Pertemuan #3-tantangan Dan Permasalahan Pemasaran.pptx

  • Uploaded by: Hadi Wahyono
  • 0
  • 0
  • December 2019
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Pertemuan #3-tantangan Dan Permasalahan Pemasaran.pptx as PDF for free.

More details

  • Words: 733
  • Pages: 23
Tantangan dan Permasalahan PEMASARAN Oleh Hadi Wahyono

Tantangan Pemasaran • • • • •

Pertumbuhan Pemasaran Nirlaba Boom Teknologi Informasi  Internet Globaliasi yang Cepat Perubahan Ekonomi Dunia Imbauan untuk Lebih Beretika dan Memiliki Tanggung Jawab Sosial • Wawasan Pemasaran Baru

TANTANGAN GLOBALISASI

Faktor Globalisasi Menurut Yip (1995) ada empat faktor utama terjadinya globalisasi yaitu : 1. Faktor pelanggan (customer drivers) 2. Faktor biaya (cost drivers) 3. Faktor negara (country drivers) 4. Faktor persaingan (competitive drivers) 5. Faktor-faktor lain.

Tantangan Pelanggan • Kesamaan kebutuhan, contoh smartphones. • Pelanggan global, contoh produk Jepang (Nippon Denso), produk Jerman (Bosch), produk Amerika (Delco). • Saluran distribusi global, misal Federal Express, Ceva Logistik, TnT, DHL, Alibaba. • Transferable marketing, misal kemasan iklan nama merek sama di setiap negara, Ex, Marlboro. • Leading markets, mengandung unsur teknologi, persaingan intensif, tuntutan konsumen.

Faktor Biaya • Skala ekonomis, berupa pengurangan biaya per unit bisa diperoleh melalui upaya memasok lebih dari satu pasar luar negeri. • Lingkup ekonomis, didapatkan dengan cara menyebar aktivitas di berbagai lini produk/unit usaha. • Sourcing advantages, memanfaatkan pasokan dari negara yang biaya tidak murah, menerapkan sistem logistik dan distribusi yang canggih dll

Faktor Negara • Pengurangan hambatan tarif (Afta & Nafta). • Pengurangan hambatan non tarif (pasar terbuka). • Pembentukan blok perdagangan (pasar tunggal Eropa). • Berkurangnya peranan pemerintah sebagai produsen dan pelanggan.

Faktor Persaingan • Peningkatan level perdagangan dunia secara terus menerus. • Semakin banyak negara yang menjadi key competitive battlegrounds. • Munculnya pesaing baru dalam pasar global.

Faktor Lain • Communication technology advancement, revolusi dalam teknologi informasi dan komunikasi ex. Note book, smartphones, modem, tablet. • Capital menyangkut globalisasi pasar-pasar finansial contoh listing mata uang. • Chain (network) penyempurnaan bisnis travel ex hotel dan agen perjalanan.

TANTANGAN BISNIS ONLINE E-COMMERCE

Pengertian E-Commerce Electronic Commerce (E-Commerce) secara umum merupakan kegiatan bisnis (perniagaan/perdagangan) atau jasa yang berhubungan erat dengan konsumen (Consumers), Manufaktur, Internet Service Provider (ISP) dan Pedagang Perantara (Intermediateries) dengan menggunakan media elektronik, khususnya dengan menggunakan internet.

Elemen E-Commerce • Automation Otomasi bisnis proses sebagai pengganti proses manual (konsep “enterprise resource planning”) • Streamlining / Integration Proses yang terintegrasi untuk mencapai hasil yang efisien dan efektif (konsep “just in time”). • Publishing Kemudahan berkomunikasi dan berpromosi untuk produk dan jasa yang diperdagangkan (konsep “electronic cataloging”)

Konsep E-Commerce • Interaction Pertukaran informasi/data antar pelaku bisnis dengan meminimalisasikan human error (konsep “electronic data interchange”) • Transaction Kesepakatan dua pelaku bisnis untuk bertransaksi dengan melibatkan institusi lain sebagai fungsi pembayar (konsep “electronic payment”)

Kemajuan E-Commerce • Menurut Survey dari IDC, Pertumbuhan ECommerce di Luar Indonesia, mencapai 800% sampai dengan tahun 2005. Didunia maya sekarang terdapat, lebih dari ± 2.100.000 images dan ± 128,3 juta exiting pages. • Menurut Survei yang dilakukan oleh So-Net (Southbourne Internet) www.southbourne.com, Tahun 2005 konsumen membelanjakan diatas £ 80 Milyar ($143 Milyar) naik sebesar 22% dari 2004.

Tantangan Pemasaran Online • Keterpaparan dan pembelian konsumen yg terbatas. • Demografis dan psikografis pengguna menjadi menyimpang. • Kekacauan dan kesemrawutan. • Keamanan. • Kepedulian etis.

Sumber: http://www.ciogrup.com/2017/10/endustri40-hakknda.html

Sumber: http://www.ciogrup.com/2017/10/endustri40-hakknda.html

Sumber: http://www.ciogrup.com/2017/10/endustri40-hakknda.html

Permasalahan Pemasaran Online • Gangguan, Ketidakjujuran, Penipuan dan Kecurangan – ekses-ekses pemasaran langsung kadang mengganggu dan menyinggung perasaaan konsumen. – panggilan telepon larut malam atau saat orang sedang sibuk

• Penyerangan Privasi – data calon pelanggan dimasukkan ke dalam data base perusahaan, yg sewaktu-waktu dapat dipergunakan dan disalahgunakan sehingga dapat mengganggu privasi calon / konsumen ybs.

CONTOH: TANTANGAN DAN PERMASALAHAN PEMASARAN PARIWISATA

Tantangan Pemasaran Pariwisata • Adanya persaingan yang kuat SDM kepariwisataan antar negara-negara ASEAN. • Adanya tuntutan terhadap selera wisatawan maupun investor sektor pariwisata terhadap destinasi wisata Indonesia. • Adanya pasar ASEAN yang masuk ke Indonesia yang akan bermain di sektor pariwisata. • Tingkat pengetahuan, pemahaman dan kesiapan masyarakat di destinasi wisata Indonesia masih kurang untuk menerima pasar asean dalam menghadapi persaingan Masyarakat Ekonomi Asean (MEA).

Peluang Kepariwisataan • Adanya kecenderungan positip untuk meningkatkan daya beli wisatawan melalui kreativitas dan inovasi pelaku usaha pariwisata. • Adanya peluang dan kesempatan bagi wisatawan untuk mengembangkan potensi kreatif melalui partisipasi aktif dalam kursus dan pengalaman untuk mempelajari karakteristik daerah di destinasi wisata Indonesia selama masa liburan ataupun weekend. • Segmen pasar sangat luas meliputi kawasan ASEAN dan di luar kawasan ASEAN untuk meningkatkan daya saing melalui kualitas sdm yang handal dan profesional. • Indonesia memiliki beragam potensi budaya, seni dan pariwisata untuk dimanfaatkan sebesar-besarnya melalui kemampuan potensi sdm kepariwisataan yang handal dan profesional. • Adanya komitmen politik yang kuat untuk meningkatkan kualitas SDM pariwisata Indonesia.

TERIMA KASIH

Related Documents


More Documents from "agam sukmana"