Revisi Rpp Kelompok Deskripsi Edit.docx

  • Uploaded by: Rizqii Kurniawan
  • 0
  • 0
  • April 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Revisi Rpp Kelompok Deskripsi Edit.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 3,570
  • Pages: 30
KELOMPOK Putri Dina Zahra

NIM 16201244001

Lola Etikasari

NIM 16201244010

Rahma Azkiya Utami

NIM 16201244012

Ana Fefiawati

NIM 16201244014

Khoirul Anam

NIM 15201241050

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) Sekolah

: SMP …

Mata Pelajaran

: Bahasa Indonesia

Kelas/Semester

: VII/1

Materi Pokok

: Teks Deskripsi

Alokasi Waktu

: 4 x Pertemuan ( 8 Jam Pelajaran )

A. Kompetensi Inti KI 1 dan 2 Kompetensi Sikap Spiritual, yaitu “Menghargai dan menghayati ajaranagamayang dianutnya”.Adapun rumusan Kompetensi Sikap Sosial, yaitu “Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (toleransi, gotong royong), santun,dan percaya diri dalam

berinteraksi

secara

efektif

dengan

lingkungansosial

dan

alamdalam

jangkauanpergaulan dan keberadaannya”. KI 3

KI 4

Memahami pengetahuan (faktual, konseptual,

dan

berdasarkan

Mencoba, mengolah, dan menyaji

prosedural) dalam

rasa

ingin

ranah

tahunya mengurai,

tentang ilmu pengetahuan, teknologi, membuat)

konkret

merangkai, dan

ranah

(menggunakan,

memodifikasi, abstrak

dan

(menulis,

seni, budaya terkait fenomena dan membaca, menghitung, menggambar, dan kejadian tampak mata

mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di sekolah dan sumber lain yang sama dalam sudut pandang/teori

B. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi Dasar 3.1

Mengidentifikasi

informasi

dalam

teks

deskripsi tentang objek (sekolah, tempat wisata, tempat bersejarah, dan atau suasana pentas seni daerah) yang dan dibaca

didengar

Indikator Pencapaian Kompetensi 3.1.1 Menemukan tujuan, ciri objek, dan ciri umum teks deskripsi yang didengar dan dibaca 3.1.2 Menyimpulkan tujuan, ciri objek, dan ciri umum teks deskripsi yang didengar dan dibaca 3.1.3 Menjelaskan tujuan, ciri objek, dan ciri umum teks deskripsi yang didengar dan dibaca.

4.1 Menjelaskan isi teks deskripsi

objek (tempat

wisata, tempat bersejarah, pentas seni daerah, kain tradisional, didengar

dll) dan

yang dibaca

secara lisan, tulis, dan visual

4.1.1 Mengidentifikasi informasi teks deskripsi objek yang didengar dan dibaca secara lisan, tulis, dan visual 4.1.2 Menemukan isi teks deskripsi objek yang didengar dan dibaca secara lisan, tulis, dan visual 4.1.3 Menyimpulkan isi teks deskripsi objek yang didengar dan dibaca secara lisan, tulis, dan visual 4.1.4 Menjelaskan isi teks deskripsi objek yang didengar dan dibaca secara lisan, tulis, dan visual

3.2

Menelaah

struktur 3.2.1 Menentukan struktur dan kebahasaan dari teks dan kebahasaan dari teks deskripsi tentang objek (sekolah, tempat wisata, tempat bersejarah, dan⁄atau suasana pentas seni daerah) yang deskripsi tentang objek didengar dan dibaca (sekolah, tempat wisata, 3.2.2 Menguraikan struktur dan kebahasaan dari teks tempat bersejarah, deskripsi tentang objek (sekolah, tempat wisata, tempat dan⁄atau suasana pentas bersejarah, dan⁄atau suasana pentas seni daerah) yang seni daerah) yang didengar dan dibaca didengar dan dibaca

4.2 Menyajikan data, gagasan, kesan dalam bentuk teks deskripsi tentang objek (sekolah, tempat wisata, tempat bersejarah, dan⁄atau suasana pentas seni daerah) secara tulis dan lisan dengan memperhatikan struktur, kebahasaan baik secara lisan maupun tulis

3.2.3 Menyimpulkan struktur dan kebahasaan dari teks deskripsi tentang objek (sekolah, tempat wisata, tempat bersejarah, dan⁄atau suasana pentas seni daerah) yang didengar dan dibaca 4.2.1 Menyusun data, gagasan, dan kesan tentang objek (sekolah, tempat wisata, tempat bersejarah, dan⁄atau suasana pentas seni daerah) secara tulis dengan memperhatikan struktur, kebahasaan baik secara lisan maupun tulis 4.2.2 Mengembangkan data, gagasan, kesan dalam bentuk teks deskripsi tentang objek (sekolah, tempat wisata, tempat bersejarah, dan⁄atau suasana pentas seni daerah) secara tulis dan lisan dengan memperhatikan struktur, kebahasaan baik secara lisan maupun tulis

4.2.3 Menampilkan data, gagasan, kesan dalam bentuk teks deskripsi tentang objek (sekolah, tempat wisata, tempat bersejarah, dan⁄atau suasana pentas seni daerah) secara tulis dan lisan dengan memperhatikan struktur, kebahasaan baik secara lisan maupun tulis

Nilai karakter: religius, cermat, aktif, responsif, kerja sama, dan tanggung jawab C. Tujuan Pembelajaran

Pertemuan 1 dan 2 Melalui kegiatan pembelajaran saintific learning, peserta didik mampu menemukan, menyimpulkan, dan menjelaskan tujuan, ciri penggambaran objek dan ciri umum dalam teks deskripsi yang didengar dan dibaca; mengidentifikasi, menemukan, menyimpulkan, dan menjelaskan isi teks deskripsi objek yang didengar dan dibaca secara lisan, tulis, dan visual dengan cermat, aktif, responsif, dan bertanggung jawab. Pertemuan 3 dan 4 Melalui kegiatan pembelajaran discovery learning, peserta didik mampu menentukan, menguraikan, dan menyimpulkan struktur dan kebahasaan dari teks deskripsi tentang objek (sekolah, tempat wisata, tempat bersejarah, dan⁄atau suasana pentas seni daerah) yang didengar dan dibaca; menyusun, mengembangkan, dan menyajikan teks deskripsi tentang objek (sekolah, tempat wisata, tempat bersejarah, dan⁄atau suasana pentas seni daerah) sesuai struktur dan kebahasaan yang didengar dan dibaca dengan cermat, aktif, responsif, dan bertanggung jawab. D. MATERI PEMBELAJARAN 1. Materi Pembelajaran Reguler a. Faktual b. Konseptual

: Contoh teks deskripsi :

-

Pengertian teks deskripsi

-

Tujuan teks deskripsi

-

Ciri objek teks deskripsi

-

Ciri isi teks deskripsi

-

Struktur teks deskripsi

-

Aspek kebahasaan teks deskripsi

c. Prosedural -

Menjelaskan informasi tentang isi teks deskripsi objek

-

Menyusun, mengembangkan, dan menyajikan teks deskripsi sesuai dengan struktur dan kebahasaan teks deskripsi

d. Metakognitif -

:

Penerapan informasi deskripsi dalam kehidupan

2. Materi Pembelajaran Remidial a. Informasi ciri teks deskripsi b. Struktur teks deskripsi c. Aspek kebahasaan teks deskripsi 3. Materi Pembelajaran Pengayaan a. Membandingkan informasi dari dua teks deskripsi b. Mengembangkan teks deskripsi E. METODE PEMBELAJARAN 1. Saintifik (KD 3.1 dan 4.1: Pertemuan 1 dan 2) 2. Discovery Learning (KD 3.2 dan 4.2: Pertemuan 3 dan 4) F. Media dan Alat Pembelajaran Media Pembelajaran: 1. Contoh teks deskripsi 2. MIMADE (Mind Map Deskripsi untuk menemukan informasi teks deskripsi) 3. Video Teks Deskripsi 4. PAPADE (Papan Deskripsi untuk menguraikan struktur dan kebahasaan teks deskripsi) 5. Koran 6. Salindia untuk menayangkan KD, Indikator, dan Tujuan Pembelajaran Alat Pembelajaran: 1. Spidol warna 2. Kertas 3. LCD Proyektor 4. Laptop G. Sumber Pembelajaran Kemdikbud. 2016. Bahasa Indonesia SMP/MTs Kelas VII Edisi Revisi 2016. Jakarta: Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan. Keraf, Gorys. 1981. Eksposisi dan Deskripsi.Jakarta: Nusa Indah.

H. Kegiatan Pembelajaran 1. Pertemuan Pertama (Saintifik) Tahap

Sintak

Kegiatan Pembelajaran

Waktu

Pembelajaran Pendahuluan

-

Level Kognitif

-

Peserta didik menjawab

10

salam pembuka, berdoa

menit

untuk memulai pembelajaran, pengecekan kehadiran oleh guru, dan mengondisikan diri untuk siap belajar. (religius) -

Guru dan siswa menyanyikan lagu Indonesia Raya. (kondisional)

-

Guru memberi motivasi belajar peserta didik secara kontekstual sesuai manfaat dan aplikasi materi ajar dalam kehidupan sehari-hari.

-

Guru mengajukan pertanyaan-pertanyaan yang berkaitan dengan materi yang akan dipelajari.

-

Guru menjelaskan tujuan pembelajaran atau kompetensi dasar yang akan dicapai.

-

Guru menyampaikan cakupan materi dan penjelasan uraian kegiatan.

-

Guru menyampaikan

lingkup penilaian, yaitu aspek pengetahuan dan teknik penilaian yang akan digunakan, yaitu penilaian proses. Inti

Mengamati

-

Siswa mengamati contoh

95

teks deskripsi untuk

menit

LOTS

mengetahui informasi yang terdapat di dalamnya. Menanya

-

Siswa menyusun kerangka

LOTS

pertanyaan berdasarkan pengamatan yang telah dilakukan. -

Siswa menanyakan

LOTS

pertanyaan tentang apa yang belum diketahui atau dipahami tentang teks deskripsi

Mengumpulkan

-

informasi

Siswa mengumpulkan

LOTS

data dari hasil pengamatan contoh teks deskripsi yang sudah diamati. -

Siswa menggunakan data

MOTS

dari hasil pengamatan untuk menjawab pertanyaan secara lisan atau tertulis. -

Siswa berkelompok (terdiri dari lima sampai enam orang) mengamati

MOTS

MIMADE (Mind Map Deskripsi) yang telah diberikan guru. -

Siswa mengumpulkan

MOTS

informasi secara berkelompok mengenai tujuan, ciri objek dan ciri umum teks deskripsi dengan bimbingan guru. Mengasosiasikan

-

Masing-masing kelompok

MOTS

berdiskusi untuk menemukan informasi tambahan tentang teks deskripsi -

Siswa menyimpulkan

HOTS

informasi tujuan, ciri objek, dan ciri umum, dari teks deskripsi. Mengomunikasikan

-

Siswa mempresentasikan

HOTS

hasil kerja diskusi kelompok di depan kelas. -

Siswa lainnya diberikan

HOTS

kesempatan untuk menyampaikan tanggapan. -

Siswa meminta penjelasan oleh guru apabila ada yang belum dipahami.

Penutup

-

-

Siswa dibersamai guru

15

memberikan kesimpulan

menit

mengenai ciri objek, tujuan, isi teks deskripsi.

-

Siswa dibersamai guru merefleksi manfaat proses pembelajaran dan tindak lanjutnya.

-

Guru memberikan penguatan pada pembelajaran yang telah dilakukan

-

Guru memberitahu kegiatan pembelajaran yang akan dikerjakan pada pertemuan berikutnya.

-

Siswa bersama guru menutup kegiatan pembelajaran dengan doa bersama dan salam. (religius)

2. Pertemua Kedua (Saintifik) Tahap

Sintak

Kegiatan Pembelajaran

Waktu

Pembelajaran Pendahuluan

-

Level Kognitif

-

Peserta didik menjawab

10

salam pembuka, berdoa

menit

untuk memulai pembelajaran, pengecekan kehadiran oleh guru, dan mengondisikan diri untuk siap belajar. (religius) -

Guru dan siswa menyanyikan lagu Indonesia Raya. (kondisional)

-

Guru memberi motivasi belajar peserta didik

secara kontekstual sesuai manfaat dan aplikasi materi ajar dalam kehidupan sehari-hari. -

Guru mengajukan pertanyaan-pertanyaan yang berkaitan dengan materi yang akan dipelajari.

-

Guru menjelaskan tujuan pembelajaran atau kompetensi dasar yang akan dicapai.

-

Guru menyampaikan cakupan materi dan penjelasan uraian kegiatan.

-

Guru menyampaikan lingkup penilaian, yaitu aspek pengetahuan dan teknik penilaian yang akan digunakan, yaitu penilaian proses.

Inti

Mengamati

-

Siswa mengamati,

95

memberikan tanggapan

menit

LOTS

terhadap, pernyataan dan penjelasan guru mengenai pembelajaran sebelumnya. -

Siswa menyimak video teks deskripsi untuk menemukan informasi berkaitan dengan deskripsi.

LOTS

Menanya

-

Siswa menyusun kerangka

LOTS

pertanyaan berdasarkan pengamatan video deskripsi yang telah dilakukan. -

Siswa menanyakan

LOTS

pertanyaan berdasarkan pengamatan video deskripsi yang telah dilakukan. Mengumpulkan

-

informasi

Siswa mengumpulkan

MOTS

data dari hasil pengamatan video deskripsi yang sudah diamati. -

Siswa menggunakan data

MOTS

dari hasil pengamatan untuk menjawab pertanyaan secara lisan atau tertulis. -

Siswa berkelompok

MOTS

(terdiri dari lima sampai enam orang) mengamati contoh teks deskripsi yang diberikan guru. -

Siswa mengumpulkan informasi secara berkelompok mengenai isi teks deskripsi dengan bimbingan guru.

MOTS

Mengasosiasikan

-

Masing-masing kelompok

HOTS

berdiskusi untuk menemukan informasi tambahan tentang isi teks deskripsi. -

Siswa memberikan

HOTS

penjelasan tentang isi teks deskripsi. Mengomunikasikan

-

Siswa mempresentasikan

HOTS

hasil kerja diskusi kelompok di depan kelas. -

Siswa lainnya diberikan kesempatan untuk menyampaikan tanggapan.

-

Siswa meminta penjelasan oleh guru apabila ada yang belum dipahami.

Penutup

-

-

Siswa dibersamai guru

15

memberikan kesimpulan

menit

mengenai isi teks deskripsi. -

Siswa dibersamai guru merefleksi manfaat proses pembelajaran dan tindak lanjutnya.

-

Guru memberikan penguatan pada pembelajaran yang telah dilakukan.

-

Guru memberitahukan kegiatan pembelajaran yang akan dikerjakan pada

pertemuan berikutnya. -

Siswa bersama guru menutup kegiatan pembelajaran dengan doa bersama dan salam. (religius)

3. Pertemuan Ketiga (Discovery Learning) Tahap

Sintak

Kegiatan Pembelajaran

Waktu

Pembelajaran Pendahuluan

-

Level Kognitif

-

Peserta didik menjawab

10

salam pembuka, berdoa

menit

untuk memulai pembelajaran, pengecekan kehadiran oleh guru, dan mengondisikan diri untuk siap belajar. (religius) -

Guru dan siswa menyanyikan lagu Indonesia Raya. (kondisional)

-

Guru memberi motivasi belajar peserta didik secara kontekstual sesuai manfaat dan aplikasi materi ajar dalam kehidupan sehari-hari.

-

Guru mengajukan pertanyaan-pertanyaan yang berkaitan dengan materi yang akan dipelajari.

-

Guru menjelaskan tujuan pembelajaran atau kompetensi dasar yang

akan dicapai. -

Guru menyampaikan cakupan materi dan penjelasan uraian kegiatan.

-

Guru menyampaikan lingkup penilaian, yaitu aspek pengetahuan dan teknik penilaian yang akan digunakan, yaitu penilaian proses.

Inti

Pemberian

-

Rangsangan

Siswa menyimak video

95

deskripsi yang disajikan

menit

LOTS

guru. -

Guru mengajukan

LOTS

pertanyaan-pertanyaan yang berkaitan langsung terhadap pemahaman materi deskripsi. -

Guru mengarahkan

LOTS

jawaban siswa terhadap pembelajaran yang akan dilakukan. -

Siswa membaca contoh

LOTS

teks deskripsi yang diberikan guru. Identifikasi Masalah

-

Siswa menentukan masalah yang relevan dengan contoh teks deskripsi yang diberikan, diantaranya diarahkan untuk menanyakan struktur dan aspek kebahasaan teks deskripsi.

MOTS

-

Berdasarkan identifikasi

MOTS

masalah tersebut, siswa merumuskan hipotesis dari masalah yang diidentifikasikan. Pengumpulan Data

-

Siswa berkelompok terdiri dari lima sampai enam orang.

-

Setiap kelompok mendapat PAPADE (Papan Deskripsi) dari guru.

-

Setiap kelompok

MOTS

menentukan aspek kebahasaan dari contoh teks deskripsi yang diberikan guru. -

Setiap kelompok

MOTS

menentukan struktur teks deskripsi dari contoh teks deskripsi yang diberikan guru. Pengolahan Data

-

Setiap kelompok mengolah informasi dari kegiatan sebelumnya untuk menentukan

HOTS

struktur dan aspek kebahasaan teks deskripsi. Pembuktian

-

Masing-masing kelompok berdiskusi untuk menemukan informasi tambahan tentang struktur dan aspek

HOTS

kebahasaan teks deskripsi. -

HOTS

Setiap kelompok memverifikasi konsep struktur dan aspek kebahasaan teks deskripsi.

Penarikan

-

Simpulan

Siswa memberikan penyimpulan tentang struktur dan aspek kebahasaan teks deskripsi.

-

Siswa mempresentasikan hasil kerja diskusi kelompok di depan kelas.

-

Siswa lainnya diberikan kesempatan untuk menyampaikan tanggapan.

-

Siswa meminta penjelasan oleh guru apabila ada yang belum dipahami.

Penutup

-

-

Siswa dibersamai guru

15

memberikan kesimpulan

menit

mengenai struktur dan aspek kebahasaan teks deskripsi. -

Siswa dibersamai guru merefleksi manfaat proses pembelajaran dan tindak lanjutnya.

-

Guru memberikan penguatan pada pembelajaran yang telah dilakukan.

-

Guru memberitahukan

kegiatan pembelajaran yang akan dikerjakan pada pertemuan berikutnya. -

Siswa bersama guru menutup kegiatan pembelajaran dengan doa bersama dan salam. (religius)

4. Pertemuan Keempat Tahap

Sintak

Kegiatan Pembelajaran

Waktu

Pembelajaran Pendahuluan

-

Level Kognitif

-

Peserta didik menjawab

10

salam pembuka, berdoa

menit

untuk memulai pembelajaran, pengecekan kehadiran oleh guru, dan mengondisikan diri untuk siap belajar. (religius) -

Guru dan siswa menyanyikan lagu Indonesia Raya. (kondisional)

-

Guru memberi motivasi belajar peserta didik secara kontekstual sesuai manfaat dan aplikasi materi ajar dalam kehidupan sehari-hari.

-

Guru mengajukan pertanyaan-pertanyaan yang berkaitan dengan materi yang akan dipelajari.

-

Guru menjelaskan tujuan pembelajaran atau kompetensi dasar yang akan dicapai.

-

Guru menyampaikan cakupan materi dan penjelasan uraian kegiatan.

-

Guru menyampaikan lingkup penilaian, yaitu aspek pengetahuan dan teknik penilaian yang akan digunakan, yaitu penilaian proses.

Inti

Pemberian

-

Rangsangan

Siswa menyimak paparan

95

guru tentang teks

menit

LOTS

deskripsi. -

Guru mengajukan

LOTS

pertanyaan-pertanyaan yang berkaitan langsung terhadap pemahaman materi deskripsi. -

Guru mengarahkan

LOTS

jawaban siswa terhadap pembelajaran yang akan dilakukan. -

Siswa membaca sekilas

LOTS

contoh-contoh teks deskripsi yang diberikan guru melalui media koran. Identifikasi Masalah

-

Siswa menentukan masalah yang relevan dengan contoh teks deskripsi yang diberikan,

LOTS

diantaranya diarahkan untuk menanyakan penyusunan teks deskripsi sesuai struktur dan aspek kebahasaannya. -

Berdasarkan identifikasi

LOTS

masalah tersebut, siswa merumuskan hipotesis dari masalah yang diidentifikasikan. Pengumpulan Data

-

Siswa berkelompok terdiri dari lima sampai enam orang.

-

Setiap kelompok mendapat contoh teks deskripsi melalui media koran dari guru.

-

Setiap kelompok

LOTS

menentukan aspek kebahasaan contoh teks deskripsi tersebut. -

Setiap kelompok

LOTS

menentukan struktur teks deskripsi tersebut. Pengolahan Data

-

Setiap kelompok

MOTS

mengolah informasi dari kegiatan sebelumnya untuk menentukan struktur dan aspek kebahasaan teks deskripsi. -

Setiap siswa melalui kelompoknya menyusun kerangka teks deskripsi.

MOTS

Pembuktian

-

Masing-masing anggota

HOTS

kelompok saling mengomentari dan memberikan informasi tambahan untuk pengembangan kerangka teks deskripsi sesuai struktur dan aspek kebahasaan. -

Setiap siswa dalam

HOTS

kelompok memverifikasi konsep struktur dan aspek kebahasaan teks deskripsi yang dikembangkannya. Penarikan

-

Simpulan

Siswa menyelesaikan

HOTS

kerangka teks deskripsi sesuai struktur dan aspek kebahasaan teks deskripsi. -

Siswa mempresentasikan hasil kerja diskusi kelompok di depan kelas.

-

Siswa lainnya diberikan kesempatan untuk menyampaikan tanggapan.

-

Siswa meminta penjelasan oleh guru apabila ada yang belum dipahami.

Penutup

-

-

Siswa dibersamai guru

15

memberikan kesimpulan

menit

mengenai struktur dan aspek kebahasaan teks deskripsi.

-

Siswa dibersamai guru merefleksi manfaat proses pembelajaran dan tindak lanjutnya.

-

Guru memberikan penguatan pada pembelajaran yang telah dilakukan.

-

Guru memberitahukan kegiatan pembelajaran yang akan dikerjakan pada pertemuan berikutnya.

-

Siswa bersama guru menutup kegiatan pembelajaran dengan doa bersama dan salam. (religius)

I.

Penilaian Proses dan Hasil Belajar

1. Penilaian dan Hasil Proses Belajar a. Sikap Spiritual No

Teknik

Bentuk

Contoh

Waktu

instrumen

butir

pelaksanaan

Keterangan

instrumen 1.

Observasi

Jurnal

Lihat

Saat

lampiran 1

pembelajaran berlangsung

b. Sikap Sosial No.

Tekhnik

Bentuk

Contoh

Waktu

instrumen

Butir

pelaksanaan

Instrumen 1.

Observasi

Jurnal

Lihat

Saat

lampiran 1

pembelajaran berlangsung

Keterangan

c. Pengetahuan No.

Teknik

Bentuk

Contoh

Waktu

Instrumen

butir

Pelaksanaan

Keterangan

Instrumen 1.

Tertulis

Uraian

Lihat

Saat proses

lampiran 1

pembelajaran

Bentuk

Contoh

Waktu

Instrumen

butir

pelaksanaan

d. Ketrampilan No.

Teknik

Keterangan

instrumen 1.

Praktik

Uji kinerja

Lihat

Saat

tertulis

lampiran 1

pembelajaran berlangsung

2. Pembelajaran Remidial a. Pembelajaran Remedial pada Kompetensi Dasar 3.1 dan 4.1 Peserta didik yang belum mencapai ketuntasan belajar mengerjakan tugas menentukan ciri objek, tujuan, dan isi teks deskripsi. b. Pembelajaran Remedial pada Kompetensi Dasar 3.2 dan 4.2 Peserta didik yang belum mencapai ketuntasan belajar mengerjakan tugas menentukan struktur dan aspek kebahasaan teks deskripsi. 3. Pembelajaran Pengayaan a. Pembelajaran Pengayaan pada Kompetensi Dasar 3.1 dan 4.1 Peserta didik yang sudah mencapai ketuntasan belajar, membandingkan semua unsur-unsur teks deskripsi secara berkelompok maupun mandiri. b. Pembelajaran Pengayaan pada Kompetensi Dasar 3.2 dan 4.2 Peserta didik yang sudah mencapai ketuntasan belajar, membandingkan, dan memetakan struktur dan kebahasaan teks deskripsi.

Lampiran 1: Penilaian 1. Penilaian Sikap Spiritual Jurnal Penilaian Sikap Spiritual Satuan Pendidikan

: SMP

Tahun Pelajaran

: 2018/2019

Kelas/Semester

: VII/

Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia

No.

Waktu

Nama

Kejadian/Perilaku ButirSikap

Positif/Negatif

TindakLanjut

1. 2. 3. 4. 5. dst 2. Penilaian Sikap Sosial Jurnal Penilaian Sikap Sosial Nama Satuan Pendidikan : SMA Tahun Pelajaran

: 2018/2019

Kelas/Semester

: X/Gasal

Mata Pelajaran NO

Waktu

: Bahasa Indonesia

Nama

Kejadian/perilaku

Butir Sikap

1 2 3 4 5 dst

Positif/Negatif

Tindak Lanjut

3. Penilaian Pengetahuan a. Kisi-kisi Penilaian Pengetahuan Tertulis Nama Satuan

: SMP N

Tahun Pelajaran

: 2018/2019

Kelas/Semester

: VII/Gasal

Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia Tujuan

: Mengukur kompetensi peserta didik dalam mengidentifiksi

informasi dalam teks deskipsi tentang objek (sekolah, tempat wisata, tempat sejarah, dan atau suasana pentas seni daerah) yang didengar dan dibaca. Kompetensi Dasar

Indikator Soal

3.1 Mengidentifiksi 3.1.1

Disajikan teks deskripsi

informasi

secara

teks tentang

dalam deskipsi objek

individu

, peserta didik

mampu

menemukan

Bentuk

Level

Soal

Kognisi

Uraian

MOTS

Tertulis

informasi berupa penggambaran tentang objek teks deskrisi

(sekolah,

tempat 3.1.2

Disajikan teks deskripsi , peserta didik

Uraian

wisata,

tempat

Secara

Tertulis

individu

mampu

merangkum

sejarah, dan atau

informasi dalam teks deskripsi

suasana pentas seni 3.1.3

Disajikan teks deskripsi , peserta didik

Uraian

daerah)

yang

Secara individu mampu menyimpulkan

Tertulis

didengar

dan

informasi yang terdapat di dalam teks

dibaca.

deskripsi

MOTS

MOTS

b. Pedoman Penilaian Pengetahuan Tertulis Aspek Menemukan

1

Bobot

Skor

1-5

5

Kriteria Penilaian Peserta

didik

dapat

informasi

penggambaran

berupa

ketepatan 81 – 100%.

penggambaran tentang

4

objek

teks deskrisi

Peserta

tentang

didik

menemukan objek

menemukan

teks

informasi

berupa

deskrisi

dengan

informasi

berupa

penggambaran tentang objek teks deskrisi

dengan

ketepatan 61 – 80%. 3

Peserta didik menemukan informasi berupa penggambaran tentang objek teks deskrisi dengan ketepatan 41 – 60%.

2

Peserta didik menemukan informasi berupa penggambaran tentang objek teks deskrisi dengan ketepatan 21 – 40%.

1

Peserta didik menemukan informasi berupa penggambaran tentang objek teks deskrisi dengan ketepatan 1 – 20%.

Mampu

2

1-5

5

merangkum

deskripsi 81 – 100%.

informasi dalam

Peserta didik mampu merangkum informasi dalam teks

4

teks

Peserta didik dapat menyimpulkan prinsip penggunaan kata/ kalimat/ paragraf pada teks prosedur dengan

deskripsi

ketepatan 61 – 80%. 3

Peserta didik mampu merangkum informasi dalam teks deskripsi 41 – 60%.

2

Peserta didik mampu merangkum informasi dalam teks deskripsi 21 – 40%.

1

Peserta didik mampu merangkum informasi dalam teks deskripsi 1 – 20%.

Menyimpulkan informasi yang

3

1-5

5

Peserta didik menyimpulkan informasi yang terdapat di dalam teks deskripsi 81 – 100%.

terdapat dalam

di

4

teks

Peserta didik menyimpulkan informasi yang terdapat di dalam teks deskripsi 61 – 80%.

deskripsi 3

Peserta didik menyimpulkan informasi yang terdapat di dalam teks deskripsi 41 – 60%.

2

Peserta didik menyimpulkan informasi yang terdapat di dalam teks deskripsi 21 – 40%.

1

Peserta didik menyimpulkan informasi yang terdapat di dalam teks deskripsi 1 – 20%.

Skor Maksimal

15

4. Penilaian Keterampilan a. Penilaian Kisi-kisi Ketrampilan Nama Satuan Pendidikan: SMP Tahun pelajaran: Kelas/Semester: Mata Pelajaran: Bahasa Indonesia Tujuan: Mengukur kompetensi peserta didik dalam menyajikan data, gagasan, kesan, dalam teks deskripsi dengan memperhatikan isi dan nilai-nilai. Kompetensi Dasar

Indikator Soal

Bentuk Soal

Level Kognisi

4.2 Menyajikan data,

4.2.1 Disajikan teks deskripsi

Kerja tertulis

gagasan, kesan dalam

tentang objek sekolah, tempat

dan lisan

bentuk teks deskripsi

wisata, tempat bersejarah atau

tentang objek

pentas seni daerah. Siswa

(sekolah, tempat

diharapkan mampu menyusun

wisata, tempat

data, gagasan serta kesan

bersejarah, dan atau

dengan memperhatikan isi dan

suasana pentas seni

struktur kebahasaan secara

daerah) secara tulis

lisan dan tertulis.

dan lisan dengan

1. MOT S 2. HOT S 3. HOT S

memperhatikan

4.2.2 Disajikan teks deskripsi

struktur kebahasaan

tentang objek sekolah, tempat

baik secara lisan

wisata, tempat bersejarah atau

maupun tulis

pentas seni daerah. Siswa diharapkan mampu mengembangkan data, gagasan serta kesan dengan memperhatikan isi dan struktur kebahasaan secara lisan dan tertulis 4.2.3 Disajikan teks deskripsi tentang objek sekolah, tempat wisata, tempat bersejarah atau pentas seni daerah. Siswa diharapkan mampu menampilkan data, gagasan serta kesan dengan memperhatikan isi dan struktur kebahasaan secara lisan dan tertulis

b. Pedoman Penilaian Keterampilan No

Aspek

Skor

Bentuk Soal

Kriteria penilaian

1

Kesesuian penyusunan

1-3

Tertulis

(3) Data,

(menyusun

data, gagasan dan kesan

gagasan, kesan

)

dalam teks deskripsi

yang ditulis sesuai dengan cuplikan teks deskripsi (2) Data, gagasan, kesan yang ditulis

kurang sesuai (ada kesalahan) dengan cuplikan teks deskripsi (1) Data, gagasan, kesan yang dituis tidak sesuai dengan cuplikan teks deskripsi Kesesuian dan

1-3

Lisan

(3) Data,

(menyusun

keruntutan penyusunan

gagasan, kesan

)

data, gagasan, kesan

disampaikan

yang disampaikan

dengan tepat

dalam teks deskripsi

dan runtut sesuai dengan cuplikan teks deskripsi (2) Data, gagasan, kesan disampaikan dengan kurang tepat akan tetapi runtut dan sesuai dengan cuplikan teks deskriptif (1) data, gagasan, kesan disampaikan dengan tidak tepat dan tidak runtut serta tidak sesuai dengan cuplikan

teks deskripsi 2

Kesesuaian

1-3

Tertulis

(3)

(mengemb

pengembangan data,

pengembangan

angkan)

gagasan, kesan dalam

data, gagasan,

teks deskripsi

kesan sesuai dengan cuplikan teks deskripsi (2) pengembangan data, gagasan kesan kurang sesuai denagn teks deskripsi (1) pengembangan data tidak sesuai dengan teks deskripsi

(mengemb

Kesesuian dan kejelasan

1-3

Lisan

(3) data, gagasa,

angkan)

penyebutan data,

kesan yang

gagasan, kesan dalam

disebutkan

teks deskripsi

benar dan jelas sesuai dengan cuplikan teks deskripsi (2) data, gagasan, kesan kurang benar dan disebutkan dengan jelas sesuai dengan cuplikan teks deskripsi (1) data, gagasan, kesan

yang disebutkan tidak benar dan tidak jelas 3

Kesesuaian

1-3

Lisan

(3) data,

(menampil

penyimpulan data,

gagasan, kesan

kan)

gagasan, kesan dalam

yang

teks deskripsi

ditunjukkan sesuai dengan cuplikan teks deskripsi (2) data, gagasan, kesan yang ditunjukkan kurang sesuai dengan cuplikan teks deskripsi (1) data, gagasan,kesan tidak sesuai dengan teks deskripsi

𝑱𝒖𝒎𝒍𝒂𝒉 𝒔𝒌𝒐𝒓

Nilai akhir: = 𝑺𝒌𝒐𝒓 𝒎𝒂𝒌𝒔𝒊𝒎𝒂𝒍 𝒙 𝟏𝟎𝟎

Related Documents

Deskripsi
May 2020 29
Rpp Revisi 2 Roy.docx
April 2020 11
Rpp Ct Revisi
October 2019 8
Rpp Revisi Benar.docx
July 2020 13

More Documents from "Mustika Sarii"