Rpp Bab 4 Ix Genap.docx

  • Uploaded by: Roro Varianita Wahyunia Putri
  • 0
  • 0
  • May 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Rpp Bab 4 Ix Genap.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 4,671
  • Pages: 26
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) Sekolah Mata Pelajaran Kelas /Semester Materi Pokok Alokasi Waktu Tahun Pelajaran

: SMP NEGERI 3 BURNEH :Matematika : IX/Genap : Kekongruenan dan Kesebangunan (Dua segitiga yang kongruen) : 1 Pertemuan (3 JP) : 2018/2019

A. Kompetensi Inti

1. Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya 2. Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (toleransi, gotong royong), santun, percaya diri dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan social dan alam dalam jangkauan pergaulan dan keberadaannya 3. Memahami pengetahuan a(faktual, konseptual, dan prosedural) berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya terkait fenomena dan kejadian tampak mata 4. Mencoba, mengolah, dan menyaji dalam ranah konkret (menggunakan, mengurai, merangkai, memodifikasi, dan membuat) dan ranah abstrak (menulis, membaca, menghitung, menggambar, dan mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di sekolah dan sumber lain yang sama dalam sudut pandang/teori B. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK)

Kompetensi Dasar (KD) 3.6 Menjelaskan dan menentukan kesebangunan dan kekongruenan antarbangun datar.



Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK) 3.6.2. Menentukan syarat-syarat dua bangun segi tiga yang kongruen. 3.6.3. Menguji dan membuktikan dua segitiga kongruen atau tidak dengan unsur (sisi-sisi-sisi) dan (sisi-sudutsisi)

Nilai Karakter  Religius  Mandiri  Gotong royong  Kejujuran  Kerja keras  Percaya diri  Kerjasama C. Tujuan Pembelajaran Melalui kegiatan pembelajaran menggunakan model Problem Based Learning yang menuntun peserta didik untuk mengamati (membaca) permasalahan, menuliskan penyelesaian dan mempresentasikan hasilnya di depan kelas:

Pertemuan Kedua Setelah mengikuti serangkaian kegiatan pembelajaran peserta didik dapat:  Menjelaskan Syarat Dua Segitiga Kongruen dengan benar  Menguji dan membuktikan Kekongruenan segitiga dengan Kriteria (Sisi-Sisi-Sisi) dengan tepat  Menguji dan membuktikan Kekongruenan Segitiga dengan Kriteria (Sisi – Sudut – Sisi) dengan tepat Fokus nilai-nilai sikap:  Rasa Ingin Tahu  dan  Tanggung jawab D. Materi Pembelajaran

1. Materi Pembelajaran Reguler a. Fakta

b. Konsep  Kongruen adalah keadaan dimana dua bangun datar memiliki ukuran yang sama dan dikatakan sebangun. c. Prinsip Dua segitiga dikatakan kongruen jika hanya jika memenuhi syarat berikut ini: (i) sisi-sisi yang bersesuaian sama panjang (ii) sudut-sudut yang bersesuaian sama besar.

d. Prosedur  Menguji Kekongruenan segitiga dengan Kriteria Sisi-Sisi-Sisi  Menguji Kekongruenan Segitiga dengan Kriteria Sisi – Sudut – Sisi

2. Materi Pembelajaran Pengayaan  Bagi siswa yang sudah memenuhi KKM namun masih belum memasuki bab berikutnya, maka diberi program pengayaan misalnya melalui program pemberian tugas yang menantang (challenge). Pelaksanaan program pengayaan dan remedial dapat dilaksanaan dalam waktu yang bersamaan. 3. Materi Pembelajaran Remedial  Pada akhir bab siswa diberi tes. Hasil tes dianalisis untuk mengetahui ketercapaian KKM, serta mengidentifkasi indikator-indikator mana yang belum dicapai siswa atau materi-materi yang belum dikuasai oleh siswa. Bagi siswa yang belum mencapai KKM diberi remidial yaitu mempelajari kembali materi yang belum dikuasai dengan dibimbing guru. Pelaksanaan remidial dapat dilakukan satu minggu setelah tes akhir bab dijadwalkan pada waktu tertentu misalnya setelah jam sekolah berakhir selama 60 menit. E. Metode Pembelajaran

Pendekatan Model Metode

: Saintifik : Problem Based Learning : Diskusi kelompok, tanya jawab dan penugasan

F. Media Pembelajaran

1. 2. 3. 4.

Media LCD projector, Laptop, Bahan Tayang Alat dan Bahan Praktik siswa : Pensil, Kertas, Penggaris, Jangka, Busur derajat dan gunting.

G. Sumber Belajar

a. Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan. 2018. Buku Siswa Mata Pelajaran Matematika. Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan. b. Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan. 2018. Buku Guru Mata Pelajaran Matematika. Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan. c. Internet, d. Sumber lain yang relevan 2. Pertemuan Ke-2 ( 3 x 40 menit ) Kegiatan Pendahuluan Guru : Orientasi (Menunjukkan sikap disiplin sebelum memulai proses pembelajaran, menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianut (Karakter) serta membiasakan membaca dan memaknai isi dalam doa (Literasi))  Melakukan pembukaan dengan salam pembuka dan berdoa untuk memulai pembelajaran  Peserta didik mengucapkan salam khas sekolah.  Guru mengecek kehadiran peserta didik dan mengajak mereka untuk merapikan meja, kursi serta kebersihan kelas.  Peserta didik mempersiapkan buku siswa, alat, dan bahan untuk mengikuti pelajaran. Apersepsi

Waktu

10 menit

2. Pertemuan Ke-2 ( 3 x 40 menit )  Mengaitkan materi/tema/kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan dengan pengalaman peserta didik dengan materi/tema/kegiatan sebelumnya,  Syarat Dua Bangun Datar Kongruen  Mengingatkan kembali materi prasyarat dengan bertanya.  Mengajukan pertanyaan yang ada keterkaitannya dengan pelajaran yang akan dilakukan. Motivasi  Memberikan gambaran tentang manfaat mempelajari pelajaran yang akan dipelajari.  Apabila materi/tema/projek ini kerjakan dengan baik dan sungguhsungguh ini dikuasai dengan baik, maka peserta didik diharapkan dapat menjelaskan tentang:  Syarat Dua Segitiga Kongruen  Menguji dan membuktikan kekongruenan segitiga dengan kriteria Sisi-Sisi-Sisi  Menguji dan membuktikan kekongruenan segitiga dengan kriteria Sisi-Sudut-Sisi  Menyampaikan tujuan pembelajaran pada pertemuan yang berlangsung  Mengajukan pertanyaan. Pemberian Acuan  Memberitahukan materi pelajaran yang akan dibahas pada pertemuan saat itu.  Memberitahukan tentang kompetensi inti, kompetensi dasar, indikator, dan KKM pada pertemuan yang berlangsung  Pembagian kelompok belajar  Menjelaskan mekanisme pelaksanaan pengalaman belajar sesuai dengan langkah-langkah pembelajaran.

Waktu

Kegiatan Inti Sintak Model Pembelajaran Orientasi peserta didik kepada masalah

Kegiatan Pembelajaran Mengamati Peserta didik diberi motivasi atau rangsangan untuk memusatkan perhatian(Berpikir kritis dan bekerjasama (4C) dalam mengamati permasalahan (literasi membaca) dengan rasa ingin tahu, jujur dan pantang menyerah (Karakter) pada topik

 Syarat Dua Segitiga Kongruen  Menguji kekongruenan segitiga dengan kriteria Sisi-Sisi-Sisi

 Menguji kekongruenan segitiga dengan kriteria Sisi-Sudut-Sisi

100 menit

2. Pertemuan Ke-2 ( 3 x 40 menit ) dengan cara :  Melihat (tanpa atau dengan alat) Berpikir kritis dan bekerjasama (4C) dalam mengamati permasalahan (literasi membaca) dengan rasa ingin tahu, jujur dan pantang menyerah (Karakter) Menayangkan gambar/foto/tabel berikut ini

Mengamati (Berpikir kritis dan bekerjasama (4C) dalam mengamati permasalahan (literasi membaca) dengan rasa ingin tahu, jujur dan pantang menyerah (Karakter)lembar kerja, pemberian contoh-contoh materi/soal untuk dapat dikembangkan peserta didik, dari media interaktif, dsb yang berhubungan dengan:

 Syarat Dua Segitiga Kongruen  Membaca (dilakukan di rumah sebelum kegiatan pembelajaran berlangsung), Literasi materi dari buku paket atau buku-buku penunjang lain, dari internet/materi yang berhubungan dengan  Syarat Dua Segitiga Kongruen  Menguji kekongruenan segitiga dengan kriteria Sisi-Sisi-Sisi  Menguji kekongruenan segitiga dengan kriteria Sisi-Sudut-Sisi  Mendengar pemberian materi oleh guru yang berkaitan dengan

 Syarat Dua Segitiga Kongruen  Menguji kekongruenan segitiga dengan kriteria Sisi-Sisi-Sisi

 Menguji kekongruenan segitiga dengan kriteria Sisi-Sudut-Sisi  Menyimak, penjelasan pengantar kegiatan/materi secara garis besar/global tentang materi pelajaran mengenai :

Waktu

2. Pertemuan Ke-2 ( 3 x 40 menit )  Syarat Dua Segitiga Kongruen  Menguji kekongruenan segitiga dengan kriteria Sisi-Sisi-Sisi  Menguji kekongruenan segitiga dengan kriteria Sisi-Sudut-Sisi untuk melatih kesungguhan, ketelitian, mencari informasi. Mengorganisas MenanyaNilai Karakter: rasa ingin tahu, jujur, ikan peserta tanggung jawab, percaya diri dan pantang menyerah didik  Guru memberikan kesempatan pada peserta didik untuk mengidentifikasi sebanyak mungkin pertanyaan yang berkaitan dengan materi/gambar yang disajikan oleh guru  Guru memberikan kesempatan untuk memberikan tanggapan dengan menunjukkan sikapkesungguhan, rasa ingin tahu, dan sikap toleransi, guru memberikan konfirmasi atas pertanyaan atau tanggapan siswa tersebut (menanya) Nilai Karakter: rasa ingin tahu, jujur, tanggung jawab, percaya diri dan pantang menyerah.(Pembelajaran HOTS)  Peserta didik diminta mendiskusikan hasil pengamatannya dan mencatat fakta-fakta yang ditemukan, serta menjawab pertanyaanberdasarkan hasil pengamatan yang ada pada buku paket;  Pendidik memfasilitasi peserta didik untuk menanyakan hal-hal yang belum dipahami berdasarkan hasil pengamatan dari buku paket yang didiskusikan bersama kelompoknya;  Mengajukan pertanyaan (Kritis dan kreatif, serta berani mengemukakan ide/pendapat-nya dengan rasa ingin tahu, pantang menyerah, jujur dan percaya diri) tentang :

 Syarat Dua Segitiga Kongruen  Menguji kekongruenan segitiga dengan kriteria Sisi-Sisi-Sisi

 Menguji kekongruenan segitiga dengan kriteria Sisi-Sudut-Sisi yang tidak dipahami dari apa yang diamati atau pertanyaan untuk mendapatkan informasi tambahan tentang apa yang diamati (dimulai dari pertanyaan faktual sampai ke pertanyaan yang bersifat hipotetik) untuk mengembangkan kreativitas, rasa ingin tahu, kemampuan merumuskan pertanyaan untuk membentuk pikiran kritis yang perlu untuk hidup

Waktu

2. Pertemuan Ke-2 ( 3 x 40 menit ) cerdas dan belajar sepanjang hayat. Misalnya : Kemampuan berfikir tingkat tinggi (HOTS). 1) Apakah perlu diuji keenam pasang unsur tersebut untuk menentukan dua segitiga kongruen atau tidak? Atau ada alternatif lain untuk menguji kekongruenan dua segitiga? Membimbing Mengumpulkan informasi(Berpikir kritis, kreatif, penyelidikan bekerjasama dan saling berkomunikasi dalam kelompok individu dan (4C), dengan rasa ingin tahu, tanggung jawab dan kelompok pantang menyerah (Karakter),literasi (membaca)  Peserta didik dibagi ke dalam beberapa kelompok untuk bekerjasama.  Peserta didik diberikan permasalahan dalam bentuk Lembar Kerja Peserta Didik (LKPD).  Peserta didik diarahkan untuk mengumpulkan dan mengeksplorasi data dari aneka sumber yang akan digunakan untuk menyelesaikan permasalahan di Lembar Kerja Peserta Didik (LKPD) dengan sikap memiliki rasa percayadiri, tangguh menghadapi masalah, tanggung jawab, dan kerjasama (menalar dan mencoba). Peserta didik mengumpulkan informasi yang relevan untuk menjawab pertanyan yang telah diidentifikasi melalui kegiatan:  Mengamati obyek/kejadian, Berpikir kritis dan bekerjasama (4C) dalam mengamati permasalahan (literasi membaca) dengan rasa ingin tahu, jujur dan pantang menyerah (Karakter)  Membaca sumber lain selain buku teks Menyimak materi dari guru yang ditayangkan dalam bentuk Power point tentang :

 Syarat Dua Segitiga Kongruen  Menguji kekongruenan segitiga dengan kriteria Sisi-Sisi-Sisi

 Menguji kekongruenan segitiga dengan kriteria Sisi-Sudut-Sisi  Mengumpulkan informasi Mengumpulkan data/informasi melalui diskusi kelompok atau kegiatan lain guna menemukan solusimasalah terkait materi pokok yaitu

 Syarat Dua Segitiga Kongruen  Menguji kekongruenan segitiga dengan kriteria Sisi-Sisi-Sisi

 Menguji kekongruenan segitiga dengan kriteria

Waktu

2. Pertemuan Ke-2 ( 3 x 40 menit ) Sisi-Sudut-Sisi  Aktivitas Mengembangkan kemampuan berpikir kritis, kreatif, berkomunikasi dan bekerjasama (4C)  Mempraktikan Mengembangkan kemampuan berpikir kritis, kreatif, berkomunikasi dan bekerjasama (4C)  Peserta didik diminta untuk mempraktikann kegiatan 2 seperti yang terdapat pada buku siswa/LKPD berikut (hal 217)! Sediakan alat sebagai berikut. - Selembar kertas

- Pensil - Penggaris - Busur derajat - Jangka dan gunting Lakukan kegiatan berikut ini. 1. 1. Gambarlah ΔABC dan ΔDEF dengan panjang sisi AB = DE, BC = EF, dan AC = DF pada selembar kertas dengan langkah sebagai berikut. (lihat gambar) a) Gambarlah garis k sebarang pada selembar kertas. b) Pada garis k, buatlah segmen garis AB dan DE, dengan AB = DE. c) Dengan menggunakan jangka, lukislah dua busur lingkaran masing-masing berpusat di A dan D, dengan jari-jari sama. d) Dengan menggunakan jangka, lukislah dua busur lingkaran masing-masing berpusat di B dan E, dengan jari-jari sama. (jari-jari tidak harus sama dengan jari-jari pada langkah c) e) Beri label titik C dan F pada perpotongan kedua busur lingkaran di atas. Hubungkan titik C dengan A dan B maka terbentuklah ΔABC. Hubungkan titik F dengan D dan E maka terbentuklah ΔDEF. Apakah kamu memperoleh panjang AB = DE, BC = EF, dan AC = DF?

2. Guntinglah ΔDEF dan tumpukkan di atas ΔABC, apakah kedua segitiga tersebut kongruen? Jelaskan.

Waktu

2. Pertemuan Ke-2 ( 3 x 40 menit ) 3. Untuk memastikan jawaban kamu pada no. 2, ukurlah sudut-sudut yang bersesuaian. Apakah sudut-sudut yang bersesuaian sama besar? Berikan penjelasan!  Peserta didik/kelompok yang lain diminta untuk mempraktikann kegiatan selanjutnya seperti yang terdapat pada LKPD berikut !  Mendiskusikan Berpikir kritis, kreatif, bekerjasama dan saling berkomunikasi dalam kelompok (4C), dengan rasa ingin tahu dan pantang menyerah (Karakter)  Saling tukar informasi tentang :  Syarat Dua Segitiga Kongruen  Menguji kekongruenan segitiga dengan kriteria Sisi-Sisi-Sisi  Menguji kekongruenan segitiga dengan kriteria Sisi-Sudut-Sisi dengan ditanggapi aktif oleh peserta didik dari kelompok lainnya sehingga diperoleh sebuah pengetahuan baru yang dapat dijadikan sebagai bahan diskusi kelompok kemudian, dengan menggunakan metode ilmiah yang terdapat pada buku pegangan peserta didik atau pada lembar kerja yang disediakan dengan cermat untuk mengembangkan sikap teliti, jujur, sopan, menghargai pendapat orang lain, kemampuan berkomunikasi, menerapkan kemampuan mengumpulkan informasi melalui berbagai cara yang dipelajari, mengembangkan kebiasaan belajar dan belajar sepanjang hayat. Mengembangkan Mengkomunikasikan dan menyajikan Peserta didik mempresentasikan hasil diskusi kelompok mengenai permasalahan di Lembar Kerja Peserta Didik hasil karya (LKPD),dengan sikap penuh percaya diri dan komunikatif sedangkan kelompok lainnya menanggapi.  Pendidik mendorong agar peserta didik secara aktif terlibat dalam diskusi kelompok serta saling bantu untuk menyelesaikan masalah(Mengembangkan kemampuan berpikir kritis, kreatif, berkomunikasi dan bekerjasama (4C),)  Selama peserta didik bekerja di dalam kelompok, pendidik memperhatikan dan mendorong semua peserta didik untuk terlibat diskusi, dan mengarahkan bila ada kelompok yang melenceng jauh pekerjaannya dan bertanya (Nilai Karakter: rasa ingin tahu, jujur, tanggung jawab, percaya diri dan

Waktu

2. Pertemuan Ke-2 ( 3 x 40 menit ) pantang menyerah)apabila ada yang belum dipahami, bila diperlukan pendidik memberikan bantuan secara klasikal.  Peserta didik menyimpulkan materi pembelajaran melalui tanya jawab secara klasikal  Menyampaikan hasil diskusi berupa kesimpulan berdasarkan hasil analisis secara lisan, tertulis, atau media lainnya untuk mengembangkan sikap jujur, teliti, toleransi, kemampuan berpikir sistematis, mengungkapkan pendapat dengan sopan  Mempresentasikan (Komunikasi dan bekerjasama (4C) dalam menyampaikan hasil gagasan/ ide-ide (Karakter), serta membiasakan menuliskan hasil kerja pada media sederhana (Literasi) Berpikir kritis, bekerjasama dan mampu berkomunikasi) hasil diskusi kelompok secara klasikal tentang :  Syarat Dua Segitiga Kongruen  Menguji kekongruenan segitiga dengan kriteria Sisi-Sisi-Sisi  Menguji kekongruenan segitiga dengan kriteria Sisi-Sudut-Sisi  Mengemukakan pendapat atas presentasi yang dilakukan dan ditanggapi oleh kelompok yang mempresentasikan  Bertanya atas presentasi yang dilakukan dan peserta didik lain diberi kesempatan untuk menjawabnya.  Menyimpulkan(Berpikir kritis dan bekerjasama (4C) dalam menyusun kesimpulan yang tepat sesuai dengan konsep (Literasi) dengan rasa ingin tahu dan percaya diri (Karakter) tentang point-point penting yang muncul dalam kegiatan pembelajaran yang baru dilakukan berupa : Laporan hasil pengamatan secara tertulis tentang  Syarat Dua Segitiga Kongruen  Menguji kekongruenan segitiga dengan kriteria Sisi-Sisi-Sisi  Menguji kekongruenan segitiga dengan kriteria Sisi-Sudut-Sisi  Menjawab pertanyaan yang terdapat pada buku pegangan peserta didik atau lembar kerja yang telah disediakan.  Bertanya tentang hal yang belum dipahami, atau guru melemparkan beberapa pertanyaan kepada siswa.  Menyelesaikan uji kompetensi yang terdapat pada buku pegangan peserta didik atau pada lembar lerja yang telah disediakan secara individu untuk mengecek penguasaan siswa terhadap materi pelajaran

Waktu

2. Pertemuan Ke-2 ( 3 x 40 menit ) Menganalisa & Mengasosiasikan mengevaluasi proses pemecahan Peserta didik melakukan refleksi dengan dibimbing oleh guru terhadap hasil diskusi yang telah dilaksanakan. masalah Peserta didik menganalisa masukan, tanggapan dan koreksi dari guru terkait pembelajaran

Waktu

 Mengolah informasi yang sudah dikumpulkan dari hasil kegiatan/pertemuan sebelumnya maupun hasil dari kegiatan mengamati dan kegiatan mengumpulkan informasi yang sedang berlangsung dengan bantuan pertanyaan-pertanyaan pada lembar kerja.  Peserta didik mengerjakan beberapa soal mengenai  Syarat Dua Segitiga Kongruen  Menguji kekongruenan segitiga dengan kriteria Sisi-Sisi-Sisi  Menguji kekongruenan segitiga dengan kriteria Sisi-Sudut-Sisi  Menambah keluasan dan kedalaman sampai kepada pengolahan informasi yang bersifat mencari solusi dari berbagai sumber yang memiliki pendapat yang berbeda sampai kepada yang bertentangan untuk mengembangkan sikap jujur, teliti, disiplin, taat aturan, kerja keras, kemampuan menerapkan prosedur dan kemampuan berpikir induktif serta deduktif dalam membuktikan :  Syarat Dua Segitiga Kongruen  Menguji kekongruenan segitiga dengan kriteria Sisi-Sisi-Sisi  Menguji kekongruenan segitiga dengan kriteria Sisi-Sudut-Sisi Catatan : Selama pembelajaran berlangsung, guru mengamati sikap siswa dalam pembelajaran yang meliputi sikap: disiplin, rasa percaya diri, berperilaku jujur, tangguh menghadapi masalah tanggungjawab, rasa ingin tahu, peduli lingkungan) Kegiatan Penutup Peserta didik :  Membuat rangkuman/simpulan pelajaran.tentang point-point penting yang muncul dalam kegiatan pembelajaran yang baru dilakukan.Membiasakan sikap bertanggung jawab dan peduli dengan tugas yang diberikan (Karakter)  Melakukan refleksi terhadap kegiatan yang sudah dilaksanakan. Guru :  Memeriksa pekerjaan siswa yang selesai langsung diperiksa. Peserta

10 Menit

2. Pertemuan Ke-2 ( 3 x 40 menit ) didik yang selesai mengerjakan projek dengan benar diberi paraf serta diberi nomor urut peringkat, untuk penilaian projek.  Memberikan penghargaan kepada kelompok yang memiliki kinerja dan kerjasama yang baikPenguatan Pendidikan Karakter dan Pembelajaran Abad 21  Merencanakan kegiatan tindak lanjut dalam bentuk tugas kelompok/ perseorangan (jika diperlukan).  Menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya  Memberi salam.Sikap disiplin dan mengamalkan ajaran agama yang dibuat (Karakter)

Waktu

H. Penilaian, Pembelajaran Remedial dan Pengayaan

1. Teknik Penilaian a. Penilaian Kompetensi Sikap Spiritual Bentuk Butir Waktu No Teknik Instrumen Instrumen Pelaksanaan Observasi Jurnal Terlampir Saat 1 pembelajaran berlangsung

Keterangan Penilaian untuk dan pencapaian pembelajaran (assessment forand of learning)

b. Penilaian Kompetensi Sikap Sosial No

Teknik

Bentuk Instrumen

Butir Instrumen

Waktu Pelaksanaan

Keterangan

Saat pembelajaran berlangsung

Penilaian untuk dan pencapaian pembelajaran (assessment forand of learning)

Terlampir 1

Observasi

Jurnal

c. Penilaian Kompetensi Pengetahuan No

1

Teknik

Penugasan

Bentuk Instrumen Pertanyaan dan/atau tugas tertulis berbentuk esai.

Butir Instrumen

Waktu Pelaksanaan

Keterangan

Saat pembelajaran berlangsung

Penilaian untuk pembelajaran (assessment for learning) dan sebagai pembelajaran (assessment as learning)

Terlampir

d. Penilaian Kompetensi Keterampilan No

1

Teknik

Praktik

Bentuk Instrumen Tugas Kelompok (keterampilan)

Butir Instrumen

Waktu Pelaksanaan

Terlampir

Saat pembelajaran berlangsung dan/atau setelah usai

Keterangan Penilaian untuk, sebagai, dan/atau pencapaian

2. Pembelajaran Remedial dan Pengayaan a. Remedial  Remedial dapat diberikan kepada peserta didik yang belum mencapai KKM maupun kepada peserta didik yang sudah melampui KKM. Remidial terdiri atas dua bagian : remedial karena belum mencapai KKM dan remedial karena belum mencapai Kompetensi Dasar  Guru memberi semangat kepada peserta didik yang belum mencapai KKM (Kriteria Ketuntasan Minimal). Guru akan memberikan tugas bagi peserta didik yang belum mencapai KKM (Kriterian Ketuntasan Minimal), misalnya sebagai berikut.  Meminta siswa untuk mempelajari kembali bagian yang belum tuntas.  Meminta siswa untuk membuat rangkuman materi yang belum tuntas.  Meminta siswa untuk bertanya kepada teman yang sudah tuntas tentang materi yang belum tuntas.  Memberikan lembar kerja untuk dikerjakan oleh siswa yang belum tuntas.

b. Pengayaan  Pengayaan diberikan untuk menambah wawasan peserta didik mengenai materi pembelajaran yang dapat diberikan kepada peserta didik yang telah tuntas mencapai KKM atau mencapai Kompetensi Dasar.  Pengayaan dapat ditagihkan atau tidak ditagihkan, sesuai kesepakatan dengan peserta didik.  Direncanakan berdasarkan IPK atau materi pembelajaran yang membutuhkan pengembangan lebih luas misalnya  Belajar kelompok, yaitu sekelompok siswa diberi tugas pengayaan untuk dikerjakan bersama pada dan/atau di luar jam pelajaran;  Belajar mandiri, yaitu siswa diberi tugas pengayaan untuk dikerjakan sendiri/ individual;  Pembelajaran berbasis tema, yaitu memadukan beberapa konten pada tema tertentu sehingga siswa dapat mempelajari hubungan antara berbagai disiplin ilmu.

Mengetahui Kepala SMP Negeri 3 Burneh

Bangkalan, 16 Maret 2019 Guru Mata Pelajaran

Drs. BAMBANG AHDAN.T., MM NIP. 196009061981121004

RORO VARIANITA W.P., S.Pd

Kelas : ............................................................... Nama Kelompok :

1. 2. 3. 4.

............................................................... ............................................................... ............................................................... ...............................................................

SEGITIGA KONGRUEN Tujuan Pembelajaran :   

Menentukan Syarat Dua Segitiga Kongruen dengan benar Menguji Dan membuktikan Kekongruenan segitiga dengan Kriteria Sisi-Sisi-Sisi dengan tepat Menguji dan menunjukkan Kekongruenan Segitiga dengan Kriteria Sisi – Sudut – Sisi dengan tepat

KEGIATAN 1

Menguji Kekongruenan segitiga dengan Kriteria Sisi-Sisi-Sisi

Sediakan alat dan bahan sebagai berikut: - Selembar kertas - Pensil - Penggaris - Busur derajat - Jangka dan gunting

Lakukan kegiatan berikut ini! 1. Gambarlah ΔABC dan ΔDEF pada selembar kertas dengan langkah sebagai berikut. (lihat gambar) a) Gambarlah garis k sebarang pada selembar kertas. b) Pada garis k, buatlah segmen garis AB dan DE, dengan AB = DE. c) Dengan menggunakan jangka, lukislah dua busur lingkaran masing-masing berpusat di A dan D, dengan jari-jari sama. d) Dengan menggunakan jangka, lukislah dua busur lingkaran masing-masing berpusat di B dan E, dengan jari-jari sama. (jari-jari tidak harus sama dengan jari-jari pada langkah c) e) Beri label titik C dan F pada perpotongan kedua busur lingkaran di atas. Hubungkan titik C dengan A dan B maka terbentuklah ΔABC. Hubungkan titik F dengan D dan E maka terbentuklah ΔDEF. Apakah kamu memperoleh? panjang AB = ....... panjang BC = ....... dan panjang AC = .......

2. Guntinglah ΔDEF dan tumpukkan di atas ΔABC, apakah kedua segitiga tersebut kongruen? Jelaskan. 3. Untuk memastikan jawaban kamu pada no. 2, ukurlah sudut-sudut yang bersesuaian. Apakah sudut-sudut yang bersesuaian sama besar?

HASIL 1)....................................................................................................................................................... L .......................................................................................................................................................... .......................................................................................................................................................... .......................................................................................................................................................... .......................................................................................................................................................... .......................................................................................................................................................... .......................................................................................................................................................... .............. .......................................................................................................................................................... .......................................................................................................................................................... .......................................................................................................................................................... ...... .......................................................................................................................................................... Dari kegiatan di atas, kesimpulan apa yang kamu peroleh? .......................................................................................................................................................... .......................................................................................................................................................... Dua segitiga kongruen jika dan hanya jika Dua ...... ............................................................................................................................. ............................................................................................................................. .......................................................................................................................................................... ............................................................................................................................. .......................................................................................................................................................... .......................................................................................................................................................... ...... .......................................................................................................................................................... .......................................................................................................................................................... .......................................................................................................................................................... ...... .......................................................................................................................................................... .......................................................................................................................................................... .......................................................................................................................................................... ...... .......................................................................................................................................................... .......................................................................................................................................................... .......................................................................................................................................................... .......................................................................................................................................................... ........

KEGIATAN 2

Menguji Kekongruenan segitiga dengan Kriteria

Sediakan alat sebagai berikut! - Selembar kertas - Gunting - Pensil - Busur - Penggaris

Sisi-Sudut-Sisi

Lakukan kegiatan berikut ini! 1. Gambarlah ΔABC dan ΔDEF pada selembar kertas dengan langkah sebagai berikut: (lihat gambar). a) Gambarlah garis k sebarang pada selembar kertas. b) Pada garis k, buatlah segmen garis AB dan DE, dengan AB = DE. c) Buatlah garis p melalui titik A dan buatlah garis n melalui titik D, sedemikian hingga garis p sejajar dengan q. Apakah m∠A = m∠D? d) Buatlah segmen garis AC pada garis p, dan segmen garis DF pada garis q, sedemikian hingga panjang AC = DF. Hubungkan titik B dengan titik C dan juga hubungkan titik E dengan titik F. Sehingga terbentuk ΔABC dan ΔDEF dengan panjang AB =..., m∠A = ...., dan AC = ......

2. Guntinglah ΔDEF dan tumpukkan di atas ΔABC, apakah kedua segitiga tersebut kongruen? Jelaskan!. 3. Untuk memastikan jawaban kamu pada no. 2, ukurlah besar sudut-sudut dan panjang sisi yang lainnya. a. Apakah sudut-sudut yang bersesuaian sama besar? b. Apakah sisi-sisi yang bersesuaian sama panjang?

Dari kegiatan di atas, kesimpulan apa yang kamu peroleh? 1)........................................................................................................................................................ ............................................................................................................................................................ ............................................................................................................................................................ ............................................................................................................................................................ ............................................................................................................................................................ ............................................................................................................................................................ ............................................................................................................................................................ ............................................................................................................................................................ ............................................................................................................................................................ ............................................................................................................................................................ ............................................................................................................................................................ ............................................................................................................................................................ ............................................................................................................................................................ ............................................................................................................................................................ ............................................................................................................................................................ ............................................................................................................................................................

Dari kegiatan di atas, kesimpulan apa yang kamu peroleh?

Dua segitiga kongruen jika dan hanya jika ............................................................................................................................. ............................................................................................................................. .............................................................................................................................

Nama : ...............................................................

Latihan Soal

No. Absen : ......................................................... Kelas : .................................................................

1.

Pada gambar di samping terdapat tiga buah segitiga siku-siku, yakni ∆ABC, ∆PQR, dan ∆KLM.

a. Apakah ke 3 segitiga tersebut kongruen? b. Segitiga mana yg merupakan segitiga kongruen? c. Segitiga mana yang tidak kongruen?

Perhatikan gambar di samping! Pada bagian depan tenda berbentuk segitiga .

2.

a. Gambarkan Bentuk segitiga yang terdapat pada bagian depan tenda b. Apakah ∆ACP kongruen dengan ∆AMP? (jelaskan).

JAWAB : 1)........................................................................................................................................................ ............................................................................................................................................................ ............................................................................................................................................................ ............................................................................................................................................................ ............................................................................................................................................................ ............................................................................................................................................................ ............................................................................................................................................................ ............................................................................................................................................................ ............................................................................................................................................................ ............................................................................................................................................................ ............................................................................................................................................................ ............................................................................................................................................................ ............................................................................................................................................................ ............................................................................................................................................................ ............................................................................................................................................................ ............................................................................................................................................................ ............................................................................................................................................................ ............................................................................................................................................................

LEMBAR PENGAMATAN PENILAIAN SIKAP

Pedoman Observasi Sikap Spiritual: Petunjuk : Lembaran ini diisi oleh guru untuk menilai sikap spiritual peserta didik. Berilah tanda cek (v) pada kolom skor sesuai sikap spiritual yang ditampilkan oleh peserta didik, dengan kriteria sebagai berikut : 4 = selalu, apabila selalu melakukan sesuai pernyataan 3 = sering, apabila sering melakukan sesuai pernyataan dankadang-kadang tidak melakukan 2 = kadang-kadang, apabila kadang-kadang melakukan dan sering tidak melakukan 1 = tidak pernah, apabila tidak pernah melakukan Nama Peserta Didik Kelas Tanggal Pengamatan Materi Pokok

: …………………. : …………………. : ………………….. : …………………..

No

Aspek Pengamatan

1 2 3

Berdoa sebelum dan sesudah melakukan sesuatu Mengucapkan rasa syukur atas karunia Tuhan Memberi salam sebelum dan sesudah menyampaikan pendapat/presentasi Mengungkapakan kekaguman secara lisan maupun tulisan terhadap Tuhan saat melihat kebesaran Tuhan Merasakan keberadaan dan kebesaran Tuhan saat mempelajari ilmu pengetahuan Jumlah Skor

4 5

Skor 1 2 3 4

Petunjuk Penskoran : Skor akhir menggunakan skala 1 sampai 4 Perhitungan skor akhir menggunakan rumus : 𝑆𝑘𝑜𝑟 𝑑𝑖𝑝𝑒𝑟𝑜𝑙𝑒ℎ 𝑥 4 = 𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑎𝑘ℎ𝑖𝑟 𝑆𝑘𝑜𝑟𝑀𝑎𝑘𝑠𝑖𝑚𝑎𝑙 Contoh : Skor diperoleh 14, skor maksimal 4 x 5 pernyataan = 20, maka skor akhir : 14 𝑥 4 = 2,8 20 Sesuai skala ketentuan peserta didik memperoleh nilai adalah : Sangat Baik : apabila memperoleh skor :3,33 < skor ≤ 4,00 Baik : apabila memperoleh skor : 2,33 < skor ≤ 3,33 Cukup : apabila memperoleh skor :1,33 < skor≤ 2,33 Kurang : apabila memperoleh skor:skor ≤ 1,33

LEMBAR PENGAMATAN PENILAIAN SIKAP SOSIAL

Pedoman Observasi Sikap Sosial: Petunjuk : Berilahtandacek () padakolomskorsesuaisikap sosial yang ditampilkanolehsiswa, dengankriteriasebagaiberikut : Indikator perkembangan sikap INGIN TAHU 1. Kurang baikjika sama sekali tidak berusaha untuk mencoba atau bertanya atau acuh tak acuh (tidak mau tahu) dalam proses pembelajaran 2. Baik jika menunjukkan sudah ada usaha untuk mencoba atau bertanya dalam proses pembelajaran tetapi masih belum ajeg/konsisten 3. Sangat baikjika menunjukkan adanya usaha untuk mencoba atau bertanya dalam proses pembelajaran secara terus menerus dan ajeg/konsisten Indikator perkembangan sikap TANGGUNGJAWAB (dalam kelompok) 1. Kurang baik (KB) jika menunjukkan sama sekali tidak ambil bagian dalam melaksanakan tugas kelompok 2. Baik (B) jika menunjukkan sudah ada usaha ambil bagian dalam melaksanakan tugas-tugas kelompok tetapi belum ajeg/konsisten 3. Sangat baik (SB) jika menunjukkan sudah ambil bagian dalam menyelesaikan tugas kelompok secara terus menerus dan ajeg/konsisten

Lembar Pengamatan Sikap Sosial Kelas : ………………………. Hari, tanggal : ………………………. Materi Pokok/Tema : ……………………….

Rasa ingin tahu NO

Nama

SB 3

B 2

Tanggung jawab

KB 1

SB 3

B 2

1 2 3 dst

SB = Sangat baik

; B = Baik ; KB = kurang baik Nilai =

jumlah skor 100 6

KB 1

Jumlah Skor

Nilai

INSTRUMEN PENILAIAN PENGETAHUAN Kisi-kisi No 1

Kompetensi Dasar 3.6. Menjelaskan dan membuktikan teorema Pythagoras dan tripel Pythagoras

Indikator 3.6.2 Menentukan syarat-syarat dua bangun segi tiga yang kongruen.

Jumlah Nomor soal soal 2 1a,1b,1c,2a,2b

Instrumen soal:

1. Pada gambar di samping terdapat tiga buah segitiga sikusiku, yakni ∆ABC, ∆PQR, dan ∆KLM. a. Apakah ke 3 segitiga tersebut kongruen? b. Segitiga mana yg merupakan segitiga kongruen? c. Segitiga mana yang tidak kongruen?

2.Perhatikan gambar di samping! Pada bagian depan tenda berbentuk segitiga . a.Gambarkan Bentuk segitiga yang terdapat pada bagian depan tenda b. Apakah ∆ACP kongruen dengan ∆AMP? (jelaskan).

Kunci jawaban dan penskoran

No 1a

Kunci jawaban 𝑇𝐼𝐷𝐴𝐾

1

1b

∆ABC kongruen dengan ∆PQR

1

1c

∆ABC tidak kongruen dengan ∆KLM.

1 1

2a

2b

skor

∆ACP kongruen dengan ∆AMP, karena ∆ACP dapat tepat menempati ∆AMP dengan cara mencerminkan ∆ACP terhadap garis AP atau semua sisi ∆ACP memiliki panjang yang sama dengan ∆AMP.

1

JUMLAH SKOR

5

Nilai akhir = jumlah skor yang diperolehx 100 Skor maksimal

INSTRUMEN PENILAIAN KETERAMPILAN Mata Pelajaran

: Matematika

Kelas / Semester

: IX/Genap

Materi Pokok

: Dua segitiga yang kongruen (Sisi-sisi-sisi dan Sisi-sudut-sisi)

Alokasi Waktu

: 1 pertemuan (40 menit)

(HASIL DISKUSI) Praktik Pada LKPD Alat dan Bahan : No

Alat

Bahan

1

Pensil

Kertas

2

Penggaris

3

Jangka

4

Busur Derajat

Skor No.

Aspek yang Dinilai 0

1

Menyiapkan alat dan bahan yang diperlukan.

2

Melakukan Uji kekongruenan segitiga dengan kriteria Sisi-Sisi-Sisi

3

Melakukan Uji kekongruenan segitiga dengan kriteria Sisi-Sudut-Sisi

1

2

3

4

5

6

Jumlah Skor Maksimum

No. 1.

Indikator Menyiapkan alat dan bahan

Rubrik 2 : Menyiapkan seluruh alat dan bahan yang diperlukan 1 : Menyiapkan sebagian alat dan bahan yang diperlukan 0 : Tidak menyiapkan alat bahan

2.

Melakukan Uji kekongruenan segitiga dengan kriteria SisiSisi-Sisi

7 : Melakukan tujuh langkah kerja dengan tepat 6 : Melakukan enam langkah kerja dengan tepat

7

5 : Melakukan lima langkah kerja dengan tepat 4 : Melakukan empat langkah kerja dengan tepat 3 : Melakukan tiga langkah kerja dengan tepat 2 : Melakukan dua langkah kerja dengan tepat 1 : Melakukan satu langkah kerja dengan tepat 0 : Tidak melakukan langkah kerja Langkah kerja: 1. Gambarlah garis k sebarang pada selembar kertas. 2. Pada garis k, buatlah segmen garis AB dan DE, dengan AB = DE. 3. Dengan menggunakan jangka, lukislah dua busur lingkaran masing-masing berpusat di A dan D, dengan jari-jari sama. 4 Dengan menggunakan jangka, lukislah dua busur lingkaran masing-masing berpusat di B dan E, dengan jari-jari sama. (jarijari tidak harus sama dengan jari-jari pada langkah c) 5 Beri label titik C dan F pada perpotongan kedua busur lingkaran di atas. 6. Hubungkan titik C dengan A dan B maka terbentuklah ΔABC. Hubungkan titik F dengan D dan E maka terbentuklah ΔDEF.

3.

Melakukan Uji kekongruenan segitiga dengan kriteria SisiSudut-Sisi

7. Guntinglah ΔDEF dan tumpukkan di atas ΔABC, apkah kedua segitiga tersebut kongruen? 6 : Melakukan enam langkah kerja dengan tepat 5 : Melakukan lima langkah kerja dengan tepat 4 : Melakukan empat langkah kerja dengan tepat 3 : Melakukan tiga langkah kerja dengan tepat 2 : Melakukan dua langkah kerja dengan tepat 1 : Melakukan satu langkah kerja dengan tepat 0 : Tidak melakukan langkah kerja Langkah kerja: 1. Gambarlah garis k sebarang pada selembar kertas. 2. Pada garis k, buatlah segmen garis AB dan DE, dengan AB = DE. 3. Buatlah garis p melalui titik A dan buatlah garis n melalui titik

D, sedemikian hingga garis p sejajar dengan q. 4. Buatlah segmen garis AC pada garis p, dan segmen garis DF pada garis q, sedemikian hingga panjang AC = DF. Hubungkan titik B dengan titik C dan juga hubungkan titik E dengan titik F. Sehingga terbentuk ΔABC dan ΔDEF

5. Guntinglah ΔDEF dan tumpukkan di atas ΔABC 6. Untuk memastikan jawaban kamu, ukurlah besar sudut-sudut dan panjang sisi yang lainnya

Nilai akhir = jumlah skor yang diperolehx 100 Skor maksimal

Related Documents

Rpp Bab 4
November 2019 22
Rpp Bab 4
December 2019 33
Bab 4 Tik Kls Ix
December 2019 10
Rpp Pkn Kelas Ix
May 2020 31
12. Rpp Bab 4.docx
December 2019 24

More Documents from "nurfika rahim"

Wakaf K5-converted.docx
April 2020 16
Metpen.docx
April 2020 13
Wakaf K5.docx
April 2020 12
Fiqh Siyasah.docx
April 2020 10
Distributed System
May 2020 15