Makalah.docx

  • Uploaded by: Hijrianti Suharna
  • 0
  • 0
  • June 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Makalah.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 2,072
  • Pages: 20
MAKALAH MICROSOFT OFFICE

Rahmat sandi 14220160028

PROGRAM STUDI ILMU KEPERAWATAN FAKULTAS KESEHATAN MASYARAKAT UNIVERSITAS MUSLIM INDONESIA 2018

KATA PENGANTAR Puji syukur penyusun panjatkan ke hadirat Tuhan yang Maha Esa, karena berkat rahmat-Nya saya bisa menyelesaikan tugas saya yang berjudul Microsoft Word. Kami mengucapkan terima kasih kepada semua pihak yang telah membantu kami dalam segala aspek, sehingga tugas ini dapat diselesaikan tepat pada waktunya. Tugas ini masih jauh dari sempurna, oleh karena itu, kritik dan saran yang bersifat membangun sangat kami harapkan demi sempurnanya tugas ini. Semoga tugas ini memberikan

informasi

bagi

Maha

Siswa

dan

bermanfaat

untuk

pengembangan wawasan dan peningkatan ilmu pengetahuan bagi kita semua.

DAFTAR ISI KATA PENGANTAR............................................................................. DAFTAR ISI.......................................................................................... BAB I .................................................................................................... PENDAHULUAN.................................................................................. A. LATAR BELAKANG................................................................. B. TUJUAN................................................................................... C. MANFAAT................................................................................. BAB II................................................................................................... PEMBAHASAN.................................................................................... A. SEJARAH MICROSOFT OFFICE............................................. B. PENGERTIAN MICROSOFT WORD......................................... C. FUNGSI-FUNGSI MENU BAR PADA MICROSOFT WORD.... D. FUNGSI TOMBOL KEYBOARD KOMPUTER.......................... BAB III................................................................................................. A. PENUTUP................................................................................ A. KESIMPULAN.......................................................................... B. SARAN...................................................................................... DAFTAR PUSTAKA.............................................................................

BAB I PENDAHULUAN A. LATAR BELAKANG Pada saat ini kemajuan teknologi, menyebabkan kebutuhan manusia semakin bertambah, terdapat keterkaitan antara kemajuan teknologi dengan bertambahnya kebutuhan manusia, yaitu kebutuhan manusia menjadi lebih mudah untuk dipenuhi. Secara tidak lansung manfaat dari berkembangnya teknologi adalah membantu manusia dalam memenuhi kebutuhan hidupnya. Seperti aplikasi microsoft office, aplikasi ini sangat membantu para pekerja kantoran, mahasiswa, pelajar, dan masih banyak lagi. Salah satu bagian dari microsoft office adalah mincrosoft office word. B. TUJUAN Setelah membaca makalah ini, pembaca diharapkan untuk dapat : 1. Memehami cara memulai, menjalankan, dan mengakhiri perangkat lunak microsoft office word. 2. Mengoperasikan fungsi menu-menu microsoft office word. 3. Mengoperasikan perintah cetak pada microsoft office word. 4. Mampu menggunakan / mengaplikasikan penggunaan microsoft office word dalam kehidupan sehari-hari.

C. MANFAAT Setelah mempelajari makalah ini, diharapkan untuk dapat : 1. Memahami cara mengoperasikan. 2. Mengoperasikan fungsi menu-menu yang ada. 3. Menggunakan fungsi mencetak hasil pengolahan.

BAB II PEMBAHASAN A. SEJARAH MICROSOFT OFFICE Sejarah Microsoft Office dan perkembangannya dari tahun ke tahun memang perlu kita ketahui, agar kita juga tidak ketinggalan versi-versi terbarunya. Karena tidak bisa dipungkiri lagi, dizaman sekarang keseharian hidup kita dalam hal pekerjaan “ misalnya “ tidak lepas dari Aplikasi perkantoran ini, seperti halnya untuk membuat surat, menginput data karyawan, membuat karya ilmiah dan lan sebagainya, semua itu kita bisa memanfaatkan Microsoft Office. Jadi, alangkah baiknya kita mengenal lebih jauh tentang sejarah Microsoft Office dan perkembangannya hingga sampai sejarah

Microsoft

Office

banyak

saat ini. Dalam perjalanannya, mengalami

perubahan

dan

penambahan fasilitas dari tahun pertama kali diperkenalkannya yaitu tahun 1989. Dan untuk mengenal lebih jauh serta mengikuti perkembangannya, berikut awalmula.com kutipan dari berbagai sumber sejarah dan perkembangan Microsoft Office. Sejarah Microsoft Office sesuai dengan namanya, software ini di produksi oleh perusahaan raksasa bernama Microsoft. Microsoft Office pertama kali diperkenalkan pada tahun 1989. Pada tanggal 30 Agustus 1992, Microsoft meluncurkan Microsoft Office versi 3.0. Pada versi tersebut Microsoft Office menyertakan

Microsoft Word sebagai pengolah kata, Microsoft

Exel sebagai

pengolah angka, Microsoft Power Point digunakan sebagai aplikasi presentasi yang handal dan Microsoft Mail digunakan untuk menerima dan mengirim email. Setelah populer dengan 1995-an

Microsoft

kembali

Microsoft Office versi 3.0, pada tahun meluncurkan

Microsoft

Office

95

bersamaan waktu itu Microsoft meluncurkan sistem operasi Microsoft Windows 95. Pada sistem operasi ini Microsoft merombak total windows versi 3.1 dan windows 3.11 for workgroup, perubahan yang cukup signifikan dalam sejarah sistem operasi PC saat itu. Sejalan perkembangan sistem operasi windows, Microsoft Office sendiri terus berkembang dan semakin mapan dan terus digandrungi serta digunakan oleh sebagian besar masyarakat komputer didunia termasuk indonesia. B. PENGERTIAN MICROSOFT WORD Microsoft word atau microsoft office word adalah perangkat lunak pengolah

kata

(word

processor)

andalan

microsoft.

Pertama

diterbitkan pada 1983 dengan nama multi-tool word untuk Xenix, versi-versi lain juga dikembangkan untuk berbagai sistem operasi, misalnya DOS (1983), apple macintosh (1984), SCO UNIX, OS/2, dan microsoft windows (1989). Setelah menjadi bagian dari microsoft office sistem 2003 dan 2007 diberi nama microsoft office word.

C. FUNGSI-FUNGSI MENU BAR PADA MICROSOFT WORD 1. Menu file, sub menu file 

New : membuka document baru yang masih kosong



Open: membyuka file document yang telah disimpan



Close: menutup document



Save : menyimpan document ke media penyimpanan



Save As : menyimpan document ke media penyimpanan dengan format lain



Save As web Page : menyimpan dalam format file web page



Seacrh : mencari teks tertentu dari suatu file



Versisons : untuk mengetahui versi Ms. Word



Web page priview : melihat tampilan dokumen dalam format web page



Page setup : mengatur tampilan halaman yang akan di cetak



Print priview :melihat tampilan dari dokumen yag akan di cetak



Print : mencetak dokumen dan mengatur kerja printer



Send to :mengirim document melalui E-mail



Propertise

:mengetahui

beberapa

keterangan

mengenai

dokument. 

Exit : menutup program Ms. Word

2. Menu edit, sub menu edit 

Undo : membatalkan perintah yang telah dilakukan



Redo : mengulangi perintah yang telah dilakukan



Cut : menghapus/memindahkan teks atau objec ke clipboard



Copy : menyalin teks atau objek yang dipilih ke clipboard



Office clipboard : membuka isi clipboard



Paste: menempatkan objek/ teks yang ada di clipboard pada posisi titik sisip berada



Paste special : menempatkan obek/teks pada clipboard pada posisi titik sisip berada dengan format yang berbeda



Paste hyperlink : menempatkan teks sebagai hyperlink



Clear : menghapus semua data (All), format data (formats), komentar (comment), isi data (content), yang ada pada lembar kerja



Select All: memblok semua isi document



Find : mencari kata dari document yang aktif



Replace : mencari dan mengganti kata tertentu dari dokument yang sedang aktif



Go to : menujju ke halaman



Links : mengubah sumber link objek pada document yang aktif



Object : mengedit object yang bukan berasal dari document word

3. Menu view, sub menu view 

Normal : menhubah tampilan layar ke bentuk normal



Web layout : mengubah tampilan layar dalam bentuk web view



Print layout :mengubah tampilan layar pengetikan ke bentuk print preview



Outline : mengubah tampilan layar ke bentuk out line view



Task pane : menampilkan / menyembunyikan bantuan task pane di layar



Toolbars : menampilkan dan menyembunyikan toolbar



Ruler : menampilkan / menyembunyikan mistar/garis pengatur



Show paragraph marks : menampilkan simbol paragraph



Gridlines : menmpilkan tanda garis pada lembar kerja



Document map : menmpilkan dokumen dengan disertai peta gambar



Header footer : membuat dan menghapus judul atas dan bawah di document



Markup : menampilkan toolbar markup



Fullscreen : menampilkan document dalam satu layar penuh



Zoom : menentukan ukuran tampilan lembar kerja pada layar

4. Menu insert, sub menu insert 

Break : menentukan jenis perpindahan halaman



Page number : Memberi nomor halaman



date and time : menyisipkan tanggal dan waktu yang berlaku saat ini



autotext :menyisipkan kata



field : menyisipkan field



symbol : menhyisipkan simbol ke dalam teks



comment : mnyisipkan komentar



reference : menyisipkan footnote, caption, cross reference



web component : menyisipkan komponen dari web



pictur : menyisipkan gambar



diagram : menyisipkan diagram



text box : menyisipkan teks / atau gambar yang berada dalam kotak tertentu ke dalam dokumen aktif



file : menampilkan toolbar markup



object : menyisipkan objek ke dalam dokument



bookmark : menyisipkan tanda pada suatu teks, file, atau dokumen (HTML)

5. Menu format, sub menu format 

Font : memilih jenis, gaya, ukuran dan efek huruf yang diinginkan



Paragraph

:

menentukan

identitas,

spasi,

pemotongan

baris,dan halaman dokumen aktif 

Bullets and numbering : menyisipkan bullet dan nomer pada teks yang dipilih



Borders and shading : memberikan bingkai pada arsiran



Columns : membuat dokumen menjadi beberapa kolom



Tabs : menentukan batas tabulasi di dalam dokument



Drop cap : memformat teks menjadi huruf yang berukuran lebih besar dari awal paragraph



Text direction : mengatur arah horizontal dan vertikal dari teks yang di ketik



Change case : mengatur teks yang di sorot menjadi huruf besar dan kecil atau sebaliknya



Fit text : mengatur jarak antar huruf dan kalimat



Background : memberi warna latar belakag pada dokument



Theme : mengatur format tampilan theme yang digunakan pada halaman web



Frames : membantu tabel daftar isi dengan menggunkan heading dari dokument dan menempatkannya di sebelah kiri frame



Autoformat : mengubah format yang disediakan word menjasi format dokumen baru



Style and formating : mengubah style dan format



Reveal formating : menampilkan teks pane reveal formatting yang berfungsi untuk menentukan format suatu teks



Object : memformat suatu object

6. Menu tools, sub menu tools



Spelling and grammar : menjalankanpemeriksaan ejaan dan tatabahsa dari teks atau paragraf dalam suatu dokumen



Language : menjalangkan pasilitas penerjemah bahasa



Word count : memberikan data statistik tentang jumlah halaman, kata, karakter, paragraf dan baris yang terdapat dalam dokumet aktif



Speech : mengubah pembicaraan melalui microfon menjadi teks atau sebaliknya



Track changes : menandai teks yang baru diubah sisihnya



Compare and marge documents : membandingkan dan menggabungkan dokumen yang aktif dengan dokumen lainnya



Protect document : melindungi dokumen agar aman dari bentuk pengubahan dokument



Online collaboration : menggandakan diskusi dan bertukar informasi melalui internet



Letters and mailings : memuat surat melalui fasilitas wizard



Macro : membuat dan menghapus macro sendiri



Template dan add_ins : mengatur tampilan template



Autocorrect option : memperbaiki teks secara otomatis



Costumize : menata toolbar, menambahkan perintah baru, membuat menu dari toolbar sesuai keinginan



Options : membantu menjawab sevekas tabulasi , yaitu view, edit, print, save, user, information, compability, file locations, security, spelling dan grammar dan track changes

D. FUNGSI TOMBOL KEYBOARD KOMPUTER Ctrl + A

: select All

Ctrl + Q

: normal style

Ctrl + B

: bold

Ctrl +R

: rata kiri

Ctrl + C

: copy

Ctrl + S

Ctrl +D

: font

Ctrl + E

: rata tengah

Ctrl + F

: find

Ctrl + G

: Go to

Ctrl + H

: replace

Ctrl + I

: teks miring

Ctrl + N

: new

Ctrl + O

: open

Ctrl + P

: print

: save/ save

as Ctrl + T

: left ident

Ctrl + U

: underline

Ctrl + V

: paste

Ctrl + W

: close

Ctrl + X

: cut

Ctrl + Y

: redo

Ctrl + Z

: undo

Ctrl + esc

: star menu

F1

: menjalankan fungsi pertolongan yang disediakan Ms.Word

F2

: memindahkan teks atau objek yang dipilih

F3

: menjalankan perintah autotext

F4

: megulangi perintah sebelumnya

F5

: menjalankan perintah find

F6

: menjalankan perintah other pane

F7

: memeriksa kesalahan ketik dan ejaan teks

F8

: awal perintah penyorotan /pemilohan teks atau objel

F9

: mengupdate field

F10

: mengaktifkan menu

F11

: memasukkan field berikutnya

F12

: mengaktifkan dialog save as

Esc

: membatalkan dialog /perintah

Enter

: melaksanakan pilihan atau engakhiri suatu paragraf

Windows

: Mengaktifkan menu start.

Shortcut

: Mengaktifkan shortcut pada posisi kursor.

Delete

: Menghapus 1 karakter di sebelah kanan kursor.

Backspace

: Menghapus 1 karakter di sebelah kiri kursor.

Insert

: Menyisip karakter di posisi kursor.

Home

: Memindahkan posisi kursor ke awal baris.

End

: Memindahkan posisi kursor ke akhir baris.

Page Up

: Menggulung layar ke atas.

Page Down

: Menggulung layar ke bawah.

Up

: Memindahakan kursor 1 baris ke atas.

Down

: Memindahkan kursor 1 baris ke bawah.

Left

: Memindahkan kursor 1 karakter ke kiri.

Right

: Memindahkan kursor 1 karakter ke kanan.

BAB III PENUTUP A. KESIMPULAN 1.

Di era globalisasi ini sangat di perlukan khususnya bagi pelajar untuk menguasai ilmu computer seperti Ms. Office (Word, Exeel dan Power Point).

2.

Para siswa minimal harus tahu cara mengoprasikan computer terutama Ms. Word.

3.

Ms. Word sebagai salah satu ilmu computer yang paling banyak dioprasikan diseluruh dunia.

B. SARAN Perkembangan dunia di era globalisasi ini memang banyak menuntut perubahan ke system pendidikan nasional yang lebih baik serta mampu bersaing secara sehat dalam segala bidang. Salah satunya adalah ilmu computer yang harus dilakukan bangsa Indonesia agar tidak semakin ketinggalan dengan Negara-negara lain adalah dengan meningkatkan kualitas pendidikannya terlebih dahulu.

Untuk mewujudkan impian tersebut maka penulis merasa tugas pembuatan makalah mengenai Ms. Word ini sangatlah penting bukan hanya bagi penulis tapi juga bagi pembacanya. Semoga dengan adanya makalah ini kita semua lebih mengeti lagi mengenai apa itu computer dan Ms. Word.

DAFTAR PUSTAKA http ://readdanerayhan.blogspot.com/2011/01/21/makalah-microsoft-officeword.html http

://tyaeducationcomputer.blogspot.com/2008/04/makalah-microsoftoffice-word.html

http://docs.google.com/document/d/1qXurs4vr8ntgbcd9mP0czfyB5Rmikh6 v82xn9fvz8ro/edit?pli=1.

More Documents from "Hijrianti Suharna"

Tugas Ns Ila.docx
May 2020 12
Makalah.docx
June 2020 13
Format Amplop.docx
June 2020 9
Cover.docx
June 2020 11
Tugas.docx
June 2020 11