Panduan Hak & Kewajiban.pptx

  • Uploaded by: uleng utari
  • 0
  • 0
  • December 2019
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Panduan Hak & Kewajiban.pptx as PDF for free.

More details

  • Words: 881
  • Pages: 19
PANDUAN TRANFUSI DARAH

• Pengertian Tranfusi Darah adalah Memindahkan atau memasukkan darah yang berasal dari donor ke dalam tubuh pasien melalui vena

KEBIJAKAN • Rumah sakit bertanggung jawab untuk memberikan proses yang mendukung hak pasien dan keluarganya selama dalam pelayanan berdasarkan Surat Keputusan Direktur RSUD Haji Makassar nomor 155/TU/RSUD/I/2016 Tentang Hak Pasien dan Keluarganya Selama Dalam Pelayanan di RSUD Haji Makassar • Pasal 31 dan 32 Undang Undang RI No 44 Tahun 2009 Tentang Rumah Sakit

PROSEDUR • SEBELUM TRANSFUSI  Kaji ulang prinsip umum transfusi darah  Sebelum memulai transfusi, periksa dan pastikan halhal berikut ini : o Golongan darah benar dan identitas bayi tertulis dengan jelas. o Pada keadaan darurat, gunakan darah golongan O negatif tanpa dilakukan reaksi silang o Telah dilakukan uji silang antara darah bayi dengan darah ibu o Kantong darah belum dibuka dan tidak bocor

PROSEDUR o Kantong darah belum dikeluarkan dari lemari es lebih dari 2 jam, plasmanya tidak berwarna merah muda, sel darah merahnya tidak tampak ungu atau hitam o Tetesan infus intravena lancar dan jarum yang digunakan cukup besar (misal no. 22) sehingga darah tidak membeku dalam jarum selama proses transfusi. Catat tanda vital bayi yaitu suhu, denyut jantung dan frekuensi napas.

PROSEDUR • SELAMA TRANSFUSI  Bila terjadi perdarahan akut : o Berikan transfusi darah segar sebanyak 20 ml/kg selama empat (4) jam o Pantau suhu, denyut jantung dan frekuensi nafas, dan pelankan tetesan sampai setengahnya bila tanda vital mulai membaik  Bila indikasi transfusi adalah untuk keadaan lain : o Berikan transfusi packed red cells sebanyak 20 ml/kg selama empat jam o Bila packed red cells tidak tersedia, gunakan darah segar (whole blood)

PROSEDUR Gunakan peralatan infus untuk mengatur kecepatan pemberian transfusi, bila tersedia Pastikan darah diberikan dengan kecepatan yang tepat.

PROSEDUR • SESUDAH TRANSFUSI Lakukan penilaian dibutuhkan darah,

ulang.

Bila

masih

PROSEDUR • PEMANTAUAN BAYI YANG MENDAPAT TRANSFUSI Setiap melakukan transfusi, pantau bayi pada tahap-tahap berikut ; o Sebelum memulai transfusi o Pada saat memulai transfusi o 15 menit setelah transfusi dimulai o Paling tidak setiap jam selama transfusi o Tiap selang 4 jam selama 24 jam setelah transfusi selesai

PROSEDUR Setiap tahap pengamatan, catat hal-hal berikut ini pada lembar pengamatan bayi : o Keadaan umum o Suhu o Denyut jantung o Frekuensi nafas o Keseimbangan cairan (masukan cairan per oral dan iv, keluaran urine)

PROSEDUR Catat juga : o Waktu mulai dan selesainya transfuse o Volume dan jenis darah yang ditransfusikan o Nomor donor darah setiap produk darah yang ditransfusikan o Setiap efek samping

PROSEDUR PENANGANAN REAKSI TRANSFUSI • Reaksi ringan  Reaksi ringan timbul akibat hipersensitifitas ringan. Gejala reaksi ringan adalah ruam gatal o Pelankan kecepatan transfuse o Berikan hidrokortison 200 mg IV atau berikan khlorfeniramin 0,1 mg/kg IM, bila tersedia. o Bila gejalanya tidak memburuk setelah 30 menit, lanjutkan transfusi dengan kecepatan normal o Bila gejala menetap, tangani sebagai reaksi sedang

PROSEDUR • Reaksi sedang Reaksi sedang timbul karena hipersensitivitas sedang, reaksi non-hemolitik, pirogen atau kontaminasi bakteri. biasanya muncul dalam 3060 menit setelah transfusi dimulai dan meliputi gejala ruam gatal yang berat, flushing, suhu aksila lebih dari 380 C, rigor, gelisah dan denyut jantung cepat. o Stop transfusi, ganti alat transfusi dan berikan cairan IV

PROSEDUR o Berikan hidrokortison 200 mg IV atau berikan khlorfeniramin 0,1 mg/kg IM, bila tersedia o Bila gejala membaik, mulai lagi pemberian transfusi menggunakan darah yang baru dengan tetesan lambat dan amati secara ketat o Bila gejalanya tidak membaik dalam 15 menit, tangani sebagai reaksi berat.

PROSEDUR • Reaksi berat Reaksi berat timbul akibat proses hemolisis, kontaminasi bakteri dan syok sepsis, kelebihan cairan atau anafilaksis. Gejala reaksi berat meliputi suhu aksila lebih dari 380 C, rigor, gelisah, denyut jantung dan frekuensi nafas cepat, urine berwarna hitam atau merah kehitaman, perdarahan yang tidak jelas. o Stop transfusi, ganti peralatan transfusi dan berikan cairan IV

PROSEDUR o Berikan oksigen o Berikan epinefrin 0,01 mg/kg berat badan o Berikan hidrokortison 200 mg IV atau berikan khlorferinarim 0,1 mg/kg IM, bila tersedia o Laporkan reaksi ini ke unit transfusi darah segera o Berikan furosemid 1 mg/kg berat badan IV o Tangani sebagai infeksi berat

• MENCATAT REAKSI TRANSFUSI Segera setelah timbul reaksi, ambil sampel darah dan kirim ke unit transfusi darah disertai permintaan pemeriksaan laboratorium sebagai berikut : Sampel darah yang diambil segera setelah transfusi adalah : o Satu sampel darah beku

o Satu sampel darah dengan antikoagulan (EDTA/sequestrene) yang diambil dari darah vena pada sisi lain tempat infuse o Unit darah dan peralatan set transfusi yang mengandung sisa sel darah merah dan plasma dari darah donor o Spesimen urine bayi yang keluar pertama kali setelah timbul reaksi

 Bila diduga terjadi syok septik kontaminasi darah donor, ambil kultur darah menggunakan botol kultur khusus dan isi lengkap blangko laporan reaksi transfusi  Setelah dilakukan pemeriksaan laboratorium pertama, kirim sampel darah untuk pemeriksaan laboratorium selanjutnya ke unit transfusi darah : o Sampel darah pada 12 dan 24 jam setelah terjadi reaksi : • Satu sampel darah beku • Satu sampel darah dengan antikoagulan (EDTA/ sequestrene) yang diambil dari sisi lain tempat infuse o Urine tampung selama 24 jam setelah timbul reaksi

Segera laporkan semua reaksi transfusi akut kecuali ruam kulit ringan, ke unit transfusi darah yang melayani darah donor Catat informasi berikut pada lembar pengamatan bayi : o Tipe reaksi transfuse Lama timbulnya reaksi setelah transfusi dimulai

Related Documents

Hak Hak Tersangka
June 2020 20
Hak-hak Asasi Anak
June 2020 30
Hak Hak Fithrah
October 2019 36

More Documents from "sarisrimaya"