Laporan_tes_kemampuan_motorik.docx

  • Uploaded by: Anonymous GRQkZF
  • 0
  • 0
  • April 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Laporan_tes_kemampuan_motorik.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 1,802
  • Pages: 12
MATA KULIAH :TES DAN PENGUKURAN OLAHRAGA DOSEN

: Aref vai S,pd.

Oleh : HIKMAWATI NIN: 501091010192 KELAS

:E

SMESTER

:V

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS ISLAM INDRA GIRI PRODI PENJASKESREK –S 1 TEMBILAHAN 2012

TES KEMAMPUAN MOTORIK Menurut kiram dalam bahan ajar motorik dasar (2009:12) mengemukakan bahwa motorik adalah peristiwa-peristiwa laten (tidak dapat diamati dengan mata) yang meliputi seluruh proses-proses pengendalian dan pengaturan fungsi-fungsi organ tubuh baik secara anatomis, fisiologis,maupun psikis yang menyebabkan terjadinya gerak. A. Tes kemampuan motorik  Tujuan Untuk mengetahui tingkat kemampuan motorik siswa dan dapat dilakukan dengan rangkaian tes yang terdiri dari empat item tes yaitu: 1. Lari 4 detik 2. Lempar bola basket 3. Passing bola voli kedinding selama 15 detik 4. Lompat jauh tanpa awalan  Pedoman pelaksanaan - Pedoman pelaksanaan ini sangat penting artinya untuk mendapatkan hasil tes yang baik dan akurat serta menghindarkan terjadinya hal-hal yang tidak diinginkan pada pengikut tes beberapa hal yang perlu diperhatikan dalam melakukan tes adalah:  Peserta tes - Tes kemampuan motorik peserta tes harus benar-benar dalam keadaan sehat dan siap dalam melakukan tes - Dianjurkan sudah makan 2-3 jam sebelum melakukan tes - Harus memakai pakaian olahraga dan sepatu olahraga - Teste harus benar-benar mengerti dan memahami cara pelaksanaan tes - Dianjurkan melakukan pemanasan  Petugas tes - Tester memberikan pemanasan terlebih dahulu sebelum melakukan tes - Memberikan kesempatan kepada teste untuk mencoba gerakan-gerakan dalam tes - Jika testenya banyak maka tester membagikan nomor dada - Untuk mencatat hasil tes dapat mempergunakan formulir isian perorangan atau perkelompok.  Pelaksanaan tes Untuk mendapatkan hasil yang lebih baik dalam pelaksanaan tes kemampuan motorik bagi peserta usia 10-18 th (putra dan putrid) teknik pelaksanaannya: 1. Lari cepat 4 detik (4 sec. dash)

Tujuannya : untuk mengukur kecepatan  Cara pelaksanaannya: - Siswa berdiri dibelakang garis star dengan posisi sesuai menurut keinginannya - Pada saat aba-aba dimulai siswa harus lari dengan jarak sejauh mungkin sampai pluit ditiup sebagai tanda waktu berlari 4 detik - Siswa tidak boleh berhenti selama berlari 4 detik percobaannya hanya dilakukan satu kali  Cara penilaiannya - Tempat berlari ditandai dengan alat tulis atau serbuk kapur dan diberi nomor (meter) - Siswa berlari dan petugas tes (tester) menandai jarak yang ditempuh oleh siswa setelah 4 detik - Kemudian jarak yang ditempuh oleh siswa dicatat  Alat-alat - Lapangan lari - Papan star atau garis star - Pluit - Alat tulis - Serbuk kapur - Alat ukur(meter) - Dan formulir 2. Lempar bola basket Tujuannya : untuk mengukur kekuatan lengan, bahu dan koordinasi  Cara pelaksanaannya : - Siswa mengambil posisi dibelakang garis lemparan dengan siap memegang bola basket - Tanpa awalan lari (step) melempar bola basket dengan satu tangan sejauh mungkin - Pelaksanaan melempar bola basket dengan ayunan sejauh-jauhnya kebelakang beberapa kali - Tidak boleh melakukan awalan lari atau melangkah, sewaktu melempar tidak boleh menginjak garis batas lemparan  Cara penilaian: - Percobaan dilakukan 3 x dan lemparan terjauh dicatatsebagai hasil lemparan - Jarak lmeparan diukur (meter) dari jauhnya bagian dalam sampai kegaris lemparan dan dicatat

 Alat yang dibutuhkan: - Lapangan, bola basket, garis pembetas, alat ukur (meter), alat tulis,peluit, dan formulir (belangko tes) 3. Passing bola voli kedinding selama 15 detik Tujuannya : untuk mengukur koordinasi mata dan tangan  Cara pelaksanaanya : - Siswa berdiri dibelakang garis pembatas yang jaraknya 5,5 feat dari dinding - Pada aba-aba siswa dimulai mempassing bola voli kedinding sebanyak mungkin selama 15 detik  Cara penilaiannya: - Untuk passing yang sah dihitung atau dicatat - Kedua kaki siswa harus selalu berada dibelakang garis pembatas - Jika siswa lepas control bolanya maka siswa harus mengambil bola yang lepas control tadi dengan cepat dan kembali berdiri dibelakang garis pembatasdan memantulkan bola kembali samapai batas waktu 15 detik dan jumlahnya dicatat  Alat-alat yang butuhkan : - Garis pembatas, dinding pantul, bola voli, pluit, stop watch,alat tulis,formulir 4. Lompat jauh tanpa awalan Tujuannya: untuk mengukur kekuatan (power)  Cara pelaksanaanya : - siswa mwengambil posisi siap dibelakang garis lompat dengan kedua kaki sejajar - mengayunkan lengan kebelakang sambil menekuk lutut dan kemudian menolak dengan dua kaki kedepan sejauh mungkin  cara penilaiannya : - jejak tumit kaki terdekat dengan garis pembatas itulah yang diukur dan dicatat sebagai hasil lompatan - percobaan dilakukan 3 x dan hasil lompatan yang terjauh dicatat sebagai hasil lompatan  alat-alat yang dibutuhkan : - lapangan lompat jauh, garis pembatas, peluit,alat ukur, alat tlis , formulir.

No urut Nama

:………………………………………..

Jenis kelamin

:………………………………………..

Nama sekolah

:………………………………………..

Kota

:………………………………………..

Tanggal lahir

:………………………………………..

Tinggi badan

:………………………………………..

Berat badan

:………………………………………..

Tanggal hasil tes

no

Jenis tes

:………………………………………..

tes

:……………………………………….. :…………………………………………

hasil

Nilai-T

Keterangan

1

lari 4 detik I …………… II ……………

2

:…………….

:…………

:

:……………

:………...

:

lempar bola basket I

:………….

:…………

:………….. II

:………….

:…………

:

…………… 3

passing bola voli kedinding selama 15 detik I :…………

:………….

:

:…………

:………….

:

lompat jauh tanpa awalan I

:………….

:…………...

:

…………… II

:………….

:…………...

:

…………… II …………… 4

…………..

TABEL PESERTA TES KELAS E

NO

NAMA PESERTA

LARI DETIK JARAK

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11

ADDINUL ORLANDO ADE RAMADANI ARIE FITRIMANSYAH ARIE PRAYOGA DENI ARTI EVA MARIAH HEBRI HENDRI HIKMAWATI IIN SUTRISNA BUDI WAHYUNI

4 LEMPAR BOLA BASKET JARAK

PASSING BOLA VOLI KEDINDING 15 DETIK SKOR

LOMPAT JAUH TANPA AWALAN JARAK

12 13 14 15 16 17 18 19 20 21 22 23 24 25 26 27 28 29 30 31 32 33

BUDI WIJAYA IJAL SANTOSO MARIAH SRI UTAMI AMBO SIANG ST FATIMAH SRIDAWATI YURI HANDAYANI MUSDALIFA MAULANA MAYONDRA NITA ANGELASARI QOLBI SYWAL AZHARI HARIS PRAYONO ZAINAL AHMAD RIAN REZTANA ZAINAL ABIDIN REZKI SULAIMAN WENDRA ZULHENDRA 1. TES KETERAMPILAN SEPAK BOLA Tes keterampilan ini berguna untuk mengukur keterampilan (penguasaan) teknik dasar permainan sepak bola, hasil pengukuran keterampilan cabang olahraga tersebut dapat dijadikan salah satu dasar pertimbangan dalam proses pembelajaran yang berkaitan dengan strategi pengelompokan siswa sebagai hasil belajarnya. Yang berkaitan dengan cabang olahraga tersebut, selain itu tes ini juga dapat menjadikan dasar untuk mendiagnosi kelemahan siswa padacabang olahraga tersebut sehingga akan membantu proses bimbingan selanjutnya. a. Tes memainkan bola dengan kepala (heading)  Tujuan Tes ini dipergunakan sebagai suatu tes untuk mengukur keterampilan menyundul dan mengontrol bola dengan kepala  Alat yang digunakan - Bola kaki - Stop watch  Petugas - Pemandu tes dan pencatat skor

 Petunjuk pelaksanaan - Pada aba-aba “siap” teste berdiri bebas dengan bola berada dalam penguasaan tangannya - Pada aba-aba “ya” teste melempar bola keatas kepalanya dan kemudian memainkan bola tersebut dengan bagian dahi - Lakukan tugas gerakan ini selama 30 detik - Apabila bola tersebut jatuh, maka teste mengambil bola itu dan memainkannya kembali ditempat bola tersebut diambil  Gerakan tersebut dinyatakan gagal bila - Teste memainkan bola tidak dengan dahi - Dalammemainkan bola, teste berpindah-pindah tempat  Cara menskor - Bola yang dilepas secara sah sesuai dengan pperaturan permainan bola voli selama satu menit. - Jumlah sentuhan-sentuhan yang sah dengan bola mengenai dinding pada petak sasaran atau bola mengenai garis kotak sasaran.  Tidak diberi angka - Skor adalah jumlah bola yang dimainkan dengan dahi yang sah dan benar selama 30 detik b. Tes menggiring bola (dribbling)  Tujuan Mengukur keterampilan menggiring bola menggunakan kaki dengan cepat disertai perubahan arah  Alat yang digunakan - Bola kaki - Stop watch - 2 rintangan atau lebih menggunakan cone - Kapur atau spidol  Petugas tes - Pengamat waktu - Penghitung gerakan merangkap pencatat hasil  Petunjuk pelaksanaan - Pada aba-aba “siap” teste berdiri dibelakang garis star dengan bola dalam penguasaan kakinya - Pada aba-aba “ya” teste mulai menggiring bola melewati rintangan pertama dan berikutnya sesuai dengan arah petunjuk yang ttelah ditetapkan sampai ia melewati garis finish.

-

-

Bila salah arah dalam menggiring bola,ia harus memperbaikinya tanpa menggunakan anggota badan selain kaki ditempat kesalahan terjadi dan selama itu pula stop watch tetap jalan. Bola digiring oleh kaki kanan dan kaki kiri secara bergantian atau paling tidak salah satu kaki pernah menyentuh bola satu kali sentuhan

 Gerakan tersebut dinyatakan gagal bila - Teste menggiring bola hanya dengan menggunakan satu kaki aja - Teste menggiring bola tidak sesuai dengan arah petunjuk - Teste menggunakan anggota badan lainnya selain kaki untuk menggiring bola  Cara menskor - Waktu yang ditempuh oleh teste dari mulai aba-aba”ya” sampai ia melewati garis finish 2. TES KETERAMPILAN BOLA VOLI Tes keterampilan ini berguna untuk mengukur keterampilan (penguasaan )teknik dasar permainan bola voli dan buku tangkis hasil pengukuran keterampilan olahraga tersbut dapat dijadikan salah satu dasar pertimbangan dalam peruses pembelajaran yang berkaitan dengan strategi pengelompokan siswa sebagai hasil belajarnya, dan menentukan status siswa dalam kelasnya yang berkaitan dengan cabang olahraga tersebut ,selain itu tes ini dapat menjadikan dasar untuk mendiagnosi kelemahan siswa pada cabang tersebut,sehingga akan membantu proses bimbingan selanjutnya . Tes keterampilan bola voli terdiri dari beberapa butir tes ,butir-butir tes keterampilan bola voli yaitu:

Tes Mengoperkan Bola Tujuan: Tes ini dipergunakan sebagai suatu mengukur keterampilan pas atas dan pas bawah . Alat yang digunakan :  Dinding /tembok untuk peserta sasaran  Bola voli 3 buah  Stop wacth Petugas tes  Pengamat waktu dan mencatat hasil  Pengawas dan pembantu umum Petunjuk pelaksanaan :  Testee berdiri di bawah petak sasaran  Begitu aba –aba di mulainya tes , stop wacth dijalankan dan bola dilemparkan kedinding dari tempat yang bebas.



Setelah bola memantul kembali ,bola si pas kembali kedinding tertuju kedalam sasaran. Cara menskor (menghitung)  Bola yang lepas secara sah sesuai dengan peraturan permainan bola voli selama satu menit  Jumlah sentuhan-sentuhan yang sah dengan bola mengenai dinding pada petak sasaran atau bola mengenai garis kotak sasaran . Tidak di beri angka:  Bola yang ditangkap atau tidak dikuasai  Bola menyentu lantai ,dimulai lagi dengan lemparan  Lemparan-lemparan tidak dihitung . 3. TES KETERAMPILAN BULU TANGKIS Merupakan modal awal untuk bisa menguasai teknik dasar pada permainan bulu tangkis ,tujuan servis pendek untuk memaksa lawan tidak bisa melakukan seragan,dalam hal lawan di paksa berada dalam posisi bertahan. Tes ini di perkenalkan French pada tahun 1941.Kegunaan utama dari tes ini untuk mengukur kemampuan dan ketepatan servis dengan shuttle cock di bawah (Collins dan hodges,1978,hal,26)

Tes Servis Pendek a. Tujuan Untuk kekuatan dan ketahanan serta kelincahan b. Alat dan fasilitas Lapagan bulu tangkis hanya sebelah dari ke dua belah lapangan Posisi diagonal Stopwatch net/pita,shuttle cock,raket Alat tulis dan dll c. Petugas tes Pengamat waktu dan menghitung gerakan serta pencatat hasil d. Pelaksanaan Peserta berdiri pada bagian lapagan yang terletak sudut menyudut dengan sasaran yang di buat untuk melakukan servis .setelah abaaba ‘’ya ‘’peserta coba melalui melakukan servis di arahkan ke sasaran dengan kesempatan 20 kali servis shuttle cock di atas dan di bawah pita e. Cara menskor Shuttle cock yang jatuh pada sasaran terdalam di beri nilai 5 ,kemudian 4,3,2, dan shuttle cock yang jatuh di luar target ,tetapi masih pada daerah servis di beri nilai satu,

More Documents from "Anonymous GRQkZF"