Leaflet Narkoba.docx

  • Uploaded by: mutiaindah nurwanti
  • 0
  • 0
  • April 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Leaflet Narkoba.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 377
  • Pages: 3
Pencegahan Penyalahgunaan Narkoba

-

Tingkatkan pendidikan agama & akhlak

-

Berikan kasih sayang, rasa aman, bimbingan & perhatian

-

Selalu ada saat dibutuhkan

-

Mengetahui segala kebutuhan anak anda

-

Memberikan kebebasan dalam batas kemampuan anaknya dengan pengawasan secara bijaksana

-

Berikan motivasi semangat untuk mencapai prestasi

- Pengawasan secara aktif & bijaksana

Bagaimana cara pengobatan dan penyembuhannya ? Atasi dengan layanan Rehabilitas BNN (Badan Narkotika Nasional) Pecandu atau penyalahgunaan narkoba akan dipulihkan sepenuhnya baik dari segi fisik maupun mental. Berikut beberapa layanan yang diberikan : A. Rehabilitasi Medis Pemeriksaan kesehatan, detoksifikasi, psiko terapi, rawat jalan dll. B. Rehabilitasi Sosial Seminar, konseling, terapi kelompok. C. Kegiataan Kerohanian Mempertebal iman agar mempunyai keinginan sembuh. D. Peningkatan Kemampuan Aktivitas positif akan mengasah skill agar pecandu menjadi teralihkan.

BAHAYA NARKOBA PADA REMAJA

Disusun oleh : Mutia Indah Nurwanti (16034) Cahya Mita Maulani (16011) Nur Nasia Handayani (16037) Desi Nawang Wulan (16013) Yossy Vitri Pangestuti (16060) Dinda Permatasari (16017) Jaisya Mahfudzoh (16027) Dewi Rizki Amelia (16014)

AKADEMI KEPERAWATAN KERIS HUSADA JL. YOS SUDARSO KOMPLEK MARINIR CILANDAK JAKARTA SELATAN.

Apa Itu Narkoba ? Narkoba adalah singkatan dari Narkotika dan obat-obatan terlarang yang sering disalah gunakan agar dapat menikmati pengaruhnya. Obat atau zat yang sering disalah gunakan yaitu obat alcohol, Benzodiazepin, Mariyuana, Amfetamin, Kokain, Opium, Heroin, Morpin dll. Semua jenis obat tersebut dapat mengakibatkan gangguan mental yang disebabkan oleh efek langsung dari terhadap susunan saraf pusat.

Penyebab Penyalahgunaan Narkoba Penyebab dari individu yaitu : 1. Ingin tau rasanya atau mau coba coba 2. Ingin diterima masuk kelompok tertentu 3. Ingin menunjukkan kebebasan 4. Ingin mendapatkan perhatian keluarga 5. Ingin memperoleh kenikmatan dari efek obat tersebut

Dampak Pemakaian Narkoba A. Organ tubuh menjadi rusak Narkoba merusak ogan sehingga tidak berfungsi B. Perubahan sikap dan mental Mengalami kegelisahan berlebih, lemahnya motivasi belajar/bekerja dan cenderung anti sosial C. Masa depan suram Kesepatan belajar hilang karna resiko drop out dari sekolah/universitas D. Berpotensi terjerumus tindak criminal Pemakai berpotensi melakukan kejahatan dan kekerasan E. Pidana penjara hingga vonis mati

Penyebab dari lingkungan yaitu : 1. Tinggal di lingkungan peredar atau pengguna NAPZA 2. Bergaul dengan para pengedar dan pemakai 3. Kurangnya kontrol sosial masyarakat 4. Keluarga yang kurang harmonis 5. Peran pergaulan kelompok atau teman sebaya

F. Kematian akibat overdosis Pemakaian jangka panjang secara berlerbihan akan menyebabkan kematian

Related Documents

Leaflet
November 2019 96
Leaflet
December 2019 101
Leaflet
April 2020 64
Lucanus Leaflet
December 2019 21
Leaflet-asma.pdf
April 2020 10
Ukip Leaflet
June 2020 13

More Documents from "Suzy Byrne"