Kul 11 Analisis Data Kategori.ppt

  • Uploaded by: Isra
  • 0
  • 0
  • May 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Kul 11 Analisis Data Kategori.ppt as PDF for free.

More details

  • Words: 524
  • Pages: 15
Analisis Data kategorik

Analisis Data Kategori Deskripsi Estimasi Uji hipotesis data proporsi

Data Kategori  

Skala nominal, ordinal……data kategorikal Misal : Jenis kelamin: laki & wanita…2kategori  Gol darah, O,A, B, AB……4 kategori 



Secara deskriptif Laki-laki….45 %  Wanita……55 %................persentase/ proporsi 



Secara deskriptif laki-laki proporsinya 0.45

Distribusi data proporsi 



Pendekatan data proporsi ke distribusi Normal:…..didalam distribusi normal dikenal parameter nya μ dan σ atau kalau sampel ada x dan s Untuk data proporsi Mean = np  Simp baku (s)= √n p (1-p) = √npq 

Distribusi Sampling Data Proporsi 

CLT  π = Pp SE  

pq n

Distr N(0,1)

Estimasi 

Suatu penelitian terhadap 50 Mhs ditanyakan apakah mereka merokok atau tidak. Ternyata dari sejumlah itu yang perokok ada 15 orang….p(perokok) x/n= 15/50 = 0,30. Lakukan estimate perokok dipopulasi Mhs tersebut pada CI = 95 %

RUMUS



  p  Z1/ 2 SE   

N=50 p=0.30 1-p= 0.70



0.3x0.7   0.3  1.96 50  

π = 0,30 ± 0.13 π = { 0.17 ; 0.43 } ..CI 95%

Uji Hipotesis satu Proporsi dan Populasi 

  



Dari contoh diatas didapat p=0.30. Kalau pada masyarakat umum perokok ada 25% (π = 0.25) apa kesimpulan peneliti pada α= 0.05 ? Dilakukan uji hipotesis Ho: p=π ; Ha: p≠π α= 0.05 Uji statistik ……Uji Z

Z 

  



Uji Z didapatkan nilai z=0.816 pv=0.206 Untuk uji dua arah, pv= 2x0,206 = 0,412 pv >α…..Ho gagal ditolak Kesimpulan: tidak ada perbedaan proporsi perokok Mhs dengan Masy umum

p  p   SE  (1   ) n

0.3  0.25 Z  0.816 0.25 x0.75 50

Uji hipotesis 2 proporsi    

Misalkan Mhs FKM 50 orang perokok 15 Orang Diambil lagi 75 Mhs Teknik ternyata 35 orang perokok Apakah ada perbedaan kedua kelompok tersebut dalam hal merokok pada α = 0.05? Disini terdapat dua proporsi perokok yaitu Mhs FKM ( p1=0.30) dan Mhs Teknik (p = 0.47)

Penyelesaian 





Didalam Ho dikatakan tidak ada perbedaan proporsi perokok kedua Mhs Kita asumsikan kedua kelompok berasal dari satu populasi, maka kita dapat estimasi proporsi populasinya adalah p’ = (x1 +x2) / (n1+n2) Maka SE ………………

1 1 SE  p' (1  p' ){  } n1 n2

Penyelesaian   

Ho: p1=p2 ; Ha: p1≠ p2 α= 0.05 Uji statistik….Uji Z

Z

p1  p2 1 1 p ' (1  p ' )(  ) n1 n2

15  35 50 p'    0.4 50  75 125

0.3  0.47  0.17 Z   1.88 0.09 1 1 0.4 x0.6(  ) 50 75

Pv =0.03

2 x pv = 0.06 ... pv >α ... Ho …Gagal ditolak Kesimpulan tidak ada perbedaan proporsi perokok Mhs FKM & Mhs Teknik

Estimasi perbedaan dua proporsi 



Kalau dari permasalahan diatas mau ditentukan perbedaan proporsi tersebut di populasinya. Hitunglah pada CI 90 % ?. RUMUS

  {1   2}  ( p1  p2 )  Z1/ 2 SE



Sekian

Related Documents

Analisis Data
May 2020 39
Analisis Data
December 2019 49
Analisis Data
August 2019 75
Mukhtaar Kul
December 2019 27
Kul Kejahata
November 2019 23

More Documents from "adrianto agung widodo"