Modul 1 Formulasi Masalah

  • Uploaded by: priyo
  • 0
  • 0
  • July 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Modul 1 Formulasi Masalah as PDF for free.

More details

  • Words: 1,433
  • Pages: 12
MODUL 1 FORMULASI MASALAH PRAYUDI STT PLN

Pendekat an Sains Manajem en Mem ecahkan Masalah Observasi 2

Teknik Sains Manajem en

Perum usan Masalah Pengem bangan Model

Um pan balik

Solusi m odel Pengujian keabsahan m odel Im plem ent asi Hasil Akhir Modul 1 Formulasi Masalah Riset Operasi, Prayudi

Ruang lingkup Pokok Bahasan Riset Operasi § 

§ 

§ 

§ 

§ 

Programa Linier/Matematika Model programa linier, analisis Grafik dan metode simplek, Model transportasi dan penugasan, Programa integer Teknik Probabilitas Teori probabilitas, teori permainan, analisis keputususan, analisis Markov, teori antrian, simulasi dan peramalan Teknik Persediaan Permintaan pasti (EOQ, POQ, LFL), permintaan tak pasti Teknik Jaringan Analisis jaringan, PERT/CPM Teknik Linier dan Non Linier lainnya Programa Dinamis, Analisis titik impas (BEP), teknik berdasarkan kalkulus

Formulasi Model q Formulasi

masalah/model programa linier terdiri atas tiga komponen dan karakteristik tertentu, yaitu variabel keputusan, fungsi tujuan, dan batasan model/masalah

q Variabel

Keputusan adalah simbol matematika yang menggambarkan tingkatan aktivitas perusahaan. Lambang yang sering digunakan adalah xi, yi.

q Fungsi

Tujuan adalah hubungan matematika linier yang menjelaskan tujuan perusahaan dalam terminologi variabel keputusan. Fungsi tujuan selalu satu target yakni memaksimalkan atau meminimalkan (memaksimalkan laba, pendapatan atau meminimalkan biaya produksi, dll). Lambang yang sering digunakan adalah z.

q Batasan

Masalah juga merupakan hubungan linier dari variabelvariabel keputusan. Batasan-batasan ini menunjukkan keterbatasan sumber daya perusahaaan karena lingkungan operasi. Misalnya ketersediaan jam kerja, permintaan pasar, dll.

Contoh 1 PT. RA memproduksi tiga jenis baju pakaian model A, model B, dan model C. Perusahaan mempunyai tiga jenis sumber daya terbatas yakni tenaga kerja, mesin dan bahan baku. Perusahaan ingin mengetahui berapa jumlah produk yang harus diproduksi guna memaksimalkan laba. Informasi sumber daya dan laba disajikan pada tabel berikut. Produk TK Mesin BB Harga jual Biaya produksi  (jam/unit) (jam/unit) (m2/unit) (Rp.000/unit) (Rp.000/unit) ---------------------------------------------------------------------------------------------Model A 0,14 0,16 2,2 125 85 Model B 0,15 0,13 2,3 130 75 Model C 0,16 0,15 2,4 140 90 ---------------------------------------------------------------------------------------------Pada kondisi normal, perusahaan dalam satu bulan bekerja dengan 21 hari kerja, dan perharinya tersedia 120 jam untuk tenaga kerja, dan 80 jam kerja mesin, dalam sebulan tersedia 10 juta m2 bahan baku. Bilamana permintaan meningkat, dalam satu bulan tersedia 500 jam kerja lembur tenaga kerja dengan tarif lembur Rp. 10.000 per jam. Buatlah formulasi masalah untuk (a) kondisi normal dan (b) kondisi adanya lembur. 

Solusi Contoh 1 Variabel keputusan Pada kondisi normal, keputusan yang dihadapi adalah berapa banyak jumlah baju yang harus diproduksi, dengan demikian : x1 = jumlah baju model A yang diproduksi x2 = jumlah baju model B yang diproduksi x3 = jumlah baju model C yang diproduksi Fungsi tujuan : Tujuan perusahaan memaksimalkan laba. Laba setiap produk adalah laba per unit dikalikan dengan jumlah produk yang diproduksi. Maka fungsi tujuannya : Memaksimalkan, z= (125-85)x1 + (130-75)x2 + (140-90)x3 Batasan model : Ketersediaan jam kerja tenaga kerja : 21 hari x 120 jam/hari = 2.520 jam  0,14 x1 + 0,15 x2 + 0,16 x3 ≤ 2.520 Ketersediaan jam kerja mesin : 21 harix 80 jam/hari = 1.680 jam  0,16 x1 + 0,13 x2 + 0,15 x3 ≤ 1.680 Ketersediaan bahan baku : 10 juta m2 = 10.000.000 m2  2,2 x1 + 2,3 x2 + 2,4 x3 ≤ 10.000.000 

Contoh 3 PT. Anas Baik (AB) memproduksi komputer jenis PC dan LP. Komputer diproduksi di Tangerang dan Surabaya. Pabrik di Tangerang memproduksi 2.800 unit/hari, danSurabaya memproduksi 2.500 unit/hari. PT AB dapat menjualPC 2.900 unit, LP 2000 unit dan PT AB mempunyai kontrak dengan PT.Montok memasok komputer LP 500 unit/hari. Laba tergantung pada jenis komputer dan asal pabrik, yang dinyatakan pada tabel berikut ini : ----------------------------------------------------------------------------------------------- Biaya produksiper unit Produktivitas tenaga Kerja Pabrik PC (Rp. ribu) LP (Rp. ribu) PC(unit/jam) LP(unit/jam) -----------------------------------------------------------------------------------------------Tangerang 3.600 6.800 20 30 Surabaya 4.000 6.300 25 35 -----------------------------------------------------------------------------------------------Komputer PC dijual dengan harga Rp. 5 juta, dan LP dijual dengn harga Rp. 10 juta. Total jam kerja tenaga kerja yang tersedia adalah 40.000 jam, dan biaya tenaga kerjanya adalah Rp. 20 ribu per jam. Dan dimungkinkan adanya lembur, jam kerja lembur tersedia 5000 jam, tarif lembur Rp. 50 ribu per jam. Untuk memaksimalkan laba buatlah formulasi masalahnya. 

Soal latihan PT. Se lfin a m em produksi Tahu dan Tem pe yang dibuat dari kedelai, dalam 1 m inggu t ersedia 1 t on kedelai. Set iap 1 kg kedelai jika dibuat Tahu m enghasilkan 8 unit , dan jika dibuat Tem pe m enghasilkan 40 unit . Dari pengalam an dalam 1 jam t enaga kerja PT. Selfina dapat m em buat 25 unit Tahu, dan jika hanya m em buat Tem pe m enghasikan 10 unit . Dalam 1 m inggu t ersedia 1000 jam t enaga kerja. PT. Selfina m em punyai kont rak dengan PT. Rizaldi Sayang unt uk m em asok Tahu sebanyak 2000 unit per m inggu, dan 3000 unit Tem pe. Jam kerja yang digunakan unt uk m endist ribusikn Tahun dan Tem pe ke pasar adalah sam a yakni dalam 1 jam dapat m endist ribusikan Tahu dan Tem pe m asing-m asing 20 unit , dalam 1 m inggu t ersedia (550 + b0) jam bagian pem asaran. Keunt ungan yang diperoleh dari m enjual Tahu adalah 3 (t iga) kali lipat dari pada jual Tem pe. Keunt ungan dari penjualan t em pe saat ini adalah Rp. 10 (a+ b),- per unit . Jika PT. Selfina hendak m engopt im alkan laba : a. Buat lah rum usan/form ulasi unt uk m asalah diat as. b. Dengan m et ode grafik berapa t ahun dan t em pe yang harus diproduksi oleh PT. Selfina.

Kasus Minimum PT. Ros Patah Hati adalah perusahaan kayu olahan menerima pesanan papan dari PT. Aditku Malang dengan ukuran panjang sebagai berikut :  -------------------------------------------- Panjang Jumlah pesanan  -------------------------------------------- 7 ft 1.000 papan  9 ft 1.500 papan  11 ft 800 papan  13 ft 500 papan  --------------------------------------------PT. Rose Pahat Hati saat ini hanya mempunyai papan standar dengan ukuran 30 ft sebagai persediaan. Untuk keperluan ini papan standar harus dipotong. PT. Ros Patah Hati hendak meminimalkan jumlah papan standar yang harus digunakan, oleh karena itu saudara diminta bantuannya untuk menentukan cara memotong papan standar sepanjang 30 ft agar dapat memenuhi pesanan dan meminimalkan pemakaian papan standar. Untuk itu formulasikanlah model programa liniernya. 

Contoh Soal Latihan PT. RAB adalah produsen barang-barang elektronik TV-LCD, Komputer LP, dan komputer jenis PC, yang dibuat oleh tiga buah pabrik. Harga jual masing-masing produk adalah Rp. 15 juta, Rp. 10 juta dan Rp. 8 juta. Pabrik di Sukabumi memproduksi TV-LCD dan K-LP, pabrik Semarang memproduksi K-LP dan K-PC, dan pabrik Surabaya memproduksi TV-LCD dan K-PC. Kapasitas masing-masing pabrik adalah 20.000 unit per bulan untuk Sukabumi, 25.000 unit per bulan untuk Semarang dan 45.000 unit per bulan untuk pabrik Surabaya. Berdasarkan laporan bagian akuntansi dan marketing diperoleh informasi sebagai berikut : 1). Biaya produksi masing-masing pabrik adalah : a). Biaya produksi pabrik Sukabumi adalah Rp. 7 juta/unit untuk TVLCD dan Rp. 4 juta untuk K-LP, b). Biaya produksi pabrik Semarang K-LP Rp. 5 juta/unit dan K-PC Rp. 4 juta/unit, c). Biaya produksi pabrik Surabaya TV-LCD Rp. 9 juta/unit dan K-PC Rp. 3 juta. 



2). Sedangkan produktivitas tenaga kerjanya adalah : a). Pabrik Sukabumi setiap 1 unit TV-LCD membutuhkan waktu 1 jam TK, 1 unit K-LP dibutuhkan waktu 0.75 jam TK, jam kerja yang tersedia pabrik Sukabumi adalah 10.000 jam per bulan, tarif upahnya adalah Rp. 15.000, per jam b). Pabrik Semarang setiap 1 unit K-LP membutuhkan waktu 0,60 jam TK, 1 unit K-PC dibutuhkan waktu 0.50 jam TK jam kerja yang tersedia pabrik Semarang adalah 20.000 jam per bulan, tariff upahnya adalah Rp. 15.000,per jam 

c). Pabrik Surabaya setiap 1 unit TV-LCD membutuhkan waktu 0,75 jam TK, 1 unit K-PC dibutuhkan waktu 0.60 jam TK, jam kerja yang tersedia pabrik Surabaya adalah 30.000 jam per bulan dan tarif upahnya Rp. 20.000 per jam. 



3). Dari bagian marketing diperoleh informasi sebagai berikut : a). Untuk menjual 1 unit TV-LCD dibutuhkan waktu 1.5 jam kerja bagian marketing, 1 unit K-LP dibutuhkan 2.0 jam bagian marketing, dan 1 unit dibutuhkan waktu 1.25 jam kerja bagian marketing. Total jam kerja tersedia dalam 1 bulan adalah 200.000 jam, dengan tariff upahnya adalah Rp. 20.000,- per jam. b). Dalam 1 bulan bagian marketing dapat menjual 15.000 unit TV-LCD, 65.000 unit Komputer. Saat ini PT. Roswati Agak Bahenol mempunyai kontrak dengan PT. Adit Patah Hati untuk memasok TV-LCD sebanyak 5.000 unit per bulan, dan 10.000 unit K-LP per bulan. 



Guna mengoptimalkan laba perusahaan PT. Roswati Agak Bahenol, saudara diminta Membuat rumusan/formulasi masalah kasus diatas. 


Related Documents

Formulasi 1.docx
June 2020 14
Formulasi Krim.docx
June 2020 32
Modul 1
June 2020 28

More Documents from "Mukhammad Luthfi Widiatmoko"