Kwu Fix.docx

  • Uploaded by: Sherly Rosalini Rizal
  • 0
  • 0
  • May 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Kwu Fix.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 2,900
  • Pages: 24
1

2

DAFTAR ISI

BAB I .................................................................................................................................. 1 PENDAHULUAN .............................................................................................................. 1 1.1 Latar Belakang .......................................................................................................... 1 1.2 Visi ............................................................................................................................ 2 1.3 Misi ........................................................................................................................... 3 BAB II................................................................................................................................. 4 GAMBARAN UMUM BISNIS .......................................................................................... 4 2.1 Profil Bisnis .............................................................................................................. 4 2.1.1 Nama Bisnis ....................................................................................................... 4 2.1.2 Produk Bisnis ..................................................................................................... 4 2.1.3 Jasa Pelayanan Tambahan .................................................................................. 4 2.1.4 Lokasi Bisnis ...................................................................................................... 4 2.1.5 Media Pemasaran ............................................................................................... 4 2.1.6 Mitra Kerja ......................................................................................................... 4 2.2 Aspek Manajemen .................................................................................................... 5 2.2.1 Struktur Organisasi ............................................................................................ 5 2.2.2 Deskripsi Kerja .................................................................................................. 5 2.2.3 Kemitraan ........................................................................................................... 6 2.3 Aspek Pasar............................................................................................................... 6 2.3.1 Segmentasi Pasar................................................................................................ 6 2.3.2 Upaya Pemasaran ............................................................................................... 6 2.3.3 Strategi Pemasaran ............................................................................................. 6 2.4 Aspek Produksi ......................................................................................................... 7 2.4.1 Bahan Baku ........................................................................................................ 7 2.4.2 Proses Produksi .................................................................................................. 7 2.4.3 Kapasitas Produksi ............................................................................................. 8 2.4.4 Target Produksi .................................................................................................. 8 2.4.5 Layout ................................................................................................................ 8 2.5 Aspek Keuangan ....................................................................................................... 8 2.5.1 Pendanaan .......................................................................................................... 8 2.5.2 Investasi ............................................................................................................. 9 3

2.6 Analisis SWOT ....................................................................................................... 12 2.6.1 IFAS (Internal Factor Analysis Strategy) ........................................................ 13 2.6.2 EFAS (External Factor Analysis Strategy) ...................................................... 13 2.6.3 Analisis Matriks SWOT ................................................................................... 15 2.6.4 Koordinat Analisis ........................................................................................... 15 2.7 Identifikasi Masalah ................................................................................................ 16 2.8 Prioritas Masalah..................................................................................................... 16 2.9 Aspek Lainnya ........................................................................................................ 16 2.9.1 Kendala ............................................................................................................ 16 2.9.2 Jadwal .............................................................................................................. 17 2.10 Dokumentasi ......................................................................................................... 18 2.10.1 Foto Produk .................................................................................................... 18 2.10.2 Foto Proses Produksi ...................................................................................... 19 BAB III ............................................................................................................................. 20 PENUTUP ........................................................................................................................ 20 3.1 Kesimpulan ............................................................................................................. 20 3.2 Saran ....................................................................................................................... 20

4

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Bermain adalah aktivitas yang dilakukan untuk memperoleh kesenangan tanpa ada paksaan untuk melakukannya. Menurut Piaget, bermain merupakan kegiatan yang dilakukan berulang-ulang demi kesenangan. Tanpa adanya tuntutan akan sebuah hasil yang sempurna, anak-anak mengekspresikan diri melalui bermain. Usia 3-5 tahun merupakan rentang waktu perkembangan anak pada tahapan praoperasional menurut Teori Kognitif Piaget. Piaget menyatakan bahwa pada tahap perkembangan ini seorang anak mulai mengeksplorasi lingkungan melalui simbol-simbol seperti bentuk, warna, dan kata-kata.Anak-anak pada tahapan ini perlu diberi stimulus yang menarik untuk mengasah kecerdasannya. Bermain tidak hanya menjadi hiburan, tetapi juga menjadi sarana penanaman nilai dan pendidikan yang cukup efektif bagi anak.Jenis dan bentuk permainan edukasi yang menyenangkan menjadi pemikat tersendiri untuk menarik minat anak memainkannya. Kegiatan-kegiatan yang dilakukan dalam proses bermain yang menyenangkan juga pasti akan lebih dimaknai dan diingat oleh anak. Pemaknaan proses bermain yang edukatif itulah yang bisa menunjang perkembangan kognitif anak. Adanya anggapan bahwa bermain banyak membantu perkembangan keterampilan kognitif dan sosial, menambah kreativitas anak, melatih motorik halus dan kasar, dan mengembangkan kepercayaan diri anak dalam menyelesaikan suatu masalah, memenegaskan bahwa bermain penting bagi anak.Selain itu, sarana bermain yang mendidik merupakan fasilitas yang dianggap harus ada untuk anak masa kini.Berangkat dari anggapan tersebut, adanya sebuah permainan yang mengedukasi dan menstimulus perkembangan kognitif anak agar nantinya anak tersebut mencapai perkembangan yang optimal memang sangat diperlukan.Sayangnya bentuk permainan edukatif yang membantu menstimulasi perkembangan keterampilan kognitif dan sosial, motorik halus dan kasar, serta menambah kreativitas dan kepercayaan diri sekaligus pada anak-anak yang memiliki

1

banyak ragam, praktis, aman dan mudah dibawa kemanapun masih kurang distribusinya di Indonesia. Padahal, jumlah penduduk Indonesia pada rentang usia anak-anak cukup besar. Menurut data laju pertumbuhan Indonesia tahun 2016, jumlah penduduk Indonesia yang mencapai 258 juta jiwa, sepertiga diantaranya (32,24 persen) adalah anak-anak. Sehingga anak-anak harus dipersiapkan agar mampu bersaing dengan bangsa lain di masa yang akan datang. Dari segala aspek tersebut dan dengan target pasar yang cukup besar, kami melihat adanya sebuah peluang usaha yang menarik dalam menciptakan produk permainan anak yang edukatif. Produk ini akan menjadi sebuah sarana permainan kreatif bagi orangtua dan praktisi pendidikan dalam menunjang berbagai

aspek

perkembangan

kognisi

anak

dan

mengoptimalkan

perkembangan anak usia 3-5 tahun. Solusi kreatif tersebut kami terapkan dalam produk bernama ECADDY (Education Carpet for Kiddy). Produk ini merupakan

modifikasi

alat permainan

edukatif untuk

anak berupa

penggabungan konsep bussy bookdan play mat untuk anak. Busy book ialah sebuah buku yang terbuat dari kain yang terdri dari gambar-gambar untuk meningkatkan kreatifitas dan kemampuan anak. Sedangkan play mat ialah matras atau karpet yang digunakan untuk bermain dan belajar anak dengan beragam warna dan gambar. ECADDY (Education Carpet for Kiddy) yang merupakan sebuah karpet berisi berbagai permainan edukatif anak berpedoman pada metode Montessori dan Denver Development Screening Test (DDST) serta bertujuan membantu stimulasi perkembangan motoric halus, bahasa, dan kognitif anak usia 3-5 tahun.

1.2 Visi Menjadi sebuah perusahaan produsen mainan karpet edukatif anak yang berkualitas, unggul serta menjadi kebanggan masyarakat Indonesia, juga turut serta berperan dalam mencerdaskan anak bangsa.

2

1.3 Misi 1) Membuat produk dengan kualitas terbaik, serta aman untuk anak-anak 2) Menciptakan dan memberdayakan SDM dari lingkungan sekitar yang handal dan memiliki kompetensi tinggi 3) Menerapkan sikap konsisten dalam berinovasi menciptakan produkproduk baru yang bernilai edukatif untuk anak 4) Menciptakan kesinergisan dengan lingkungan dan masyarakat sekitar 5) Memberikan pelayanan prima kepada pelanggan

3

BAB II GAMBARAN UMUM BISNIS 2.1 Profil Bisnis 2.1.1 Nama Bisnis Bisnis ini diberi nama “ECADDY”, yaitu singkatan dari Education Carpet for Kiddy. ECADDY adalah suatu produk dalam bentuk karpet bermain edukatif untuk menstimulasi perkembangan anak berusia di bawah lima tahun dengan cara yang menyenangkan. 2.1.2 Produk Bisnis Karpet Edukasi ini merupakan modifikasi alat permainan edukatif untuk anak. Inovasi dari produk ini berupa penggabungan konsep bussy book dan play mat untuk anak. Busy book ialah sebuah buku yang terbuat dari kain yang terdri dari gambar-gambar untuk meningkatkan kreatifitas dan kemampuan anak. Sedangkan play mat ialah matras atau karpet yang digunakan untuk bermain dan belajar anak dengan beragam warna dan gambar. Sehingga tercipta sebuh produk yang bernama ECADDY (Education Carpet for Kiddy) yang merupakan sebuah karpet berisi berbagai permainan edukatif anak yang bertujuan membantu stimulasi perkembangan motoric halus, bahasa, dan kognitif anak usia 3-5 tahun 2.1.3 Jasa Pelayanan Tambahan Jasa pelayanan tambahan dalam produk ini yaitu adanya suatu guide book/ buku panduan yang berisi penjelasan dan tujuan dari setiap permainan edukatif, sehingga orngtua dapat memantau perkembangan anak.

2.1.4 Lokasi Bisnis Karpet edukasi ini diproduksi di Jl. Kasih Bunda no. 45, Kota Malang

2.1.5 Media Pemasaran Karpet edukasi ini dipasarkan di e-commerce, media sosial, dan toko mainan di daerah Malang. 2.1.6 Mitra Kerja Kerjasama dijalin dengan pabrik garmen dan toko pernak-pernik.

4

2.2 Aspek Manajemen 2.2.1 Struktur Organisasi Pemilik Usaha Rizky Kurniasari

Bagian Produksi Khansa Nisrina Firdaus Anita Puspita Dewi

Bagian Pemasaran Sherly Rosalini R.

Bagian Keuangan Sasmita Dyah L

2.2.2 Deskripsi Kerja 1) Pemilik Usaha 

Membuat kebijakan perusahaan



Bertanggung jawab atas implementasi kebijakan perusahaan



Menentukan reward and punishment



Menerima laporan bulanan dan tahunan

2) Bagian Produksi 

Bertanggung jawab terhadap penyediaan bahan baku



Bertanggung jawab terhadap kegiatan produksi sehingga mampu mencapai target kualitas dan kuantitas produksi



Membuat laporan bulanan dan tahunan

3) Bagian Pemasaran 

Menentukan target sasaran dan bertanggung jawab atas pencapaian penjualan



Menentukan strategi pemasaran



Melakukan promosi sesuai target sasaran

4) Bagian Keuangan 

Menerima dan membuat pembukuan semua laporan transaksi perusahaan



Mengelola keuangan perusahaan



Mengontrol dan memonitor semua yang berhubungan dengan keuangan perusahaan.

5

2.2.3 Kemitraan Bisnis kami

bekerjasama

dengan

beberapa

pihak

antara

lain

dengantokokain dan toko pernak-pernik. 2.3 Aspek Pasar 2.3.1 Segmentasi Pasar 1) Target Sasaran Target sasaran produk ini adalah orang tua kalangan menengah keatas yang mempunyai anak BALITA, institusi Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD)/ Kelompok Bermain. 2) Wilayah Pemasaran Wilayah pemasaran produk ECADDY mulai dari seluruh wilayah kota Malang dan ke wilayah interlokal. Selanjutnya jika bisnis ini menunjukkan perkembangan yang progresif, pemasaran akan meluas ke seluruh wilayah di Indonesia. 2.3.2 Upaya Pemasaran Upaya yang dilakukan untuk memasarkan produk ini yaitu melalui media sosial yaitu instagram yang dapat memudahkan proses pemasaran. Selain itu promosi secara langsung dilakukan ke instansi PAUD/Kelompok Bermain dan melalui endorsement ke public figure. 2.3.3 Strategi Pemasaran 1) Produk Sebenarnya sudah banyak bisnis yang dilakukan di bidang produksi alat permainan edukatif. Akan tetapi produk yang kami tawarkan berbeda dari yang lain. Produk kami mempunyai kebermanfaatan untuk membantu menstimulasi perkembangan Balita dengan metode gabungan antara Montessori dan DDST II dan juga sebagai media pembelajaran untuk kegiatan belajar mengajar di PAUD/ Kelompok Belajar. Di samping itu, produk kami mempunyai model desain berbeda dengan alat permainan edukasi yang lain, produk kami berbentuk karpet yang merupakangabungan dari berbagai macam alat permainan edukasi. Sehingga mempunyai nilai kebermanfaatan yang lebih dibandingkan dengan produk alat permainan edukasi yang lain.

6

2) Penentuan Harga Harga awal yang kami tawarkan masih sementara, karena bisnis ini merupakan bisnis awal. Harga yang kami tawarkan berkisar Rp 500.000 per unit sesuai dengan karakteristik produk. Kami memperkirakan bisnis ini akan berkembang dengan baik berdasarkan dengan rencana strategis pemasaran yang telah kami rencanakan. Oleh karena itu, kami berharap seiring dengan berjalannya bisnis kami, reputasi kami akan meningkat hingga kami memperoleh kekuatan harga hingga tingkat tertentu.

2.4 Aspek Produksi 2.4.1 Bahan Baku 1) Kain karpet Kain adalah bahan baku utama dalam pembuatan produk ini. Bagian luar karpet dibalut oleh kain katun bermotif lucu agar terlihat menarik. 2) Spons Spons juga merupakan bahan baku utama dalam pembuatan produk ini. Spons digunakan untuk bagian dalam karpet agar karpet terasa empuk. 3) Kain Flanel Kain flannel digunakan untuk membuat berbagai macam alat permainan edukasi dari produk ini. 4) Benang Benang merupakan bahan utama juga dalam pembuatan produk berbahan dasar kain. 5) Lem Lem digunakan untuk melekatkan kain flanel pada kain katun karpet 6) Kancing, resleting, kertas, pita, benang Digunakan untuk bahan pembuatan alat permainan edukasi

2.4.2 Proses Produksi 1) Proses Produksi Karpet a. Potong kain sesuai ukuran karpet yang akan dibuat sebanyak 2 potong b. Potong spons sesuai ukuran karpet yang akan dibuat

7

c. Jahit karpet dengan meletakkan spons di bagian dalam dan kain katun di bagian luar d. Jahit karpet menjadi 9 bagian 2) Proses Produksi Alat Permainan Edukasi a. Potong kain flanel sesuai dengan desain b. Pilah dan satukan/jahit kain flanel yang telah dipotong dengan pernak-pernik menjadi 9 bagian sesuai dengan desain 3) Proses Penggabungan a. Lem alat permainan edukasi yang sudah jadi dengan kain karpet sesuai dengan desain 2.4.3 Kapasitas Produksi Maksimal produksi produk dalam sebulan adalah 50 produk. 2.4.4 Target Produksi Jumlah barang yang dapat dijual dalam 1 bulan adalah 30 produk.

2.4.5 Layout Bermain Pola

A

B

Zona Meronce

Bermain jam

Belajar berhitung

C

Dunia huruf & kata

X

Y

Z

Mengenal warna

Zona kegiatan sehari-hari

2.5 Aspek Keuangan 2.5.1 Pendanaan a. Besar Investasi Investasi yang dibutuhkan dalam hal ini akan digunakan sebagai modal awal usaha. Dalam usaha ini diperkirakan sebesar Rp 20.000.000 8

b. Sumber Dana Sumber dana awal atau modal usaha ini berasal dari iuran anggota yang berjumlah 5 orang @2.000.000.Pinjaman bank Rp 10.0000.000

2.5.2 Investasi Rencana Anggaran dan Laporan 30 unit (1 bulan) Biaya overhead variabel Barang

Jumlah Barang

Harga

Total

Kain

30 x 4m

Rp 30.000,-/m2

Rp. 3.600.000

Spons

30 x 2.5m

Rp 14.000,-/m

Rp. 1.050.000

Flanel

30 x 3m

Rp 15.000,-/m

Rp. 1.350.000

Resleting

30 x 3

Rp 1.250,-/unit

Rp.

112.500

Sabuk

30 x 1

Rp 3.500,-

Rp.

105.000

Kancing

30

Rp 500,-/paket

Rp.

15.000

Manik-manik

30

Rp 3.000,-

Rp.

90.000

Benang wol

30 x 4

Rp 2.000,-

Rp.

240.000

Benang sulam

30 x 4

Rp 1.500,-

Rp.

180.000

Senar

30 x 1/15

Rp. 7.000,-

Rp.

14.000

Lem

30 x 2

Rp. 10.700,-/20ml Rp.

642.000

Velcro

30 x 1/2

Rp. 2.500,-

Rp.

37.500

Kemasan

30

Rp. 20.000

Rp.

600.000

Bordir logo

30

Rp. 15.000

Rp.

450.000

Manual book

30

Rp. 3.000

Rp.

90.000

Total

Rp. 8.576.000

Biaya overhead tetap Medsos

1 bulan

Rp 30.000,-

Rp. 30.000

Gaji Karyawan

3 orang

Rp. 700.000,-

Rp. 2.100.000

Rp. 10.000,-

Rp. 30.000

Bensin pemasaran 3 liter Total

Rp. 2.160.000

9

Modal per unit = (Biaya Tetap + Biaya Variabel) : jumlah unit/bulan = (Rp. 2.160.000 + Rp. 8.576.000) : 30 = Rp. 10.736.000 : 30 = Rp. 358.000 Harga jual

= Modal + (Margin Keuntungan x Modal) = Rp 358.000 + (28% x Rp 358.000) = Rp 358.000 + Rp. 142.000 = Rp 500.000

Break Even Point Rincian

Biaya Tetap

Biaya

Penjualan

Variabel BEP Karpet Per

Margin

BEP

Kontribusi

Rp 2.160.000

Rp 358.000

Rp. 500.000,

Rp 142.000

Rp 2.160.000

Rp 358.000

Rp.500.000,

Rp 142.000

15 unit

Unit BEP Karpet Per

Rp 7.448.500

Rp

BEP Unit

= BT : (P – BV) = Rp 2.160.000 : (Rp 500.000 – Rp 358.000) = Rp 2.160.000 : Rp 142.000 = 15 unit

BEP Rp

= Rp 2.160.000: (1 -( Rp 358.000: Rp 500.000)) = Rp 2.160.000: (1 – 0,71) = Rp 2.160.000: 0.29 = Rp 7.448.500

10

Perkiraan Laporan Laba Rugi bulan ke-2 dan seterusnya ECADDY Untuk periode setiap bulannya

Pendapatan Penjualan

Rp

15.000.000

Harga Pokok Penjualan

Rp

10.740.000 Rp

4.260.000

Total Beban

Rp

2.160.000

Laba Bersih

Rp

2.100.000

Laba Kotor

Beban Bensin

Rp

30.000

Medsos

Rp

30.000

Gaji Karyawan

Rp

2.100.000

11

2.6 Aspek Lingkungan Produk kami merupakan produk yang ramah lingkungan karena terbuat dari kain sehingga bisa di daur ulang (reuse) dan bukan produk sekali pakai. Ketika anak sudah berumur lebih dari 5 tahun, atau ketika anak sudah tidak tertarik lagi untuk bermain, produk ini masih bisa digunakan sebagai karpet. Selain itu, produk sisa produksi seperti potongan kain perca akan kami berikan kepada pengrajin kain perca untuk dilakukan proses recycle.

2.7 Aspek Hukum Karena usaha ini masih tergolong usaha kecil, maka belum dibutuhkan izin dari pemerintah. Izin yang kami butuhkan hanya dari lurah setempat. Selain itu, kami juga akan mendaftarkan produk atas hak kekayaan intelektual ke KemenKumHam.

12

2.8 Analisis SWOT 2.8.1 IFAS (Internal Factor Analysis Strategy) STRENGTH

Bobot

Rating Total

1. Aspek Manajemen - Struktur organisasi dan jobdesk jelas

1,0

3

3,0

- Produk berkualitas

0,6

3

1,8

- Upaya pemasaran baik

0,4

2

0,8

1,0

3

3,0

0

0

0

2. Aspek Pasar

3. Aspek Produksi -

Bahan baku mudah didapat

4. Aspek Keuangan - (-)

Total Strengh WEAKNESS

8,6 Bobot

Rating Total

1. Aspek Manajemen - (-)

0

0

0

1,0

2

2,0

0,4

3

1,2

0,6

2

1,2

1,0

3

3,0

2. Aspek Pasar -

terbatas jangakauan pemasaran

3. Aspek Produksi - Proses produksi memakan waktu 2 hari/pcs - Pabrik kain bukan milik sendiri 4. Aspek Keuangan - Modal didapat dari pinjaman bank Total Weakness Posisi Faktor Internal (Strengh–Weakness= 8,6–8,4)

8,4 0,2

13

2.8.2 EFAS (External Factor Analysis Strategy) OPPORTUNITY

Bobot

Rating Total

1. Aspek Manajemen - Bermitra dengan pihak yang mendukung bisnis

1,0

3

3,0

0,6

3

1,8

0,4

2

0,8

1,0

3

3,0

0

0

0

2. Aspek Pasar - Jumlah balita dan institusi PAUD banyak - Belum ada pesaing dengan produk sama 3. Aspek Produksi - Made by order dan melayani keinginanan dari customer 4. Aspek Keuangan - (-) Total Opportunity THREAT

8,6 Bobot

Rating Total

1. Aspek Manajemen - (-)

0

0

0

1,0

2

2,0

- Kualitas kain dari pabrik garmen tidak menetap

0,6

3

1,8

- Harga barang baku naik

0,4

2

0,8

1,00

3

3,0

2. Aspek Pasar - Tidak bisa dijangkau oleh berpenghasilan menengah ke bawah

masyarakat

3. Aspek Produksi

4. Aspek Keuangan - manajemen keuangan yang salah dapat mengancam bisnis Total Threat Posisi Faktor Eksternal (Opportunity – Threat = 8,6 –7,6)

7,6 1,0

14

2.8.3 Analisis Matriks SWOT Berdasarkan hasil yang didapat dari analisis internal dan eksternal pada Tabel seperti dituliskan di atas, hasilnya dapat dirangkum sebagai berikut: 1. Skor Total Kekuatan 8,60 2. Skor Total Kelemahan 8,40 3. Skor Total Peluang 8,60 4. Skor Total Ancaman 7,60

2.8.4 Koordinat Analisis Koordinat Analisis Internal (X) (Skor total Kekuatan - Skor Total Kelemahan) : 2 = (8,6 – 8,4) : 2 = 0,1 Koordinat Analisis Eksternal (Y) (Skor total Peluang - Skor Total Ancaman) : 2 = (8,6 – 7,6) : 2 = 0,5 Jadi titik koordinatnya terletak pada(0,1 ; 0,5) yaitu pada Kuadran I (SO) Koordinat Matriks Titik koordinat (0,1 ; 0,5)

Y-Values 0.5

0.6 0.4

0.2 0

0

0.05

0.1

0.15

15

2.9 Identifikasi Masalah 

Meningkatkan promosi melalui media sosial, jika perlu



Mengelola keuangan lebih rinci



Memperluas lokasi pemasaran produk ECADDY ke luar kota dan mancanegara



Bekerjasama dengan pabrik kain/ garmen grosir

2.10 Prioritas Masalah Prioritas •

Penting

Mendesak

Tidak Mendesak

Meningkatkan



promosi



melalui

Memperluas lokasi pemasaran

media sosial, jika

produk

perlu

ECADDY

Mengelola

luar

keuangan

ke

kota

dan

mancanegara

lebih •

rinci

Bekerjasama dengan kain/

pabrik garmen

grosir

Tidak Penting

-

-

2.11 Aspek Lainnya 2.11.1 Kendala Dalam pelaksanaan business plan ini, pengelola menemukan kendala yang dapat menghambat kinerja tim, antara lain kesulitan manajemen waktu produksi dan kuliah.

16

2.11.2 Jadwal

Tabel 2.1 Time Schedule per Bulan Business Plan ECADDY Bulan No

Kegiatan 1

1.

2

3

4

5

6

7

Menentukan ide dan gambaran bisnis

2.

Menjalin partnership

3.

Pembuatan Proposal

4.

Pembuatan Produk

5.

Pemasaran

6.

Evaluasi

17

2.12 Dokumentasi 2.12.1 Foto Produk

18

2.12.2 Foto Proses Produksi

19

BAB III PENUTUP 3.1 Kesimpulan ECADDY merupakan singkatan dari “Education Carpet for Kiddy” yang merupakan modifikasi alat permainan edukatif untuk anak berupa penggabungan konsep bussy book dan play mat untuk anak. Busy book ialah sebuah buku yang terbuat dari kain yang terdri dari gambar-gambar untuk meningkatkan kreatifitas dan kemampuan anak. Sedangkan play mat ialah matras atau karpet yang digunakan untuk bermain dan belajar anak dengan beragam warna dan gambar. ECADDY (Education Carpet for Kiddy) ini sebuah karpet berisi berbagai permainan edukatif anak berpedoman pada metode Montessori dan Denver Development Screening Test (DDST) serta bertujuan membantu stimulasi perkembangan motoric halus, bahasa, dan kognitif anak usia 3-5 tahun.

3.2 Saran 1. Bagi pihak partner kami, diharapkan bersedia sepenuhnya mendukung dan bekerjasama dalam pemasaran dan pengembangan produk ini agar produk ini memiliki kualitas yang lebih baik dan wilayah pemasaran yang lebih luas. 2. Bagi mahasiswa, diharapkan terus meningkatkan pengetahuan, berpikir kreatif dan inovatif untuk menciptakan inovasi-inovasi yang dapat membanntu menyelesaikan masalah dalam kesehatan

20

Related Documents

Kwu
October 2019 49
Kwu
August 2019 55
Tugas Pkn Individu Fixdocx
October 2019 113
Kwu Kita.docx
May 2020 27
Kwu Produk.docx
November 2019 38
Kwu-1
October 2019 19

More Documents from ""