Pkn Baru.docx

  • Uploaded by: Ika Ardiyanti
  • 0
  • 0
  • June 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Pkn Baru.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 994
  • Pages: 10
PANCASILA YANG BERSIFAT UNIVERSAL makalah

Disusun Sebagai Tugas Mata Kuliah Pendidikan Pancasila Dosen Pembimbing Drs. Kasino, S. Sos, M. Si

Disusun oleh kelompok

1. 2. 3. 4. 5.

Risa Laili Nurrohma Riska Yuliyanti Vany Mila Anggraeni Septi Ayu Sagita Ika Ardiyanti

241218019 241218112 241218012 241218024 241218103

FAKULTAS EKONOMI UNVERSITAS MAARIF HASYIM LATIF SIDOARJO 2018

KATA PENGANTAR

Assalamualaikum wr. Wb.

Rasa syukur yang dalam kami sampaikan ke hadirat Allah swt. yang Maha Pemurah, karena berkat kemurahan-Nya makalah ini dapat kami selesaikan sesuai yang diharapkan. Doa serta salam kami curahkan kepada junjungan kita nabi besar Muhammad SAW yang telah menuntun kita dari jalan kegelapan menuju jalan kebenaran yaitu addinul islam. Dalam pembuatan tugas makalah ini yang berjudul Pancasila Yang Bersifat Universal tidak akan berjalan dengan lancar tanpa adanya bantuan dari teman. Demikian yang dapat penulis sampaikan. Semoga dapat memberikan manfaat bagi semua orang yang membaca makalah ini. Oleh karena itu penulis sangat mengharapkan saran dan kritik yang membangu dari pembaca makalah ini.

Sidoarjo, 14 Oktober 2018

Kelompok

i

DAFTAR ISI

KATA PENGANTAR DAFTAR ISI BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 latar belakang 1.2 rumusan masalah 1.3 tujuan BAB 2 PEMBAHASAN 2.1 2.2 2.3 BAB 3 KESIMPULAN BAB 4 SARAN DAFTAR PUSTAKA

ii

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar belakang Indonesia merupakan suatu negara besar yang berada di benua asia. Negara Indonesia juga merupakan negara kesatuan dengan republik sebagai bentuk pemerintahannya danjuga menggunakan paham ideologi pancasila, demokratis, agamis, budaya, dan kemanusiaan, yang terefleksi dalam sila – sila pancasila. https://id.m.wikipedia.org/wiki/indonesia Di dalam pemerintahan Indonesia terbagi dalam beberapa komponen yang mendukung berjalannya suatu peraturan atau penetapan suatu norma dan aturan yang berlaku dalam kehidupan bermasyarakat saat ini. Pancasila merupakan suatu ideologi dasar bagi negara Indonesia atau pedoman dan rumusan bagi kehidupan berbangsa Indonesia. https://www.maxmanroe.com/vid/umum/pengertian-pancasila.html Pancasila mempunyai hubungan erat dengan sejarah perjuangan dan berdirinya bangsa Indonesia saat dulu hingga kini. Tak terkecuali para pahlawan yang dulu memperjuangkan pancasila dan hak-hak warga negara Indonesia dari para penjajah yang menjajah bumi pertiwi ini. Dalam hal ini pancasila menjadikan suatu hal yang sangat penting bagi kehidupan berbangsa dan bernegara. Tetapi hingga saat ini masih banyak yang tak mengetahui arti penting pancasila bagi kehidupan dan juga peran penting dalam membangun negeri ini.

1.2 Rumusan masalah 1. Apakah pancasila berhubungan erat dengan sejarah terbentuknya negara Indonesia ? 2. Apa yang dimaksud dengan pancasila bersifat universal ? 3. Apakah kita bisa mengimplementasikan nilai – nilai pancasila ke dalam kehidupan sehari – hari ? 1.3 Tujuan 1. Menjelaskan tentang hubungan pancasila dengan sejarah terbentuknya negara Indonesia 2. Memberitahukan informasi tentang pancasila bersifat universal 3. Menjelaskan tentang cara implementasi nilai – nilai pancasila ke dalam kehidupan sehari - sehari

BAB 2 PEMBAHASAN Dasar Negara Pancasila menjadi panutan setiap orang dalam bersikap dan bernegara bangsa Indonesia. Pancasila sebagai penguat bangsa Indonesia.Sesuai fakta sejarah, Pancasila tidak terlahir dengan seketika pada tahun 1945, tetapi membutuhkan proses penemuan yang lama, dengan dilandasi oleh perjuangan bangsa dan berasal dari gagasan dan kepribadian bangsa Indonesia sendiri. (http://sistempemerintahanindonesia.blogspot.com/2013/07/pancasila-sejarah-dasarnegara-pengertian-makna-lambang-nilai-ideologi.html). Proses konseptualisasi yang panjang ini ditandai dengan berdirinya organisasi pergerakan kebangkitan nasional, partai politik, dan sumpah pemuda.

Gambar 1.1 lambang pancasila https://www.zonareferensi.com/lambang-pancasila-dan-artinya/

Pancasila merupakan dasar dan ideologi bangsa dan negara Indonesia. Sebelum ditetapkan sebagai dasar dan ideologi negara, pada dasarnya Pancasila telah lama hidup dan berkembang dalam kehidupan sehari-hari. Oleh karena itu, tak heran jika Pancasila juga disebut sebagai jati diri dan identitas setiap bangsa Indonesia. Pada dasarnya hakikat pancasila bersifat universal, yaitu hakikat sila-sila Pancasila yang merupakan inti sari Pancasila sehingga merupakan pangkal tolak dalam pelaksanaan dalam bidang kenegaraan dan tertib hukum Indonesia serta dalam realisasi praksis dalam berbagai bidang kehidupan konkrit. (https://brainly.co.id/tugas/2425438). Nilai-nilai Pancasila itu sendiri dikatakan bersifat universal karena nilai-nilai Pancasila merupakan nilai-nilai kehidupan seluruh manusia, termasuk moral, etika, religius, dan berbagai nilai lainnya. Nilai-nilai luhur ini tidak hanya terdapat dan diterapkan oleh bangsa Indonesia, tetapi juga pada dasarnya semua manusia di muka bumi. (https://brainly.co.id/tugas/1064426). Hakikat Pancasila Umum Universal Nilai-nilai sosial: berasal mula dari pelbagai bentuk perserikatan manusia. Hakikat Pancasila Umum Universal Nilai-nilai watak: keseluruhan dari keutuhan kepribadian dan sosial yang diinginkan Nilai-nilai estetis: nilai-nilai keindahan dalam alam dan karya seni. Nilai-nilai intelektual: nilai-nilai pengetahuan dan pengajaran kebenaran. Hakikat Pancasila Umum Universal Nilai-nilai keagamaan Notonagoro membagi nilai menjadi tiga macam,, yaitu: Nilai material, yaitu sesuatu yang berguna bagi manusia. Nilai vital, yaitu sesuatu yang berguna bagi manusia untuk dapat melaksanakana kegiatan atau aktivitas. Nilai kerokhanian, yaitu segala sesuatu yang berguna bagi rohani yang dapat dibedakan menjadi empat macam: Nilai kebenaran, yang bersumber pada akal (ratio, budi, cipta) manusia. Nilai keindahan, atau nilai estetis, yang bersumber pada unsur perasaan (aesthetis, rasa) manusia. Nilai kebaikan, atau nilai moral, yang bersumber pada unsur kehendak (will, karsa) manusia.

Nilai religius, yang merupakan nilai kerokhanian tertinggi dan mutlak. Nilai religius ini bersumber kepada kepercayaan atau keyakinan manusia.

Dalam filsafat Pancasila, disebutkan ada tiga tingkatan nilai, yaitu nilai dasar, nilai instrumental, dan nilai praktis. Hakikat Pancasila Umum Universal Nilai dasar, adalah asas-asas yang kita terima sebagai dalil yang bersifat mutlak, sebagai sesuatu yang benar atau tidak perlu dipertanyakan lagi. Nilainilai dasar dari Pancasila adalah nilai ketuhanan, nilai kemanusiaan, nilai persatuan, nilai kerakyatan, dan nilai keadilan. Hakikat Pancasila Umum Universal Nilai instrumental, adalah nilai yang berbentuk norma sosial dan norma hukum yang selanjutnya akan terkristalisasi dalam peraturan dan mekanisme lembaga-lembaga negara. Hakikat Pancasila Umum Universal Nilai praksis, adalah nilai yang sesungguhnya kita laksanakan dalam kenyataan. Nilai ini merupakan batu ujian apakah nilai dasar dan nilai instrumental itu benar-benar hidup dalam masyarakat. Nila-nilai dalam Pancasila termasuk nilai etik atau nilai moral merupakan nilai dasar yang mendasari nilai intrumental dan selanjutnya mendasari semua aktivitas kehidupan masyarakat, berbansa, dan bernegara.

Hakikat Pancasila Umum Universal Secara aksiologis, bangsa Indonesia merupakan pendukung nilai-nilai Pancasila (subscriber of value Pancasila), yaitu bangsa yang berketuhanan, yang berkemanusiaan, yang berpersatuan, yang berkerakyatan dan berkeadilan sosial. Hakikat Pancasila Umum Universal Pengakuan, penerimaan dan pernghargaan atas nilai-nilai Pancasila itu nampak dalam sikap, tingkah laku, dan perbuatan bangsa Indonesia sehingga mencerminkan sifat khas sebagai Manusia Indonesia.

Gambar 1.2 peta indonesia

https://www.google.com/search?q=gambar+negara+indonesia&safe=strict&prmd=inmv &source=lnms&tbm=isch&sa=X&ved=2ahUKEwjm6v7Vi4PfAhUFTY8KHSRUCaYQ_AUoA XoECAwQAQ&biw=360&bih=554#imgrc=hPyab4AUVTTKsM

2 BAB 3 KESIMPULAN

3 BAB 4 SARAN

4 DAFTAR PUSTAKA

https://id.m.wikipedia.org/wiki/indonesia https://www.maxmanroe.com/vid/umum/pengertian-pancasila.html

Related Documents

Pkn
May 2020 44
Pkn
October 2019 53
Pkn
April 2020 55
Pkn
July 2020 31
Pkn
October 2019 49
Pkn
June 2020 41

More Documents from ""