Penyusunan Kata Pengantar.docx

  • Uploaded by: Monica Hana
  • 0
  • 0
  • June 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Penyusunan Kata Pengantar.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 906
  • Pages: 6
PENYUSUNAN KATA PENGANTAR,DAFTAR ISI, ASBTRAK, DAN DAFTAR PUSTAKA 1. Pengertian kata pengantar Kata pengantar merupakan bagian dari makalah, skripsi, maupun karya ilmiah yang lainnya. kata pengantar adalah mukaddimah dari sebuah makalah, Kata pengantar makalah yang baik yaitu kata pengantar yang mencakup isi dari keseluruhan makalahnya. yang membahas apa yang sebenarnya dibahas pada makalah Contoh kata pengantar Kata Pengantar Puji syukur kehadirat Tuhan Yang Maha Kuasa atas segala limpahan RahmatNya sehingga penulis dapat menyelesaikan penyusunan makalah ini. Makalah ini memuat pedoman belajar administrasi pendidikan. Mengenal administrasi pendidikan sangat diperlukan dalam mendalami profesi keguruan. Penulis berterima kasih kepada berbagai pihak yang telah memotivasi penulis. Motivasi mereka memacu penulis menyelesaikan tulisan ini. Selayaknyalah pada kesempatan ini penuiis berterimakasih kepada; 1. 2. 3. Tak ada gading yang tak retak. Menyadari hal ini, penulis berlapang dada menerima kritik dan saran yang membangun dari pembaca untuk perbaikan selanjutnya. Untuk Kritik dan sarannya, penulis haturkan terima kasih. Semoga makalah ini bermanfaat.

Manado, Nopember 2015 Penulis.

2. Pengertian dan tujuan membuat daftar isi Daftar isi merupakan salah satu syarat makalah atau skripsi yang baik. Tujuan adalah untuk memudahkan para pembaca menemukan judul - judul yang mereka cari pada suatu makalah. DAFTAR ISI

Halaman HALAMAN JUDUL ..........................................................................................................i HALAMAN PENGESAHAN ............................................................................................ii KATA PENGANTAR .........................................................................................................iii DAFTAR ISI ......................................................................................................................iv BAB I PENDAHULUAN ..................................................................................................1 1.1. Latar Belakang Masalah ....................................................................................... 1 1.2. Tujuan Penulisan ...................................................................................................2 1.3. Rumusan Masalah .................................................................................................2 1.4. Metode Penulisan .................................................................................................2 1.5. Sistematika Penulisan.............................................................................................3 BAB II LANDASAN TEORI ...........................................................................................4 2.1. Pengertian gerak, massa, kecepatan, dan percepatan............................................. 4 2.2. Momentum ...........................................................................................................4 2.3. Hukum kekekalan momentum ...............................................................................5 2.4. Impuls ..................................................................................................................5 2.5. Moman gaya ........................................................................................................5 2.6. Gaya gesekan static dan gaya gesekan kinetik .......................................................6

2.7. Hukum Newton II ................................................................................................7 2.8. Hukum pemantulan ...............................................................................................7 BAB III PROSEDUR KEGIATAN 3.1. Alat yang digunakan ..............................................................................................8 3.2. Cara kerja percobaan ...........................................................................................8 BAB IV HASIL PERCOBAAN DAN ANALISA ..........................................................19 BAB V PENUTUP ...........................................................................................................27 5.1. Kesimpulan .........................................................................................................27 5.2. Saran ..................................................................................................................27 LAMPIRAN FOTO .........................................................................................................29 DAFTAR PUSTAKA ........................................................................................................31 3. Pengertian abstrak Abstrak adalah bagian ringkas suatu uraian yang merupakan gagasan utama dari suatu pembahasan yang akan diuraikan. Abstrak digunakan sebagai “jembatan” untuk memahami uraian yang akan disajikan dalam suatu karangan (biasanya laporan atau artikel ilmiah) terutama untuk memahami ide-ide permasalahannya. Dari abstrak, pembaca dapat mengetahui jalan pikiran penulis laporan/artikel ilmiah tersebut dan mengetahui gambaran umum tulisan secara lengkap. Biasanya abstrak ditempatkan di awal suatu laporan/artikel ilmiah dengan tujuan agar pembaca yang mempunyai waktu relatif sedikit cukup hanya dengan membaca abstraknya untuk memahami suatu karya ilmiah secara umum. Dalam artikel ilmiah, abstrak ditulis setelah judul dan nama pengarang yang diketik satu spasi. Untuk itulah, penulisan abstrak harus dapat mewakili isi karangan ilmiah secara keseluruhan, mulai dari latar belakang, metode, dan hasil penelitian.

Beberapa hal yang perlu diperhatikan di dalam membuat abstrak. yaitu: Abstrak harus dapat menjadi penghubung antara pemikiran pembaca dengan penulis tentang lingkup materi yang diungkapkan di dalam suatu karangan ilmiah; Abstrak harus dapat mengungkapkan keseluruhan isi materi yang diuraikan secara lengkap di dalam suatu karangan ilmiah; Abstrak harus dapat menuntun pembaca (mengondisikan pembaca) terhadap uraian materi secara lengkap; Abstrak merupakan ide pokok suatu uraian sehingga abstrak harus dapat membuat pembaca tertarik dan tendorong rasa ingin tahunya untuk membaca uraian materi yang lebih lengkap dari suatu laporan penelitian/artikel ilmiah.

Contoh abstrak judul: Pemilihan Alat Pencucian Batubara Berdasarkan Ukuran Butir Dan Spesifik Gravity Batubara Abstrak Pencucian batubara merupakan usaha yang dilakukan untuk memperbaiki kualitas batubara agar batubara tersebut memenuhi syarat penggunaan tertentu. Batubara dari tambang biasanya masih mengandung pengotor (impurities) sehingga pengotor ini menyebabkan kandungan abu batubara menjadi besar dan harus dikurangi supaya dapat dimanfaatkan. Alat yang digunakan untuk mencuci batubara antara lain Dense Medium Separation, Flowing Film Concentration Table, Jig dan Flotasi. Dalam menentukan kesesuaian alat yang digunakan untuk mencuci batubara, syarat yang diperlukan adalah ukuran butir dan spesifik gravity dari batubara yang akan dicuci serta kapasitas produksi yang diinginkan. Beberapa hal yang perlu diperhatikan di dalam membuat abstrak. yaitu: Abstrak harus dapat menjadi penghubung antara pemikiran pembaca dengan penulis tentang lingkup materi yang diungkapkan di dalam suatu karangan ilmiah;

Abstrak harus dapat mengungkapkan keseluruhan isi materi yang diuraikan secara lengkap di dalam suatu karangan ilmiah; Abstrak harus dapat menuntun pembaca (mengondisikan pembaca) terhadap uraian materi secara lengkap; Abstrak merupakan ide pokok suatu uraian sehingga abstrak harus dapat membuat pembaca tertarik dan tendorong rasa ingin tahunya untuk membaca uraian materi yang lebih lengkap dari suatu laporan penelitian/artikel ilmiah. 4. Pengertian dan tujuan membuat daftar Pustaka Daftar pustaka, atau sering disebut bibliografi, jelas sangat penting untuk tulisan ilmiah. Jika tidak menyertakan daftar pustaka dalam karya tulis ilmiah, tentu tulisan kita dianggap tidak memenuhi kriteria tulisan ilmiah. Berikut ini adalah cara membuat daftar pustaka makalah.

 Tulis nama akhir penulis buku, inisial nama depan jika sumber makalah di dapat dari buku.

 Tulis tahun penerbitan buku tersebut.

 Tulis judul buku yang menjadi sumber materi diambil, nomor buku

 Tulis nama penerbit buku tersebut dan nama kota penerbit

 Tulis halaman buku

Contoh daftar pustaka Arikunto, S. (2005). Manajemen Penelitian. Jakarta: Rineka Cipta. BNSP, (2007). Standar Kompetensi dan Kompetensi Dasar SD/MI

Kurikulum Tingkat

Satuan Pendidikan Dasar Kelas V. Depdikbud. (1999). Penelitian Tindakan Kelas (Classroom Action Penelitian Dosen LPTK dan Guru Sekolah

Research). Badan

Menengah. Jakarta: Dikti.

Depdiknas. (2003). Metode Penelitian Tindakan Kelas. Jakarta :

Depdiknas.

Depdiknas. (2004). Pedoman Penulisan Karya Ilmiah. Bandung:

Universitas

Pendidikan Indonesia. Depdiknas. (2007). Pedoman Penilaian Hasil Belajar. Jakarta: Dirjen

Manajemen

Dikdasmen, Dirpom Tk dan SD, BNSP. Haryanto, (2003). Perencanaan Pengajaran. Jakarta: Rineka Hollands Roy, (1983). Kamus Matematika Departement of Dundee Colloge of Education. Jakarta: Erlangga

Cipta. Mathematics

Related Documents

Penyusunan Prog.a.docx
June 2020 14
Penyusunan Prota
August 2019 30
Penyusunan Skkni
May 2020 29
Kata.
June 2020 64
Menghadapi Kata-kata Sukar
December 2019 65

More Documents from "Kampus"