Rpp Ab Ips Sd2-rev1

  • July 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Rpp Ab Ips Sd2-rev1 as PDF for free.

More details

  • Words: 6,386
  • Pages: 40
Ahmad Zuber Lukman Hakim

MODEL

Silabus dan Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP)

Aktif Belajar IPS untuk Kelas II SD dan MI

2

Berdasarkan Permendiknas Nomor 22 Tahun 2006 tentang Standar Isi dan Permendiknas Nomor 23 Tahun 2006 tentang Standar Kompetensi Lulusan

PT TIGA SERANGKAI PUSTAKA MANDIRI SOLO



MODEL

Silabus dan Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP)

Aktif Belajar IPS untuk Kelas II SD dan MI

2

Penulis : Ahmad Zuber, Lukman Hakim Editor : Tim IPS Penata letak isi : Nining Lusiati Tahun terbit : 2009 Diset dengan Power Mac G4, font : Times 10 pt Preliminary Halaman isi Ukuran buku

: iv : 36 hlm. : 14,8 x 21 cm

Ketentuan Pidana Sanksi Pelanggaran Pasal 72 Undang-Undang Nomor 19 Tahun 2002 Perubahan atas Undang-Undang Nomor 7 Tahun 1987 tentang Hak Cipta 1. Barang siapa dengan sengaja dan tanpa hak mengumumkan atau memperbanyak suatu ciptaan atau memberi izin untuk itu, dipidana dengan pidana penjara paling sedikit 1 (satu) bulan dan/atau denda paling sedikit Rp1.000.000,00 (satu juta rupiah), atau pidana penjara paling lama 7 (tujuh) tahun dan/atau denda paling banyak Rp5.000.000.000,00 (lima miliar rupiah). 2. Barang siapa dengan sengaja menyerahkan, menyiarkan, memamerkan, mengedarkan, atau menjual kepada umum sesuatu ciptaan barang atau hasil pelanggaran Hak Cipta atau Hak Terkait sebagaimana dimaksud pada ayat (1), dipidana dengan pidana penjara paling lama 5 (lima) tahun dan/atau denda paling banyak Rp500.000.000,00 (lima ratus juta rupiah).

ii

© Hak cipta dilindungi oleh undang-undang.

All rights reserved.

Penerbit

PT Tiga Serangkai Pustaka Mandiri Jalan Dr. Supomo 23 Solo Anggota IKAPI No. 19 Tel. 0271-714344, Faks. 0271-713607 http://www.tigaserangkai.com e-mail: [email protected] Dicetak oleh percetakan PT Tiga Serangkai Pustaka Mandiri

Kata Pengantar

Puji syukur kami panjatkan ke hadirat Tuhan Yang Maha Esa, karena atas berkat rahmat-Nya, buku Model Silabus dan Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) mata pelajaran Ilmu Pengetahuan Sosial kelas II SD ini dapat kami selesaikan. Buku Model Silabus dan Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) ini disusun untuk membantu guru dalam mengajarkan mata pelajaran Ilmu Pengetahuan Sosial. Buku ini disusun untuk melengkapi buku materi Aktif Belajar IPS SD 2. Semoga pembelajaran yang dijalankan mampu mencapai misi dan visi dari mata pelajaran Ilmu Pengetahuan Sosial, yaitu mengembangkan kompetensi pengetahuan, karakter, dan keterampilan siswa sehingga mampu berperan aktif dalam pembangunan masyarakat Indonesia yang demokratis. Mudah-mudahan buku ini bermanfaat bagi para guru dalam proses pembelajaran di sekolah. Saran dan kritik yang bersifat membangun dari berbagai pihak sangat kami harapkan demi penyempurnaan buku ini.



Solo, Maret 2009 Penyusun     

iii

Daftar Isi

Kata Pengantar_ ________________________________________________ Daftar Isi______________________________________________________ Silabus _______________________________________________________ Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP)_ __________________________ Kunci Jawaban Uji Kompetensi Buku Aktif Belajar IPS 2 _______________ Daftar Pustaka__________________________________________________

iv

iii iv 1 8 32 36

RPP Aktif Belajar IPS SD 2 R1



1.1 Memelihara dokumen dan koleksi benda berharga miliknya.

Kompetensi Dasar

: : : : :

Silabus

Tes Uraian

Dokumen dan - Mengamati contoh 1.1.1 Memberikan Tes tertulis benda berharga contoh dokumen yang dalam keluarga ditunjukkan guru dokumen dan benda - Menghafal nama dokumen/ berharga membaca dengan dalam benar keluarga. 1.1.2 Menjelaskan - Menuliskan jenis dokumen cara - Mengamati memelihara dokumen contoh dokumen dari guru (album dan benda foto) dan yang berharga dipunyai anak keluarga - Memberi contoh 1.1.3 Menjelaskan Unjuk kerja manfaat dokumen pentingnya - Menunjukkan memelihara cara merawat dokumen dokumen melalui dan koleksi pengamatan lewat benda contoh dari guru berharga - Menceritakan pengalaman yang berkesan dari anak melalui album anak sendiri. Simulasi

Bentuk Instrumen

Indikator

Penilaian Teknik

Kegiatan Pembelajaran

SD/MI .... II/1 Ilmu Pengetahuan Sosial Aku dan Keluarga 1. Memahami peristiwa penting dalam keluarga secara kronologis.

Materi Pembelajaran

Nama Sekolah Kelas/Semester Mata Pelajaran Tema Standar Kompetensi

Dengan bantuan guru, siswa bercerita tentang album fotonya.

Tulislah data yang terdapat pada kartu tanda penduduk.

Contoh Instrumen

6 x 35'

Alokasi Waktu

KTP Akta lahir Rapor Album foto KTP

Buku Aktif Belajar IPS Kelas II terbitan PT Tiga Serangkai

Sumber Belajar



RPP Aktif Belajar IPS SD 2 R1

1.2 Memanfaat­ kan dokumen dan benda penting keluarga sebagai sumber cerita

Kompetensi Dasar Kegiatan Pembelajaran

Memanfaatkan - Menyampaikan cerita di balik foto dokumen pernikahan keluarga sebagai sumber - Menyampaikan cerita cerita di balik foto ulang tahun - Menyampaikan cerita di balik foto kelahiran - Menyampaikan cerita di balik foto liburan - Menyampaikan cerita di balik kartu keluarga - Menyampaikan cerita di balik akta kelahiran - Mempraktikkan cara merawat dokumen - Menyampaikan cerita di balik piagam

Materi Pembelajaran 1.2.1 Menceritakan perstiwa di balik foto pernikahan 1.2.2 Menceritakan peristiwa di balik foto ulang tahun 1.2.3 Menceritakan peristiwa di balik foto kelahiran 1.2.4 Menceritakan perstiwa di balik foto liburan 1.2.5 Menceritakan peristiwa di balik kartu keluarga 1.2.6 Menceritakan peristiwa di balik akta kelahiran 1.2.7 Menceritakan peristiwa di balik piagam 1.2.8 Menjelaskan cara merawat dokumen

Indikator Bentuk Instrumen Tes Uraian

Simulasi

Teknik Tes tertulis

Penugasan

Penilaian

Mintalah Ayah atau Ibu untuk menceritakan foto pernikahannya!

Coba ceritakan akta kelahiranmu Tulis di buku tugas!

Contoh Instrumen 6 x 35'

Alokasi Waktu

Foto pernikahan Foto ulang tahun Foto kelahiran Foto liburan Kartu keluarga Akta kelahiran Kertas sampul Sampul plastik

Buku Aktif Belajar IPS Kelas II terbitan PT Tiga Serangkai

Sumber Belajar

RPP Aktif Belajar IPS SD 2 R1



Memanfaatkan - Menyampaikan cerita di balik piala benda penting yang diperoleh keluarga sebagai sumber - Menyampaikan cerita di balik cerita medali yang diperoleh - Menyampaikan cerita di balik hadiah dari ayah dan ibu - Menyampaikan cerita di balik barang baru yang pernah dimiliki - Menyampaikan cerita di balik pemberian seseorang - Mempraktikkan cara merawat benda penting dalam keluarga

1.2.1 Menceritakan Tes tertulis kembali piala yang pernah diperoleh 1.2.2 Menceritakan kembali medali yang Penugasan pernah diperoleh 1.2.3 Menceritakan kembali hadiah dari ayah dan ibu 1.2.4 Menceritakan kembali barang baru yang pernah dimiliki 1.2.5 Menceritakan kembali pemberian seseorang 1.2.6 Menjelaskan cara merawat benda penting dalam keluarga

Pesan apa yang diperoleh dari pemberian ayah dan ibu?

Pengamatan Amatilah benda penting atau benda berharga di keluargamu!

Tes Uraian

6 x 35'

Piala Medali Hadiah Barang pemberian

Buku Aktif Belajar IPS Kelas II terbitan PT Tiga Serangkai



RPP Aktif Belajar IPS SD 2 R1

1.3 Menceritakan peristiwa penting dalam keluarga secara kronologis

Kompetensi Dasar

Menceritakan peristiwa penting dalam keluarga

Materi Pembelajaran - Menuliskan peristiwa yang menyenangkan di keluarga dengan bimbingan guru - Mengurutkan berdasar waktu terjadinya - Menuliskan peristiwa yang tidak menyenangkan di keluarga dengan bimbingan guru - Mengurutkan berdasar waktu terjadinya - Mengidentifikasikan peristiwa yang menguntungkan dan merugikan - Menjelaskan manfaat peristiwa

Kegiatan Pembelajaran Apakah yang dimaksud dengan peristiwa penting? Ceritakan pengalamanmu yang menyenangkan!

Tes Uraian

Simulasi

1.3.1 Menunjukkan Tes tertulis peristiwa yang menyenangkan yang dialami keluarga 1.3.2 Mengurutkan Unjuk kerja peristiwa yang tidak menyenang­­kan sesuai waktu terjadinya 1.3.3 Menjelaskan manfaat peristiwa penting dalam keluarga

Contoh Instrumen

Bentuk Instrumen

Teknik

Indikator

Penilaian

8 x 35'

Alokasi Waktu

Daftar pertanyaan Album pernikahan Album ulang tahun Piala Piagam

Buku Aktif Belajar IPS Kelas II terbitan PT Tiga Serangkai

Sumber Belajar

RPP Aktif Belajar IPS SD 2 R1



2.1 Mendeskripsikan kedudukan dan peran anggota keluarga

Kompetensi Dasar

: : : : :

Silabus

Kedudukan dan - Menuliskan peran anggota anggota keluarga keluarganya masing-masing - Menentukan hubungan dalam keluarga (ayah, ibu, paman, bibi, dan lain-lain) - Membuat silsilah keluarga - Menempelkan foto/tulisan anggota keluarga dalam bagan - Menjelaskan kedudukan dan peran orang tua - Menjelaskan kedudukan dan peran anak dalam keluarga

Kegiatan Pembelajaran Teknik

Tes tertulis 2.1.1 Mengenal anggota keluarga secara lebih erat Unjuk kerja 2.1.2 Menjelaskan pengertian kedudukan dalam keluarga Penugasan 2.1.3 Menyebutkan peran setiap anggota keluarga

Indikator

Adik laki-laki ayah kita panggil .... Buatlah bagan/silsilah keluargamu! Carilah informasi tentang peran ayah di rumah tangga!

Simulasi

Tugas rumah

Contoh Instrumen

Tes isian

Bentuk Instrumen

Penilaian

SD/MI .... II/2 Ilmu Pengetahuan Sosial Aku dan Keluarga 2.Memahami kedudukan dan peran anggota dalam keluarga dan lingkungan tetangga.

Materi Pembelajaran

Nama Sekolah Kelas Mata Pelajaran Tema Standar Kompetensi

4 x 35'

Alokasi Waktu

Kartu keluarga Bagan keluarga/ silsilah Daftar pertanyaan

Buku Aktif Belajar IPS Kelas II terbitan PT Tiga Serangkai

Sumber Belajar



RPP Aktif Belajar IPS SD 2 R1

2.2 Menceritakan pengalamannya dalam melaksanakan peran dalam anggota keluarga

Kompetensi Dasar

Pengalaman melaksanakan peran dalam keluarga

Materi Pembelajaran - Menyebutkan peran setiap anggota keluarga - Menuliskan kedudukan dan peran dalam suatu keluarga - Bertanya kepada orang tua pengalaman menjalankan peran dalam keluarga - Mengamati keluarga dan bertanya soal keberhasilan - Menuliskan hasil catatan

Kegiatan Pembelajaran Teknik

Simulasi 2.2.1 Bercerita pengalaman saat melaksanakan peran dalam keluarga Simulasi 2.2.2 Bercerita pengalaman mematuhi nasihat orang tua 2.2.3 Menceritakan akibat tidak melaksanakan peran 2.2.4 Menceritakan akibat tidak mematuhi nasihat orang tua

Indikator

Cerita

Tes Uraian

Bentuk Instrumen

Penilaian

Ceritakan pengalaman waktu menjalankan peran dalam keluarga! Buatlah jadwal kemudian bacakan!

Contoh Instrumen 4 x 35'

Alokasi Waktu

Jadwal kegiatan di rumah

Buku Aktif Belajar IPS Kelas II terbitan PT Tiga Serangkai

Sumber Belajar

RPP Aktif Belajar IPS SD 2 R1



2.3 Memberi contoh bentukbentuk kerja sama di lingkungan tetangga

Bentuk kerja sama di lingkungan tetangga

- Mencari informasi dari orang tua atau sumber lain tentang bentuk kerja sama dengan tetangga - Mencatat hasil tanya jawab - Membaca hasilnya - Mencari informasi tentang kerja sama dalam tetangga - Menuliskan hasil - Mempresentasikan dengan membacakan laporan - Mendeskripsikan manfaat kerja sama di lingkungan tetangga 2.3.1 Menyebutkan contoh kerja sama di lingkungan tetangga 2.3.2 Pengertian gotong royong 2.3.3 Menemukan manfaat kerja sama di lingkungan tetangga 2.3.4 Membedakan kerja sama yang baik dengan kerja sama yang tidak baik

Tes Uraian

Simulasi

Tes uraian

Tes tertulis

Tes unjuk kerja

Tes tertulis

Apakah manfaat gotong royong bersama tetangga?

Bacakan hasil tanya jawabmu di depan kelas!

Apakah kerja sama itu?

4 x 35'

Sapu lidi Gambar orang bekerja bakti

Buku Aktif Belajar IPS Kelas II terbitan PT Tiga Serangkai

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) Nama Sekolah : SD/MI .... Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS) Tema : Aku dan Keluarga Kelas/Semester : II/1 Standar Kompetensi : 1. Memahami peristiwa penting dalam keluarga secara kronologis Kompetensi Dasar : 1.1 Memelihara dokumen dan koleksi benda berharga miliknya Indikator : 1.1.1 Memberikan contoh dokumen dan benda berharga dalam keluarga 1.1.2 Menjelaskan cara memelihara dokumen dan benda berharga keluarga 1.1.3 Menjelaskan pentingnya memelihara dokumen dan koleksi benda berharga Alokasi waktu : 6 x 35 menit A. Tujuan Pembelajaran Setelah selesai melakukan kegiatan pembelajaran, siswa dapat 1. menyebutkan beberapa dokumen dan benda berharga dalam keluarga; 2. mengetahui manfaat dokumen dan benda berharga dalam keluarga; 3. mengetahui cara memelihara dokumen dan benda berharga dalam ­keluarga. B. Materi Pembelajaran Dokumen dan benda berharga dalam keluarga C. Metode 1. Ceramah bervariasi 2. Tugas 3. Simulasi 4. Tanya jawab D. Langkah-Langkah Kegiatan Pembelajaran 1. Pertemuan Ke-1 a. Pendahuluan 1) Berdoa bersama. 2) Menyanyi lagu ”Satu-Satu”. 3) Guru menunjukkan contoh dokumen (KTP, KK, SIM, dan lainlain).



RPP Aktif Belajar IPS SD 2 R1

4) Mengamati contoh dokumen. 5) Memberi pertanyaan untuk memotivasi: dokumen apakah yang diperlukan sopir? b. Kegiatan Inti 1) Siswa diarahkan untuk mengamati dokumen yang ditunjukkan guru (dokumen diri). 2) Menyebutkan dan membaca dokumen yang diamati (setiap siswa mendapat undian dari beberapa dokumen). 3) Menuliskan dari dokumen yang sudah dibaca pada kegiatan sebelumnya. 4) Hasil tulisan siswa dibaca oleh siswa masing-masing. 5) Tanya jawab tentang dokumen pribadi/diri sendiri. c. Penutup 1) Bercerita tentang pentingnya dokumen diri 2) Berdoa. 2. Pertemuan Ke-2 a. Pendahuluan 1) Berdoa. 2) Guru menyiapkan beberapa dokumen keluarga. 3) Guru meminta anak menyebutkan apa yang dilihat dari guru. b. Kegiatan inti 1) Siswa mengamati kartu keluarganya. 2) Siswa menuliskan nama-nama anggota keluarga yang terdapat dalam kartu keluarga. 3) Kartu keluarga dapat ditukar dengan siswa lain. 4) Mencari contoh lain kartu/dokumen keluarga yang dimiliki. 5) Kegiatan pertama selesai, anak menulis dengan kalimat sederhana dari dokumen keluarga yang diamati. Contoh : Kartu tanda penduduk Surat izin mengemudi 6) Tanya jawab tentang dokumen keluarga. c. Penutup 1) Menceritakan dokumen sangat diperlukan untuk kelengkapan administrasi/data diri maupun keluarga. 2) Berdoa pulang. 3. Pertemuan Ke-3 a. Pendahuluan 1) Berdoa sebelum memulai pelajaran.

RPP Aktif Belajar IPS SD 2 R1



2) Guru meminta anak untuk membuka album foto masing-masing. 3) Meminta anak untuk menceritakan kapan foto itu diabadikan/diambil. b. Kegiatan Inti 1) Secara individu siswa diminta untuk mengamati fotokopi dokumennya masing-masing. 2) Mencari informasi ke orang tuanya masing-masing isi cerita dari dokumen diri atau keluarga. 3) Mancatat penjelasan dari orang tua tentang isi dokumen. 4) Membacakan cerita yang ditulis berdasar isi dokumen masingmasing. 5) Tanya jawab dari cerita isi dokumen. c. Penutup 1) Mengulas cerita dari siswa dan memberi pengertian dari cerita anak. 2) Berdoa pulang. E. Sumber dan Media Pembelajaran 1. Contoh akta lahir 2. Album foto 3. Kartu keluarga 4. Akta nikah 5. KTP/SIM 6. Buku Aktif Belajar IPS Kelas II F. Penilaian 1. Teknik Penilaian a. Tes tertulis b. Tes unjuk kerja 2. Bentuk Instrumen a. Tes uraian b. Tes uji petik kerja produk 3. Soal/Instrumen a. Tes uraian 1) Beri contoh dua dokumen pribadi! 2) Tulislah nama keluargamu dari kartu keluargamu! 3) Tulislah kalimat di bawah ini! KTP : Kartu Tanda Penduduk SIM : Surat Izin Mengemudi KK : Kartu Keluarga

10

RPP Aktif Belajar IPS SD 2 R1

b. Tes uji petik kerja produk Tanyakan kepada orang tuamu isi kartu keluarga kemudian catatlah penjelasan orang tuamu.

............, .............. 2009 Mengetahui, Kepala Sekolah

Guru Kelas

(________________) (________________) NIP. .......................... NIP. ..........................

RPP Aktif Belajar IPS SD 2 R1

11

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) Nama Sekolah : SD/MI .... Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS) Tema : Aku dan Keluarga Kelas/Semester : II/1 Standar Kompetensi : 1. Memahami peristiwa penting dalam keluarga secara kronologis Kompetensi Dasar : 1.2 Memanfaatkan dokumen dan benda penting keluarga sebagai sumber cerita. Indikator : 1.1.1 Menceritakan peristiwa di balik foto pernikahan 1.1.2 Menceritakan peristiwa di balik hari ulang pernikahan 1.1.3 Menceritakan peristiwa di balik foto kelahiran 1.1.4 Menceritakan peristiwa di balik foto liburan 1.1.5 Menceritakan peristiwa di balik kartu keluarga 1.1.6 Menceritakan peristiwa di balik akta kelahiran 1.1.7 Menceritakan peristiwa di balik piagam 1.1.8 Menjelaskan cara merawat dokumen Alokasi waktu

: 9 x 35 menit

A. Tujuan Pembelajaran Setelah selesai melakukan kegiatan pembelajaran, siswa dapat 1. menceritakan isi cerita foto-foto album pernikahan; 2. menceritakan isi cerita foto-foto album hari ulang tahun; 3. menceritakan isi cerita foto-foto album kelahiran ; 4. menceritakan isi cerita foto-foto album liburan; 5. menceritakan isi cerita di balik kartu keluarga; 6. menceritakan isi cerita akta kelahiran; 7. menceritakan isi cerita di balik sebuah piagam. C. Materi Pembelajaran Memanfaatkan dokumen keluarga sebagai sumber cerita D. Metode 1. Ceramah bervariasi 2. Demonstrasi 3. Tanya jawab 4. Simulasi

12

RPP Aktif Belajar IPS SD 2 R1

D. Langkah-Langkah Kegiatan Pembelajaran 1. Pertemuan Ke-1 a. Pendahuluan 1) Berdoa bersama. 2) Pengetahuan prasyarat: macam-macam dokumen. b. Kegiatan Inti 1) Menjelaskan pentingnya dokumen bagi keluarga. 2) Menggunakan contoh dokumen rapor sebagai hal penting bagi siswa (atau contoh lain: album). 3) Menulis kalimat sederhana tentang pentingnya dokumen, misalnya memberi penjelasan tentang foto diri waktu berkunjung ke kebun binatang. 4) Bertanya jawab pentingnya dokumen. c. Penutup 1) Penilaian. 2) Kesimpulan tentang pentingnya dokumen. 2. Pertemuan Ke-2 a. Pendahuluan Apersepsi : Dokumen apa yang memuat prestasi hasil belajarnya? Motivasi : Cerita tentang pentingya dokumen bagi seseorang/­ keluarga. b. Kegiatan inti 1) Mendemonstrasikan cara merawat dokumen. 2) Mengamati contoh perawatan dokumen 3) Memberi contoh cara merawat dokumen 4) Menuliskan cara merawat dokumen c. Penutup 1) Penilaian 2) Mengungkapkan kesan cara merawat dokumen dengan kalimat sederhana. 3. Pertemuan Ke-3 a. Pendahuluan Apersepsi : Bagaimana cara merawat dokumen akta kelahiranmu? Motivasi : Cerita tentang merawat dokumen. b. Kegiatan Inti 1) Siswa dibagi menjadi kelompok-kelompok. 2) Setiap kelompok diberi tugas untuk memberi sampul dokumen yang berbeda dan merawatnya.

RPP Aktif Belajar IPS SD 2 R1

13

a) Kelompok 1 : memasukkan foto ke album. b) Kelompok 3 : memberi sampul buku rapor. c) Kelompok 4 : laminating akta, dan seterusnya. 3) Kelompok membuat tulisan sederhana untuk laporan. 4) Simulasi di depan kelas. c. Penutup 1) Penilaian. 2) Refleksi : memberi kesimpulan cara memelihara dokumen diri dan keluarga. E. Sumber dan Media Pembelajaran 1. Buku Aktif Belajar IPS Kelas II 2. Contoh dokumen dan benda berharga 3. Kertas sampul 4. Sampul plastik F. Penilaian 1. Teknik Penilaian a. Tes tertulis b. Tes unjuk kerja 2. Bentuk Instrumen a. Tes uraian b. Tes uji petik kerja produk 3. Soal/Instrumen a. Tes uraian 1) Beri contoh cara merawat dokumen! 2) Mengapa dokumen harus kita rawat? b. Tes uji petik kerja produk Ceritakan cara merawat dokumen dengan kalimat sederhana!

............, .............. 2009 Mengetahui, Kepala Sekolah

14

Guru Kelas

(________________) (________________) NIP. .......................... NIP. ..........................

RPP Aktif Belajar IPS SD 2 R1

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) Nama Sekolah : SD/MI .... Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS) Tema : Aku dan Keluarga Kelas/Semester : II/1 Standar Kompetensi : 1. Memahami peristiwa penting dalam keluarga secara kronologis Kompetensi Dasar : 1.2 Memanfaatkan dokumen dan benda penting keluarga sebagai sumber cerita Indikator : 1.1.1 Menceritakan kembali piala yang pernah diperoleh 1.1.2 Menceritakan kembali medali yang pernah diperoleh 1.1.3 Menceritakan kembali hadiah dari ayah ibu 1.1.4 Menceritakan kembali barang baru yang pernah dimiliki 1.1.5 Menceritakan kembali pemberian seseorang 1.1.6 Menjelaskan cara merawat benda penting dalam keluarga Alokasi waktu : 6 x 35 menit A. Tujuan Pembelajaran Setelah selesai melakukan kegiatan pembelajaran, siswa dapat 1. menceritakan kembali piala yang pernah kita dapat; 2. menceritakan kembali medali yang pernah kita dapat; 3. menceritakan kembali hadiah dari ayah ibu; 4. menceritakan kembali hadiah barang baru yang pernah kita miliki; 5. menceritakan kembali pemberian seseorang. B. Materi Pembelajaran Memanfaatkan benda penting keluarga sebagai sumber cerita C. Metode 1. Ceramah bervariasi 2. Demonstrasi 3. Tanya jawab 4. Simulasi

RPP Aktif Belajar IPS SD 2 R1

15

D. Langkah-Langkah Kegiatan Pembelajaran 1. Pertemuan Ke-1 a. Pendahuluan 1) Berdoa bersama. 2) Pengetahuan prasyarat: macam-macam benda penting. b. Kegiatan Inti 1) Menjelaskan arti benda penting bagi keluarga. 2) Menggunakan contoh piala sebagai hal penting bagi siswa. 3) Menulis kalimat sederhana tentang arti benda penting yang dimi­ liki siswa. 4) Bertanya jawab arti benda penting bagi keluarga . c. Penutup 1) Penilaian. 2) Kesimpulan tentang benda penting. 2. Pertemuan Ke-2 a. Pendahuluan Apersepsi : Benda penting apa yang menunjukkan prestasi hasil ­belajar? Motivasi : Cerita tentang benda penting bagi seseorang. b. Kegiatan inti. 1) Menceritakan peristiwa di balik benda penting yang dipunyainya. 2) Menuliskan cerita ke dalam buku tugas. c. Penutup 1) Penilaian. 2) Mengungkapkan kesan dari peristiwa saat memperoleh benda penting, misal piala dengan kalimat sederhana. 3. Pertemuan Ke-3 a. Pendahuluan Apersepsi : Bagaimana cara merawat benda penting? Motivasi : Cerita tentang merawat piala. b. Kegiatan Inti 1) Siswa dibagi menjadi kelompok-kelompok. 2) Setiap kelompok diberi tugas mendemonstrasikan cara merawat benda penting (misal piala, medali, jam tangan). 3) Kelompok membuat tulisan sederhana untuk laporan. 4) Simulasi di depan kelas. c. Penutup 1) Penilaian. 2) Refleksi : memberi kesimpulan cara merawat benda penting dalam keluarga. 16

RPP Aktif Belajar IPS SD 2 R1

E. Sumber dan Media Pembelajaran 1. Buku Aktif Belajar IPS Kelas II 2. Piala, medali, hadiah, barang 3. Kain pembersih F. Penilaian 1. Teknik Penilaian a. Tes tertulis b. Tes unjuk kerja 2. Bentuk Instrumen a. Tes uraian b. Tes uji petik kerja produk 3. Contoh Instrumen a. Tes uraian 1) Beri contoh benda penting yang dipunyai keluargamu! 2) Bagaimana cara merawat piala? b. Tes uji petik kerja produk Ceritakan cara merawat medali dengan kalimat sederhana!

............, .............. 2009 Mengetahui, Kepala Sekolah

Guru Kelas

(________________) (________________) NIP. .......................... NIP. ..........................

RPP Aktif Belajar IPS SD 2 R1

17

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Nama Sekolah : SD/MI .... Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS) Tema : Aku dan Keluarga Kelas/Semester : II/1 Standar Kompetensi : 1. Memahami peristiwa penting dalam keluarga ­secara kronologis Kompetensi Dasar : 1.3 Menceritakan peristiwa penting dalam keluarga ­secara kronologis Indikator : 1.1.1 Menunjukkan peristiwa menyenangkan yang dialami keluarga 1.1.2 Mengurutkan peristiwa penting sesuai waktu terjadinya 1.1.3 Menjelaskan manfaat peristiwa penting dalam keluarga 1.1.4 Menceritakan peristiwa penting yang dialami dalam keluarga Alokasi waktu : 8 x 35 menit A. Tujuan Pembelajaran Setelah selesai melakukan kegiatan pembelajaran, siswa dapat 1. menceritakan peristiwa yang menyenangkan secara kronologis; 2. menceritakan peristiwa yang tidak menyenangkn secara kronologis; 3. mengambil pengalaman dari peristiwa masa lalu. B. Materi Pembelajaran Menceritakan peristiwa penting dalam keluarga C. Metode 1. Ceramah 2. Inkuiri 3. Simulasi 4. Tanya jawab D. Langkah-Langkah Kegiatan Pembelajaran 1. Pertemuan Ke-1 a. Pendahuluan Apersepsi : Pernahkah kamu mengalami hal-hal yang menyenangkan? Motivasi : Menceritakan suatu kejadian ada untung dan ruginya!

18

RPP Aktif Belajar IPS SD 2 R1

b. Kegiatan Inti 1) Menentukan peristiwa-peristiwa penting setiap keluarga, berdasarkan pertanyaan arahan dari guru. 2) Mendeskripsikan peristiwa yang ada dalam keluarga dengan kalimat sederhana. 3) Membacakan hasil tulisannya di depan kelas. 4) Tanya jawab tentang peristiwa yang pernah dialami dalam keluarga baik yang menyenangkan maupun tidak menyenangkan. c. Penutup 1) Penilaian. 2) Menyimpulkan peristiwa yang pernah dialami dalam keluarga. 2. Pertemuan Ke-2 a. Pendahuluan Apersepsi : Tanggal berapa ulang tahunmu? Motivasi : Cerita tentang setiap peristiwa terjadi berurutan. b. Kegiatan inti 1) Mencari informasi peristiwa yang dialami dalam keluarga dengan orang tua (lembar tugas). 2) Menuliskan hasil bertanya dari orang tua. 3) Mengurutkan peristiwa berdasar waktu terjadinya. 4) Melaporkan dengan membaca hasil tulisan siswa masing-masing. 5) Guru meluruskan materi bila ada kesalahan. c. Penutup 1) Penilaian. 2) Refleksi : bercerita tentang peristiwa dengan urutan kejadian. 3. Pertemuan Ke-3 a. Pendahuluan Apersepsi : Apa tindakanmu agar dapat menjadi juara kelas? Motivasi : Cerita setiap kebiasaan mempunyai kebaikan dan ke­ kurangan. b. Kegiatan Inti 1) Dengan daftar pertanyaan, siswa menjawab setiap pertanyaan tentang kebiasaan siswa. 2) Menuliskan jawaban dalam lembar pertanyaan. 3) Menentukan keuntungan dan kerugian setiap kebiasaan dengan bantuan arahan dari guru. 4) Mengidentifikasi manfaat suatu kebiasaan/peristiwa dalam keluarga.

RPP Aktif Belajar IPS SD 2 R1

19

c. Penutup 1) Penilaian. 2) Refleksi : mengambil pengalaman dari sebuah cerita. 4. Pertemuan Ke-4 a. Pendahuluan Apersepsi : Pernahkah kalian terjatuh sewaktu belajar bersepeda? Motivasi : Cerita usaha yang perlu dilakukan dalam menyikapi peristiwa yang terjadi. b. Kegiatan inti 1) Siswa menuliskan peristiwa yang tidak menyenangkan yang pernah dialami atau peristiwa yang menyedihkan (kegiatan ini bisa diselang-seling, kemudian berganti). 2) Menceritakan hasil tulisannya di depan kelas. 3) Untuk melancarkan cerita anak, guru memandu dengan arahan pertanyaan. 4) Setiap anak bergiliran untuk membacakan di depan kelas. c. Penutup 1) Penilaian 2) Mengungkapkan kesan dari cerita tentang peristiwa penting yang dialami masing-masing anak. E. Sumber dan Media Pembelajaran 1. Lembar pertanyaan 2. Lembar penilaian 3. Gambar pernikahan 4. Undangan ulang tahun 5. Buku Aktif Belajar IPS Kelas II 6. Piala kejuaraan F. Penilaian 1. Teknik Penilaian a. Tes tertulis b. Tes unjuk kerja 2. Bentuk Instrumen a. Tes uraian b. Simulasi/cerita 3. Soal/Instrumen a. Tes uraian 1) Sebutkan peristiwa penting dalam keluargamu!

20

RPP Aktif Belajar IPS SD 2 R1

2) Sebutkan contoh perilaku masa lalu yang harus kamu tingkatkan! 3) Apa akibat bila tidak mencuci tangan sebelum makan? b. Simulasi Ceritakan peristiwa penting yang pernah kamu alami dalam keluarga!

............, .............. 2009 Mengetahui, Kepala Sekolah

Guru Kelas

(________________) (________________) NIP. .......................... NIP. ..........................

RPP Aktif Belajar IPS SD 2 R1

21

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) Nama Sekolah : SD/MI Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS) Tema : Aku dan Keluarga Kelas/Semester : II/2 Standar Kompetensi : 2. Memahami kedudukan dan peran anggota keluarga dan lingkungan tetangga Kompetensi Dasar : 2.1 Mendeskripsikan kedudukan dan peran anggota ­keluarga Indikator : 1.1.1 Mengenal anggota keluarga secara lebih erat 1.1.2 Menjelaskan pengertian kedudukan dalam keluarga 1.1.3 Menyebutkan peran setiap anggota keluarga Alokasi waktu : 6 x 35 menit A. Tujuan Pembelajaran Setelah selesai melakukan kegiatan pembelajaran, siswa dapat 1. mengetahui kedudukan dan peran ayah dan ibu; 2. mengetahui kedudukan dan peran anak; 3. mengetahui kedudukan dan peran anggota keluarga yang lain. B. Materi Pembelajaran Kedudukan dan peran anggota keluarga C. Metode 1. Ceramah 2. Penugasan 3. Tanya jawab 4. Bermain peran D. Langkah-Langkah Kegiatan Pembelajaran 1. Pertemuan Ke-1 a. Pendahuluan Apersepsi : Tulislah anggota keluargamu/menyanyi lagu ”Satu-Satu”. Motivasi : Cerita tentang hubungan kekerabatan keluarga, rasa kasih sayang. b. Kegiatan Inti 1) Mengamati kartu keluarga masing-masing. 2) Menuliskan anggota keluarganya. 3) Menentukan hubungan kekerabatan dalam keluarga.

22

RPP Aktif Belajar IPS SD 2 R1

a) Ayah, ibu, kakek, nenek. b) Paman, bibi. c) Kakak, adik. 4) Tanya jawab tentang keluarga mengenai hak dan kewajiban ­masingmasing. c. Penutup 1) Penilaian. 2) Refleksi : mengungkapkan kesan rasa kasih sayang dalam keluarga. 2. Pertemuan Ke-2 a. Pendahuluan Apersepsi : Apa kegiatanmu setelah pulang sekolah? Motivasi : Bercerita hidup rukun dalam keluarga, bertetangga dan dengan sesama teman. b. Kegiatan inti 1) Mencari informasi peran ayah/ibu dengan narasumber (ayah/ibu atau orang tua, tetangga). 2) Menuliskan dengan kalimat sederhana hasil tanya jawab dengan narasumber. 3) Membacakan hasil catatannya. 4) Guru membimbing dengan daftar pertanyaan untuk siswa. c. Penutup 1) Penilaian. 2) Refleksi : Siswa mengungkapkan kesan hak dan kewajiban dalam keluarga. 3. Pertemuan Ke-3 a. Pendahuluan Apersepsi : Apa kegiatanmu setelah pulang sekolah? Motivasi : Bercerita hidup rukun dalam keluarga, bertetangga, dan dengan sesama teman. b. Kegiatan Inti 1) Mencari informasi peran ayah/ibu dengan narasumber (ayah/ibu atau orang tua, tetangga). 2) Menuliskan dengan kalimat sederhana hasil tanya jawab dengan narasumber. 3) Membacakan hasil catatannya. 4) Guru membimbing dengan daftar pertanyaan untuk siswa. c. Penutup 1) Penilaian. 2) Refleksi : mengungkap kesan tugas masing-masing siswa dalam keluarga. RPP Aktif Belajar IPS SD 2 R1

23

E. Sumber dan Media Pembelajaran 1. Kartu keluarga 2. Bagan/silsilah keluarga 3. Daftar pertanyaan 4. Buku Aktif Belajar IPS Kelas II F. Penilaian 1. Teknik Penilaian a. Tes tertulis b. Tes unjuk kerja 2. Bentuk Instrumen a. Tes uraian dan isian b. Tes uji petik kerja produk 3. Soal/Instrumen a. Tes isian 1) Dalam keluarga yang berperan sebagai kepala keluarga adalah .... 2) Adik perempuan dari orang tua kita adalah .... 3) Orang tua laki-laki dari ayah atau ibu, kita sebut .... b. Tes Uraian 1) Sebutkan peran setiap anggota keluargamu masing-masing! 2) Tulislah anggota keluargamu! c. Tes uji petik kerja produk Buatlah bagan/silsilah keluargamu, bila ada tempelkan foto masingmasing!

............, .............. 2009 Mengetahui, Kepala Sekolah

24

Guru Kelas

(________________) (________________) NIP. .......................... NIP. ..........................

RPP Aktif Belajar IPS SD 2 R1

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) Nama Sekolah : SD/MI .... Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS) Tema : Aku dan Keluarga Kelas/Semester : II/2 Standar Kompetensi : 2. Memahami kedudukan dan peran anggota keluarga dan lingkungan tetangga Kompetensi Dasar : 2.2 Menceritakan pengalamannya dalam melaksana­kan peran dalam anggota keluarganya Indikator : 2.2.1 Bercerita pengalaman saat melaksanakan peran dalam keluarga 2.2.2 Bercerita pengalaman mematuhi nasihat orang tua 2.2.3 Menceritakan akibat tidak melaksanakan peran dalam keluarga 2.2.4 Menceritakan akibat tidak mematuhi nasihat orang tua Alokasi waktu : 4 x 35 menit A. Tujuan Pembelajaran Setelah selesai melakukan kegiatan pembelajaran, siswa dapat 1. menceritakan pengalaman membantu orang tua; 2. menceritakan pengalaman mematuhi nasihat orang tua; 3. menceritakan pengalaman menyayangi adik. B. Materi Pembelajaran Pengalaman melaksanakan peran dalam keluarga. C. Metode 1. Ceramah 2. Tugas 3. Tanya jawab 4. Simulasi D. Langkah-Langkah Kegiatan Pembelajaran 1. Pertemuan Ke-1 a. Pendahuluan Apersepsi : Menyanyi lagu ”Bangun Tidur”. Motivasi : Pentingnya saling membantu dalam keluarga dan bertetangga.

RPP Aktif Belajar IPS SD 2 R1

25

b. Kegiatan Inti 1) Mencari informasi dengan narasumber (bisa orang tua/tetangga) tentang peran di keluarga. 2) Membuat jadwal kegiatan dalam membantu orang tua. 3) Menceritakan di depan kelas jadwal kegiatannya dengan kalimat sederhana. 4) Guru mengarahkan agar cerita anak lancar. c. Penutup 1) Penilaian. 2) Refleksi : siswa mengungkapkan pengalaman berperan dalam keluarga. 2. Pertemuan Ke-2 a. Pendahuluan Apersepsi : Tuliskan kegiatanmu sepulang sekolah! Motivasi : Cerita keluarga yang malas bekerja. b. Kegiatan inti 1) Mengamati keluarga di sekitar siswa dengan lembar tugas. 2) Mencari informasi keluarga yang berhasil melaksanakan peran. 3) Menuliskan informasi yang diperoleh. 4) Mempresentasikan dengan membaca hasil catatannya. 5) Tanya jawab dengan topik akibat hasil peran yang tidak dilaksanakan. c. Penutup 1) Penilaian 2) Refleksi : cerita akibat bila keluarga tidak melaksanakan peran masing-masing. E. Sumber dan Media Pembelajaran 1. Jadwal kegiatan di rumah 2. Buku Aktif Belajar IPS Kelas II F. Penilaian 1. Teknik Penilaian a. Tes tertulis b. Simulasi 2. Bentuk Instrumen a. Tes uraian b. Cerita

26

RPP Aktif Belajar IPS SD 2 R1

3. Soal/Instrumen a. Tes uraian 1) Apa kegiatan ayah waktu pagi hari? 2) Sebutkan pengalamanmu saat menjalankan peran dalam keluargamu! b. Simulasi 1) Buatlah daftar/jadwal kegiatan dari bangun tidur hingga malam hari! 2) Bacakan dan beri penjelasan jadwal kamu masing-masing!

............, .............. 2009 Mengetahui, Kepala Sekolah

Guru Kelas

(________________) (________________) NIP. .......................... NIP. ..........................

RPP Aktif Belajar IPS SD 2 R1

27

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) Nama Sekolah : SD/MI .... Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS) Tema : Aku dan Keluarga Kelas/Semester : II/2 Standar Kompetensi : 2. Memahami kedudukan dan peran anggota keluarga dan lingkungan tetangga. Kompetensi Dasar : 2.3 Memberi contoh bentuk kerja sama di lingkungan keluarga. Indikator : 2.3.1 Menyebutkan contoh kerja sama di lingkungan tetangga. 2.3.2 Menjelaskan pengertian gotong royong. 2.3.3 Menemukan manfaat kerja sama di lingkungan tetangga. 2.3.4 Membedakan keja sama yang baik dengan kerja sama yang tidak baik. Alokasi waktu : 6 x 35 menit A. Tujuan Pembelajaran Setelah selesai melakukan kegiatan pembelajaran, siswa dapat 1. mengetahui lingkungan tetangga; 2. mengetahui bentuk kerja sama yang baik; 3. mengetahui bentuk kerja sama yang tidak baik. B. Materi Pembelajaran Bentuk kerja sama di lingkungan tetangga C. Metode 1. Ceramah 2. Tugas 3. Pengamatan 4. Simulasi 5. Demonstrasi D. Langkah-Langkah Kegiatan Pembelajaran 1. Pertemuan Ke-1 a. Pendahuluan Apersepsi : Apa tindakanmu bila ada orang mendapat musibah? Motivasi : Cerita tentang pentingnya kerja sama.

28

RPP Aktif Belajar IPS SD 2 R1

b. Kegiatan Inti 1) Mencari informasi dengan nara sumber contoh kerja sama dengan tetangga. 2) Mencatat/menulis hasil tanya jawab dengan kalimat sederhana. 3) Mempresentasikan di depan kelas dengan membacakan hasil ­tanya jawab 4) Guru meluruskan materi bila ada kesalahan. c. Penutup 1) Penilaian 2) Refleksi : siswa menyimpulkan tentang bentuk kerja sama ­dengan tetangga. 2. Pertemuan Ke-2 a. Pendahuluan Apersepsi : Pernahkah kamu ikut kerja bakti? Motivasi : Memberikan dorongan pentingnya mengembangkan sikap kerja sama dengan sesama. b. Kegiatan inti 1) Siswa dibagi menjadi beberapa kelompok. 2) Setiap kelompok diberi tugas mencari informasi. a) Kelompok 1 : pembangunan tempat ibadah. b) Kelompok 2 : pembangunan bebanisasi jalan. c) Kelompok 3 : mendirikan rumah. d) Kelompok 4 : membantu dalam kematian. 3) Menuliskan hasil tanya jawab. Lembar tugas/daftar pertanyaan siswa Bentuk Kerja No. Sama/Gotong Royong



1. 2. 3.

Mendirikan Rumah Betonisasi jalan

4.

Mendirikan tempat ibadah Dan lain-lain

Jawaban Narasumber Tenaga

Dana

Makan/ Dan Minum Lain-Lain

Mempresentasikan hasil jawaban (membacakan di depan kelas).

RPP Aktif Belajar IPS SD 2 R1

29

c. Penutup 1) Penilaian. 2) Refleksi : Mengungkapkan kesan pentingnya gotong royong dalam hidup bertetangga. 3. Pertemuan Ke-3 a. Pendahuluan Apersepsi : Bercerita falsafah lidi Motivasi : Cerita ”Bersatu Kita Teguh, Bercerai Kita Runtuh” b. Kegiatan inti 1) Siswa secara individu diminta mendemonstrasikan mengangkat meja sendirian. 2) Mendemonstrasikan mengangkat meja dengan bekerja sama bersama teman. 3) Mendeskripsikan manfaat kerja sama. 4) Guru menjelaskan manfaat gotong royong. 5) Tanya jawab masalah gotong royong. c. Penutup 1) Penilaian 2) Refleksi : Menyimpulkan manfaat gotong royong bagi hidup bertetangga. E. Sumber dan Media Pembelajaran 1. Sapu lidi 2. Gambar gotong royong 3. Buku Aktif Belajar IPS Kelas II F. Penilaian 1. Teknik Penilaian a. Tes tertulis b. Unjuk kerja 2. Bentuk Instrumen a. Uraian b. Bercerita/simulasi 3. Soal/Instrumen a. Tes uraian 1) Apakah kerja sama itu? 2) Apakah gotong royong itu? 3) Apa manfaat kerja sama?

30

RPP Aktif Belajar IPS SD 2 R1

b. Simulasi Ceritakan di depan kelas bagaimana rasanya melakukan kerja sama!

............, .............. 2009 Mengetahui, Kepala Sekolah

Guru Kelas

(________________) (________________) NIP. .......................... NIP. ..........................



RPP Aktif Belajar IPS SD 2 R1

31

Kunci Jawaban Uji Kompetensi Buku Aktif ­Belajar IPS 2

Bab 2

Bab 1 A.

1. 2. 3. 4. 5.

a b a c b

B. C.

1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9. 10. 1.

album foto keluarga 17 identitas lahir akta kelahiran ijazah pelajar piagam senang/bangga kartu yang berisi nama-nama anggota keluarga dibuat di kantor desa dan kecamatan, diperlukan untuk membuat KTP kartu tanda penduduk sebagai syarat pendaftaran di sekolah kepada orang yang memiliki prestasi dapat disimpan di album foto atau pigura



2. 3.



4.



5.

32

6. b 7. b 8. c 9. b 10. b

11. a 12. b 13. c 14. a 15. a

RPP Aktif Belajar IPS SD 2 R1

A.

1. 2. 3. 4. 5.

B.

1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9.



b c a b a

6. a 7. a 8. c 9. b 10. c

11. c 12. a 13. b 14. a 15. b

cerita foto pernikahan kado meriah Bali hari libur nama kartu keluarga tempat dan tanggal lahir se­ seorang 10. agama

C. 1. cerita yang ada di balik foto pernikahan adalah hari ketika pernikahan berlangsung, tempat berlangsungnya pernikah­ an, dan suasana pestanya 2. karena hari minggu adalah hari libur, orang yang hadir dapat lebih banyak dan pesta lebih meriah 3. sebagai tanda bahwa ulang tahun tersebut adalah pesta ulang tahun Ani yang ke-6 4. kreativitas siswa 5. kreativitas siswa

Bab 3 A. 1. 2. 3. 4. 5. B.

a b a c b

6. a 7. a 8. a 9. c 10. b

11. b 12. a 13. a 14. a 15. a

1. penghargaan 2. akta kelahiran 3. baik 4. emas 5. ayahnya 6. juara kelas 7. baik 8. televisi 9. rak/lemari buku 10. disiplin dan tepat waktu

C. 1. Anto adalah anak yang berprestasi, ia pernah menjadi ­juara pertama lomba bulu tangkis 2. Pak Iwan pandai bermain bulu tangkis, ia pernah menjadi juara pertama kejuaraan bulu tangkis tingkat provinsi 3. karena Anto mendapat hadiah sepeda baru dari ayahnya 4. karena harus belajar dan istirahat 5. supaya Anto ingat waktu baik waktu untuk belajar, tidur maupun bermain Bab 4 A. 1. 2. 3. 4. 5.

b c b c c

6. b 7. a 8. b 9. a 10. a

11. b 12. a 13. c 14. a 15. a

B.

1. karunia 2. bahagia 3. satu 4. juara kelas 5. gembira 6. asa 7. tidak belajar 8. juara kelas/anak yang pandai 9. bayi 10. hikmah

C. 1. kreativitas siswa 2. karena, selain dengan pesta, ulang tahun dapat dirayakan dengan bersyukur kepada Tuhan Yang Maha Esa 3. kreativitas siswa 4. agar menjadi anak yang pandai dan juara kelas 5. belajar dari pengalaman masa lalu Soal Ulangan Semester 1 A. 1. c 10. a 19. b 2. b 11. b 20. a 3. a 12. a 21. c 4. a 13. b 22. b 5. b 14. a 23. b 6. a 15. a 24. b 7. a 16. c 25. b 8. c 17. a 9. a 18. b B.

1. 2. 3. 4. 5.

f h j g i

6. c 7. a 8. d 9. b 10. e

C. 1. rapi dan dapat dijadikan kenangan

RPP Aktif Belajar IPS SD 2 R1

33



2. akta kelahiran 3. kantor catatan sipil 4. ijazah 5. kebahagiaan 6. kelahiran 7. inti 8. 9 bulan 9. bercerita 10. belajar

D. 1. karena dokumen dan benda berharga keluarga itu sangat penting, juga agar tidak hilang, mudah mencarinya, mudah diselamatkan jika terjadi bencana 2. sebagai bukti kelahiran juga sebagai salah satu syarat ketika akan masuk sekolah 3. nama anggota keluarga; jenis kelamin; status dalam keluarga; tempat dan tanggal lahir, pendidikan; nama orang tua; agama; pekerjaan; golongan darah; nomor induk kependudukan, status pernikahan 4. pesta pernikahan; pesta ulang tahun; pesta kelahiran, kegiat­ an berlibur 5. pernikahan ayah dan ibu; kelahiran anak pertama; kelahir­ an anak kedua; anak-anak mulai masuk sekolah Bab 5 A. 1. 2. 3. 4. 5.

34

a c b a b

6. a 7. b 8. c 9. b 10. a

11. a 12. b 13. c 14. b 15. a

RPP Aktif Belajar IPS SD 2 R1

B.

1. silsilah keluarga 2. cucu 3. dua 4. keluarga 5. tiga 6. anak-anaknya 7. mematuhi perintah orang tua 8. menyayangi 9. keluarga/ayah 10. pembantu

C. 1. kakek dan nenek 2. bekerja 3. karena Bu Ade memerlukan seseorang untuk membantu menye­lesaikan pekerjaan rumah tangga 4. mematuhi perintah orang tua 5. patuh dan suka membantu Bab 6 A. 1. c 6. a 11. c 2. a 7. c 12. a 3. c 8. b 13. c 4. b 9. b 14. c 5. c 10. c 15. c B. 1. kewajiban 2. ikhlas 3. senang 4. ringan dan cepat selesai 5. nasihat 6. senang 7. belajar 8. dimatikan 9. pandai 10. senang C. 1. membantu orang tua 2. mematuhi nasihat orang tua 3. kreativitas siswa



4. kreativitas siswa 5. mendengarkan

Bab 7 A. 1. 2. 3. 4. 5. B.

c a a c a

6. c 7. c 8. b 9. b 10. b

11. a 12. c 13. a 14. b 15. c

1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8.

orang lain atau tetangganya tetangga kerukunan kepala keluarga RT kerja bakti seluruh warga RT meningkatkan kesejahteraan dan kerukunan bertetangga 9. ibu-ibu satu RT 10. dihindari

C. 1. keluarga yang rumahnya ber­ dekatan dengan kita 2. karena jika kita mendapatkan kesusahan, kita membutuhkan pertolongan tetangga 3. kerja bakti, PKK, ronda malam 4. karena jika tidak dibersihkan, sampah-sampah yang ada di selokan akan menumpuk dan mengakibatkan banjir 5. mencuri, mengganggu binatang, dan bermusuhan

Soal Ulangan Semester 2 A. 1. a 10. a 19. b 2. c 11. c 20. a 3. a 12. c 21. b 4. c 13. c 22. b 5. c 14. a 23. c 6. b 15. c 24. c 7. c 16. a 25. b 8. b 17. c 9. c 18. a B.

1. 2. 3. 4. 5.

C.

1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9.

e f j i h

6. g 7. b 8. d 9. a 10. c

anak-anak orang tua ayah dan ibu menyayangi baik rukun tetangga bermusuhan tercela meningkatkan kesejahteraan dan kerukunan bertetangga 10. kerukunan antarwarga D. 1. karena pekerjaan menjadi ringan 2. mematuhi perintah orang tua, mematuhi nasihat orang tua, membantu pekerjaan orang tua 3. karena selokan yang bersih menciptakan lingkungan yang sehat 4. kerja bakti, PKK, ronda malam 5. membantu sekuat tenaga dan dengan senang hati

RPP Aktif Belajar IPS SD 2 R1

35

Daftar Pustaka

Lampiran Peraturan Menteri Pendidikan Nasional No.12 Tahun 2006 Tanggal 23 Mei 2006 tentang Standar Isi. 2006. Jakarta: Depdiknas. Model Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan. 2006. Jakarta: Depdiknas. Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) Materi Kurikulum SD-SMA. 2006. Semarang: Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Provinsi Jawa Tengah. Zuber, Ahmad dan Lukman Hakim. 2008. Aktif Belajar IPS SD 2. Solo: Tiga Serangkai Pustaka Mandiri.

36

RPP Aktif Belajar IPS SD 2 R1

Related Documents