Rangkuman Fisika Kelas 7 Semester1.doc

  • Uploaded by: Befalia Aisarahmadani
  • 0
  • 0
  • June 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Rangkuman Fisika Kelas 7 Semester1.doc as PDF for free.

More details

  • Words: 445
  • Pages: 2
FISIKA SMP kelas 7- Semester 1 BAB 2 – Zat dan Wujudnya Massa jenis adalah perbandingan antara massa dgn volume suatu zat. Massa jenis tiap zat berbeda-beda dan bernilai tetap. Zat-zat yang sejenis, massa jenisnya sama. Massa jenis = massa Volume

atau

ρ=m V

atau

M = massa, satuan kg V = volume, satuan m³ ρ = massa jenis, satuan kg/m³ Zat

Massa jenis Massa jenis (kg/m³) (g/cm³) Air 1.000 1,00 Alkohol 800 0,8 Alumunium 2.700 2,70 Baja 7.800 7,80 Bensin 800 0,8 Besi 7.860 7,86 Emas 19.300 19,30 Es 920 0,92 Helium 0,18 0,00018 Gabus 220 0,22 Kayu 700 0,7 Kuningan 8.400 0,84 Platina 21.450 21,45 Raksa 13.600 13,60 Seng 7.150 7,15 Udara 1,3 0,0013 Partikel = bagian terkecil dari suatu zat yang meyusun zat tersebut. Gaya tarik antar-partikel, dibagi menjadi 2: a. Kohesi = gaya tarik antara 2 partikel atau 2 permukaan sejenis yang bersentuhan Gaya ini menyebabkan psrtikel sejenis bersatu dan membentuk suatu benda. Contoh : air yang tidak menyerap karena permukaannya yang tidak dapat menyerap akhirnya menjadi titik-titik air yang pisah-pisah b. Adhesi = gaya tarik antara 2 partikel atau dua permukaan yang berbeda jenis. Gaya ini menyebabkan 2 benda yang berbeda jenis dapat menempel atau bergabung Contoh : goresan pensil di kertas, tinta di kertas, kapur di papan tulis.

Kapilaritas adalah peristiwa naiknya zat cair pada pipa kapiler. Contoh : Meniskus = bentuk permukaan zat cair yang ada dalam sebuah bejana. Meniskus ada 2 : Cekung dan Cembung

BAB 3 – Gerak Lurus - Posisi atau kedudukan adalah letak suatu benda diukur secara garis lurus dari benda lain yang dianggap titik acuan. - Perpindahan adalah panjang antara tempat awal sampai di tempat yang dituju. - Jarak adalah panjang jalan yang ia lalui menuju ke tempat yang dituju. - Kelajuan atau laju adalah perbandingan antara jarak dengan waktu tempuh Laju = jarak atau v = s Waktu yang ditempuh t v = kelajuan (m/s) s = jarak (m) t = waktu (s) - Kelajuan diukur dengan spidometer. - Kecepatan adalah perbandingan perpindahan dengan waktu tempuh dengan arah. Kecepatan = perpindahan atau v = s Waktu yang ditempuh t v = kelajuan (m/s) s = jarak (m) t = waktu (s) - GLB atau Gerak Lurus Beraturan adalah gerak benda dalam sebuah lintasan lurus dengan kecepatan tetap. - Percepatan adalah perubahan kecepatan saat bertambah/berkurang kecepatan secara teratur. Percepatan = perubahan kecepatan atau a = Δv = v2-v1 Selang waktu Δt Δt a = percepatan (m/s²) Δv = perubahan kecepatan (m/s) Δt = selang waktu (s) - Pada benda yang mengalami perlambatan, maka hasilnya akan bernilai negative. - GLBB atau Gerak lurus Berubah Beraturan adalah gerak benda pada lintasan lurus dengan percepatan tetap.

Related Documents


More Documents from "Nova Meilina"