Rks Bab Iv Program Strategi Baru Rev

  • Uploaded by: kristian
  • 0
  • 0
  • October 2019
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Rks Bab Iv Program Strategi Baru Rev as PDF for free.

More details

  • Words: 2,299
  • Pages: 15
Disusun Oleh : 1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9. 10.

Yustina Titik Riyanti, S.Pd 1 Sri Widayati, S.PdSD Ali Nurja’is, A.Ma Sri Yatmi, S.Pd Salam, S.Pd Kusnadi, S.Pd Karyani, S.Pd Agus Prihandoko, S.Pd. Nurmawati Ningsih, S.Pd SD Aswan

( Kepala Sekolah ) ( Guru ) ( Guru ) ( Guru ) ( Guru ) ( Guru ) ( Guru ) ( Guru ) ( Guru ) (Komite Sekolah)

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Dalam pembukaan Undang-undang Negara Republik Indonesia tahun 1945 pada alinea ke empat dinyatakan bahwa “Tujuan negara adalah melindungi segenap bangsa Indonesia dan seluruh tumpah darah Indonesia, memajukan kesejahteraan umum, mencerdaskan kehidupan bangsa dan ikut serta dalam melaksanakan ketertiban dunia yang berdasarkan kemerdekaan, perdamaian abadi dan keadilan sosial”. Untuk

menjabarkan

maksud

di

atas,

khususnya

dalam

rangka

mencerdaskan kehidupan bangsa, maka telah disusun Undang-undang Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional sebagai pedoman pelaksanaan pendidikan, termasuk Pendidikan Dasar. Selain itu berdasarkan Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 19 Tahun 2005 tentang Standar Nasional Pendidikan, Permen Diknas Nomor 22 tahun 2006 tentang standar isi untuk satuan Pendidikan Dasar dan Menengah, serta Permen Diknas Nomor 23 Tahun 2006 tentang Standar Kompetensi Lulusan untuk Satuan Pendidikan Dasar dan Menengah. Menyikapi perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi semakin pesat serta era globalisasi yang membawa dampak perubahan yang kompleks dalam kehidupan bermasyarakat, berbangsa dan bernegara, maka timbul suatu permasalahan pola hidup manusia. Keadaan ini menuntut kemampuan dan kemauan manusia untuk bekerja lebih baik, efektif, inovatif, efisien, serta kreatif sehingga setiap permasalahan akan dapat dipecahkan bersama. Sekolah Dasar sebagai lembaga pendidikan sangat berperanan penting dalam mewujudkan cita-cita dan tujuan pendidikan nasional, maka perlu menentukan pola serta gagasan untuk meningkatkan kemampuan mengelola pendidikan khususnya pengelolaan sekolah dasar sehingga para pengelola sekolah dasar tidak bersikap masa bodoh terhadap permasalahan dan tuntutan-tuntutan masyarakat bahkan tuntutan bangsa dan negara, tetapi harus proaktif dalam mengembangkan pendidikan di sekolahnya pada era globalisasi.

Dalam penyelenggaraan pendidikan di Sekolah Dasar mengalami perkembangan yang sangat pesat dari berbagai bidang khususnya bidang kesenian, olahraga, namun masih terdapat beberapa kendala antara lain: kualitas SDM, kemampuan pengelola, sarana prasarana, partisipasi masyarakat dan kualitas pembelajaran, sehingga menimbulkan berbagai permasalahan dan perlu adanya upaya untuk mengantisipasinya melalui upaya peningkatan kinerja semua pihak terkait dengan menggunakan program yang berkualitas dan tepat guna. Oleh karena itu, untuk meminimalkan dampak berbagai problem yang ada sat menggapai apa yang menjadi tujuan pendidikan, maka sangat diperlukan untuk menyusun Rencana Strategi (Renstra) sekolah sebagai pedoman penyelenggara pendidikan dalam melaksanakan kebijakan operasional di Sekolah Dasar Negeri 2 Curah Cottok Kecamatan Kapongan Kabupaten Situbondo. B. Tujuan Rencana Strategi ini disusun dengan tujuan untuk: 1. Menjabarkan visi, misi dan strategi sekolah. 2. Mengembangkan potensi yang dimiliki sekolah. 3. Menyusun strategi yang tepat untuk merealisasikan visi, misi sekolah. 4. Menetapkan tahapan pelaksanaan kegiatan (program) dari setiap strategi. 5. Menghimpun dukungan dan kontribusi dari pihak terkait. 6. Meningkatkan pendayagunaan potensi sumber daya alam melalui program yang nyata baik jangka pendek maupun jangka panjang.

BAB II TUGAS POKOK, FUNGSI, VISI DAN MISI A. Tugas Pokok dan Fungsi Berdasarkan Undang-undang No. 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional Bab XI tentang Pendidik dan Tenaga Kependidikan Pasal 39 dinyatakan bahwa: 1. Tenaga kependidikan bertugas melaksanakan administrasi, pengelolaan, pengembangan pengawasan dan pelayanan teknis untuk menunjang proses pendidikan pada satuan pendidikan. 2. Merencanakan dan melaksanakan proses pembelajaran menilai hasil pembelajaran, melakukan pembimbingan dan pelatihan, saat melakukan penelitian dan pengabdian kepada masyarakat, terutama bagi para pendidik. 3. Menciptakan suasana pendidikan yang bermakna, menyenangkan, kreatif, dinamis dan dialogis. 4. Mempunyai komitmen secara profesional untuk meningkatkan mutu pendidikan. 5. Memberi teladan dan menjaga nama baik lembaga profesi dan kedudukan sesuai dengan kepercayaan yang diberikan kepadanya. B. Visi Terwujudnya Generasi Muda Yang Unggul Dalam Berkarya Dan Berprestasi Dengan Berwawasan IMTAQ Dan IPTEK C. Misi 1. Mengoptimalkan Pendidikan dan Ahlak dalam Proses Belajar Mengajar ( PBM ) secara ”PAIKEM” 2. Menerapakan menejemen partisipatif dengan melibatkan warga sekolah dan warga masyarakat 3. Mengembangkan pembelajaran dan bimbingan secara PAKEM. 4. Menerapkan aplikasi model pembelajaran dengan menggabungkan beberapa model (Cooperative Learning, Problem Solving dan CTL). 5. Meningkatkan kompetensi peserta didik. 6. Peningkatan ke profesional pendidik dan tenaga kependidikan.

BAB III STRATEGI DAN PENDEKATAN Sekolah Dasar Negeri 2 Curah Cottok Kecamatan Kapongan Kabupaten Situbondo adalah sekolah yang telah melaksanakan beberapa langkah untuk meniti kemajuannya. Dalam mengembangkan sekolahnya ada beberapa faktor internal dan eksternal yang berpengaruh terhadap program sekolah, antara lain: A. Faktor Internal 1. Kekuatan a. Kesepakatan komitmen supaya sekolah untuk maju. Bukti kemajuan tersebut adalah: 1) Meningkatkan prosentase absensi yang cenderung lebih kecil bahkan dapat mencapai 0 persen bagi murid dan guru. 2) Tidak ada tugas yang tertunda atau tidak terselesaikan dengan baik 3) Meningkatkan kedisiplinan dalam segala hal antara lain: tertib waktu, tertib administrasi 4) Meningkatkan budaya senyum salam sapa sopan dan santun. b. Kreativitas siswa tinggi Nampak banyaknya hasil karya siswa yang bernuansa lingkungan budaya maupun kumpulan tugas yang sudah terseleksi diantaranya: 1) Hasil lukisan para siswa yang berupa lukisan di atas kertas maupun di atas kanvas. 2) Hasil karya pengembangan lukisan batik/membatik di atas kayu berupa asbak, tempat tissu, gelang, piring. 3) Hasil karya yang mendukung program lingkungan hidup dengan budidaya tanaman eksotik yang dilakukan oleh para siswa. Jenis tanaman : adhenium, europhorbia, anthorium, hukery 4) Hasil anyaman siswa yang lain berupa anyaman dari pita. c. Cukup bukan prestasi yang diraih bahwa: 1) Tahun 2005 Juara I Lomba Lari Jauh Tk. Kecamatan Kapongan 2) Tahun 2007 Juara II Lomba Volly PutriTk. Kecamatan Kapongan 3) Tahun 2006 Juara II Lomba Sekolah Sehat Tk. Kabupaten Situbondo 4) Tahun 2008 Juara III Lomba Catur Tk. Kecamatan Kapongan

d. Lokasi Sekolah 

Sekolah Dasar Negeri 2 Curah Cottok Terletak didaerah permukiman penduduk yang dapat diakses dengan transportasi desa.





Sarana fisik -

Ruang Guru

: 1 ruang

-

Ruang Kelas

: 6 ruang

-

Ruang Perpustakaan

: 1 ruang

-

Ruang Musholla

: 1 ruang

-

Kamar kecil

: 1 ruang

Lingkungan sekolah kondusif, nyaman, aman dan menyenangkan dengan lingkungan peneduh berupa pohon produktif dan tanaman hias.



SDM tenaga mengajar cukup berkualitas Pendidikan S1 D2



: 10 orang :

3 orang

SMA :

4 orang

Input siswa rata - rata lulusan TK / madrasah dengan umur 6 th

2. Kelemahan a. Sarana prasarana kurang memenuhi dan perlu penambahan serta pengadaan sarana gedung. b. Sumber dana dari partisipasi masyarakat yang diberikan sekolah untuk pembangunan sarana fisik. Ada beberapa orang tua murid yang tidak berpartisipasi dalam kegiatan pembangunan karena kondisi ekonomi c. Dana operasional sekolah selalu kurang karena banyaknya kegiatan yang harus ditanggung karena tidak tercover dalam program sekolah dan tidak tercantum dalam RHPBS. B. Faktor Eksternal 1. Peluang a. Sangat

memungkinkan

untuk

berkembang

dengan

pesat

karena

kepercayaan masyarakat terhadap sekolah dan jumlah siswa terus meningkat dari tahun ke tahun.

b. Peran serta Komite Sekolah sangat maksimal dengan aturan main yang tercantum dalam AD-ART yang dibuat bersama-sama sekolah. Masa kerja Komite Sekolah sesuai SK Kepala Sekolah 4 tahun. c. Pengembangan mulok sekolah selalu ditingkatkan sekaligus menggali minat bakat secara dini terus diupayakan dengan mendatangkan tenaga ahli. Contoh: Mulok – Pramuka (Mulok Sekolah) Penggalian bakat minat siswa secara dini: Contoh: Bakat melukis bercorak klasik naturalis diarahkan membatik di atas kayu dengan proses seperti membatik di atas kain. d. Bantuan dari Pemerintah Setiap tahun selalu mengajukan proposal dalam bentuk permohonan fisik untuk menunjang kebutuhan kegiatan. 2. Tantangan a. Jalan di depan sekolah kurang luas karena termasuk jalan kelas 2, sehingga sangat padat dan macet lalu lintas pada waktu pagi dan siang hari. b. Ekonomi masyarakat tidak semuanya mampu c. Biaya operasional sangat tinggi karena banyaknya kegiatan yang harus dipenuhi dan diikuti. ANALISIS SWOT Faktor Internal: 

Kekuatan: -

Adanya komitmen warga sekolah yang berkemauan untuk maju

-

Kreativitas siswa relatif tinggi

-

Lokasi sekolah sangat kondusif dengan suasana nyaman, aman dan menyenangkan

-

Sarana fisik terpenuhi dan merupakan sekolah tunggal dengan halaman yang luas

-

SDM tenaga pengajar cukup berkualitas

-

Input siswa cukup berkualitas



Kelemahan: -

Sarana prasarana fisik belum terpenuhi secara skrl masih jauh dari SPM (Standar Pelayanan Minimal)

-

Masih ada beberapa orang tua murid yang sulit diajak partisipasi ± 5% karena kondisi ekonomi

-

Banyaknya kegiatan yang tidak tercover dalam program sehingga berpengaruh pada pendanaan.



Peluang -

Lokasi mudah dijangkau

-

Kemungkinan berkembang pesat dan bisa menjadi sekolah model

-

Peran aktif komite sekolah sangat maksimal

-

Pengembangan mulok sekolah ditingkatkan dengan kerjasama para seniman wayang orang



-

Bantuan pemerintah

-

Bantuan alumni

-

Bantuan swadaya masyarakat

Strategi Kekuatan dan Peluang 1. Meningkatkan budaya mutu 2. Mengadakan pembinaan bagi siswa yang berpotensi dan berprestasi 3. Memberikan motivasi yang kuat untuk selalu peduli dan komitmen akan tugas, tanggung jawab, kepada semua warga sekolah 4. Optimalisasi secara efektif dalam pembelajaran 5. Mengoptimalkan kinerja komite sekolah 6. Meningkatkan bimbingan belajar secara remidiasi



Strategi kelemahan dan peluang 1. Mengajukan/mencari tambahan tenaga guru 2. Memprogramkan setiap tahun untuk mendapatkan bantuan 3. Meningkatkan efektivitas komunikasi kepada semua pihak 4. Meningkatkan kerjasama dengan instansi terkait



Tantangan 1. Jalan depan sekolah kurang luas 2. Rawat macet untuk waktu pagi dan siang pada jam sekolah

3. Tingginya biaya operasional 4. Masih ada beberapa orang tua yang belum berpartisipasi dalam pembangunan fisik 5. Tuntutan masyarakat sangat antusias dalam memajukan sekolah 

Strategis Kekuatan dan Tantangan 1. Antisipasi kemacetan dengan menyadarkan pedagang asongan yang ada di depan sekolah 2. Mengajukan permohonan beasiswa tidak mampu bagi yang membutuhkan 3. Meningkatkan pelaksanaan kegiatan ekstrakurikuler yang lebih terencana



Strategis Kelemahan dan Tantangan 1. Menambah SAPRAS setiap tahun 2. Mengajukan proposal untuk permohonan rehab fisik 3. Monitoring pelaksanaan program kerja lebih intensif

ISU STRATEGIS 1. Berlakunya Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan 2013 2. Penerapan MBS 3. Aplikasi model pembelajaran untuk masing-masing mata pelajaran 4. Kemandrian sekolah yang lebih mantap di era global 5. Adanya pemberlakuan pelaksanaan sertifikasi 6. Era globalisasi dan pasar bebas

BAB IV PROGRAM STRATEGI Berdasarkan uraian di atas maka dapat disusun suatu program strategis sebagai berikut: a. Program Jangka Pendek No

Kegiatan

1

Pelaksanaan Kurikulum Kesatuan Pendidikan (KTSP)

2

Rapat Dewan Guru

3

Rapat Koordinasi KKKS

4

Rapat KKG

5

Mengadakan pengayaan siswa berprestasi untuk festival

6

Meningkatkan mutu sumber daya manusia

7

Mengadakan ulangan harian

8

Mengadakan ulangan MUT semester

9

Mengadakan ulangan semester

10

Mensosialisasikan peranan masyarakat melalui Komite Sekolah

11

Mengadakan pendalaman materi

12

Melaksanakan ekstra kurikuler

13

Pengadilan dan memanfaatkan sarana dan prasarana yang ada

14

Menggalang dana dari pernah masyarakat maupun dunia usaha

15

Melaksanakan 7K

Waktu/Bulan Jan Feb Mar Apr Mei Jun Jul Ags Sep Okt Nop Des

b. Program Strategis No

Kegiatan

1

Sumber Daya Manusia a. Supervisi kelas b. KKG c. Diklat, seminar, workshop d. Studi lanjut Kurikulum a. Penyusunan KTSP Ketenagaan/Personalia Pengadaan Pegawai a. Guru kesenian b. Pustakawan c. Tenaga Satpam Kesiswaan a. Layanan siswa b. Mengikuti lomba-lomba c. Layanan siswa berprestasi d. Layanan siswa yang lemah e. Pengujian bea siswa f. Pembinaan bakat/minat Keuangan a. Penyusunan RAPBS b. Pengawasan c. Pelaporan d. Pertanggungjawaban Sarana dan Prasarana a. Perawatan alat-alat b. Pengadaan alat - Pembelian 2 unit komputer - Pembelian drum, organ c. Pengadaan mebeler - Kursi tamu - Kursi/meja murid d. Pengadan meja pingpong e. Perbaikan pintu/jendela f. Pengadaan alat peraga Hubungan Masyarakat a. Rapat Komite b. Rapat Wali Murid c. Peranan Alumni d. Kunjungan Siswa/Wali

2 3

4

5

6

7

Waktu/Bulan Jul Ags Sep Okt Nop Des Jan Feb Mar Apr Mei Jun

c. Program Jangka Panjang No 1

Kegiatan Sumber Daya Manusia a. Supervisi kelas b. KKG c. Diklat, seminar, workshop d. Studi lanjut

2

Kurikulum a. Penyempurnaan KK b. Penyusunan KTSP

3

Ketenagaan/Personalia Pengadaan Pegawai a. Guru kesenian b. Pustakawan c. Tenaga Satpam d. Guru Bahasa Arab e. Guru BP

4

Kesiswaan a. Layanan siswa b. Mengikuti lomba-lomba c. Layanan siswa berprestasi d. Layanan siswa yang lemah e. Pengujian bea siswa f. Pembinaan bakat/minat

5

Keuangan a. Penyusunan RAPBS b. Pengawasan c. Pelaporan d. Pertanggungjawaban

Waktu/Bulan

Penanggung Jawab 2012 2013 2014 2015 2016

No 6

Kegiatan Sarana dan Prasarana a. Perawatan alat-alat b. Pengadaan alat - Pembelian 2 unit komputer - Pembelian drum, organ c. Pengadaan mebeler - Almari etalase - Kursi tamu - Almari kabinet - Kursi/meja murid d. Pengadan meja pingpong e. Renovasi Musholla f. Perbaikan pintu/jendela g. Pengadaan alat peraga h. Pembuatan Green House

7

Hubungan Masyarakat a. Rapat Komite b. Rapat Wali Murid c. Peranan Alumni d. Kunjungan Siswa/Wali

Waktu/Bulan

Penanggung Jawab 2012 2013 2014 2015 2016

BAB V PENUTUP Penyusunan Rencana Strategis Sekolah Dasar Negeri 2 Curah Cottok Kecamatan Kapongan ini merupakan upaya maksimal dari kelompok dengan pertimbangan dari berbagai hal antara lain: unsur kekuatan, kelemahan, peluang dan tantangan yang diperkirakan akan muncul. Rencana strategi ini merupakan komitmen kami bersama antar anggota untuk digunakan sebagai bahan pertimbangan dan pedoman untuk pelaksanaan tugas kami di sekolah selama lima tahun (2012 s/d 2016). Penyusunan Rencana Strategi ini tentunya masih ada kekurangan dan kelemahan yang memerlukan perbaikan. Oleh karena itu, mohon kepada semua pihak untuk dapat memberikan kritik dan saran yang membangun demi penyempurnaan RENSTRA ini.

Curah Cottok, 16 September 2013 Tim Penyusun

IDENTITAS SEKOLAH Nama Sekolah

: SDN 2 Curah Cottok

NPSN

: 20523036

NSS

: 101052310020

Status

: Negeri

Akreditasi

: B ( 2012 )

Tahun berdiri

: 1976

Tahun pembuatan

: 1976

Kegiatan belajar

: Pagi

Luas bangunan

: ± 1470 m²

Jarak ke pusat kec.

: ± 8 km

Alamat

: Jln Dharma Husada

Desa

: Curah Cottok

Kecamatan

: Kapongan

Kabupaten

: Situbondo

Propinsi

: Jawa Timur

Kode Pos

: 68362

Email

: [email protected]

Website

: www.s2ckap.blogspot.com

Keadaan Guru/Personal No.

Personil

Laki-laki Perempuan Jumlah Keterangan

1

Kepala Sekolah

-

1

1

2

Guru Kelas

2

3

5

3

Guru Olahraga

1

-

1

4

Guru Agama

1

-

1

5

Guru Mulok

2

7

9

6

Penjaga Sekolah

1

-

1

7

Satpam

-

-

-

7

11

18

Jumlah Keadaan Siswa 1. Jumlah siswa kelas 1 s.d 6

: 60

2. Jumlah siswa laki-laki

: 38

3. Jumlah siswa perempuan

: 32

Related Documents


More Documents from "Ahmad Zainuri"