Rpp Listrik Dinamis.docx

  • Uploaded by: falah
  • 0
  • 0
  • June 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Rpp Listrik Dinamis.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 1,458
  • Pages: 9
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) Besaran-Besaran Listrik Dinamis Tegangan, Kuat Arus dan Hambatan

Oleh:

Nama

: De Falah Ikhlas

NIM

: 16033082

Prodi

: Pendidikan Fisika

Mata Kuliah

: Pembelajaran Mikro

Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Negeri Padang 2019

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) Sekolah Mata Pelajaran Kelas/Semester Materi Pokok Alokasi Waktu

: SMA ... : Fisika : XI / Ganjil : Besaran-Besaran Listrik Dinamis : 20 menit

A. Kompetensi Inti  KI 3: Memahami, menerapkan, dan menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural, dan metakognitif berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah  KI4: Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, bertindak secara efektif dan kreatif, serta mampu menggunakan metode sesuai kaidah keilmuan

B. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi

Kompetensi Dasar 3.1 Menganalisis prinsip kerja peralatan listrik searah (DC) berikut keselamatannya dalam kehidupan seharihari

Indikator  Menjelaskan besaran-besaran pada listrik dinamis (kuat arus, tegangan dan hambatan).  Menghitung besar nilai kuat arus, tegangan dan hambatan pada sebuah rangkaian listrik.

C. Tujuan Pembelajaran 1. Diberikan penjelasan materi besaran-besaran pada listrik dinamis , siswa dapat menjelaskan besaran-besaran pada listrik dinamis dengan benar. 2. Diberikan nilai kuat arus, hambatan dan tegangan listrik siswa dapat menghitung besar nilai kuat arus, tegangan dan hambatan pada sebuah rangkaian listrik dengan benar.

D. Materi Pembelajaran 1. Pengetahuan Faktual  simbol besaran tegangan listrik adalah V dan satuannya adalah volt (V)  simbol besaran arus listrik adalah I dan satuannya adalah ampere (A)  simbol hambatan listrik adalah R dan satuannya adalah ohm (Ω)  simbol hambatan jenis adalah ρ dan satuannya adalah ohm meter (Ωm) 2. Pengetahuan Konseptual  listrik dinamis adalah listrik yang bergerak atau mengalir atau sering disebut dengan arus listrik.  Arus listrik berasal dari aliran elektron yang berlangsung secara terus-menerus dari kutub negatif ke kutub positif, dari potensial tinggi ke potensial yang lebih rendah dari sumber tegangan (beda potensial).  Arus listrik terbagi menjadi dua jenis, yaitu arus bolak-balik (AC) dan arus searah (DC).  Arus listrik yang mengalir dipengaruhi oleh beda potensial dan besar hambatan. Semakin besar besar nilai dari sumber tegangan, maka semakin besar pula jumlah arus yang mengalir. I=Q/t Keterangan:



 I = kuat arus listrik (A)  Q = jumlah muatan listrik (Coulomb)  t = selang waktu (s) Beda potensial atau sumber tegangan disimbolkan dengan V, memiliki satuan Volt (V), dirumuskan: V=W/Q

Keterangan:



 V = beda potensia atau sumber tegangan listrik (Volt)  W = energi (Joule)  Q = muatan (Coulomb) Hambatan atau resistor disimbolkan dengan R, memiliki satuan ohm, dirumuskan: R=ρ.l/A Keterangan:

  

R = hambatan listrik (ohm) ρ = hambatan jenis (ohm.mm2/m) A = luas penampang kawat (m2)

E. Metode Pembelajaran Model Pembelajaran Metode

: Penyerapan Keterampilan Penguatan : Ceramah, Tanya Jawab

F. Media Pembelajaran Media :  Spidol, papan tulis  Laptop & infocus G. Sumber Belajar  Buku Fisika Siswa Kelas XI, Kemendikbud, Tahun 2016  Buku Fisika SMA kelas XI Kurikulum 2013 oleh Sunardi edisi revisi 2016 H. Langkah- Langkah Pembelajaran

Pembelajaran Kegiatan Guru Kegiatan Peserta didik Pembukaan A. Menyiapkan Kelas Memberi salam dan menyapa Peserta Peserta didik menjawab salam. didik Memeriksa kesiapan Peserta didik dan Peserta didik merapikan kelas. menyiapkan kelas

No

1. 2. 3.

Melakukan pembukaan dengan salam pembuka, memanjatkan syukur kepada Tuhan YME dan berdoa untuk memulai pembelajaran Mencek kehadiran peserta didik

4.

Semua Peserta didik berdo’a.

Peserta didik menjawab nama peserta didik yang tidak hadir.

B. Memberi Apersepsi dan Motivasi 1

Guru meriview dan menanyakan pelajaran Peserta didik mendengarkan, sebelumnya mengenai arus listrik : memperhatikan dan menjawab pertanyaan guru. “Apa itu istrik dinamis?”

2

“listrik dinamis adalah listrik yang bergerak atau mengalir atau sering disebut dengan arus listrik.”

Guru memberikan reinforcement pada Peserta didik mendengarkan dan jawaban siswa yang benar dan tetap memaahami materi yang disampaikan memberikan acuan jawaban bagi jawaban guru siswa yang kurang tepat dan memberikan

Alokasi Waktu 3 menit

penguatan. “bagus sekali ananda” 3.

Guru memotivasi peserta didik dengan Peserta didik mendengarkan dan memberikan ilustrasi aliran listrik : memperhatikan dan menjawab pertanyaan guru. “dalam kehidupan kita sehari-hari apa saja kegiatan kita yang menggunakan “seperti lampu, ricecooker, charger pada litrik?” handphone dan lain-lain.”

Tujuan Pembelajaran 1

Guru memberikan pembelajaran

siswa

tujuan Peserta didik mendengarkan dan 2 menit memperhatikan tujuan pembelajaran

”Tujuan pembelajaran hari ini yaitu untuk mengetahui mengenai besaran apa saja yang ada pada listrik dinamis” 2

Menyampaikan cakupan materi tentang pemantulan cahaya pada cermin lengkung terutama cermin cekung “Cakupan materi yang akan diajarkan yaitu tentang besaran pada listrik dinamis” Kegiatan Inti 1 Mengamati Guru memberikan ilustrasi sebuah rangkaian lampu 2

Menjelaskan Guru menjelaskan :

“ dari gambar tersebut bahwa pada

Peserta didik mendengarkan dan memperhatikan penjelasan guru.

Peserta didik memperhatikan gambar tersebut

Peserta didik memperhatikan penjelasan guru.

saat saklar ditutup maka akan ada arus yang mengalir. Dari positif menuju negative yang dinamakan arus listrik. Dari negative menuju positif namanya arus electron. yang disebabkan oleh beda potensial.” 3

Guru bertanya pada siswa “mengapa arus tersebut bisa mengalir? Apa syaratnya?” Untuk menjawab pertanyaan tersebut siswa diberi ilustrasi mengenai arus listrik

Peserta didik menjawab : “syarat terjadinya arus listrik ada dua yang pertama saklar harus tertutup sehingga arus dapat mengalir. Yang kedua, harus ada beda potensial listrik pada rangkaian.”

13 menit

4

Diberikan ilustrasi listrik mengalir terhadap waktu: “dari ilustrasi ini siapa yang tau apa itu arus listrik?” “Jika dirumuskan maka kuat arus listrik

Peserta didik menjawab : “ Kuat arus listrik adalah banyaknya muatan yang mengalir dalam sebuah penghantar dalam satuan waktu.” “I = Q / t Keterangan:

yang disimbolkan dengan I menjadi…”

I = kuat arus listrik (A) Q = jumlah muatan listrik (C) t = selang waktu (s)

5

Guru memberikan penguatan terhadap siswa “ cerdas sekali kamu”, sambil

Peserta didik senang dengan tindakan guru.

tersenyum dan menepuk bahu dengan lembut. 6

Guru menjelaskan bahwa pada rangkaian listrik terdapat tegangan

Peserta didik merespon:

“dari penjelasan mengenai beda potensial listrik, jadi potensial listrik ini biasa disebut dengan tegangan atau disimbolkan dengan V, ada yang tau apa satuannya” “biasanya V ini dirumuskan dengan : V=W/Q

“satuan dari tegangan adalah Volt”

  

6

V = beda potensia atau sumber tegangan listrik (Volt) W = energi (Joule) Q = muatan (Coulomb)

Guru menjelaskan mengenai hambatan pada aliran listrik dengan memberikan ilustrasi sebuah batang “dari ilustrasi tersebut yang mempengaruhi dari sebuah hambatan adalah jenis dari kawat, panjang kawat dan luas penampang. Ada yang ingat bagaimana rumusannya?”

Siswa memahami dan bisa menjelaskan ulang bagaimana cara melukiskan bayangan pemantulan pada cermin cekung. “R = ρ . l / A”

7

8

Guru memberikan contoh soal sederhana kepada siswa mengenai besaran pada listrik dinamis

Guru memberikan reinforcement dan Peserta didik mendengarkan dan penguatan pada jawaban siswa yang memaahami materi yang disampaikan benar dan tetap memberikan acuan guru jawaban bagi jawaban siswa yang kurang tepat

Kegiatan Penutup Menyimpulkan 1 Guru mengajak siswa untuk menyimpulkan materi yang telah disampaikan mengenai besaran pada listrik dinamis : “apa itu kuat arus?” “apa itu beda potensial? “apa syarat terjadinya aliran arus?” “apa yang mempengaruhi hambatan?” “bagaimana persamaannya?”

2

Siswa menjawab secara spontan mengenai soal yang diberikan

Guru memberikan manfaat untuk materi pembelajaran pada peserta didik “Manfaat dari kita mempelajari ini yaitu diharapkan ananda bisa memahami besaran apa saja yang ada pada listrik dinamis. Memberi evaluasi 1 Guru memberi evaluasi berupa latihan soal Tindak Lanjut 1 Guru memberikan siswa tugas rumah mengerjakan soal yang ada pada buku peserta didik Penutup 1 Guru menutup pembelajaran dengan “hamdallah”

Siswa menarik kesimpulan: “kuat arus adalah banyaknya muatan yang mengalir tiap satuan waktu melalui kawat penghantar.” “tegangan adalah besarnya beda potensial dari kedua ujung titik pada rangkaian listrik” “syaratnya yaitu saklar tertutup dan adanya beda potensial” “ jenis kawat, panjang kwat dan luas penampangnya.” Persamaannya: “I = Q / t V=W/Q “R = ρ . l / A” Peserta didik mendengarkan yang disampaikan guru

Siswa mengerjakan soal yang diberikan oleh guru Siswa mengerjakan soal dirumah

Siswa diizinkan meninggalkan kelas

2 menit

I.

Penilaian Hasil Pembelajaran -

Penilaian Observasi Penilaian observasi berdasarkan pengamatan sikap dan perilaku peserta didik sehari-hari, baik terkait dalam proses pembelajaran maupun secara umum. Pengamatan langsung dilakukan oleh guru. Berikut contoh instrumen penilaian sikap

Nama Satuan Pendidikan Kelas/ Semester Tahun Pelajaran No 1.

Waktu 11-1-19

Nama Dimas

: : : Kejadian/Perilaku Tidak Ikut sholat Jum’at

Butir Sikap Ketaqwaan

Pos/Neg -

Lampiran Soal



1. Dalam waktu 2 detik mengalir 4 buah electron, berapa arus listriknya? Jawab: I= Q/ T Q = n.e Q = 4. 1.6 x10-19 Q = 6.4 x 10-19 I=Q/T I = 6.4 x 10-19 / 2 I = 3.2 x 10-19

Related Documents

Listrik
November 2019 58
Kartu Listrik
August 2019 46
Motor Listrik
May 2020 32
Listrik Statik
June 2020 26
Prakerin Listrik
May 2020 25

More Documents from ""