Praktikum 2 Uji Normalitas Sri Yani.docx

  • Uploaded by: Sri Yani
  • 0
  • 0
  • December 2019
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Praktikum 2 Uji Normalitas Sri Yani.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 424
  • Pages: 6
PRAKTIKUM II UJI NORMALITAS

Diajukan untuk memenuhi salah satu mata kuliah Program Komputer

Disusun Oleh: Sri Yani 4003160013

PROGRAM STUDI DIPLOMA TIGA KEPERAWATAN SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN DHARMA HUSADA BANDUNG 2018

PRAKTIKUM 2 UJI NORMALITAS A. Tujuan Untuk mengetahui distribusi data, apakah berbentuk distribusi normal atau tidak. B. Masalah Penelitian 1. Apakah data kecemasan pasien diabetes melitus berdistribusi normal 2. Apakah data motivasi pasien untuk memodifikasi lingkungan berdistribusi normal 3. Apakah data kedisiplinan perawat berdistribusi normal

C. Kasus Berikut disajikan data Kecemasan pasien Diabetes Melitus, Motivasi pasien untuk memodifikasi lingkungan, dan Kedisiplinan perawat. Kecemasan Pasien Diabetes Melitus 35 45 66 70 26 25 64 36 47 89 68 75 40 39 56 83 52 48 90 69 38 42 36 76 55

Motivasi Pasien Untuk Memodifikasi Lingkungan 25 78 94 76 65 43 28 86 44 39 40 73 49 77 56 53 61 29 49 63 41 96 78 35 62

Kedisiplinan Perawat 40 44 96 45 68 93 74 39 80 65 70 84 69 55 79 58 65 77 85 88 67 82 69 88 60

64 77 87 93 49

60 79 33 59 36

67 82 78 84 75

D. Prosedur Analisis 1. Jalankan program SPSS 2. Buka variabel view, masukan variabel kecemasan, motivasi, kedisiplinan, dan gender

3. Buka data view, masukan data sebagai berikut

4. Klik data Analyze, descriptive statistics, kemudian explore, kemudian klik

5. Pada kotak dialog explore, pindahkan ke kotak variabel motivasi, kedisiplinan, dan kecemasan, lalu gender ke kotak factor list, selanjutnya klik both yang ada dibawah, kemudian klik plot dan centang normality plot with test lalu klik continue dan klik ok

6. Lihat hasilnya

7. Pembacaan Hasil Analisis Berdasarkan hasil analisis data tersebut, diperoleh Tabel One-Sample Kolmogorov-Smirnov Test menunjukan hasil analisis uji normalitas terhadap ketiga variabel tersebut. Hipotesis Penelitian: Ho

: Sampel berdistribusi normal.

H1

: Sampel berdistribusi tidak normal.

Ketentuan: Jika Asymp. Sig (2-tailed) ≥ ɑ, maka Ho diterima. Jika Asymp. Sig (2-tailed) < ɑ, maka Ho ditolak. Berdasarkan hasil analisis diatas diperoleh : a. Kecemasan pasien laki-laki dengan Asymp. Sig (2-tailed= 0,200) ≥ ɑ (0,025) sehingga berdistributor normal. b. Kecemasan pasien perempuan dengan Asymp. Sig (2-tailed= 0,200) ≥ ɑ (0,025) sehingga berdistributor normal. c. Motivasi pasien laki-laki dengan Asymp. Sig (2-tailed= 0,200) ≥ ɑ (0,025) sehingga berdistributor normal. d. Motivasi pasien perempuan dengan Asymp. Sig (2-tailed= 0,200) ≥ ɑ (0,025) sehingga berdistributor normal. e. Kedisiplinan perawat laki-laki dengan Asymp. Sig (2-tailed= 0,200) ≥ ɑ (0,025) sehingga berdistributor normal.

f. Kedisiplinan perawat perempuan dengan Asymp. Sig (2-tailed= 0,200) ≥ ɑ (0,025) sehingga berdistributor normal.

Related Documents


More Documents from "Lambang Sinar Anragani"