-90

ASPEK PENILAIAN PRONUNCIATI CONTEN ON T 65-90

65-90

PERFORMAN CE 65-95

RATA 2 NILAI

12

Lampiran 5 : SOAL-SOAL Tes Formatif Choose A,B,C , D or E for the correct answer ! Students are not allowed to chew gum in a classroom due to several reasons. Irresponsible students may leave the gum on the bottom of desks, drop it on the floor or put it on other people’s property, so it makes classes messy with their gum. Another reason why students are not allowed to chew gum is because it is a distinction. Consequently, they will worry about having, popping, chewing and snapping it, inspite of studying. 1. What is the text about ? A. The reason why chewing gum is unhealthy B. The effect of chewing gum in a classroom C. The reasons why students lke chewing gums in a classroom D. What students usually do with their gum in a classroom E. The reasons why chewing gum is prohibited in a classroom 2. What will probably happen if the students are permitted to chew gum in a classroom ? A. They will be irresponsible B. Many properties will be broken C. Gum will be everywhere in a classroom D. They will focus on their studies E. They will worry about their studies A common sign of depression is sleep deprivation. When you are not sleeping well, you will lack the energy you need each day. Your immunr function will also drop significantly, so you will be more susceptible to ailment. Therefore, people with depression commonly have other health problems that make them even more depressed. Another thing that can wane a depressed person’s health is unhealthy habits. Many depressed people turn to alcohol and/or drugs since they hope that these will help themescape problems and negative thoughts. People can become dependent on them due to their addictive substances. 3. What will happen if a person doesn’t sleep well ? A. He/she will be depressed B. He/she will escape from problems C. He/she will have negative thoughts D. He/she will be more independent E. He/she will be easily affected by ailment 4. Depressed people turn to drugs to escape their problems. What should we to prevent them from doing that ? A. We should give them medical help B. We should assist and support them C. We should not make problems with them D. We shoild bear them with their problems E. We should not insist them to escape problems

13

Sandra Farrel Sandra Farrel Sandra Farrel

: I saw your rother at Sandora Radio Station. Does he work free ? : Yes, he does : He has not graduated from university, right ? : You are right. He is taking a part time job. : Will it not disturb his studies ? : No, he can manage his time well, so taking a part time job has positive effects. He can buy his needs by himself bevause he can earn maney. Sandra : That’s interesting. Farrel : Not only that. He gains many valuable experiences before graduating. As a result, he will get used to the working atmosphere. Sandra : bravo for your brother 5. What does Farrel brother do in his part time job ? A. A manager D. A reporter B. A broadcaster E. A journalist C. a teacher 6. From the dialog we know that ....... A. Sandra has a brither b. Farrel is fond of broadcasting C. Farrel intends to take a part time job D. Farrrel’s brother has graduated from university E. Farrel’s brother enjoys his part time job 7. Why is having a part time job beneficial ? A. a person will receive work experience B. A person will have excessive money C. A person will be able to finish his/her studies soon D. A person will be more famous E. A person will study harder Almost all people are fond of the Internet (8)...........its benefits. They use the internet for business, studies, social function, even pleasure. Not only teenagers and adult people, many children are also addicted to the internet. Of course, it is not good for them. They often spend their times for playing games on the internet. (9) ........ they forgot about their studies. Besides, they are not willing to play with their friends outside. (10) .... they will not have a good social life. 8. A. so D. because of B. because E. as a result C. therefore 9. A. as D. so B. due to E. because C. consequently 10. A. Since D. Therefore B. Because E. Thanks to C. So

14

15

Related Documents

37 47 Blackhole
October 2019 26
Rpp Jepang Xi
May 2020 1
Rpp Sunda Xi
December 2019 30
Rpp-soisologi-xi
December 2019 33
Rpp Xi Bhs 2
December 2019 35

More Documents from "Eli Priyatna"