MENGAKSES INTERNET OLEH : 1. NUR RIDHA FEBRIYANTO PUTRI 2. RICHA PUTRI PRAMUDHITA Kelas : IX-I
(25) (27)
Mendeskripsikan Cara Mengakses Internet • • • •
Membaca cara mengakses internet Menyebutkan cara mengakses internet Menjelaskan cara mengakses internet Mendeskripsikan cara mengakses internet
Cara Mengakses Internet 1. 2. 3. 4.
Dial UP DSL VSAT WAP
1. Dial up • Merupakan akses internet yang menggunakan sambungan telepon sebagai jaringan penghubung dengan Internet Service Provider (ISP) • Kecepatan Modem dial up berkisar 14,4 Kbps hingga 56 Kbps • Komponen yang digunakan dibutuhkan adalah PC, line telepon dan Modem
Akses internet dengan Dial Up
2. DSL • ADSL sendiri merupakan salah satu dari beberapa jenis DSL, disamping SDSL, GHDSL, IDSL, VDSL, dan HDSL • DSL merupakan teknologi akses internet menggunakan kabel tembaga, sering disebut juga sebagai teknologi suntikan atau injection technology yang membantu kabel telepon biasa dalam menghantarkan data dalam jumlah besar. DSL sendiri dapat tersedia berkat adanya sebuah perangkat yang disebut DSLAM (DSL Acces Multiplexter).
Cara penggunaan model ADSL
Kecepatan VSAT • Kapasitas muat turun (download) ialah 1 Mbps tetapi boleh dinaiktaraf sehinga mencapai 45 Mbps** • Kapasitas muat naik (upload) pula ialah 128 Kbps tetapi boleh dinaiktaraf sehinga mencapai 1.1 Mbps** • Kontrak perjanjian SchoolNet hanya 1 Mbps muatturun dan 128 Kbps muatnaik
4.WAP • Wireless Application Protocol disingkat WAP adalah sebuah protokol atau sebuah teknik messaging service yang memungkinkan sebuah telepon genggam digital atau terminal mobile yang mempunyai fasilitas WAP.