Pengoperasian Alat Tens.docx

  • Uploaded by: Santi Muchtar
  • 0
  • 0
  • May 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Pengoperasian Alat Tens.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 204
  • Pages: 2
PENGOPERASIAN ALAT TENS (Transcutans Electrial Nerve Stimulation) No. Dokumen

Tanggal Berlaku Standar Prosedur Operasional

Revisi ke

Halaman

Ditetapkan Direktur Klinik Rawat Inap Utama “Yepa Husada Kaibon” H.A.PAMUJI,S.Kep.NS

I. PENGERTIAN : TENS (Transcutans Electrial Nerve Stimulation) merupakan salah satu alat terapi yang menggunakan arus listrik elektroterapi frekuensi rendah dan stimulasi frekuensi tinggi untuk merangsang saraf dengan tujuan mengurangi rasa sakit.

II. TUJUAN : Sebagai petunjuk bagi fisioterapi untuk memberikan pelayanan fisioterapi dengan modalitas TENS (Transcutans Electrial Nerve Stimulation) III. IV.

III. KEBIJAKAN : Keputusan direktur Klinik Rawat Inap Utama Yepa Husada Kaibon tentang pengoperasian alat TENS (Transcutans Electrial Nerve Stimulation)

IV. PROSEDUR : 1. PERSIAPAN ALAT : a. Persiapan alat ELECTRICAL STIMULASI dan cek kabel b. Persiapankan pet elektroda c. Siapkan handuk kering atau tissue 2. PERSIAPAN PASIEN : a. Bersihkan area yang akan di terapi

b. Atur posisi pasien sesuai dengan kebutuhan (comfortable) c. Letakkan elektroda pada area yang akan di terapi d. Berikan penjelasan pada pasien tentang efek pemberian electrical stimulasi 3. PELAKSANAAN TERAPI : a. Tekan tombol ON/OFF b. Atur/pilih arus yang akan di gunakan c. Lama terapi 10 sampai 15 menit d. Atur intensitas e. Setelah selesai matikan alat tekan ON/OFF f. Rapikan alat

V.

UNIT TERKAIT ; Instalasi Rawat Jalan

Related Documents


More Documents from "ignes"