Lampiran H Analisa Ekonomi Setelah Pengumpulan.docx

  • Uploaded by: yunus
  • 0
  • 0
  • April 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Lampiran H Analisa Ekonomi Setelah Pengumpulan.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 4,796
  • Pages: 24
Pra Rancangan Pabrik Anilin Melalui Proses Hidrogenasi Nitrobenzena dengan Kapasitas 40.000 ton/tahun

LAMPIRAN H ANALISA EKONOMI H.1 Biaya Investasi (Total Capital Investment) Untuk mengevaluasi kelayakan berdirinya suatu pabrik, maka dilakukan analisa kelayakan ekonomi. Dalam analisa ekonomi ini ada beberapa parameter yang dijadikan tolak ukur sebagai kelayakan pabrik didirikan, yaitu : 1. Aliran dana tunai (Cash Flow) 2. Waktu pengembalian modal (Payback Period) 3. Interest Rate Return (IRR) 4. Laju pengembalian modal (Rate of Investment, ROI) 5. Titik impas (Break Event Point, BEP) Perhitungan analisa ekonomi Pabrik Anilin didasarkan pada data-data berikut : 1. Pabrik beroperasi selama 330 hari dalam 1 tahun 2. Kapasitas produksi pabrik sebesar 40.000 ton/tahun 3. Perhitungan didasarkan pada harga alat utama menggunakan faktor Lang 4. Harga alat disesuaikam dengan nilai tukar Dollar terhadap Rupiah yaitu : US $1 = Rp 14.000 H.1.1 Menentukan Indeks Harga Untuk memprediksikan harga beli peralatan di waktu pabrik akan didirikan digunakan perbandingan indeks harga beli alat tahun-tahun sebelumya terhadap indeks harga tahun didirikannya pabrik. Untuk memprediksikan harga alat tersebut digunakan indeks harga berdasarkan Chemical Engineering Plant Cost Index (CEPCI). Berikut data indeks harga yang digunakan ditampilkan pada Tabel H.1

Sarah Haldien (2311141014) Nabyl Ghozi Ash-Shiddiq (2311141051)

H- 1

Pra Rancangan Pabrik Anilin Melalui Proses Hidrogenasi Nitrobenzena dengan Kapasitas 40.000 ton/tahun Tabel H.1 Data Indeks Harga Tahun 2002-2017 Tahun 2002 2003 2004 2005 2006 2007 2008 2009 2010 2011 2012 2013 2014 2015 2016 2017

Indeks 396 402 444 468 500 525 575 522 551 585,7 584,6 567 576 556,8 557 563

Sumber : Chemical Engineering Plant Cost Index (CEPCI) Dari Tabel H.1 diatas dibuat menjadi sebuah grafik yang digunakan untuk mendapatkan persamaan menghitung nilai indeks harga peralatan sekarang. Berikut ini gambar grafik yang dihasilkan ditampilkan pada Gambar H.1 700 600

Index

500 400

y = 11,119x - 21820

300 200

100 0 2001

2003

2005

2007

2009

2011

2013

2015

2017

2019

Tahun ke-

Gambar H.1 Grafik nilai Index Harga Tahun 2002 – 2017 Dari Gambar H.1 didapatkan suatu persamaan, yaitu : Indeks Harga = 11,119 x (tahun) – 21820

Sarah Haldien (2311141014) Nabyl Ghozi Ash-Shiddiq (2311141051)

H- 2

Pra Rancangan Pabrik Anilin Melalui Proses Hidrogenasi Nitrobenzena dengan Kapasitas 40.000 ton/tahun Sehingga untuk mendapatkan nilai indeks harga pada tahun 2025 dihitung dengan menggunakan persamaan diatas : Indeks harga 2025 = 11,119 x (2025) – 21820 Indeks harga 2025 = 22515,975 – 21820 Indeks harga 2025 = 695,975 Dengan memasukan tahun didirikan yaitu tahun 2025, maka dari persamaan tersebut diperoleh indeks harga sebesar 695,975. Kemudian untuk harga standar, digunakan harga standar alat pada tahun 2014. Indeks harga peralatan penyimpanan seperti tangki dan vessel yaitu 652,3 untuk peralatan transportasi fluida seperti expander, kompresor, pompa dan alat perpindahan panas yaitu 941,1 untuk peralatan reaktor dan alat pemisah seperti flash drum dan distilasi yaitu 666,9. H.1.2 Menentukan Harga Peralatan Utama Perhitungan menentukan Rasio Index Alat tahun 2025 pada Distilasi 2 : Rasio index alat =indeks harga alat standar 2014 x

π‘–π‘›π‘‘π‘’π‘˜π‘  β„Žπ‘Žπ‘Ÿπ‘”π‘Ž π‘ π‘’π‘˜π‘Žπ‘Ÿπ‘Žπ‘›π‘” π‘‘π‘Žβ„Žπ‘’π‘› 2025 π‘–π‘›π‘‘π‘’π‘˜π‘  β„Žπ‘Žπ‘Ÿπ‘”π‘Ž π‘ π‘‘π‘Žπ‘›π‘‘π‘Žπ‘Ÿ π‘‘π‘Žβ„Žπ‘’π‘› 2014

695,975

Rasio index alat =666,9 x

576

Rasio index alat =805,808 Perhitungan untuk menentukan harga perlatan pada harga Distilasi 2 : π‘…π‘Žπ‘ π‘–π‘œ 𝑖𝑛𝑑𝑒π‘₯ π‘Žπ‘™π‘Žπ‘‘ π‘‘π‘Žβ„Žπ‘’π‘› 2025

Harga sekarang =harga standar x 𝑖𝑛𝑑𝑒π‘₯ β„Žπ‘Žπ‘Ÿπ‘”π‘Ž π‘ π‘‘π‘Žπ‘›π‘‘π‘Žπ‘Ÿ π‘Žπ‘™π‘Žπ‘‘ π‘‘π‘Žβ„Žπ‘’π‘› 2014 Harga sekarang =US$ 219.400 x

805,808 666,9

Harga sekarang =US$ 265.099 = Rp 3.711.383.351 Berikut ditampilkan hasil perhitungan pada masing-masing alat pada Tabel H.2

Sarah Haldien (2311141014) Nabyl Ghozi Ash-Shiddiq (2311141051)

H- 3

Pra Rancangan Pabrik Anilin Melalui Proses Hidrogenasi Nitrobenzena dengan Kapasitas 40.000 ton/tahun

No.

Jenis Alat

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 21

Tangki (TK-101) Tangki (TK-102) Tangki (TK-103) Tangki Dowtherm Vessel (V-101) Vessel (V-102) Vessel (V-104) Vessel (V-105) Expander (C-101) Kompressor (C-102) Pompa (P-101) Pompa (P-102) Pompa (P-103) Pompa (P-104) Pompa (P-105) Pompa (P-106) Heater (E-101) Vaporizer (E-102) Heater (E-103) Heater (E-104) Cooler (E-105)

Jumlah Alat 3 1 1 3 1 1 1 1 1 1 2 2 2 2 2 2 1 1 1 1 1

Tabel H.2 Harga Peralatan Pada Masing-Masing Alat Indeks Rasio index Harga Harga Standar Standar 2014 2025 Sekarang 652,3 788,1675217 $243.600 $294.339 652,3 788,1675217 $22.300 $26.945 652,3 788,1675217 $103.700 $125.300 652,3 788,1675217 $263.600 $318.505 652,3 788,1675217 $2.200 $2.658 652,3 788,1675217 $76.900 $92.917 652,3 788,1675217 $54.300 $65.610 652,3 788,1675217 $20.200 $24.407 941,1 1137,121654 $93.200 $112.613 941,1 1137,121654 $53.500 $64.644 941,1 1137,121654 $4.900 $5.921 941,1 1137,121654 $4.900 $5.921 941,1 1137,121654 $11.000 $13.291 941,1 1137,121654 $4.200 $5.075 941,1 1137,121654 $4.900 $5.921 941,1 1137,121654 $4.900 $5.921 652,3 788,1675217 $2.500 $3.021 652,3 788,1675217 $36.900 $44.586 652,3 788,1675217 $2.100 $2.537 652,3 788,1675217 $32.800 $39.632 652,3 788,1675217 $260.100 $314.276

Sarah Haldien (2311141014) Nabyl Ghozi Ash-Shiddiq (2311141051)

Dalam USD $883.018 $26.945 $125.300 $955.516 $2.658 $92.917 $65.610 $24.407 $112.613 $64.644 $11.841 $11.841 $26.582 $10.150 $11.841 $11.841 $3.021 $44.586 $2.537 $39.632 $314.276

Harga Alat Dalam IDR Rp 12.362.255.938 Rp 377.228.116 Rp 1.754.195.321 Rp 13.377.219.479 Rp 37.215.330 Rp 1.300.844.939 Rp 918.542.005 Rp 341.704.392 Rp 1.576.576.701 Rp 905.009.158 Rp 165.777.378 Rp 165.777.378 Rp 372.153.299 Rp 142.094.896 Rp 165.777.378 Rp 165.777.378 Rp 42.290.148 Rp 624.202.578 Rp 35.523.724 Rp 554.846.736 Rp 4.399.866.953

H- 4

Pra Rancangan Pabrik Anilin Melalui Proses Hidrogenasi Nitrobenzena dengan Kapasitas 40.000 ton/tahun

No. 22 23 24 25 26 27 28 29 30 31 32 33 34 35 36 37

Jenis Alat Kondensor Parsial (E-106) Cooler (E-107) Heater (E-108) Kondensor (E-109) Rebolier (E-110) Cooler (E-111) Kondensor (E-112) Rebolier (E-113) Cooler (E-114) Reaktor (R-101) Flash Drum (V-103) Distilasi (T-101) Distilasi (T-102) Generator Boiler (steam) Boiler (vapor dowtherm)

Jumlah Alat

Tabel H.2 Harga Peralatan Pada Masing-Masing Alat (Lanjutan) Indeks Rasio index Harga Harga Standar Standar 2014 2025 Sekarang Dalam USD

Harga Alat Dalam IDR

1

652,3

788,1675217

$86.000

$103.913

$103.913

Rp

1.454.781.076

1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 2 1

652,3 652,3 652,3 652,3 652,3 652,3 652,3 652,3 666,9 666,9 666,9 666,9 656 652,3

788,1675217 788,1675217 788,1675217 788,1675217 788,1675217 788,1675217 788,1675217 788,1675217 805,8085547 805,8085547 805,8085547 805,8085547 792,6381944 788,1675217

$19.900 $36.100 $36.700 $37.500 $1.600 $31.400 $36.800 $17.500 $126.200 $70.600 $143.500 $219.400 $67.789 $180.000

$24.045 $43.619 $44.344 $45.311 $1.933 $37.940 $44.465 $21.145 $152.486 $85.305 $173.390 $265.099 $81.909 $217.492

$24.045 $43.619 $44.344 $45.311 $1.933 $37.940 $44.465 $21.145 $152.486 $85.305 $173.390 $265.099 $163.818 $217.492

Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp

336.629.575 610.669.731 620.819.366 634.352.214 27.065.694 531.164.253 622.510.972 296.031.033 2.134.806.649 1.194.273.767 2.427.454.470 3.711.383.351 2.293.445.451 3.044.890.625

1

652,3

788,1675217

$263.000

$317.780

$317.780

Rp

4.448.923.524

$4.595.247

Rp

64.174.080.980

Total

Sarah Haldien (2311141014) Nabyl Ghozi Ash-Shiddiq (2311141051)

H- 5

Pra Rancangan Pabrik Anilin Melalui Proses Hidrogenasi Nitrobenzena dengan Kapasitas 40.000 ton/tahun H.1.3Perhitungan Biaya Investasi Total (Capital Investment) Biaya investasi total (capital investment) adalah hasil dari keseluruhan fixed capital investment, working capital investment dan investasi kantor. Dimana dalam perhitungannya digunakan faktor Lang. A.

Fixed Capital Investment Contoh pada peralatan utama : Biaya = Faktor Lang x Harga Peralatan Utama = 1 x Rp 64.174.080.980 = Rp 64.174.080.980 Contoh pada perpipaan : Biaya = Faktor Lang x Harga Peralatan Utama = 0,35 x Rp 64.174.080.980 = Rp 22.460.928.343 Berikut disajikan Tabel fixed capital Investment beserta faktor Lang : Tabel H.3 Fixed Capital Investment

No 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14

Range Faktor Lang Peralatan utama 1 Perpipaan 0,15 - 0,70 Kelistrikan 0,10 - 0,15 Instrumentasi 0,10 - 0,35 Utilitas 0,30 - 0,75 Fasilitas pelayanan 0,02 - 0,10 Bangunan 0,05 - 1,00 Lahan 0 - 0,10 kesehatan Lingkungan 0,10-0,30 Perbaikan dan Perawatan 0,05 - 0,15 Total Physical Plant Cost Uraian

Engineering & construction

0,30 - 0,75

Total Biaya Langsung (Direct Cost) Biaya Kontraktor 0,1 - 0,45 Dana Taktis 0,15 - 0,8 Plant Start Up 0,05 - 0,1 Total Biaya Tidak Langsung (Indirect Cost) Fixed Capital Investment

Sarah Haldien (2311141014) Nabyl Ghozi Ash-Shiddiq (2311141051)

Faktor Lang 1 0,35 0,15 0,35 0,35 0,1 0,5 0,095 0,1 0,05 0,35 0,3 0,5 0,1

Harga (Rp) Rp 64.174.080.980 Rp 22.460.928.343 Rp 9.626.112.147 Rp 22.460.928.343 Rp 22.460.928.343 Rp 6.417.408.098 Rp 32.087.040.490 Rp 6.096.537.693 Rp 6.417.408.098 Rp 3.208.704.049 Rp 195.410.076.585 Rp

22.460.928.343

Rp 217.871.004.928 Rp 19.252.224.294 Rp 32.087.040.490 Rp 6.417.408.098 Rp 57.756.672.882 Rp 275.627.677.811

H- 6

Pra Rancangan Pabrik Anilin Melalui Proses Hidrogenasi Nitrobenzena dengan Kapasitas 40.000 ton/tahun B.

Perhitungan Working Capital Investement Working Capital Investment (modal kerja) diperkirakan sebesar 35% dari fixed

capital Investment atau 75% dari peralatan utama. Modal Kerja = Faktor Lang x Fixed Capital Investment = 0,35 x Rp 275.627.677.811 = Rp 96.469.687.234

Tabel H.4 Working Capital Investment No 1

C.

Range Faktor Lang 0,1 - 0,35

Uraian Modal Kerja

Faktor Lang 0,35

Harga Rp

96.469.687.234

Investasi Kantor

Perhitungan investasi kantor ditunjukan pada Tabel H.5 Tabel H.5 Investasi Kantor No 1 2 3 4 5

Nama Kebutuhan Komputer AC Mesin Fotokopi Dispenser Mesin Printer

Jumlah Unit 100 25 5 10 17 Total

Harga Satuan Alat Rp 8.000.000 Rp 10.000.000 Rp 25.000.000 Rp 1.000.000 Rp 6.000.000

Harga Alat x Jumlah Alat Rp 800.000.000 Rp 250.000.000 Rp 125.000.000 Rp 10.000.000 Rp 102.000.000 Rp 1.287.000.000

Maka Total Biaya Investasi = Fixed Capital Investment + Working Capital Investment + Investasi = Rp 275.627.677.811 + Rp 96.469.687.234 + Rp 1.287.000.000 = Rp Rp 373.384.365.044

Sarah Haldien (2311141014) Nabyl Ghozi Ash-Shiddiq (2311141051)

H- 7

Pra Rancangan Pabrik Anilin Melalui Proses Hidrogenasi Nitrobenzena dengan Kapasitas 40.000 ton/tahun H.2 Biaya Produksi (Manufacturing Cost) H.2.1Perhitungan Biaya Bahan Baku dan Katalis ο‚· Nitrobenzena Kebutuhan

= 6703,1185 kg/jam = 53.088.698,52 kg/tahun

Harga

= Rp 4.500/kg (www.icis.com)

Harga Total

= Kebutuhan x Harga = 53.088.698,52 kg/tahun x Rp 4.500/kg = Rp 238.899.143.340

ο‚· Hidrogen Kebutuhan

= 326,3274 kg/jam = 2.584.513,008 kg/tahun

Harga

= Rp. 20.500/kg (www.icis.com)

Harga Total

= Kebutuhan x Harga = 2.584.513,008 kg/tahun x Rp. 20.500/kg = Rp 52.336.388.412

ο‚· Katalis kieselguhr ( kieselguhr supported copper catalys) Katalis padat di ganti setiap 4 tahun sekali Kebutuhan

= 12737,2 kg

Uang yang dikeluarkan tiap tahun

= 12737,2 kg / 4 = 3.184,3 kg/tahun

Harga

= Rp 200.000/kg (www.alibaba.com)

Harga Total

= Kebutuhan x Harga = 3.184,3 kg/tahun x Rp 200.000 = Rp 636.860.000

Tabel H.6 Biaya Bahan Baku dan Katalis No

Uraian

1 2 3

Nitrobenzena Hidrogen Katalis

Kapasitas (kg/Tahun) 53088698,52 2584513,008 3.184,3000 Total

Sarah Haldien (2311141014) Nabyl Ghozi Ash-Shiddiq (2311141051)

Harga/kg Rp 4.500 Rp 20.250 Rp 200.000

Biaya/tahun Rp 238.899.143.340 Rp 52.336.388.412 Rp 636.860.000 Rp 291.872.391.752

H- 8

Pra Rancangan Pabrik Anilin Melalui Proses Hidrogenasi Nitrobenzena dengan Kapasitas 40.000 ton/tahun H.2.2 Perhitungan Utilitas ο‚· Kebutuhan Listrik Kebutuhan

= 731,605 kWh = 5.794.311 kW/Tahun

Harga

= Rp 1655/kWh (www.listrik.org)

Harga Total

= Kebutuhan x Harga = 5.794.311 kW/Tahun x Rp 1655/kWh = Rp 9.589.585.698

ο‚· Kebutuhan Bahan Bakar Solar Kebutuhan

= 7.556.318 L/Tahun

Harga

= Rp 7500/L

Harga Total

= Kebutuhan x Harga = 7.556.318 L/Tahun x Rp 7500/L = Rp 56.672.385.000

ο‚· Kebutuhan Dowtherm A Kebutuhan

= 260.214 kg/tahun

Faktor keamanaan 4 kali dari kebutuhan Kebutuhan

= 260.214 kg/tahun x 4 = 1.040.856,00 kg/tahun

Harga

= Rp 56.000/kg

Harga Total

= Kebutuhan x Harga = 1.040.856,00 kg/tahun x Rp 56.000/kg = Rp 58.287.936.000

Tabel H.7 Biaya Utilitas No 1 2 3

Uraian

Satuan

Jumlah

Harga Satuan

Listrik Solar Dowtherm A

kWh/tahun Liter/tahun kg/tahun Total

5.794.311,600 7.556.318,00 1.040.856,00

Rp 1655 Rp 7500 Rp 56000

Sarah Haldien (2311141014) Nabyl Ghozi Ash-Shiddiq (2311141051)

Harga Total Rp 9.589.585.698 Rp 56.672.385.000 Rp 58.287.936.000 Rp 124.549.906.698

H- 9

Pra Rancangan Pabrik Anilin Melalui Proses Hidrogenasi Nitrobenzena dengan Kapasitas 40.000 ton/tahun H.2.3 Perhitungan Upah Tenaga Kerja Upah tenaga kerja ditetapkan berdasarkan upah minimum regional (UMR) Cilegon, Banten yaitu sebesar Rp 3.500.000 (www.gajiumr.com). Berikut ini hasil perhitungan upah tenaga kerja berdasarkan jabatannta ditampilkan pada Tabel H.8 Tabel H.8 Upah Tenaga Kerja

45.000.000 40.000.000 25.000.000 20.000.000 20.000.000 15.000.000 15.000.000 15.000.000 15.000.000 10.000.000 10.000.000 10.000.000 10.000.000 10.000.000 10.000.000

Total Gaji / Bulan (Rp) 135000000 40000000 25000000 20000000 20000000 15000000 15000000 15000000 15000000 10000000 10000000 10000000 10000000 10000000 10000000

Total Gaji /Tahun (Rp) 1620000000 480000000 300000000 240000000 240000000 180000000 180000000 180000000 180000000 120000000 120000000 120000000 120000000 120000000 120000000

1

10.000.000

10000000

120000000

1

10.000.000

10000000

120000000

1

10.000.000

10000000

120000000

1

10.000.000

10000000

120000000

1

10.000.000

10000000

120000000

1

10.000.000

10000000

120000000

40 50 8 5 4 2 132

8.000.000 7.000.000 3.500.000 3.500.000 3.500.000 7.000.000

320000000 350000000 28000000 17500000 14000000 14000000

3840000000 4200000000 336000000 210000000 168000000 168000000 13.962.000.000

No.

Jabatan

Jumlah

Gaji/Bulan (Rp)

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15

Dewan Komisaris Direktur Utama General Manager Direktur Produksi & Teknik Direktur Keuangan Manager Produksi Manager Teknik Manager Umum Manager Pemasaran & Keuangan Ka. Bagian Proses Ka. Bagian Utilitas Ka. Bagian Pengolahan Limbah Ka. Bagian Pengendalian Proses Ka. Bagian Laboraturium Ka. Bagian Pemeliharaan Mesin Ka. Bagian Instrumen & Elektronika Ka. Bagian K3L Ka. Bagian Administrasi & Humas Ka. Bagian Keamanan Ka. Bagian Pembelian & Pemasaran Ka. Bagian Keuangan & Akuntansi Karyawan Proses Karyawan Non Proses Cleaning Service Supir Satpam Dokter Total

3 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1

16 17 18 19 20 21 22 23 24 25 26 27

Sarah Haldien (2311141014) Nabyl Ghozi Ash-Shiddiq (2311141051)

H- 10

Pra Rancangan Pabrik Anilin Melalui Proses Hidrogenasi Nitrobenzena dengan Kapasitas 40.000 ton/tahun H.2.4 Perhitungan Pendapatan Penjualan Produk Kapasitas Anilin

= 40.000.000 kg/Tahun

Harga

= Rp 20.000/kg

Pendapatan

= Kapasitas x Harga = 40.000.000 kg/tahun x Rp 20.000/kg = Rp 800.000.000.000/Tahun Tabel H.9 Pendapatan Penjualan Produk

No

Produk

1

Anilin

Kapasitas (Kg/tahun) Harga Produk 40.000.000

Rp 20.000

Harga (Rp/tahun) Rp 800.000.000.000

H.2.5 Perhitungan Kebutuhan Tenaga Kerja Untuk menghitung kebutuhan tenaga kerja digunakan faktor Lang. Contoh perhitungan kebutuhan pada pengeluaran upah tambahan : Faktor Lang = 20% dari total upah tenaga kerja. Payroll overhead = Faktor Lang x Total Upah Tenaga Kerja = 0,2 x Rp 13.962.000.000 = Rp 2.792.400.000 Untuk menghitung kebutuhan supervisor dan kebutuhan laboratorium digunakan cara yang sama seperti pada perhitungan payroll overhead. H.2.6 Perhitungan Capital Related Cost Untuk menghitung capital related cost digunakan faktor Lang. Contoh perhitungan capital related cost adalah sebagai berikut : Faktor Lang untuk perawatan (Maintenance) adalah sebesar 5% dari fixed capital investment. Maintenance = Faktor Lang x fixed capital investment. = 0,05 x 275.627.677.811 = Rp 13.781.383.891 Untuk menghitung kebutuhan penyuplaian barang, environmental, pajak, dan asuransi serta biaya tambahan plant digunakan cara yang sama seperti pada perhitungan maintenance. Sarah Haldien (2311141014) Nabyl Ghozi Ash-Shiddiq (2311141051)

H- 11

Pra Rancangan Pabrik Anilin Melalui Proses Hidrogenasi Nitrobenzena dengan Kapasitas 40.000 ton/tahun H.2.7 Perhitungan Biaya Hasil Penjualan Untuk menghitung biaya hasil penjualan digunakan faktor Lang. Contoh perhitungan biaya hasil penjualan adalah sebagai berikut : Faktor Lang untuk hak paten dan royalti adalah sebesar 2% dari total hasil penjualan produk. Hak paten & royalti

= Faktor Lang x total hasil penjualan produk. = 0,02 x 800.000.000.000 = Rp 16.000.000.000

Untuk menghitung kebutuhan pengepakan, biaya administrasi, digunakan cara yang sama seperti perhitungan hak paten dan royalti. Berikut ini ditampilkan hasil akumulasi penentuan biaya produksi pada Tabel H.10 No 1 2 3

4

5

6

Tabel H.10 Total Biaya Produksi Uraian Faktor Lang Rp Bahan Baku Rp Utilitas Rp Tenaga kerja Biaya Kebutuhan Tenaga Kerja a. Pengeluaran upah tambahan Rp 0,2 (Payroll overhead) Rp b. Supervisor 0,25 Rp c. Kebutuhan laboratorium 0,2 Capital Related Cost Rp a. Maintenance 0,05 Rp b. Penyuplaian barang 0,1 Rp c. Environmental 0,05 Rp d. Depresiasi 0,1 Rp e. Pajak & asuransi 0,05 Rp f. Biaya tambahan plant 0,05 Biaya Hasil Penjualan Rp a. Hak paten & royalti 0,02 Rp b. Pengepakan 0,02 Rp c. Biaya administrasi 0,03 Rp d. Distribusi & penjualan 0,03 Rp e. R&D 0,02 Total Biaya Produksi Rp

Sarah Haldien (2311141014) Nabyl Ghozi Ash-Shiddiq (2311141051)

Biaya 291.872.391.752 124.549.906.698 13.962.000.000

2.792.400.000 3.490.500.000 2.792.400.000 13.781.383.891 27.562.767.781 13.781.383.891 27.562.767.781 13.781.383.891 13.781.383.891 16.000.000.000 16.000.000.000 24.000.000.000 24.000.000.000 16.000.000.000 645.710.669.574

H- 12

Pra Rancangan Pabrik Anilin Melalui Proses Hidrogenasi Nitrobenzena dengan Kapasitas 40.000 ton/tahun H.3 Analisa Kelayakan H.3.1 Pembayaran Pinjaman Bank Biaya investasi untuk mendirikan pabrik ini diperoleh dari peminjaman bank sebesar 80% dan 20% dari modal pribadi. Dana pinjaman akan dikembalikan dengan bungan pinjaman sebesar 11,2% pertahun dengan cicilan selama 10 tahun (10 kali pembayaran). Saldo Pinjaman

= 80% x Total Capital Investment = 80% x. Rp 373.384365.044 = Rp 298.707.492.036

Cicilan Pokok

= Saldo Pinjaman / lama cicilan = Rp 298.707.492.036/10 = Rp 29.870.749.204

Contoh pada tahun ke-1 : Bunga tahun ke-1

= saldo pinjaman awal x suku bunga = Rp 298.707.492.036 x 11,2 % = Rp 33.455.239.108

Total Cicilan ke-1

= bunga tahun ke-1 + cicilan pokok = Rp 33.455.239.108 + Rp 29.870.749.204 = Rp 63.325.988.312 Tabel H.11 Pembayaran Pinjaman Bank

Tahun ke 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10

Bunga Pada Akhir Tahun Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp

33.455.239.108 30.109.715.197 26.764.191.286 23.418.667.376 20.073.143.465 16.726.619.554 13.382.095.643 10.036.571.732 6.691.047.822 3.345.523.911

Cicilan Pokok

Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp

29.870.749.204 29.870.749.204 29.870.749.204 29.870.749.204 29.870.749.204 29.870.749.204 29.870.749.204 29.870.749.204 29.870.749.204 29.870.749.204

Sarah Haldien (2311141014) Nabyl Ghozi Ash-Shiddiq (2311141051)

Total Pembayaran Cicilan Pinjaman Rp 63.325.988.312 Rp 59.980.464.401 Rp 56.634.940.490 Rp 53.289.416.579 Rp 49.943.892.668 Rp 46.598.368.758 Rp 43.252.844.847 Rp 39.907.320.936 Rp 36.561.797.025 Rp 33.216.273.114

Saldo Pinjaman Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp

298.707.492.036 268.836.742.832 238.965.993.628 209.095.244.425 179.224.495.221 149.353.746.018 119.482.996.814 89.612.247.611 59.741.498.407 29.870.749.204 0

H- 13

Pra Rancangan Pabrik Anilin Melalui Proses Hidrogenasi Nitrobenzena dengan Kapasitas 40.000 ton/tahun H.3.2 Proyeksi Laba Bersih Contoh perhitungan tahun ke-10 Nilai aktiva

= fixed capital investment = Rp 275.627.677.811

Nilai sisa

= 15% x Rp 275.627.677.811 = Rp 41.344.151.672

Depresiasi

= (Nilai aktiva – Nilai sisa) / waktu = (Rp 275.627.677.811 – Rp 41.344.151.671) / 10 = Rp 23.428.352.614

Laba Kotor

= Pendapatan – (Biaya Operasi + Depresiasi) = Rp 800.000.000.000 – Rp 645.710.669.574 + Rp 23.428.352.614 = Rp130.860.997.812

Laba Sebelum pajak = Laba Kotor – Bunga Pinjaman = Rp 121.470.845.135 – Rp3.345.523.911 = Rp127.515.453.901 Pajak Penghasilan

= 20% x Laba Sebelum Pajak = 20% x Rp 118.125.330.224 = Rp25.503.090.780

Laba Bersih

= Laba Sebelum Pajak – Pajak Penghasilan = Rp121.515.453.901 - Rp25.503.090.780 = Rp 102.012.363.121

Berikut ini ditampilkan hasil perhitungan proyeksi laba bersih selama 10 tahun pada Tabel H.12

Sarah Haldien (2311141014) Nabyl Ghozi Ash-Shiddiq (2311141051)

H- 14

Pra Rancangan Pabrik Anilin Melalui Proses Hidrogenasi Nitrobenzena dengan Kapasitas 40.000 ton/tahun

No

Pendapatan Biaya Produksi Depresiasi Laba Kotor 4 Bunga pinjaman Laba bersih sebelum pajak 5 Pajak 20 % Laba bersih

1 2 3

4 Rp 800.000.000.000 Rp 645.710.669.574 Rp 23.428.352.614 Rp 130.860.977.812 Rp 23.418.667.376 Rp 107.442.310.436 Rp 21.488.462.087 Rp 85.953.848.349

Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp

Tabel H.12 Proyeksi Laba Bersih (Lanjutan) Tahun 6 7 8 800.000.000.000 Rp 800.000.000.000 Rp 800.000.000.000 645.710.669.574 Rp 645.710.669.574 Rp 645.710.669.574 23.428.352.614 Rp 23.428.352.614 Rp 23.428.352.614 130.860.977.812 Rp 130.860.977.812 Rp 130.860.977.812 16.727.619.554 Rp 13.382.095.643 Rp 10.036.571.732 114.133.358.258 Rp 117.478.882.169 Rp 120.824.406.079 22.826.671.652 Rp 23.495.776.434 Rp 24.164.881.216 91.306.686.606 Rp 93.983.105.735 Rp 96.659.524.864

9 800.000.000.000 645.710.669.574 23.428.352.614 130.860.977.812 6.691.047.822 124.169.929.990 24.833.985.998 99.335.943.992

Uraian

1 2 3

No

Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp

1 800.000.000.000 645.710.669.574 23.428.352.614 130.860.977.812 33.455.239.108 97.405.738.704 19.481.147.741 77.924.590.963

Tabel H.12 Proyeksi Laba Bersih Tahun 2 3 Rp 800.000.000.000 Rp 800.000.000.000 Rp 645.710.669.574 Rp 645.710.669.574 Rp 23.428.352.614 Rp 23.428.352.614 Rp 130.860.977.812 Rp 130.860.977.812 Rp 30.109.715.197 Rp 26.764.191.286 Rp 100.751.262.615 Rp 104.096.786.525 Rp 20.150.252.523 Rp 20.819.357.305 Rp 80.601.010.092 Rp 83.277.429.220

Uraian

Pendapatan Biaya Produksi Depresiasi Laba Kotor 4 Bunga pinjaman Laba bersih sebelum pajak 5 Pajak 20 % Laba bersih

Sarah Haldien (2311141014) Nabyl Ghozi Ash-Shiddiq (2311141051)

Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp

Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp

5 800.000.000.000 645.710.669.574 23.428.352.614 130.860.977.812 20.073.143.465 110.787.834.347 22.157.566.869 88.630.267.478

Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp

10 800.000.000.000 645.710.669.574 23.428.352.614 130.860.977.812 3.345.523.911 127.515.453.901 25.503.090.780 102.012.363.121

H- 15

Pra Rancangan Pabrik Anilin Melalui Proses Hidrogenasi Nitrobenzena dengan Kapasitas 40.000 ton/tahun H.3.3 Aliran Dana Tunai (Cash Flow) Contoh perhitungan pada tahun ke-0 ο‚·

Net Cash Flow

= Total Cash Flow in – Total Cash Flow out = Rp 0 – Rp 373.384.365.044 = (Rp 373.384.365.044)

Kumulatif NCF

= (Rp 373.384.365.044)

Contoh perhitungan pada tahun ke-1 ο‚·

Net Cash Flow

= Total Cash Flow in – Total Cash Flow out = Rp 800.000.000.000 - Rp 688.620.169.929 = Rp 111.379.830.071

Kumulatif NCF

= Rp (373.384.365.044) + Rp111.379.830.071 = Rp (262.004.534.973)

Berikut ditampilkan Aliran Dana Tunai (Cash Flow) pada Tabel H.13

Sarah Haldien (2311141014) Nabyl Ghozi Ash-Shiddiq (2311141051)

H- 16

Pra Rancangan Pabrik Anilin Melalui Proses Hidrogenasi Nitrobenzena dengan Kapasitas 40.000 ton/tahun Tabel H.13 Aliran Dana Tunai (Cash Flow) No

Uraian

Cash Flow In 1 Pendapatan 2 Nilai Sisa Total Cash In Flow Cash Out Flow 4 Investasi Biaya 5 Operasi Pajak 6 Penghasilan 7 Depresiasi Total Cash Out Flow Net Cash Flow (NCF) Cummulative NCF

0

Tahun 2

1

3

4

Rp Rp

-

Rp -

800.000.000.000

Rp -

800.000.000.000

Rp

800.000.000.000 -

Rp 800.000.000.000 -

Rp

-

Rp

800.000.000.000

Rp

800.000.000.000

Rp

800.000.000.000

Rp 800.000.000.000

Rp

-

Rp 373.384.365.044

Rp

-

Rp

-

Rp

-

Rp

-

Rp

645.710.669.574

Rp

645.710.669.574

Rp

645.710.669.574

Rp

-

Rp

19.481.147.741

Rp

20.150.252.523

Rp

20.819.357.305

Rp

21.488.462.087

Rp

23.428.352.614

Rp

23.428.352.614

Rp

23.428.352.614

Rp

23.428.352.614

Rp 373.384.365.044

Rp

688.620.169.929

Rp

689.289.274.711

Rp

689.958.379.493

Rp 690.627.484.275

Rp(373.384.365.044)

Rp

111.379.830.071

Rp

110.710.725.289 Rp

110.041.620.507

Rp 109.372.515.725

Rp(373.384.365.044)

Rp (262.004.534.973) Rp

Sarah Haldien (2311141014) Nabyl Ghozi Ash-Shiddiq (2311141051)

(151.293.809.685)

Rp

Rp 645.710.669.574

(41.252.189.178) Rp

68.120.326.547

H- 17

Pra Rancangan Pabrik Anilin Melalui Proses Hidrogenasi Nitrobenzena dengan Kapasitas 40.000 ton/tahun Tabel H.13 Aliran Dana Tunai (Cash Flow) No

Tahun

Uraian

Cash Flow In 1 Pendapatan 2 Nilai Sisa Total Cash In Flow Cash Out Flow 4 Investasi Biaya 5 Operasi Pajak 6 Penghasilan 7 Depresiasi Total Cash Out Flow Net Cash Flow (NCF) Cummulative NCF

5

6

9

10

Rp 800.000.000.000 Rp 800.000.000.000 Rp 800.000.000.000 Rp 800.000.000.000 -

Rp 800.000.000.000 -

Rp 800.000.000.000 Rp 41.344.151.672

Rp 800.000.000.000 Rp 800.000.000.000 Rp 800.000.000.000 Rp 800.000.000.000

Rp 800.000.000.000

Rp 841.344.151.672

Rp

Rp

Rp

-

Rp

7

-

Rp

8

-

Rp

-

-

-

Rp 645.710.669.574 Rp 645.710.669.574 Rp 645.710.669.574 Rp 645.710.669.574

Rp 645.710.669.574

Rp 645.710.669.574

Rp

22.157.566.869 Rp

22.826.671.652

Rp

23.428.352.614 Rp

23.428.352.614 Rp

Rp 691.296.589.058 Rp 691.965.693.840

Rp

23.495.776.434

Rp

24.164.881.216

Rp

24.833.985.998

Rp

25.503.090.780

23.428.352.614 Rp

23.428.352.614

Rp

23.428.352.614

Rp

23.428.352.614

Rp 693.303.903.404

Rp 693.973.008.186

Rp 694.642.112.968

Rp 108.703.410.942 Rp 108.034.306.160 Rp 107.365.201.378 Rp 106.696.096.596

Rp 106.026.991.814

Rp 146.702.038.703

Rp 176.823.737.489 Rp 284.858.043.649 Rp 392.223.245.027 Rp 498.919.341.623

Rp 604.946.333.437

Rp 751.648.372.140

Sarah Haldien (2311141014) Nabyl Ghozi Ash-Shiddiq (2311141051)

Rp 692.634.798.622

H- 18

Pra Rancangan Pabrik Anilin Melalui Proses Hidrogenasi Nitrobenzena dengan Kapasitas 40.000 ton/tahun H.3.4 Waktu Pengembalian Modal (Payback Period) Waktu pengembalian (Payback Period) adalah waktu yang dibutuhkan agar jumlah penerimaan sama dengan jumlah pengeluaran. Masa pengembalian modal dapat diketahui dengan membuat grafik liniearisasi seperti pada Gambar H.2 dari data yang terdapat pada Tabel H.14

Tabel H.14 Data Waktu Pengembalian Modal Tahun Ke 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10

Aliran Dana (NCF) Rp (373.384.365.044) Rp 111.379.830.071 Rp 110.710.725.289 Rp 110.041.620.507 Rp 109.372.515.725 Rp 108.703.410.942 Rp 108.034.306.160 Rp 107.365.201.378 Rp 106.696.096.596 Rp 106.026.991.814 Rp 146.702.038.703 Total

Kumulatif (NCF) Rp (373.384.365.044) Rp (262.004.534.973) Rp (151.293.809.685) Rp (41.252.189.178) Rp 68.120.326.547 Rp 176.823.737.489 Rp 284.858.043.649 Rp 392.223.245.027 Rp 498.919.341.623 Rp 604.946.333.437 Rp 751.648.372.140 Rp 1.949.604.501.032

Payback Period Rp1,000,000,000,000 Rp800,000,000,000

Kumulatif NCF

Rp600,000,000,000 Rp400,000,000,000 Rp200,000,000,000 RpRp(200,000,000,000)

0

2

4

6

8

10

12

Rp(400,000,000,000) Rp(600,000,000,000)

Tahun ke-

Gambar H.2 Grafik Waktu Pengembalian Modal (Payback Period)

Sarah Haldien (2311141014) Nabyl Ghozi Ash-Shiddiq (2311141051)

H- 19

Pra Rancangan Pabrik Anilin Melalui Proses Hidrogenasi Nitrobenzena dengan Kapasitas 40.000 ton/tahun Dari Gambar H.2 diatas dapat dilihat bahwa waktu pengembalian modal dalam pendirian pabrik Anilin ini yaitu setelah 3,37 tahun. Secara Perhitungan: Payback Period : = π‘‘π‘Žβ„Žπ‘’π‘› π‘˜π‘’ 3 + (4 βˆ’ 3)π‘₯

βˆ’(π‘˜π‘’π‘š 𝑁𝐢𝐹 π‘‘β„Žπ‘› π‘˜π‘’ 3) (βˆ’π‘˜π‘’π‘š 𝑁𝐢𝐹 π‘‘β„Žπ‘› π‘˜π‘’ 3 + π‘˜π‘’π‘š 𝑁𝐢𝐹 π‘‘β„Žπ‘› π‘˜π‘’ 4)

= π‘‘π‘Žβ„Žπ‘’π‘› π‘˜π‘’ 3 + (4 βˆ’ 3)π‘₯

(0 βˆ’ 𝑅𝑝(41.252.189.178))) ( 𝑅𝑝(41.252.189.178) + 𝑅𝑝 68.120.326.547 )

= 3, 37 tahun = 3 tahun 4 bulan 13 hari

H.3.5 Rate of Return On Investment (ROI) Rate of return on investment (ROI) dapat dihitung dengan mengetahui total laba bersih seperti yang terlihat pada Tabel H.15 Tabel H.15 Total Laba Bersih Tahun Ke 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 TOTAL

Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp

Laba Bersih 77.924.590.963 80.601.010.092 83.277.429.220 85.953.848.349 88.630.267.478 91.306.686.606 93.983.105.735 96.659.524.864 99.335.943.992 102.012.363.121 899.684.770.419

ROI =

Total Laba Bersih⁄Lama Tahun Γ— 100% Capital investment

ROI =

Rp 899.684.770.419 ⁄10 Γ— 100% Rp 373.384.365.004

ROI = 24,095 % Analisa ini dilakukan untuk mengetahui laju pengembalian modal investasi total dalam pendirian pabrik. Dari hasil perhitungan diperoleh Rate of Return On Investment (ROI) sebesar 24,095 %.

Sarah Haldien (2311141014) Nabyl Ghozi Ash-Shiddiq (2311141051)

H- 20

Pra Rancangan Pabrik Anilin Melalui Proses Hidrogenasi Nitrobenzena dengan Kapasitas 40.000 ton/tahun H.3.6 Laju Pengembalian Modal (Internal Rate of Return) Internal rate of return merupakan persentase yang menggambarkan keuntungan rata-rata bunga pertahunnya dari semua pengeluaran dan pemasukan besarnya sama. Apabila IRR ternyata lebih besar dari bunga riil yang berlaku (11,2%) maka pabrik akan menguntungkan tetapi bila IRR lebih kecil dari bunga riil yang berlaku (11,2%) maka pabrik akan dianggap rugi. Laju pengembalian dapat dihitung sebagai berikut : Contoh perhitungan tahun ke-1 : PV (Fakotor Bunga = 30%, i=0,769, n=1) PV

= Aliran NCF x Faktor Bunga = Rp 111.379.830.071 x 0,769

= Rp 85.676.792.362 PV (Fakotor Bunga = 20%, i=0,833, n=1) PV

= Aliran NCF x Faktor Bunga = Rp 111.379.830.071 x 0,833

= Rp 92.816.525.059 Data laju pengembalian modal dapat dilihat pada Tabel H.16

Tahun Ke0 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 Total

Aliran Dana (NCF) Rp (373.384.365.044) Rp 111.379.830.071 Rp 110.710.725.289 Rp 110.041.620.507 Rp 109.372.515.725 Rp 108.703.410.942 Rp 108.034.306.160 Rp 107.365.201.378 Rp 106.696.096.596 Rp 106.026.991.814 Rp 146.702.038.703 Rp 751.648.372.140

Tabel H.16 Laju Pengembalian Modal Faktor Faktor Bunga Bunga (30%) PV (I=30%) (20%) 1,000 1,000 Rp (373.384.365.044) 0,769 0,833 Rp 85.676.792.362 0,592 0,694 Rp 65.509.304.905 0,455 0,579 Rp 50.087.219.166 0,350 0,482 Rp 38.294.357.944 0,269 0,402 Rp 29.276.989.047 0,207 0,335 Rp 22.382.138.212 0,159 0,279 Rp 17.110.396.629 0,123 0,233 Rp 13.079.818.358 0,094 0,194 Rp 9.998.302.427 0,073 0,162 Rp 10.641.494.531 Rp

Sarah Haldien (2311141014) Nabyl Ghozi Ash-Shiddiq (2311141051)

(31.327.551.464)

PV (I=20%) Rp (373.384.365.044) Rp 92.816.525.059 Rp 76.882.448.117 Rp 63.681.493.349 Rp 52.745.233.278 Rp 43.685.462.859 Rp 36.180.470.545 Rp 29.963.657.256 Rp 24.814.101.993 Rp 20.548.741.338 Rp 23.693.198.272 Rp 91.626.967.022

H- 21

Pra Rancangan Pabrik Anilin Melalui Proses Hidrogenasi Nitrobenzena dengan Kapasitas 40.000 ton/tahun IRR dapat ditentukan sebagai berikut : IRR = 0,3 + (0,3 βˆ’ 0,2) Γ— (

Rp(31.327.551.464) ) Rp(31.327.551.464) + Rp 91.626.967.022

IRR = 0,2745 = 27,45 %

H.3.7Titik Impas (Break Event Point) Break Event Point merupakan salah satu kondisi dimana nilai kapasitas produksi yang dihasilkan sama dengan biaya produksi. Titik impas dapat dihitung dengan mengetahui total biaya berubah (variabel cost) yang ditunjukan pada Tabel H.17 dan total biaya tetap (fixed cost) ditunjukan pada Tabel H.18

Tabel H.17 Total Biaya Berubah No. 1 2 3 4 5 6 7 8 9

Uraian Bahan Baku Utilitas Distribution and sales Research and Development Laboratorium penyuplaian barang Hak paten dan royalti administrasi pengepakan Total Biaya Berubah Satuan Harga Jual Satuan

Biaya (Rp/tahun) Rp 291.872.391.752 Rp 124.549.906.698 Rp 24.000.000.000 Rp 16.000.000.000 Rp 2.792.400.000 Rp 27.562.767.781 Rp 16.000.000.000 Rp 24.000.000.000 Rp 16.000.000.000 Rp 642.777.466.231 Rp 13.569 Rp 20.000

Total Biaya Berubah

Biaya Berubah Satuan = Total Jumlah Penjualan Produk Biaya Berubah Satuan =

Rp 642.777.466.231/Tahun 40.000.000 kg/Tahun

Biaya Berubah Satuan = Rp 13.569/kg

Sarah Haldien (2311141014) Nabyl Ghozi Ash-Shiddiq (2311141051)

H- 22

Pra Rancangan Pabrik Anilin Melalui Proses Hidrogenasi Nitrobenzena dengan Kapasitas 40.000 ton/tahun

No. 1 2 3 4 5 6 7 8

QBEP

Tabel H.18 Total Biaya Tetap Uraian Biaya (Rp/tahun) Depresiasi Rp 27.562.767.781 Taxes dan asuransi Rp 13.781.383.891 Plant overhead cost Rp 13.781.383.891 Maintenance Rp 13.781.383.891 Upah Karyawan Rp 13.962.000.000 Environmental Rp 13.781.383.891 Payroll Overhead Rp 2.792.400.000 Supervisor Rp 3.490.500.000 Total Rp 102.933.203.343 Total Biaya Tetap

= Harga Jual Satuanβˆ’Biaya Berubah Satuan =

Rp 102.933.203.343 Rp 20.000βˆ’Rp 13.569

= 16.006.871 kg/tahun = 16.006,871 ton/tahun

BEP

= =

Total Biaya Tetap Total Penjualan Produkβˆ’Total Biaya Berubah Rp 102.933.203.343 𝑅𝑝 800.000.000.000βˆ’Rp 642.777.466.231

x 100%

x 100%

= 40,017 %

Nilai Penjualan pada titik BEP

= 40,017 % x Pendapatan = 40,017 % x Rp 800.000.000.000 = Rp 320.137.436.903

Berikut ditampilkan grafik Break Event Point (BEP) pada Gambar H.3

Sarah Haldien (2311141014) Nabyl Ghozi Ash-Shiddiq (2311141051)

H- 23

Pra Rancangan Pabrik Anilin Melalui Proses Hidrogenasi Nitrobenzena dengan Kapasitas 40.000 ton/tahun Rp1,150,000,000,000

Hasil Penjualan

Rp950,000,000,000 Rp750,000,000,000 Rp550,000,000,000 Rp350,000,000,000 Rp150,000,000,000 Rp(50,000,000,000)

0

10

20

30

40

50

60

70

80

90

100

Kapasitas Hasil Penjualan

Biaya Tetap

Biaya Berubah

Biaya Total

Gambar H.3 Grafik Break Event Point (BEP)

Nilai titik impas pabrik berada pada saat memproduksi Anilin ini sebanyak 16.006,871 ton/tahun atau dapat dikatakan pabrik saat memproduksi Anilin 40,017 % dari kapasitas yang direncanakan.Nilai BEP dikatakan baik karena standar BEP industri adalah 40-60%. Jika BEP dibawah 40% menunjukan harga jual produk dipasar terlalu tinggi yang mengakibatkan produk tidak dapat merebut pasar, sehingga perusahaan tidak dapat bertahan karena efisiensi proses tinggi sehingga biaya produksi rendah (Peters & Timmerhaus, 1991).

Sarah Haldien (2311141014) Nabyl Ghozi Ash-Shiddiq (2311141051)

H- 24

Related Documents


More Documents from ""