Membangun Ide Kreatif Dan Inovatif

  • Uploaded by: Andi Dwiki
  • 0
  • 0
  • May 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Membangun Ide Kreatif Dan Inovatif as PDF for free.

More details

  • Words: 670
  • Pages: 17
MEMBANGUN IDE KREATIF DAN INOVATIF

Strategi memilih Technoprenuership Kenali kemampuan dan potensi diri anda Pilih bidang technoprenuer yang cocok Analisis masa depan bisnis yang dipilih

Ide untuk menghasilkan peluang, perlu evaluasi semua resiko  Mengurangi risiko melalui strategi yang proaktif  Menyebarkan resiko ke aspek-aspek yang paling mungkin  Mengelola risiko yang mendatangkan nilai atau manfaat

Bagaimana ide dapat menjadi peluang  Ide digeneralisasi secara internal melalui perubahan cara/metode yang lebih baik di dalam memuaskan pelanggan  Ide dihasilkan dalam bentuk produk dan atau jasa  Ide dihasilkan dalam bentuk modifikasi dalam melakukan pekerjaan

Langkah penjaringan IDE 1. 2. 3. 4. 5.

Menciptakan produk baru dan berbeda Mengamati peluang Analisis produk dan proses produksi. Hitung Biaya Investasi Risiko yang mungkin terjadi; risiko teknik, finansial dan persaingan.

Mulaila bermimpi Bermimpi adalah langkah awal untuk memulai perjalanan menuju kesuksesan, selain itu mimpi penting bagi kehidupan kita, karena impian:  Memberikan petunjuk atau arah kehidupan kita  Membantu mengasah setiap potensi yang ada di dalam diri kita  Memperjelas prioritas dalam kehidupan kita  Menjadikan setiap pekerjaan menjadi lebih bernilai  Pintu gerbang ramalan masa depan kita

Jika anda mempunyai banyak mimpi,tulis dan mulailah bertindak dan jadikan suatu hal yang nyata, buatlah komitmen dan lakukan dengan tekun agar mimpi anda bisa menjadi kenyataan:

1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8.

Kenali impian anda Ambil langkah pertama Bersedia belajar Ciptakan sebuah sistem Kembangkan jaringan Investasi/pengorbanan Konsisten Impian menjadi nyata

Hal-hal yang ditentukan untuk memulai technopreneurs

1.Tetapkan bidang usaha 2.Tentukan lokasi (Fisik/virtual) 3.Tentukan pasar anda 4.Jumlah tenaga kerja 5.Buat perencanaan keuangan

MERINTIS BISNIS BARU ATAU MEMBELI BISNIS YANG SUDAH ADA

Teknologi dan Rekayasa

Pertimbangan dalam Menciptakan bisnis baru Usaha yang menyenangkan anda Usaha yang anda kuasai (anda memiliki keterampilan dan dapat menjalankan lebih baik) Pilih usaha atau investasi yang memiliki risiko kecil, namun memiliki laba yang cukup besar.

Memulai bisnis  Memulai usaha dari nol (diawali dari diri kita sendiri)  Memulai usaha dengan mendompleng perkembangan bisnis, atau teknologi yang ada (menjadi agen atau grosir, MLM, menjadi pengikut atau follower)  Memulai usaha dengan membeli usaha yang bangkrut atau macet  Memulai usaha dengan magang terlebih dahulu,  Memulai usaha dengan membeli bisnis yang sudah ada dengan format franchising.

Membeli bisnis yang sudah ada Membeli bisnis secara keseluruhan atau menjadi franchise (membeli dengan sistem waralaba)

Teknologi dan Rekayasa

Alasan memulai bisnis baru  Mengembangkan pasar komersial untuk menciptakan produk dan atau jasa yang baru atau mengembangkan produk atau jasa yang baru sama sekali.  Memanfaatkan keuntungan sumber-sumber yang tersedia, lokasi ideal, kemajuan teknologi, pemasok, bankir, dsb.  Menghindari preseden, kebijakan, prosedur, dan kesepakatan hukum perusahaanperusahaan yang ada.

USAHA WARALABA/FRANCHISE

Teknologi dan Rekayasa

waralaba (franchising) adalah variasi lain dari strategi pemberian lisensi (licensing strategy) dan merupakan sebuah kontrak antara sebuah perusahaan induk dengan pihak lain yang memperbolehkan pihak terwaralaba mengoperasikan sebuah bisnis yang dikembangkan oleh pihak pewaralaba dengan imbalan berbentuk fee dan kepatuhan pada kebijakan dan praktik waralaba secara luas. Teknologi dan Rekayasa

Tahapan-tahapan memilih waralaba       

Analisis potensi diri sebagai terwaralaba Analisis merek dan HAKI pewaralaba Analisis pasar dan pemasaran Analisis profil dan prospek waralaba Analisis support dan sistem pewaralaba Analisis pendanaan, BEP, dan risiko waralaba Evaluasi dan pemilihan waralaba

 Fase investigasi (kelangkapan, cash flow, keunikan, kontrak dsb)  Fase evaluasi (visible, dsb)  Fase pemilihan (cocok dgn waktu, fasilitas dan modal anda, paling sesuai dengan perasaan, keyakinan, kemauan, hobii dsb.)  Pembukaan :  Training  Marketing  Team force

Keuntungan waralaba Mendapat pelatihan formal Memperoleh bantuan modal/keuangan Metode pemasaran telah teruji Memberikan bantuan sistem pengelolaan Waktu mulai bisnis lebih cepat Tingkat kegagalan usaha relatif lebih rendah Teknologi dan Rekayasa

Kerugian waralaba  Biaya cenderung lebih tinggi  Pembagian royalti sering memberatkan  Terdapat batasanbatasan pertumbuhan  Tidak memiliki kebebasan dalam operasi dan pemasaran  Pewaralaba mungkin menjadi pemasok tunggal atas berbagai perlengkapan dan bahan bahan baku

 Waralaba, lisensi atau royalty fee wajib ada dan menjadi syarat mutlak dalam waralaba  Lisensi atau royalty fee sebagai suatu sistem dan format bisnis yang dituangkan dalam kontrak.

Related Documents


More Documents from ""