Prosa Naratif Drama Indonesia

  • Uploaded by: M. Ihsan, S. Pd.
  • 0
  • 0
  • June 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Prosa Naratif Drama Indonesia as PDF for free.

More details

  • Words: 356
  • Pages: 11
SELAMAT DATANG ADIK-ADIK TERCINTA KOMUNITAS PENGAGUM SASTRA

Apa kabar adik-adik manis hari ini kita akan belajar prosa naratif Simak baikbaik yah…!!! Oleh: M. Ihsan, S. Pd.

Standar Kompetensi  

Berbicara: Membahas prosa naratif dan drama Indonesia warna lokal 

Oleh: M. Ihsan, S. Pd.

Kompetensi Dasar 

Menjelaskan tema, plot, tokoh, dan perwatakan ragam sastra prosa naratif Indonesia dan terjemahan dalam diskusi kelompok

Tujuan Pembelajaran Siswa dapat:  Menentukan tema, plot,tokoh, dan perwatakan dalam prosa naratif drama Indonesia  Menentukan tema, plot, tokoh, dan perwatakan dalam prosa naratif drama terjemahan  Membandingkan unsur-unsur intrinsik prosa naratif drama Indonesia dengan prosa naratif drama terjemahan



Pengertian 

Prosa adalah suatu jenis tulisan yang dibedakan dengan puisi karena variasi ritme (rhythm) / kumpulan kata-kata yang dimilikinya lebih besar, serta bahasanya yang lebih sesuai dengan arti leksikalnya. Kata prosa berasal dari bahasa Latin "prosa" yang artinya "terus terang". Jenis tulisan prosa biasanya digunakan untuk mendeskripsikan suatu fakta atau ide. Karenanya, prosa dapat digunakan untuk surat kabar, majalah, novel, ensiklopedia, surat, serta berbagai jenis media lainnya

Pembagian Prosa  Prosa

juga dibagi dalam dua bagian,yaitu prosa lama dan prosa baru,prosa lama adalah prosa bahasa indonesia yang belum terpengaruhi budaya barat,dan prosa baru ialah prosa yang dikarang bebas tanpa aturan apa pun.  Prosa biasanya dibagi menjadi empat jenis: prosa naratif, prosa deskriptif, prosa eksposisi, dan prosa argumentatif. 

Pengertian prosa naratif 

prosa naratif adalah suatu jenis tulisan yang menceritakan sesuatu kejadian dengan tujuan untuk mendidik, memberitahu, menyampaikan refleksi tentang pengalaman pengarangnya, dan yang tak kurang pentingnya ialah untuk mengembangkan imajinasi pembaca / pendengar.Teks naratif umumnya bersifat imajiner, tetapi ada juga teks naratif yang bersifat faktual, yaitu menceritaka kejadian yang sesungguhnya.

Unsur-unsur intrinsik drama  Tema  Alur

(plot)  Penokohan  amanat

1. Tema adalah gagasan, ide,

dasar cerita 2. alur adalah tahapan cerita yang bersambungan meliputi pemaparan, pertikaian, klimaks, dan peleraian. 3. Tokoh adalah pemain yang berperan dalam cerita 4. Amanat adalah pesan atau sisipan yang disampaikan pengarang melalui tokoh dan konplik dalam suatu cerita

Tagihan 

Secara berkelompok tentukanlah tema, alur (plot), tokoh dan perwatakan pada buku teks yang disiapkan

Selamat Belajar Semoga Sukses Menyertai Langkahmu

Related Documents

Drama
April 2020 41
Drama
June 2020 27
Drama
November 2019 49
Drama
October 2019 47

More Documents from ""