Pengujian Hipotesis Regresi Dengan F.docx

  • Uploaded by: Ovi Sri Lestari
  • 0
  • 0
  • April 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Pengujian Hipotesis Regresi Dengan F.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 223
  • Pages: 2
Pengujian Hipotesis Regresi Dengan F Hitung

Pengujian Regresi Berganda (Serempak). Pengujian berganda (serempak) dengan melakukan uji F hitung, dengan mencari besarnya F hitung yang akan dibandingkan dengan F tabel. Pengujian F hitung digunakan untuk mengetahui kualitas keberartian regresi antara tiap-tiap variabel bebas (X) secara serempak/bersamaan terdapat pengaruh atau tidak terhadap variabel terikat (Y), rumus uji F hitung adalah sebagai berikut:

Adapun

hipotesis

yang

dilakukan

dengan

langkah-langkah

sebagai

berikut:

Ho : b1, b2,… = 0 (secara serempak tidak berpengaruh variabel bebas (X1, X2, …)terhadap variabel terikat (Y) Ha : minimal Satu Bi = 0 (secara serempak bepengaruh variabel bebas (X1, X2, …) terhadap variabel bebas (Y) Dengan taraf nyata yang biasa digunakan 5% (0,05), sedangkan nilai F tabel dengan derajat bebas (db), V1=m-1;V2=n-m m = jumlah variabel n = jumlah sampel

–Ho

diterima,

Ha

ditolak

jika

-F

tabel

<

F

hitung

<

+F

tabel.

–Ho ditolak, Ha diterima jika F hitung < -F tabel atau F hitung < +F tabel. Langkah-langkah proses SPSS dapat dilihat pada Analisis Regresi Berganda Berikut dibawah ini contoh bagian output SPSS:

Berdasarkan contoh diatas menunjukkan F hitung adalah 17,469 dengan tingkat signifikan 0,000 sedangkan F tabel pada taraf kepercayaan 95% (0,05) adalah 2,73. Pada kedua perhitungan F hitung > F tabel dan signifikansinya 0,000 < 0,05, Hal ini berarti hipotesi secara silmutan variabel bebas mempunyai pengaruh terhadap variabel terikat.

Related Documents


More Documents from ""