Rpp Himpunan

  • Uploaded by: Eva Solina
  • 0
  • 0
  • October 2019
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Rpp Himpunan as PDF for free.

More details

  • Words: 2,080
  • Pages: 13
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Nama Sekolah Mata Pelajaran Kelas/Semester Materi Pokok Alokasi Waktu

= = = = =

SMP Negeri 13 Madiun Matematika VII/Satu Himpunan 1x15 menit

A. Kompetensi Inti (KI) KI 1 : Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya KI 2 : Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (toleransi, gotongroyong), santun, percaya diri, dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam dalam jangkauan pergaulan dan keberadaannya KI 3 : Memahami dan menerapkan pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural dan metakognitif) berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya terkait fenomena dan kejadian tampak mata KI 4 : Mengolah, menyajikan dan menalar dalam ranah konkret (menggunakan, mengurai, merangkai, memodifikasi, dan membuat) dan ranah abstrak (menulis, membaca, menghitung, menggambar, dan mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di sekolah dan sumber lain yang sama dalam sudut pandang/teori B. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi Kompetensi Dasar (KD) Indikator Pencapaian Kompetensi 1.1 Menjelaskan pengertian 1. Menjelaskan pengertian himpunan dan bukan himpunan dan bukan himpunan 1.2 Menyajikan bentuk himpunan himpunan serta mampu menyajikan bentuk himpunan Fokus Pengembangan Karakter: tanggung jawab , kerja sama dan mandiri C. Tujuan Pembelajaran Setelah mengikuti proses pembelajaran melalui diskusi kelompok siswa dapat: 1. Menjelaskan pengertian himpunan dan bukan himpunan 2. Menyajikan bentuk himpunan D. Metode Pembelajaran 1. Model : Discovery learning 2. Metode : Diskusi, tanya jawab, pemberian tugas

E. Media Pembelajaran 1. Laptop 2. LCD 3. LK 4. File gambar-gambar benda yang menunjukkan himpunan F. Sumber Belajar 1. Buku Siswa Diknas Sesuai Kurikulum 2013 2. Buku Guru MATEMATIKA SMP/MTs Kls VII Diknas Sesuai Kurikulum 2013 edisi revisi 2017 G. Langkah-Langkah Pembelajaran Kegiatan

Uraian Kegitan

Pendahuluan Orientasi 1. Melakukan pembukaan dengan salam pembuka dan berdoa untuk memulai pembelajaran “Selamat siang anak-anak, sebelumnya Assalamualaikum Wr. Wb” 2. Memeriksa keadaan dan kehadiran peserta didik “Bagimana kabar kalian hari ini, apakah hari ini ada yang tidak masuk?” Apersepsi Mengaitkan materi/tema/kegiatan dengan pengalaman perserta didik dengan materi/tema/kegiatan sebelumnya, “Pada pertemuan lalu, kita sudah mempelajari materi bilangan, nah ada yang masih ingat salah satu jenis bilangan? Yaitu bilangan asli. Anggota bilangan asli apa saja? (1,2,3,4,...) Nah apabila kita perhatikan, bilangan-bilangan dapat dikelompokkan menjadi beberapa macam ya, bilangan asli dengan bilangan cacah atau bilangan prima anggotanya berbeda-beda atau bisa dikatakan dikelompokkan secara berbedabeda. Materi kita pada pembelajaran hari ini ada kaitannya dengan pengelompokkanpengelompokkan semacam itu yang disebut sebagai himpunan”

Alokasi Waktu 2 menit

Kegiatan Inti

Motivasi Memberikan gambaran tentang manfaat mempelajari pelajaran yang akan dipelajari dalam kehidupan sehari-hari. “Contoh himpunan dalam kehidupan sehari-hari selain berkaitan dengan bilangan adalah, ada yang pernah ke mall, ke foodmart nya? Ketika kita melihat raknya kan ada rak yang isinya minyak dijadikan satu, yang isinya kopi dijadikan satu atau di toko buku misalnya novel diletakkan di satu rak, buku kesehatan juga beda lagi rak nya, nah ini salah satu contoh permasalahan terkait himpunan. Jadi permasalahan tadi bisa disebut himpunan atau kumpulan minyak dan kumpulan kopi di rak foodmart atau himpunan atau kumpulan buku novel dan buku kesehatan di toko buku” “Pasti ada yang bertanya-tanya, apa sih manfaat nya mempelajari himpunan ini. Yang paling utama jelas untuk memahami setiap sub bab yang dipelajari, selain itu kalian juga bisa menentukan himpunan-himpunan yang bisa dibentuk dari apa yang ada disekitar kita. Untuk pembelajaran kali ini, ibu akan membagi kalian menjadi 3 kelompok dan nanti silakan kerjakan tugas dari ibu”. 1 menit Tahap Memberikan Stimulus 1. Siswa dibagi dalam 3 kelompok. “anak-anak sekarang kalian buat kelompok sejumlah 3 masing-masing 2 anggota, karena ini ada 7 siswa berarti salah satu 3 anggota” 2. Di masing-masing kelompok, siswa diberikan beberapa fenomena atau gambar/peraga. “ ibu akan bagikan satu gambar untuk setiap kelompok, silahkan diamati”

A C

  B Tahap Identifikasi Masalah 3. Diberikan kesempatan kepada siswa untuk mengidentifikasi kumpulan benda-benda yang ada pada gambar tersebut dan juga kelompok masing-masing, “nah, masing-masing kelompok sudah mendapatkan gambar yang berbeda, coba amati dan jawab pertanyaan dari ibu berikut ini” 4. Selanjutnya guru menyampaikan permasalahan: “setelah mengamati gambar, jawab permasalahan-permasalahan berikut ini: a. Sebutkan nama kumpulan apa saja yang ada pada gambar media peraga di atas ! b. Pada masing-masing kelompok yang telah kalian bentuk, dapatkah kalian menyebutkan nama masing-masing kelompok tadi? c. Dari masing-masing kumpulan pada gambar di atas, dapatkah kalian menyebutkan anggota dari kumpulan tersebut? “

2 menit

Tahap Mengumpulkan Data 5. Guru membimbing siswa dalam kelompok untuk mengumpulkan informasi yang diperlukan untuk menentukan dari gambargambar di atas yang dapat dikatakan sebagai himpunan dan yang bukan himpunan dan mencari informasi lain dari berbagai sumber termasuk buku siswa

2 menit

Tahap Pengolahan Data 6. Guru mengarahkan dan membimbing siswa untuk menggunakan data yang sudah pada kegiatan tersebut, kemudian dibimbing untuk menanggapi pertanyaan berikut: “berdasarkan pengertian himpunan dan bukan himpunan yang sudah kita dapatkan tadi, kira-kira apakah benda -benda yang sudah kalian kelompokkan sudah dapat dinyatakan sebagai himpunan?.”

Penutup

2 menit

4 menit Tahap Pembuktian 7. Siswa dalam kelompok diberikan permasalahan yang berbeda yang terdapat pada LK (LK terlampir pada Lampiran 1) “untuk lebih jelasnya, silakan kerjakan lembar kerja yang ibu berikan agar kalian lebih paham lagi terkait himpunan dan bukan himpunan” 1 menit Tahap Aplikasi dan Tindak Lanjut 8. Guru membimbing siswa dalam kelompok menggunakan bahasa dan pemahaman mereka sendiri untuk menarik kesimpulan berikut: a. Jika benda-benda atau obyek-obyek yang dikumpulkan dapat ditunjukkan dengan jelas, maka kumpulan tersebut dapat dinyatakan sebagai himpunan. b. Jika diberikan suatu himpunan maka untuk menyatakan keanggotaan himpunan dapat dengan mendaftar anggota-anggotanya. 9. Guru membimbing siswa membuat 1 menit rangkuman “sebelum mengakhiri pembelajaran hari ini, mari kita simpulkan bersama-sama apa saja yang sudah kalian dapatkan hari ini” 10. Guru memberi tes lisan 11. Mengumpulkan hasil kerja siswa “silahkan dikumpulkan lembar kerja yang ibu bagikan dan sudah kalian kerjakan tadi” 12. Guru memberi arahan kegiatan berikutnya serta mengerjakan tugas pengayaan yaitu membuat beberapa contoh himpunan dan

bukan himpunan yang terdapat di sekitar lingkungan siswa. (Lampiran 2)

H. Penilaian Hasil Pembelajaran Penilaian Teknik : tes tertulis Bentuk Instrumen : uraian Instrumen : Selesaikanlah Soal-Soal Berikut Ini ! 1. Di antara kumpulan berikut ini, manakah yang termasuk himpunan dan yang bukan termasuk himpunan, berikan alasan kalian! a. Kumpulan bintang yang berkaki dua b. Kumpulan siswa yang cerdas c. Kumpulan buku yang tebal d. Kumpulan siswa yang tingginya diatas 160 cm e. Kumpulan lukisan yang indah 2. Nyatakan pernyataan berikut ini benar atau salah. a. Kucing ∈ himpunan binatang b. 1 ∉ himpunan bilangan asli c. −4 ∈ himpunan bilangan cacah d. 12 ∉ himpunan bilangan bulat 3. Tulislah 3 kelompok yang merupakan himpunan dan 3 kelompok yang bukan merupakan himpunan 4. Tulislah anggota dari himpunan berikut a. Himpunan kendaraan roda empat b. Himpunan warna lampu lau lintas c. Himpunan bilangan asli kurang dari 8 5. Tulislah anggota-anggota dari himpunan berikut a. A = {bilangan asli yang kurang dari 10} b. B = {bilangan ganjil positif yang kurang dari 16} c. C = {bilangan prima yang genap} d. D = {x| x ≤ 9 dan x ∈ Bilangan asli} 6. Diketahui A = {bilangan ganjil yang habis dibagi 3 dan kurang dari 30} Nyatakan himpunan A dengan notasi pembentuk himpunan

Teknik : Non Tes Bentuk Instrumen : Pengamatan Instrumen : Ceklist Aktifitas Siswa Per-Kelompok Jenis Kegiatan : Diskusi Kelompok Nama Kelompok Tempat Observasi : …………………. Waktu Observasi Format Kriteria Penilaian NO ASPEK KRITERIA 1. Konsep Semua benar Sebagaian besar benar Sebagaian kecil benar Semua salah 2 Praktik Presentasi Aktif Cukup aktif Kurang Aktif 3 Sikap Baik Cukup baik Kurang baik

N o 1 2 3

: ………………. :……………….. SKOR 4 3 2 1 3 2 1 3 2 1

Nama Peserta Aspek yang dinilai

1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4

Konsep Praktik Presentasi Sikap Total skor

NILAI =

 skor diperoleh  skor max

X 100

Keterangan : Nilai ≤ 60, CUKUP 61 ≤ 𝑵𝒊𝒍𝒂𝒊 ≤ 80, BAIK 81 ≤ 𝑵𝑰𝑳𝑨𝑰 ≤ 𝟏𝟎𝟎, BAIK SEKALI

Kompetensi Sikap Spiritual No. Teknik Bentuk Instrumen 1

Observasi Lembar observasi (Catatan Jurnal)

Contoh Butir Instrumen Terlampir

Waktu Pelaksanaan

Keterangan

Saat pembelajaran berlangsung

Penilaian untuk dan pencapaian pembelajaran (assessment for and of learning)

Sikap Sosial No.

Teknik

1

Observasi

Bentuk Instrumen Lembar observasi (catatan jurnal)

Contoh Butir Waktu Instrumen Pelaksanaan Saat Terlampir pembelajaran berlangsung

Keterangan Penilaian untuk dan pencapaian pembelajaran (assessment for and of learning)

Kompetensi Pengetahuan No 1

Teknik Tes Tertulis

Bentuk Instrumen Uraian

Contoh Butir Instrumen Terlampir

Waktu Pelaksanaan Saat pembelajaran berlangsung

Keterangan Penilaian untuk pembelajaran (assessment for learning) dan sebagai pembelajaran (assessment as learning)

Kompetensi Keterampilan No. 1

Teknik Kinerja

Bentuk Instrumen Masalah kontekstual yang berkaitan dengan garis singgung persekutuan luar

Contoh Butir Instrumen Terlampir

Waktu Pelaksanaan Saat pembelajaran berlangsung

Keterangan Penilaian untuk, sebagai, dan/atau pencapaian pembelajaran (assessment for, as, and of learning)

Pembelajaran Remedial Berdasarkan hasil analisis ulangan harian, siswa yang belum mencapai ketuntasan belajar diberi kegiatan pembelajaran remedial dalam bentuk; a. bimbingan perorangan jika siswa yang belum tuntas ≤ 20%; b. belajar kelompok jika siswa yang belum tuntas antara 20% dan 50%; dan c. pembelajaran ulang jika siswa yang belum tuntas ≥ 50%. Pembelajaran Pengayaan Berdasarkan hasil analisis penilaian, siswa yang sudah mencapai ntasan belajar diberi kegiatan pengayaan dalam bentuk penugasan untuk mempelajari soal-soal PAS. Mengetahui Kepala SMPN 13 Madiun

Madiun, 11 April 2019 Guru Matematika

NIP.

NIP.

Pokok Bahasan Hari/Tanggal Alokasi Waktu Kelas Kelompok Nama Anggota

LEMBAR KERJA : Konsep dan Penyajian teorema pythagoras : : 3 menit : VII : : ...................................../......................... ...................................../...........................

SELESAIKANLAH SOAL-SOAL DI BAWAH INI ! 1. Di antara kumpulan berikut ini, manakah yang termasuk himpunan dan yang bukan termasuk himpunan, berikan alasan kalian! a. Kumpulan bintang yang berkaki dua b. Kumpulan siswa yang cerdas c. Kumpulan buku yang tebal 2. Nyatakan pernyataan berikut ini benar atau salah. a. Kucing ∈ himpunan binatang b. 1 ∉ himpunan bilangan asli 3. Tulislah anggota-anggota dari himpunan berikut a. C = {bilangan prima yang genap} b. D = {x| x ≤ 9 dan x ∈ Bilangan asli}

1

LEMBAR KERJA SOAL KUNCI JAWABAN Di antara kumpulan berikut ini, a. B=bebek, pinguin, manakah yang termasuk himpunan angsa, ayam, dll dan yang bukan termasuk Termasuk himpunan himpunan, berikan alasan kalian! a. Kumpulan bintang yang berkaki b. Bukan termasuk dua himpunan b. Kumpulan siswa yang cerdas Karena kecerdasan c. Kumpulan buku yang tebal seseorang sangat relatif c. Bukan termasuk himpunan Karena ketebalan buku sangat relatif

SKOR 1 1 1 1

1 1

2.

3.

4.

5.

Nyatakan pernyataan berikut ini a. Pernyataan benar benar atau salah. Karena kucing termasuk pada a. Kucing ∈ himpunan binatang himpunan atau b. 1 ∉ himpunan bilangan asli kumpulan hewan

1 1

b. A=1,2,3,4,... Pernyataan salah, karena 1 merupakan anggota himpunan A Tulislah anggota-anggota dari a. C={2} himpunan berikut b. D={1,2,3,4,5,6,7,8} a. C = {bilangan prima yang genap} b. D = {x| x ≤ 9 dan x ∈ Bilangan asli}

1 1

Tulislah anggota dari himpunan a. K={mobil, taksi, berikut angkutan perkotaan a. Himpunan kendaraan roda dll} empat b. L={merah, kuning, b. Himpunan warna lampu lalu hijau} lintas

2

Diketahui A = {bilangan ganjil yang A={x| x≤30 dan x ∈ habis dibagi 3 dan kurang dari 30} bilangan ganjil habis Nyatakan himpunan A dengan dibagi 3 } notasi pembentuk himpunan!

2

JUMLAH NILAI =

 skor diperoleh 2

X 10

2 2

2

20

I. Instrumen Penilaian Pengetahuan PENILAIAN HARIAN NO. SOAL KUNCI JAWABAN 1 Di antara kumpulan berikut a. Termasuk himpunan, ini, manakah yang termasuk karena datanya ada himpunan dan yang bukan b. Bukan termasuk termasuk himpunan, berikan himpunan, karena alasan kalian! indah sangat relatif a. Kumpulan siswa yang tingginya diatas 160 cm b. Kumpulan lukisan yang indah 2.

3.

4.

5.

Nyatakan pernyataan berikut a. C={0,1,2,3,4,... } ini benar atau salah. Jadi -4 bukan anggota himpunan bilangan a. −4 ∈ himpunan bilangan cacah, pernyataan cacah salah b. 12 ∉ himpunan bilangan b. B={...,-2,-1,0,1,2,... } bulat Jadi 12 merupakan anggota himpunan bilangan bulat, pernyataan salah Tulislah 3 kelompok yang Himpunan merupakan himpunan dan 3 a. ..... kelompok yang bukan b. ..... merupakan himpunan c. ..... Bukan Himpunan a. ..... b. ..... c. ..... Tulislah anggota dari A={1,2,3,4,5,6,7 } himpunan berikut! Himpunan bilangan asli kurang dari 8 Tulislah anggota-anggota dari A={1,2,3,4,5,6,7,8,9} himpunan berikut B={1,3,5,7,9,1,13,15} a. A = {bilangan asli yang kurang dari 10} b. B = {bilangan ganjil positif yang kurang dari 16} JUMLAH

NILAI =

 skor diperoleh 2

X 10

SKOR 2 2

2

2

1 1 1 1 1 1 2

2 2

20

J. Instrumen Penilaian Sikap

Catatan Jurnal Perkembangan Sikap Spiritual dan Sosial Kelas Hari, Tanggal Pertemuan ke Materi Pokok No. Waktu

: : : : Nama Siswa

Catatan Perilaku Spiritual

Ttd Sosial

Related Documents

Rpp Himpunan
October 2019 29
Lampiran Rpp Himpunan
October 2019 18
Himpunan
May 2020 24
Tugas Himpunan
April 2020 19
Himpunan Teka
April 2020 19

More Documents from "ah. mahyuddin"

Lampiran Rpp Himpunan
October 2019 18
Kel 5.pptx
December 2019 19
Rpp Belum Fix.docx
December 2019 14
Rpp Himpunan
October 2019 29