Pengujian Rugi Besi.docx

  • Uploaded by: Ainun Nunung
  • 0
  • 0
  • June 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Pengujian Rugi Besi.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 567
  • Pages: 5
POLITEKNIK NEGERI UJUNG PANDANG LAB PEMBANGKIT DAN PENYALURAN STL

PENGUJIAN RUGI BESI DAN ARUS BEBAN NOL

SEMESTER VI

MODUL 3 PENGUJIAN RUGI BESI DAN ARUS BEBAN NOL

I. Tujuan Percobaan 1.

Untuk mengetahui daya yang hilang akibat adanya rugi besi ( rugi histerisis dan edy current ).

2.

Untuk mengetahui besarnya arus yang menimbulkan rugi besi

3.

Untuk mengetahui dan mengukur parameter Rc dan Xm dari pengujian rugi inti besi dan arus beban nol.

II. Teori Dasar Transformator menerapkan hukum induksi faraday. Menurut hukum ini suatu gaya listrik melalui garis lengkung yang tertutup, adalah berbanding lurus dengan perubahan persatuan waktu daripada arus induksi atau flux yang dilingkari oleh garis lengkung itu (Lihatgambar 2.1 dan 2.2)

Gambar 2.1. Arus magnitisasi Secara grafis tanpa memperhitungkan rugi-rugi besi.

Gambar 2.2. Arus magnitisasi secara grafis dengan memperhitungkan rugi-rugi besi.

POLITEKNIK NEGERI UJUNG PANDANG LAB PEMBANGKIT DAN PENYALURAN STL

PENGUJIAN RUGI BESI DAN ARUS BEBAN NOL

SEMESTER VI

Selain hukum Faraday, transformator menggunakan hukum Lorenz seperti terlihat pada gambar 2.3. berikut ini :

Gambar 2.3. Hukum Lorenz

Apabila ada arus listrik bolak balik yang mengalir mengelilingi suatu inti besi maka inti besi itu akan berubah menjadi magnit (seperti gambar 1.4.) dan apabila magnit tersebut dikelilingi oleh suatu belitan maka pada kedua ujung belitan tersebut akan terjadi beda tegangan mengelilingi magnit, maka akan timbul gaya gerak listrik (GGL).

Gambar 2.4. Prinsip Dasar dari Transformator. Dari prinsip induksi elektromangetik yang didapatkan tersebut maka dapat dituliskan suatu perbandingan transformasi, bahwa nilai tegangan yang dikeluarkan tergantung dari jumlah belitan yang berada pada transformator. Pengujian Transformator Tanpa Beban Pada saat sisi sekuder dari transformator tidak diberi beban (Gambar 2.5), tegangan sisi primer hanya akan mengalirkan arus pada rangkaian primer yang terdiri dari impedansi bocor

POLITEKNIK NEGERI UJUNG PANDANG LAB PEMBANGKIT DAN PENYALURAN STL

PENGUJIAN RUGI BESI DAN ARUS BEBAN NOL

SEMESTER VI

primer Z1 = R1 + JX1 Karena umumnya Z1 jauh lebih kecil dari Zm, maka Z1 biasa diabaikan tanpa menimbulkan suatu kesalahan yang berarti, rangkaian ekuivalennya (Gambar 2.6). Pada umumnya percobaan beban nol dilakukan dengan alat ukur diletakkan di sisi tegangan rendah dengan besarnya tegangan yang diberikan sama dengan tegangan nominalnya. Hal ini dilakukan dengan pertimbangan sebagai berikut : - Bekerja pada sisi tegangan tinggi lebih berbahaya ; - Alat-alat ukur tegangan rendah lebih mudah didapat. Untuk parameter trafo 3 phasa dengan hubungan delta – delta didapatkan rumus perhitungan sebagai berikut

III. Alat dan Bahan 1. Transformator 1 phasa 10A

3 buah

2. Amperemeter

1 buah

3. Voltmeter

1 buah

4. Wattmeter

1 buah

5. Kabel penghubung

secukupnya

POLITEKNIK NEGERI UJUNG PANDANG LAB PEMBANGKIT DAN PENYALURAN STL

PENGUJIAN RUGI BESI DAN ARUS BEBAN NOL

SEMESTER VI

IV. Rangkaian Percobaan

Gambar 4.1. Rangkaian percobaan pengujian rugi besi dan tanpa beban

V. Prosedur Percobaan 1. Alat dan bahan dipersiapkan 2. Alat ukur yang akan digunakan dikalibrasi terlebih dahulu. 3. Alat dan bahan dirangkai sesuai dengan gambar percobaan diatas. 4. Kumparan pada sisi incoming dihubungkan dengan sumber tegangan 5. Tegangan yang masuk pada sisi incoming diatur sesuai dengan tegangan yaitu 220 V 6. Tegangan pada sisi LV dan HV diukur sesuai tabel percobaan 7. Nilai arus dan daya pada sisi LV diukur menggunakan metode pengukuran daya 3 phasa menggunakan 2 wattmeter 1 phasa . 8. Hasil pengukuran dicatat pada tabel pengukuran.

POLITEKNIK NEGERI UJUNG PANDANG LAB PEMBANGKIT DAN PENYALURAN STL

PENGUJIAN RUGI BESI DAN ARUS BEBAN NOL

VI. Tabel Hasil Pengukuran rugi besi dan tanpa beban

SEMESTER VI

Related Documents


More Documents from "Ferdy Wahyu Ramdhani"